Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018

LATAR BELAKANG

Sejarah Indonesia adalah sejarah tentang Mahasiswa. Mahasiswa merupakan


sosok muda untuk perubahan Indonesia. Mahasiswa juga merupakan tulang punggung
bangsa,harapan bangsa dan masa depan bangsa. Sedemikian pentingnya kedudukan dan
peranan pemuda, sampai-sampai Bung Karno berucap, “Seribu orang tua hanya dapat
bermimpi, satu orang pemuda dapat mengubah dunia”. Mahasiswa sejatinya memiliki
peran dan fungsi yang strategis dalam dinamika pembangunan termasuk dalam proses
kehidupan berbangsa dan bernegara. Mahasiswa merupakan bagian utuh dari masyarakat
dan juga sebagai salah satu komponen pemuda yang mempunyai tanggung jawab besar
dalam penyelesaian permasalahan yang terjadi di tanah air.
Dalam diri mahasiswa terdapat jiwa-jiwa kepemimpinan, tanggung jawab, dan
intelektualitas tinggi dalam membangun bangsa. Tanggung jawab dan beban yang dipikul
tidak hanya bagi diri pribadi namun juga bagi lingkungan luas disekitarnya. Ketika, tidak
ada sedikit pun suara yang mengabarkan bahwa mahasiswa adalah salah satu pemimpin
rakyat, catatan sejarahlah yang telah membuktikannya.
Kemampuan untuk memimpin serta berkomunikasi dan berinteraksi dengan
masyarakat merupakan faktor utama pendukung suksesnya kepemimpinan seorang
mahasiswa. Begitu pula peranan mahasiswa dalam berorganisasi merupakan langkah
tepat untuk melatih diri secara dini sebelum terjun dan berbaur dengan masyarakat.
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DIVISI KEWIRAUSAHAAN HIMPUNAN
MAHASISWA MESIN (HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA PERIODE 2018

I. STRUKTUR KEPENGURUSAN DIVISI KEWIRAUSAHAAN PERIODE 2018

Ketua Divisi : Afif Hiranda


Wakil Ketua Divisi : Novtryugo Chandra
Anggota 1. Desy Asrina
2. Boston Saragih
3. Muslim Amin
4. Teddy Akbar
5. M. Flint Aqsa
6. M. Arif Yudha P
7. Zawirul Naufal
8. Rahmadi
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018
II. KEBIJAKAN DIVISI KEWIRAUSAHAAN BERDASARKAN GARIS BESAR PROGRAM KERJA
(GBPK) 2017

1. Mengembangkan jiwa kewirausahaan Mahasiswa Teknik Mesin Fakultas Teknik


Universitas Syiah Kuala.
2. Menyediakan atribut yang berkaitan dengan HMM-FT Unsyiah bagi Mahasiswa Teknik
Mesin Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala.
3. Mendirikan usaha mandiri bagi HMM-FT Unsyiah yang bersifat berkelanjutan.
4. Menambah penghasilan bagi HMM-FT Unsyiah yang pada akhirnya akan menjadi kas
HMM-FT Unsyiah.

III. PROGRAM KERJA DIVISI KEWIRAUSAHAAN PERIODE 2018


No Nama Program Kerja Keterangan
PEMBUATAN PAKAIAN DINAS HARIAN HIMPUNAN
1. Terlaksana
MAHASISWA TEKNIK MESIN UNSYIAH
2. MERCHANDISE Terlaksana
3. PEMBUATAN BENDERA Tidak Terlaksana
4. STRUKTUR KEORGANISASIAN Tidak Terlaksana
5. PEMBUATAN BAJU KAOS Tidak Terlaksana

1. PEMBUATAN PAKAIAN DINAS HARIAN HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK MESIN


UNSYIAH (Terlaksana)
Tanggal Pelaksanaan : 24 MEI 2018
Tempat Pelaksanaan : Peugot Aceh

Biaya Pelaksanaan
 Total Pemasukan : Rp 16.500.000,00-
 Total Pengeluaran : Rp 15.400.000,00-

Deskripsi Proker :
Pj Pembuatan Pakaian Dinas Harian (PDH) dipegang oleh Novtryugo Chandra, tempat
pembuatan PDH yaitu di Peugot Aceh. Jumlah baju yang dipesan berjumlah 110 pcs,
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018
dimana 100 pcs merupakan jumlah mahasiswa yang memesan dan 10 pcs untuk ready
stoc.
1 pcs baju yang dipesan di Peugot Aceh seharga Rp. 140.000,00- sedangkan harga
yang dijual kemahasiswa seharga Rp. 150.000,00 /pcs
Total Pemasukan Rp 16.500.000,00- ,ini didapat dari uang mahasiswa yang memesan
PDH, sedangkan Total Pengeluaran yaitu Rp 15.400.000,00- yang dibayarkan ke
Peugot Aceh sebagai upah pembuatan PDH

Foto :

2. MERCHANDISE (Terlaksana)
Tanggal Pelaksanaan : 11 april 2018
Tempat Pelaksanaan : Comet Studio Digital Printing

Biaya Pelaksanaan
 Total Pemasukan : Rp 325.000,00-
 Total Pengeluaran : Rp 600.000,00-

Deskripsi Proker :
Pj Marchandise dipegang oleh Flint Aqsa dimana Marchandise terdiri dari 2 Meter
stiker himpunan dan 1 Meter stiker M Solver. Seluruh stiker diproduksi di Comet
Studio Digital Printing . Satu meter stiker seharga Rp. 200.000,00 , Total Pemasukan
yaitu Rp 325.000,00 merupan hasil dari penjualan stiker
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018

Foto :

3. PEMBUATAN BENDERA (Tidak Terlaksana)

Deskripsi Proker :
Proker ini tidak terlaksana dikarenakan keterbatasan dana yang tersedia di Himpunan
maupun pada Divisi Kewirausahaan, anggota Divisi Kewirausahaan sudah menanyakan
harga pembuatan bendera dimana satu bendera ukuran 150cm x 100cm dengan
bordir timbal balik seharga
Rp. 800.000,00 hingga akhir kepengurusan uang tersebut juga tidak mencukupi.

4. STRUKTUR KEORGANISASIAN (Tidak Terlaksana)

Deskripsi Proker :
Proker ini tidak terlaksana ,ini merupakan murni kesalahan dan kelalaian dari Divisi
Kewirausahaan dimana hingga akhir kepengurusan proker ini tidak juga terlaksana,
kami memohon maaf dan juga mengharapkan kedepannya hal seperti ini tidak
terulang kembali. Terimakasih
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018

5. PEMBUATAN BAJU KAOS (Tidak Terlaksana)

Deskripsi Proker :
Untuk desain baju ini sudah ada ,hanya saja dari Divisi Kewirausahaan tidak juga
membuka open PO, dikarenakan ketakutan dari Divisi Kewirausahaan melihat pada
proker Pembuatan Pakaian Dinas Harian (PDH) yang mana masih terdapat mahasiswa
yang belum juga melunaskan pembayaran, Sehingga dilakukan penundaan yang pada
akhir kepengurusan juga tidak terlaksana, hal ini juga merupakan kesalahan dari Divisi
Kewirausahaan dimana terdapat kelalaian dari anggota sehingga proker ini tidak juga
terlaksana, kami memohon maaf dan juga mengharapkan kedepannya hal seperti ini
tidak terulang kembali. Terimakasih
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
DIVISI KEWIRAUSAHAAN
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK
(HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018
LEMBAR PENGSAHAN
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN DIVISI KEWIRAUSAHAAN HIMPUNAN
MAHASISWA MESIN FAKULTAS TEKNIK (HMM-FT) UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PERIODE 2018

Banda Aceh, 27 Desember 2018

Mengetahui,
Ketua Umum HMM-FT Ketua Divisi Kewirausahaan
Universitas Syiah Kuala

Ilham Karunia Rusyidi Afif Hiranda


NIM. 1504102010055 NIM. 1504102010066

MENYETUJUI,

PRESIDIUM III PRESIDIUM II PRESIDIUM II

Anda mungkin juga menyukai