Anda di halaman 1dari 3

BAB IV

RENCANA ANGGARAN BIAYA PEMBUATAN MODEL JEMBATAN

Pembuatan prototype Jembatan Paricara Dharma yang memiliki dimensi


bentang jembatan 1000 mm, lebar jembatan 150 mm, dan tinggi jembatan 250 mm
serta memiliki berat sebesar 660 gram, memiliki perencanaan anggaran biaya sebagai
berikut:
1. Rencana Anggaran Biaya Kayu Balsa untuk Struktur Rangka Utama
Perhitungan kebutuhan anggaran biaya kayu balsa untuk struktur rangka utama
akan dijelaskan pada tabel berikut ini:

Table 4.1 Rencana Anggaran Biaya Kayu Balsa untuk Struktur Rangka Utama
Kayu Balsa untuk Struktur Rangka Utama
Dimensi Sub
Bagian Struktur
yang Jumlah Harga Total
No. Rangka
disediakan Satuan Harga
Jenis Bagian (mm x mm) (pcs) Rupiah Rupiah
Batang 10 x 10 5 4000
Rangka Diagonal
1 Utama Batang 36800
Rangka 10 x 10 4,2 4000
Atas

2 Gelagar Bawah 10 x 10 4 4000 16000

Lateral Atas 10 x 10 0,66 4000


3 10320
Bracing Bawah 10 x 10 1,92 4000
Total Harga 63120

2. Rencana Anggaran Biaya untuk Struktur Lantai Prototype Jembatan


Perhitungan kebutuhan anggaran biaya untuk struktur lantai prototype
jembatan akan dijelaskan pada tabel berikut ini:

25
Table 4.2 Rencana Anggaran Biaya untuk Struktur Lantai Prototype Jembatan
Struktur Lantai Prototype Jembatan

Dimensi Sub Total


Bagian Jembatan Jumlah Harga
No Pelat Harga
Satuan
Jenis Bahan (mm) (bh) Rupiah Rupiah

Pelat Plywood
1 110 x 1000 x 1 10000 10000
Jalan Meranti 3

Total Harga 10000

3. Rencana Anggaran Biaya untuk Material Sambungan


Perhitungan rencana anggaran biaya yang digunakan untuk material
sambungan akan dijelaskan pada tabel dibawah ini:

Tabel 4.3 Rencana Anggaran Biaya untuk Material Sambungan


Sambungan
Sub-
Harga
Jenis Volume/Ukuran Jumlah Total
No. Satuan
Sambungan Harga
(bh) (Rupiah) (Rupiah)
1 Lem Dextone 15ml 5 7500 37500
2 Tali Kasur 10m 2 5000 10000
Total Harga 47500

4. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya.


Setelah menghitung sub total harga dari tiga item diatas untuk kebutuhan
pembuatan prototype jembatan. Didapatkan rekapitulasi rencana anggaran biaya
sebagai berikut:

Table 4.4 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya

Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya


Total Harga
No Jenis Pekerjaan
(Rupiah)
1 Struktur Rangka Utama Prototype 63120
2 Struktur Lantai Prototype 10000
3 Material Sambungan 47500
Total Biaya 120620

26
Berdasarkan tabel diatas didapatkan total biaya pembuatan satu prototype
Jembatan Paricara Dharma sebesar Rp. 120.620,00.

27

Anda mungkin juga menyukai