Anda di halaman 1dari 10

ACARA I

Deskripsi
KELOMPOK GYMNOSPERMAE 1 Belinjo betina (Gnetum
gnemon), didokumentasikan
dengan kamera
A. Tujuan handphone(dokumetasi
1. Mengenal struktur morfologi batang dan daun beberapa pribadi, 2019).
Keterangan gambar berupa
wakil spesies Gymnospermae. 1. Daun belinjo
2. Mengenal struktur morfologi strobilus jantan dan betina 2. Batang belinjo
beberapa wakil spesies Gymnospermae. 3 3. Buah belinjo/
megaspora

B. Material
1. Alat 2
a. Alat tulis.
b. Camera hp.
2. Spesimen
a. Belinjo betina (Gnetum gnemon). b. Gambar pembanding
b. Biji megaspora pakis haji (Cycas rumpii).
c. Cemara.
d. Cemara kipas.
e. Cycas revoluta.
f. Damar (Aganthis alba).
g. Megaspora pakis haji (Cycas rumpii).
h. Pinus.
i. Strobilus betina damar (Aganthis alba).
j. Strobilus betina pinus.
k. Strobilus jantan damar (Aganthis alba).
l. Strobilus jantan pinus.

C. Hasil Pengamatan
1. Belinjo betina (Gnetum gnemon).
a. Dokumentasi spesimen Morfologi tumbuhanbelinjo ( Anonim, 2008)
2. megaspora pakis haji (Cycas rumpii). 3. Cycas revoluta
a. Gambar hasil pengamatan a. Gambar hasil pengamatan
Deskripsi
Cycas revoluta.
didokumentasikan dengan
1 Deskripsi
kamera
handphone(dokumetasi
Biji megaspora pakis haji
pribadi, 2019).
(Cycas rumpii),
Keterangan
didokumentasikan dengan
2 kamera
Keterangan
1. Duri pada tangkai
handphone(dokumetasi
pribadi, 2019). 2 2. bentuk daun seperti
jarum
Keterangan
1. Lidah daun
2. Bakal biji/
3 megaspora
3. Plasenta
4. Buku bulu halus

4 1
b. Gambar pembanding

b. Gambar pembanding

Morfologi megaspora pakis haji( Anonim,2013)


Morfologi daun pakis haji (Anonim, 2013)
4. . Biji megaspora pakis haji (Cycas rumpii ) 5. Cemara
a. Gambar hasil pengamatan a. Dokumentasi spesimen
Deskripsi
Bagian dalam Megaspora Deskripsi:
pakis haji (Cycas rumpii ) Daun cemara,
didokumentasikan dengan didokumentasikan
kamera dengan kamera
handphone(dokumetasi handphone(dokume
pribadi, 2019). 2 tasi pribadi, 2019).
Keterangan Keterangan gambar
1. Bakal biji berupa: 1) helai
daun; b) petiole
(tangkai daun).

1
1

b. Gambar pembanding b. Gambar pembanding

Anatomi biji megaspora pakis haji (Anonim, 2013)


Morfologi daun dan tangkai cemara(Lesti,2008)
6. Cemara Kipas 7. Pinus
a. Dokumentasi spesimen a. Gambar spesimen
Deskripsi: Deskripsi:
Cemara kipas, Spesimen awetan
didokumentasikan damar,
dengan kamera 1 didokumentasikan
handphone(doku dengan kamera
metasi pribadi, handphone(doku
2019). Keterangan metasi pribadi,
gambar berupa: 1) 2019). Keterangan
helai daun; b) gambar berupa: 1)
2 petiole (tangkai helai daun; 2)
daun). petiole (tangkai
daun).
1
2

b. Gambar pembanding
b. Gambar pembanding

Morfologi cemara kipas ( Lesti , 2008)


Morfologi pinus (Anonim, 2014)
8. Strobilus betina damar (Aganthis alba) 9. Strobilus betina pinus
a. Gambar spesimen a.Gambar spesimen

Deskripsi:
Deskripsi:
Strobilus betina
Strobilus betina
pinus
damar (Aganthis
didokumentasikan
alba)
dengan kamera
didokumentasikan
handphone(doku
dengan kamera
metasi pribadi,
handphone(doku 1 2019). Keterangan
metasi pribadi,
gambar berupa: 1)
2019). Keterangan
helai daun;
2 gambar berupa: 1)
1 helai daun; b)
petiole (tangkai
daun).

b. Gambar pembanding
b. Gambar pembanding
Keterangan
Keterangan
gambar berupa:
1 1)bakal biji; 2
gambar berupa:
sayap daun 1 1)strobulus betina

Morfologi strobilus betina pinus r(Anonim, 2014)


Morfologi strobilus betina damar(Anonim, 2019)
10. Damar (Anganthis alba) 11. Strobilus jantan damar (Agathis alba)
a. Gambar hasil pengamatan a. Gambar spesimen
Deskripsi:
Deskripsi: Strobilus jantan
1 Damar (Anganthis alba) damar (Agathis
alba),
didokumentasikan dengan
kamera didokumentasikan
handphone(dokumetasi dengan kamera
pribadi, 2019). Keterangan 2 1 handphone(doku
gambar berupa: 1) helai metasi pribadi,
2 daun; b) petiole (tangkai
daun).
2019). Keterangan
gambar berupa: 1)
lingkaran strobilus
; 2) panjang
strobilus

b. Gambar pembanding
b. Gambar pembanding Deskripsi:
Strobilus jantan
Keterangan gambar berupa:
1 damar (Agathis
1) daun; 2) petiole (tangkai alba),
3 daun). 3. buah damar didokumentasikan
dengan kamera
handphone(doku
metasi pribadi,
2 2019). Keterangan
gambar berupa: 1)
1 2
lingkaran stobilus;
2) panjang
strobilus
Morfologi strobilus jantan damar(Anonim, 2019)
Morfologi daun damar(Anonim, 2019)
12. Strobilus jantan pinus D. Catatan Singkat
a. Gambar spesimen 1. Daun tumbuhan Pinus mercusii terletak tersebar dengan
Deskripsi: filotaksis spirostik. Helaian daun tumbuhan ini berbentuk
Spesimen awetan
damar,
jarum dengan tepi rata, pangkal meruncing, ujung runcing,
didokumentasikan dan permukaan kasar (Campbell, 2012). Berdasarkan hasil
dengan kamera
1 handphone(doku pengamatan bahwa pada daun tumbuhan pinus mercusii
metasi pribadi, helai daunnta berbentuk seperti jarum, pada 1 tabung
2019). Keterangan
gambar berupa: 1)
terdapat 2 helai daun.
lingkaran strobilus 2.Pinus, sebagaimanan anggota conifera lainnya
1 2) panjang stribilus menghasilkan strobilus jantan dan betina dalam satu pohon.
Strobilus pada tumbuhan ini terletak aksilar ½. Oleh karena
dalam satu pohon terdapat dua strobilus yang masing-
masing merupakan strobilus jantan dan strobilus betina,
b. Gambar pembanding
maka tumbuhan Pinus mercusii merupakan tumbuhan
Deskripsi: berumah satu atau monoseus (Campbell, 2012). Berdasarkan
Spesimen awetan hasil pengamatan Strobilus jantan berbentuk memanjang
damar, sedangan strobilus betina berbentuk membulat.
didokumentasikan
dengan kamera Strobilus jantan pada tumbuhan Pinus mercusii berukuran
1 handphone(doku
metasi pribadi,
lebih kecil daripada strobilus betina.
3. Pada Gnetum gnemon tumbuhan ini memiliki letak yang
2019). Keterangan
gambar berupa: 1) tersebar dan saling berhadapan. Daun Gnetum gnemon tidak
linkaran strobilus. memiliki stipula dan merupakan daun tunggal yang tidak
lengkap. Helaian daun berbentuk jorong dengan tepi rat,
pangkal runcing, ujnug runcing, dan permukaan daun yang
licin. Pertulangan pada daun tumbuhan melinjo ini
berbentuk menyirip dengan peruratan yang menyerupai jala
Morfologi strobilus pinus jantan (Anonim, 2014)
dan menyirip. Tekstur daun seperti kerta dan berwarna hijau
(Tijitrosoepomo,2010).
Berdsarkan hasil pengamatan bahwa pada tumbuhan 6. Cupressus atau cemara kipas memiliki daun yang bentuknya
melinjo betina dimana strobilus betinanya disebut ovula, serupa sisik atau daunnya tersusun sangat rapat ermasuk
duduk daun berhadapan, daunnya mengkilap, modopodial jenis daun yang tunggal dengan tepi daun yang rata dengan
percabangan daunnya satu arah, bentuk daun oval, dan duduk daun yang berseling atau roset. Daun muda Cupressus
tulang daun menyirip. ini tak menggulung. Termasuk ke dalam tumbuhan yang
4. Daun pada tumbuhan Araucaria sp. berbentuk jarum berumah satu (monocieous), strobilus terletak dalam satu
sebagaimana bentuk daun pada tumbuhan pohon dan kedua-duanya letaknya aksilaris(Tijitrosoepomo,
Pinus mercusii, namun yang membedakan tumbuhan 2011). Berdasarkan hasil pengamatan bahwa pada cemara
Araucaria sp dengan pinus mercusii adalah daun pada kipas daunnya berbentuk seperti jarum tetapi tidak
tumbuhan ini memiliki tekstur yang berdaging. Daun meruncing dan permukaan daunnya berupa sisik. Terdapat
juga tangkai daun dan percabangan daunnya hanya sekali
tersebar, berbentuk jarum atau lebar dengan saluran-saluran
dan tidak menyebar lagi.
resin di dalamnya (Setiadi, 2012). Berdasrkan hasil
7. Letak strobilus jantan atau mikrosporofilnya adalah terminal
pengamtan bahwa pada tumbuhan cemara atau Araucaria
atau diujung dan berjumlah satu sedangkan pada strobilus
sp. daunnya berbentuk memanjang seperti lidi namun
betina adalah terletak pada axillar atau ketiak daun. Letak
permukaannya kasar. Terdapat tangaki daun dan tulang
strobilus jantan dan betina terletak di terminal. Pakis haji
daun. Duduk daunnya berhadapan.
memiliki banyak mikrosporofil dan biji 6-8 per karpel(Reza,
5. Daun berbentuk jorong (bulat memanjang) dengan panjang 6
2012). Berdasarkan hasil pengamatan bahwa pada
– 8 cm dan lebar 2 – 3 cm. Bagian pangkal daun membaji
megasprora cycas rumpii terdapat bagian-bagiannya berupa
sedangkan ujungnya runcing. Tulang daun sejajar dan
plasenta, bulu-bulu halus yang berfungsi sebagai bentuk
banyak. Bunga jantan dan betina berada pada tandan yang
perlindungannya terhadap predator, duduk bakal biji
berbeda, pada pohon yang sama (berumah satu). Agathis berhadapan, kemudian memiliki brachte yang disebut lidah
memiliki strobilus betina yang ukurannya lebih besar daun dan pada biji megasproranya yang ibelah secara
dibandingan strobilus jantan. Letak strobilus betina yaitu melintang terdapat bagian yang disebut dengan saluran
terminal, sedangkan Letak strobilus jantan adalah axilar. reproduksi dan dibagian tengahnya terdapat bakal biji.
Letak makrosporofil dan mikrosporofilnya spiral dan 8. revoluta memiliki batang yang pendek, warna cokelat tua dan
jumlahnya banyak. Memiliki jumlah biji/karpel sedikit. tidak bercabang. Daun tumbuh secara spiral pada pelepah
Keterbukaan bakal biji Agathis agak terbuka (Tijitrosoepomo, yang memiliki ukuran panjang dua sampai tiga kaki. Anak
2011). Berdasarkan hasil pengamatan bahwa pada daun daun sikas ini memiliki tipe daun majemuk pinate dan tidak
tumbuhan damar daunnya berbentuk lonjong dengan memiliki tulang daun.
ujungnya meruncing dan terdapat tangaki daun. Tidak
memiliki tulang daun dan tepi daunnya rata.
Daun berwarna hijau tua dengan panjang mencapai empat Setiadi, Dedi dan Mudji Susanto, 2012, Variasi Genetik pada Kombinasi
sampai delapan inci, daun majemuk membentuk sisir, Uji Provenans dan Uji Keturunan Araucaria cunninghamii di
Bondowoso-Jawa Timur [Genetic variation on Provenance -
panjang,ramping, dan meruncing di ujung (Tijitrosoepomo, Progeny Test of Araucaria cunninghamii at Bondowoso-East
2011). Berdasarkan hasil pengamatan pada cycas revoluta Java].Jurnal Pemuliaan Tanaman Hutan. Vol 6 No. 3.
bahwa bentuk daunnya seperti jarum dikarenakan pada Tjitrosoepomo, Gembong. 2010. Taksonomi Tumbuhan
bagian ujung daunnya yang tajam. Tangkai menancap pada (Spermatophyta). Yogyakarta : Gadjah Mada University.
batang dan terdapat duri pada bagian bawah tangkai. Tjitrosoepomo Gembong. 2011. Morfologi Tumbuhan. Yogyakarta :
Gadjah Mada University.
Duduk daunnya berhadapan dan membentuk pertulangan
daun yang rata.

E. Daftar Pustaka
Anonim. 2014.Morfologi Melinjo Betina. Diakses
dari https://www.majalahfahma.com/2014/08/makanan-
cerdas-melinjo.html. Pada tanggal 10 November 2019, pukul
15.34 WITA.
Anonim . 2008. Anatomi dan Morfologi Megaspora Pakis Haji. Diakses
dari http://terataiputih21.blogspot.com/2013/06/diskripsi-
pakis-haji.html. pada tanggal 10 November 2019, pukul 15.43
WITA.
Anonim . 2019. Morfologi daun Damar dan Strobilus Damar Jantan dan
Betina. Diakses dari
www.conifers.org/ar/2019/Agathis_dammara.php. pada
tanggal 10 November 2019, pukul 15.47 WITA.
Anonim . 2014 . Morfologi Strobulis Betina, Jantan Pinus dan Morfologi
Pinus. Diakses dari https://foresteract.com/2014/pohon-
pinus-pinus-merkusii-hutan-pinus-habitat-sebaran-morfologi-
manfaat-dan-budidaya/. pada tanggal 10 November 2019,
pukul 16.12 WITA.
Cambell, Neil A., Jane B. Reece, Lisa A. Urry, Michael L. Cain, Steven A.
Wasserman, Peter V. Minorsky, dan Robert B. Jackson, 2012.
Biologi. Jilid 2. Edisi Kedelapan. Jakarta : Erlangga.
Lestari, Garsinia.,dan Ira PuspaKencana. 2008.
GaleriTanamanHiasLanskap. Jakarta: Swadaya
Reza. 2012. “Ordo-ordo Pinophyta”:
http://kuplukluntur.blogspot.com/2012 /11/ordo.html.
Diakses pada 5 April 2015.

Anda mungkin juga menyukai