Anda di halaman 1dari 96

RUMAH SAKIT CITRA HUSADA

Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS SATUAN PENGAWAS INTERNAL

Nama Jabatan Satuan Pengawas Internal


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seorang yang diberi wewenang untuk mengawasi dan


mengontrol serta melakukan Audit tentang pelayanan pada
pasien.

Tanggung Jawab
1. Melakukan pemeriksaan terhadap pelaksanaan tugas
bidang/ bagian rumah sakit.
2. Laporan Hasil Audit pelayanan dan SPO yang ada di
Rumah Sakit.
3. Bertanggung jawab atas pemeriksaan terhadap
pelaksanaan tugas bidang/ bagian rumah sakit.

Uraian Tugas
1.Membantu Direktur dalam melakukan pemeriksaan
terhadap bidang/ bagian dalam melaksanakan kebijakan
dan pedoman yang ditetapkan Direktur Rumah Sakit.
2.Membantu Direktur dalam melakukan pemeriksaan
terhadap bidang/ bagian dalam melaksanakan sistem dan
prosedur yang berlaku di rumah sakit dengan ketentuan
perundang-undangandan pemeriksaan terhadap setiap
unsure/kegiatan di lingkungan Rumah Sakit yang meliputi
pengelolaan administrasi keuangan, administrasi pelayanan
serta administrasi umum dan kepegawaian yang dipandang
perlu.
3.Membantu direktur dalam pemeriksaan terhadap
pelaksanaan program bidang/ bagian rumah sakit, meliputi
kegiatan , jadwal, anggaran dan pencapaian target kinerja.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

4.Melakukan koordinasi dengan para wakil direktur dan


manajer dalam melaksanakan tugas.
5.Melaksanakan permintaan khusus dari Direktur Rumah
Sakit untuk melakukan pemeriksaan terhadap bidang/
bagian tertetntu yang diduga bermasalah.
6.Melakukan penelusuran mengenai kebenaran laporan atau
informasi tentang hambatan,penyimpangan dan
penyalahgunaan wewenang yang terjadi.
7.Melakukan pengujian serta penilaian atas hasil laporan
berkala atau sewaktu-waktu dari setiap unsur/kegiatan
dilingkungan Rumah Sakit.
8.Membuat laporan kepada Direktur Rumah Sakitentang hasil
pemeriksaan serta mengajukan usul/ saran.
9.Memberikan saran dan alternative pemecahan kepada
Direktur Rumah Sakit terhadap penyimpangan yang terjadi
10.Mengevaluasi kebijakan/ pedoman dan SPO khusus yang
telah diterbitkan 3(tiga) sampai 5(lima) tahun sebelumnya.
Wewenang Berkoordinasi dengan unit terkait untuk pelaksanaan
pemeriksaan internal rumah sakit.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan Formal : S1 Keperawatan / S1 Kesehatan
Masyarakat
2. Pendidikan Non Formal : Pelatihan SPI
3. Usia : 30 – 60 tahun
4. Pengalaman Kerja : Pernah menjadi kepala ruangan atau
kepala bidang di ruang keperawatan
5. Lain- lain :
 Memiliki kemampuan menggunakan komputer
 Memiliki kemampuan untuk membina hubungan
dengan baik dan dapat dipercaya
 Sehat jasmani dan rohani
 Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan
berwibawa
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KABID.PELAYANAN MEDIK

Nama Jabatan Kabid. Pelayanan Medik


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung  Ka. Sterilisasi dan Linen


 Case Manager

Pengertian Seorang tenaga dokter profesional yang diberi tugas


tanggung jawab dan wewenang dalam mengelola,
memimpin, merumuskan, mengatur, membina,
mengendalikan, mengkoordinasikan dan
mempertanggungjawabkan tugas-tugas di bidang
pelayanan medik.
Tanggung Jawab 1. Menyelenggarakan koordinasi dan pengawasan
terhadap pelayanan medis dan pelayanan keperawatan
dan kebidanan.
2. Koordinasi dan pengawasan serta pengendalian
program pengadaan kebutuhan dan pemeliharaan
medis dan keperawatan dan kebidanan.
3. Menyelenggarakan koordinasi dan pengawasan serta
pengendalian pelaksanaan program pengadaan
kebutuhan dan pemeliharaan pelayanan medis dan
pelayanan keperawatan dan kebidanan.
4. Menyelenggarakan pembinaan teknis pelayanan medis
dan pelayanan keperawatan dan kebidanan.

Uraian Tugas 1. Menyiapkan dan memberikan data serta informasi


kepada direktur mengenai segala sesuatu yang
berhubungan dengan pelayanan medis dan pelayanan
keperawatan dan kebidanan.
2. Memberikan saran baik diminta maupun tidak diminta
kepada direktur tentang sesuatu yang berhubungan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

dengan kegiatan pelayanan medis dan pelayanan


keperawatan dan kebidanan.
3. Koordinasi dengan unit yang berada di bawah
koordinasinya untuk menyusun program kerja
pelayanan medis dan pelayanan keperawatan dan
kebidanan sebagai bahan penyusunan dan program
kerja rumah sakit.
4. Mengajukan kebutuhan pegawai, peralatan dan
anggaran biaya untuk menunjang kegiatan dan
pelaksanaan tugas pokok pelayanan medis dan
pelayanan keperawatan dan kebidanan kepada Direktur
sesuai dengan kebutuhan dan peraturan yang berlaku
5. Mengawasi dan bertanggung jawab terhadap tata tertib,
disiplin, kebersihan, keamanan dan kelancaran tugas di
lingkungan unti kerja yang berada di bawah
koordinasinya.
6. Menyelenggarakan pembinaan pegawai di lingkungan
unit kerja yang berada di bawah koordinasinya.
7. Mengupayakan usaha-usaha untuk meningkatkan
kesejahteraan pegawai guna menciptakan semangat
kerja, rasa tanggung jawab dan rasa ikut memiliki
8. Mengadakan koordinasi dengan unit kerja yang berada
di bawah koordinasinya untuk membuat uraian tugas
bagi semua pegawai yang berada di bawah tanggung
jawabnya sesuai dengan bidang tugasnya.
9. Membuat penilaian kerja bagi seluruh staf yang ada di
ruang lingkup kerjanya.
10. Melaksanakan pengusulan kenaikan
pangkat/golongan/jabatan/mutasi pendidikan dan
hukuman bagi seluruh pegawai yang berada di bawah
koordinasinya sesuai dengan peraturan yang berlaku.
11. Menyimpan data daftar barang-barang inventaris yang
berada di lingkungan kerja di bawah koordinasinya.
12. Mengadakan pengawasan terhadap semua kegiatan di
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

lingkungan unit kerja yang berada di bawah


koordinasinya.
13. Menyiapkan dan meneliti surat-surat dokumen lainnya
yang berhubungan dengan pelayanan medis dan
pelayanan keperawatan dan kebidanan.
14. Menyelenggarakan usaha-usaha yang bertujuan untuk
meningkatkan pelayanan medis dan pelayanan
keperawatan dan kebidanan.
15. Mengadakan koordinasi dengan direktur dan unit
lainnya.
16. Menjalankan serta menjabarkan kebijakan umum
Direktur dalam bidang pelayanan medis dan pelayanan
keperawatan dan kebidanan.
17. Membuat surat-surat atas nama direktur sesuai dengan
wewenang yang telah diberikan direktur.
18. Melaporkan semua kejadian yang terjadi di lingkungan
bidang tugasnya baik secara lisan maupun secara
tertulis yang ditujukan langsung kepada direktur.
19. Menyiapkan dan membuat laporan tahunan mengenai
segala sesuatu yang berhubungan dengan kegiatan
pelayanan medis dan pelayanan keperawatan dan
kebidanan.
20. Mempertimbangkan, menilai dan membuat keputusan
keringanan atau pengurangan biaya perawatan dan
pengobatan bagi pasien yang tidak mampu sesuai
dengan wewenang yang diberikan oleh direktur.
21. Mengadakan evaluasi terhadap semua kegiatan yang
berhubungan dengan pelayanan medis dan pelayanan
keperawatan dan kebidanan.
22. Melaksanakan kegiatan/tugas lain sesuai dengan
pengarahan direktur.

Wewenang Mengelola, memimpin, merumuskan, mengatur, membina,


mengendalikan, mengkoordinasikan dan
mempertanggungjawabkan tugas-tugas di bidang
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

pelayanan medik.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, Jujur dan memiliki integritas
yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, Komunikatif, dan Mampu bekerjasama dalam tim.
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office.
5. S1 Profesi Dokter.
6. Memiliki pengalaman sebagai dokter, 1 tahun atau
pengalaman di manajemen Rumah Sakit.
7. Memiliki Pelatihan Patient Safety, Pelatihan Manajemen
Rumah Sakit.

URAIAN TUGAS KA.STERILISASI DAN LINEN

Nama Jabatan Kepala Unit Sterilisasi dan Linen


Kedudukan dalam organisasi -
a. Atasan Langsung Kabid. Pelayanan Medik

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Merupakan salah satu unit pelayanan penunjang medik di


Rumah Sakit yang menghasilkan produk steril.
Tanggung Jawab Mengatur agar unit sterilisasi dapat berjalan sebagai mana
mestinya.
Uraian Tugas 1. Selalu memberi pengarahan terhadap semua aktivitas
staf yang berkaitan dengan supply alat medis yang steril
bagi perawatan pasien di rumah sakit.
2. Selalu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan,
keterampilan dan pengembangan diri atau personel
lainnya.
3. Harus menentukan metoda yang lebih efektif bagi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

penyiapan dan penanganan alat atau bahan yang steril.


4. Harus selalu bertanggung jawab agar staf dapat
mengerti akan prosedur dan penggunaan mesin
sterilisasi secara benar.
5. Harus selalu memastikan bahwa teknik aseptik yang
diterapkan pada saat penyiapan dan penanganan alat
steril baik yang hanya sekali pakai maupun alat yang
dapat dipakai ulang.
6. Melakukan kerjasama dengan unit lain di rumah sakit
dan melakukan koordinasi yang bersifat intern ataupun
ekstern.
7. Harus selalu melakukan seleksi untuk calon tenaga di
pusat sterilisasi, menyiapkan konsep dan rencana kerja
serta melakukan evaluasi pada waktu yang telah
ditentukan.
8. Selalu membuat perencanaan suatu program kerja.
9. Harus selalu membuat laporan kinerja pusat sterilisasi.

Wewenang Melakukan kerjasama dengan unit lain di rumah sakit dan


melakukan koordinasi yang bersifat intern ataupun ekstern.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. Sarjana (S1) dan Ahlimadya (D3) Keperawatan.
5. Minimal 1-2 tahun di Rumah Sakit.
6. Memberikan Pelayanan Sterilisasi Dan Linen.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS CASE MANAGER

Nama Jabatan CASE MANAGER


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Kabid. Pelayanan Medik

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Profesional di Rumah Sakit yang memiliki kewenangan


melaksanakan koordinasi pelayanan pasien.
Tanggung Jawab Manager pelayanan pasien (MPP) adalah seorang
koordinator , fasilitator, pemberi advokasi dan juga edukator
dan mampu bekerja secara otonom/mandiri.
Uraian Tugas 1. Melakukan identifikasi pasien agar dapat memberikan
intervensi manajemen pelayanan pasien.
2. Melakukan kolaborasi dengan dokter dan pasien untuk
mengindentifikasi hasil yang diharapkan dan
mengembangkan suatu rencana manajemen pelayanan
pasien.
3. Memonitor intervensi yang ada relevansinya dengan cara
manajemen pelayanan pasien.
4. Memonitor kemajuan pasien untuk mengetahuisejauh
mana hasil bergerak ke arah yang diharapkan
5. Menyarankan alternatif intervensi praktis yang biayanya
efisien.
6. Mengamankan sumber-sumber klinis untuk mencapai
hasil yang diharapkan.
7. Membakukan jalur-jalur komunikasi dengan manajer
departemen/bagian.
8. Melakukan asesmen tentang kebutuhan kesehatan dan
aspek psiko-sosial-kultural nya termasuk statur health
literacy.
9. Menyusun perencanaan Manajemen Pelayanan Pasien
(MPP) Case Management Plan) berkolaborasi dengan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

pasien, keluarga dan pemberi asuhan di rumah sakit,


pembayar, PPA difasilitasi pelayanan primer, untuk
memaksimalkan hasil asuhan yang berkualiatas, aman,
dan efektif biaya (cost effective). Perencanaannya
termasuk discharge planning yang terintegrasi dengan
PPA.
10. Memfasilitasi komunikasi dan koordinasi antar PPA
dalam konteks keterlibatan pasien dalam pengambilan
keputusan.
11. Memberikan edukasi dan advokasi kepada pasien dan
keluargnya atau pemberi asuhan untuk memaksimalkan
kemapuan pasien dan keluarganya dalam pengambilan
keputusan terkait pelayanan yang diterima.
12. Memberikan edukasi dan advokasi kepada pasien dan
keluarganya atau pemberi asuhan, PPA, terkait
alternative pelayanan, sumber daya di komunitas/
lingkungan rumahnya manfaat asuransi, aspek psiko-
sosio-cultural sehingga keputusan tepat waktu dengan
dasar informasi lengkap.
13. Memberikan advokasi sehingga meningkatkan
kemampuan pasien dan keluarga dalam mengatasi
masalah dengan mencari opsi pelayanan yang tersedia,
rencana pengambilan alternatif sesuai kebutuhan, agar
dicapai hasil asuhan yang diharapkan.
14. Mendorong pemberian pelayanan yang memadai untuk
kendali mutu dan biaya dengan basis kasus perkasus.
15. Membantu pasien dalam proses transisi pelayanan yang
aman ke tingkat pelayanan berikutnya yang memadai.
16. Berusaha meningkatkan kemandirian advokasi dan
kemandirian pengambilan keputusan pasien.
17. Memberikan advokasi kepada pasien dan pembayar
untuk memfasilitasi hasil yang positif bagi pasien, PPA,
dan pembayar. Jika ada perbedaan kepentingan maka
kebutuhan pasien lebih menjadi prioritas.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Wewenang Melakukan kolaborasi dengan dokter dan pasien untuk


mengindentifikasi hasil yang diharapkan dan
mengembangkan suatu rencana manajemen pelayanan
pasien.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. Dokter Umum (S1), Sarjana Keperawatan (S1)
5. Minimal 1-2 tahun di Rumah Sakit.
6. Memiliki kemampuan berkomunikasi yang efektif dan
baik kan Pelayanan Keperawatan.

URAIAN TUGAS KABID. PENUNJANG MEDIK DAN INFORMATIKA

Nama Jabatan Kabid. Penunjang Medik dan Informatika


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung  Ka.Unit Farmasi


 Ka. Unit Laboratorium
 Ka.Unit Radiologi
 Ka. Unit Gizi
 Ka. Unit Laundry
 Teknisi IT
 Teknisi Elektromedik
 Ka. Unit Rekam Medik

Pengertian Seorang tenaga dokter profesional yang diberi tugas


tanggung jawab dan wewenang dalam mengelola,
memimpin, merumuskan, mengatur, membina,
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

mengendalikan, mengkoordinasikan dan


mempertanggungjawabkan tugas-tugas di bidang pelayanan
medik.
Tanggung Jawab Melakukan fungsi pengelolaan bagian penunjang medis, yang
mencakup perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan,
pengendalian dan pengawasan, sehingga operasional
Rumah Sakit berjalan lancar dan dapat memenuhi kebutuhan
pelayanan, pasien dan staf, dan sesuai dengan hukum,
peraturan dan perundangan yang berlaku.
Uraian Tugas 1. Menyusun rencana kerja, rencana pengembangan dan
anggaran biaya bagian penunjang medis selaras dengan
rencana kerja dan anggaran biaya Rumah Sakit setiap
tahun.
2. Menyusun laporan bagian penunjang medis setiap tahun
dan setiap bulan
3. Menyusun dan mengusulkan kebijakan, pedoman,
panduan, standar operasional prosedur, dan formulir di
bagian penunjang medis.
4. Menyusun kebutuhan ketenagaan bagian penunjang
medis, setiap tahun dan setiap bulan, sesuai kebutuhan.
5. Melakukan seleksi kandidat staf yang akan bekerja di
bagian penunjang medis, dengan melakukan interview
dan test, baik tertulis maupun praktek.
6. Menyetujui jadwal kerja staf yang bekerja di bagian
penunjang medis.
7. Menyetujui izin, sakit, cuti, lembur, promosi, demosi, dan
rotasi untuk staf yang bekerja di bagian penunjang
medis.
8. Melakukan evaluasi dan penilaian kinerja untuk staf yang
bekerja di bagian penunjang medis.
9. Menyetujui permintaan kebutuhan sarana dan prasarana
untuk bagian penunjang medis.
10. Memeriksa seluruh permintaan pembelian perbekalan
farmasi sebelum disetujui oleh Direktur Rumah Sakit.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

11. Memeriksa seluruh laporan Rumah Sakit, baik internal


maupun eksternal, sebelum dilaporkan kepada Direktur
Rumah Sakit.
12. Melakukan analisa survei kepuasan pasien terkait
penunjang medis, dan melakukan tindakan perbaikan
sesuai kebutuhan.
13. Melakukan penanganan komplain dan masalah
pelayanan dari pasien terkait penunjang medis.
14. Memastikan berjalannya program mutu di bagian
penunjang medis.
15. Menghadiri rapat rutin sesuai jadwal yang disusun
Rumah Sakit.
16. Memberikan saran dan rekomendasi kepada atasan
untuk pengembangan dan kemajuan bagian penunjang
medis pada khususnya, dan Rumah Sakit pada
umumnya.
17. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan atasan,
dalam ruang lingkup pekerjaan Rumah Sakit.

Wewenang 1. Memberikan pengarahan dan penugasan kepada


bawahan.
2. Memberikan surat perintah lembur kepada bawahan jika
diperlukan.
3. Menyetujui atau menolak surat permintaan tukar dinas,
izin, cuti dari bawahan.
4. Memberikan pembinaan dan teguran terhadap bawahan
jika diperlukan.
5. Mengevaluasi bawahan sesuai kriteria evaluasi yang telah
ditetapkan Rumah Sakit.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Kriteria Umum :


 Sehat jasmani dan rohani, Jujur dan memiliki integritas
yang baik.
 Memiliki kepemimpinan yang baik.
 Teliti, Komunikatif, dan Mampu bekerjasama dalam tim
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

 Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft


Office.
2. Pendidikan
 S1 Profesi Dokter.
3. Pengalaman Kerja
 2 tahun sebagai dokter, 1 tahun pengalaman di
manajemen Rumah Sakit.
4. Ketrampilan
 Pelatihan Patient Safety, Pelatihan Manajemen Rumah
Sakit.

URAIAN TUGAS KA.UNIT FARMASI

Nama Jabatan Ka. Unit Farmasi


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Kabid. Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang bertanggung jawab dan wewenang dalam


mengawasi dan mengkoordinasikan kegiatan pelayanan
kefarmasian pada unit farmasi Rumah Sakit Citra Husada.
Tanggung Jawab Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan operasional di
unit farmasi Rumah Sakit Citra Husada.
Uraian Tugas
1. Membuat strategi, tujuan, sasaran, program kerja dan
standar pelayanan kefarmasian di Rumah Sakit Citra
Husada.
2. Membuat peraturan atau Standar Prosedur Operasional
(SPO) pada setiap fungsi kegiatan Kefarmasian di Ru
mah Sakit Citra Husada.
3. Membuat sistem pengawasan dan pengendalian SPO
serta program kerja pada setiap fungsi kegiatan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Kefarmasian di Rumah Sakit Citra Husada.


4. Merencanakan, melaksanakan, mengendalikan dan
menganalisis hasil kinerja operasional dan kinerja
keuangan Kefarmasian di Rumah Sakit Citra Husada.
5. Mampu berkomunikasi dengan baik antar profesi.
6. Merencanakan dan menetapkan kebijakan / tata tertib
pelayanan kefarmasian sesuai dengan kebijakan
Direktur Rumah Sakit Citra Husada.
7. Menyusun falsafah kefarmasian yang disesuaikan
dengan falsafah rumah sakit.
8. Merencanakan usulan kebutuhan tenaga kefarmasian
dan pembinaan serta pengembangan karier tenaga
kefarmasian melalui pendidikan/latihan berjenjang
dengan institusi lain untuk meningkatkan pengetahuan
dan ketrampilan serta mutu.
9. Memberikan bimbingan kepada tenaga kefarmasian
yang ada untuk melaksanakan program kesehatan
terpadu di Rumah Sakit Citra Husada.
10. Melaksanakan program orientasi bagi tenaga baru yang
akan bekerja di Rumah Sakit Citra Husada.
11. Mengadakan rapat koordinasi dengan internal
kefarmasian.
12. Mengadakan rapat koordinasi dengan kepala unit,
kepala ruangan rawat secara berkala atau sewaktu-
waktu bila diperlukan.
13. Membuat laporan secara berkala tentang pelaksanaan
kegiatan pelayanan kefarmasian, upaya perbaikan dan
peningkatan mutu yang telah dilakukan untuk
disampaikan kepada Kabid Penunjang Medik dan
Informatika.
14. Mengendalikan pelaksanaan kebijakan, tata tertib dan
peraturan pelayanan kefarmasian yang berlaku,
pendayagunaan tenaga dan peralatan kefarmasian
secara berkala ke ruang farmasi agar tujuan yang ingin
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

dicapai tetap terjamin.


15. Mengawasi obat yang tidak keluar / slow moving.
16. Mengontrol kadaluarsa obat dan BHP setiap selesai
stock opname setiap bulan yang mana laporan stock
opname harus mencantumkan No. Batch dan
Kadaluarsa obat dan BHP.
17. Melaksanakan kegiatan di bidang perencanaan
pelayanan.
18. Melaksanakan Pengendalian pelayanan kefarmasian.
19. Melaksanakan monitoring dan evaluasi pelayanan
kefarmasian.
20. Menjelaskan kebijakan Rumah Sakit Citra Husada
kepada tenaga kefarmasian.
21. Menyiapkan rencana kebutuhan kefarmasian baik
jumlah maupun kualitas alat serta pendistribusian
kefarmasian sesuai kebutuhan pelayanan.
22. Melaksanakan pengawasan pengendalian dan
penilaian pendayagunaan dan pemeliharaan peralatan
kefarmasian.
23. Melaksanakan pengawasan dan pengendalian sistem
inventarisasi peralatan kefarmasin untuk mencegah
terjadinya kehilangan alat.
24. Melakukan pengawasan, pengendalian, penilaian
terhadap pendayagunaan profesi tenaga kefarmasian.
25. Pelaksanaan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh
Pimpinan.
26. Menentukan arah terhadap seluruh kegiatan
Kefarmasian di Rumah Sakit Citra Husada.
27. Stand by menjaga unit Farmasi sesuai dengan jadwal
dinas yang telah diatur.
28. Membuat / meracik permintaan resep obat.
29. Membuat,mengawasi dan mengevaluasi
penyelengaraan program kendali mutu dan kendali
biaya.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

30. Melaksanakan pelayanan farmasi klinis di Rumah Sakit


Citra Husada.
31. Berpartisipasi dalam Komite Farmasi dan Terapi.
32. Ikut aktif dalam Penyusun Formularium.
33. Merencanakan dan membuat permintaan pembelian
(PO) untuk obat dan BHP.
34. Melakukan stock opname rutin di akhir bulan baik di unit
Farmasi maupun di depo-depo lain yang dititipkan obat
atau BHP milik Unit Farmasi.
35. Memberikan masukan / saran kepada KaBid Penunjang
Medik dan Informatika.
36. Memberikan informasi tentang pemakaian obat secara
financial.
37. Ikut menyusun kebijakan penulisan resep.
38. Membuat kajian obat-obat baru.
39. Ikut aktif dalam pengendalian infeksi, melalui kegiatan :
Pemberian Informasi Obat, Pemantauan Penggunaan
Obat dan Penyusunan Pedoman Penggunaan
Antibiotika.
40. Edukasi pasien.
41. Promosi kesehatan dan pendidikan kesehatan,
pencegahan penyakit dan perlindungan kesehatan.
Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka Bid
Penunjang Medik dan Informatika.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Ka Bid
Penunjang Medik dan Informatika.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staf yang berada dibawahnya.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan sumber daya manusia yang ada di
Rumah Sakit Citra Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan Formal S1 Farmasi.
2. Memiliki Pengalaman Kerja 1 tahun.
3. Memiliki kemampuan menggunakan komputer.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

4. Memiliki kemampuan memimpin dan berwibawa.


5. Mampu untuk membina hubungan baik dengan orang
lain dan dapat dipercaya.
6. Sehat jasmani dan rohani.

URAIAN TUGAS KA.UNIT LABORATORIUM

Nama Jabatan Ka. Unit Laboratorium


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Seseorang yang diberi tanggung jawab dan wewenang dalam


mengawasi dan mengkoordinasikan kegiatan pelayanan
laboratorium di Rumah Sakit Citra Husada.
Tanggung Jawab 1. Bertanggung jawab terhadap operasional harian
pelayanan laboratorium Rumah Sakit Citra Husada.
2. Bertanggung jawab terhadap mutu internal dan
eksternal pelayanan Laboratorium Rumah Sakit Citra
Husada.
3. Memonitor dan mereview semua pelayanan
laboratorium di dalam dan di luar laboratorium Rumah
Sakit Citra Husada.

Uraian Tugas 1. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan di


unit Laboratorium.
2. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi :
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta
menyusun tujuan pelayanan di unit Laboratorium.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang
diperlukan sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga analis dari
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

segi jumlah maupun kualifikasi untuk di Laboratorium


d. Merencanakan dan menentukan jenis kegiatan yang
akan diselenggarakan sesuai kebutuhan.
3. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2):
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan di Laboratorium, melalui kerja sama
dengan petugas lain yang bertugas.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
analis.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian
dan penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib ruang laboratorium, fasilitas
yang ada dan cara penggunaaanya dan kegiatan
rutin sehari hari.
d. Membimbing tenaga analis untuk melakukan
pelayanan yang sesuai ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf analis dan petugas lain yang bertugas di
Laboratorium.
f. Melaksanakan orientasi tenaga analis yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di Laboratorium.
g. Mengupayakan pengadaan peralatan dan reagen
sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan atau
kebijakan rumah sakit.
h. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
i. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien di
laboratorium dan selanjutnya mengembalikan ke RM
j. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan.
4. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Melakukan penilaian kinerja tenaga analis yang
berada dibawah tanggung jawabnya.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

b. Menguasai, mengendalikan dan menilai


pendayagunaan tenaga analis, peralatan serta
reagen secara efektif dan efisien.
Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada atasan.
2. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
analis.
3. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga analis, peralatan dan mutu analis di ruang
laboratorium.
4. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
5. Menghadiri rapat berkala dengan Kabid Penunjang
Medik dan Informatika.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. D3 Analis.
5. Fresh graduated atau minimal 1 tahun sebagai analis di
Rumah Sakit.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.UNIT RADIOLOGI

Nama Jabatan KA. Unit Radiologi


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Kabid. Penunjang Medik dan Informatika

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Seorang tenaga kerja radiografer yang bertanggung jawab


atas pelayanan unit radiologi.

Tanggung Jawab 1. Bertanggung jawab terhadap mutu dan profesionalisme


pelayanan Unit Radiologi Rumah Sakit Citra Husada.
2. Bertanggung jawab terhadap sarana danprasarana di Unit
Radiologi Rumah Sakit Citra Husada.

Uraian Tugas 1. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan di unit


Radiologi.
2. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi :
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta menyusun
tujuan pelayanan di unit Radiologi.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang diperlukan
sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga radiografer dari
segi jumlah maupun kualifikasi untuk di unit Radiologi
3. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2)
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan di unit Radiologi, melalui kerja sama dengan
petugas lain yang bertugas diruang radiologi.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
radiografer.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan rumah
sakit, tata tertib ruang radiologi, fasilitas yang ada dan
cara penggunaaanya dan kegiatan rutin sehari hari.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

d. Membimbing tenaga radiografer untuk melakukan


pelayanan yang sesuai ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf dan petugas lain yang bertugas di unit
Radiologi.
f. Melaksanakan orientasi tenaga radiografer yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di unit Radiologi.
g. Mengupayakan pengadaan peralatan sesuai kebutuhan
berdasarkan ketentuan atau kebijakan rumah sakit.
h. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
i. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan di unit Radiologi
j. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dalam
masa perawatan diruang radiologi dan selanjutnya
mengembalikan ke RM.
k. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan di unit Radiologi.
l. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada saat
pergantian dinas.
4. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan yang telah di
tentukan.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga radiografer yang
berada dibawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga radiografer, peralatan secara
efektif dan efisien.
d. Menilai keadaan klinis dan kebutuhan pasien serta
menentukan teknik pemeriksaan radiografik yang
sesuai.
e. Melakukan berbagai pemeriksaan radiografi pada
pasien untuk menghasilkan gambar yang berkualitas.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

f. Menjaga dan berkomunikasi dengan pasien selama


pasien menunggu, diperiksa dan pasca pemeriksaan.
g. Membantu dan bekerja sama dengan Spesialis
radiologi, dokter dan dokter bedah dalam pemeriksaan
yang radiologi yang kompleks.
h. Memberikan dukungan dan jaminan kepada pasien
dengan mempertimbangkan kebutuhan fisik dan
psikologis pasien.
i. Melakukan pencatatan gambar dan dokumentasi
pasien dengan cepat dan akurat dengan tetap
memperhatikan kerahasiaan data pasien.
j. Mengawasi asisten praktisi, mahasiswa dan staff
lainnya dan memberikan pendidikan dan pelatihan yang
tepat.
k. Memahami dan memperhatikan kesehatan dan
keselamatan di tempat kerja termasuk peraturan radiasi
pengion untk melindungi diri sendiri dan orang lain.
l. Memastikan peralatan diperiksa secara teratur dan
segera melaporkan jika ada kerusakan.
m. Melakukan evaluasi dan pencatatan BHP serta
melakukan pelaporan secara berkala.
Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada atasan.
2. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
radiografer.
3. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga radiografer dan peralatan di unit Radiologi.
4. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
5. Menghadiri rapat berkala dengan Kabid. Penunjang
Medik dan Informatika untuk kelancaran pelaksanaan
pelayanan di unit Radiologi.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.


3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. D3 Teknik Radiologi atau D4 (Sarjana Terapan) Teknik
Radiodiagnostik dan Radioterapi.
5. Fresh graduated atau minimal 1 tahun sebagai
radiografer di Rumah Sakit.
6. Teknik Pemeriksaan Radiologi, Proteksi Radiologi.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.UNIT GIZI

Nama Jabatan Ka.Unit Gizi


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Kabid. Penunjang Medik dan Informatika

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan wewenang dan tanggung jawab


untuk mengelola kegiatan pelayanan gizi.
Tanggung Jawab Melaksanakan dan memastikan pelayanan gizi pasien di
Rumah Sakit Citra Husada berjalan lancar dan dapat
memenuhi kebutuhan pasien sesuai dengan hukum,
peraturan dan perundangan yang berlaku.
Uraian Tugas 1. Melaksanakan kegiatan pengadaan/penyediaan
makanan untuk pasien rawat inap.
2. Melaksanakan kegiatan pelayanan gizi ruang rawat inap
3. Memberikan penyuluhan/konsultasi gizi untuk pasien
rujukan dokter spesialis.
4. Melaksanakan penyelenggaran makanan dengan
kualitas yang tinggi menggunakan tenaga dan bahan
makanan secara efisien dan efektif.
5. Membuat standar resep sesuai dengan pola menu yang
ditetapkan.
6. Mengawasi proses persiapan bahan makanan,
pengolahan, penyajian, pengaturan porsi diet pasien,
dan pendistribusian makanan pasien.
7. Memberi pengarahan ke staf dapur dalam menggunakan
dan memelihara peralatan dapur.
8. Mengawasi dan menjaga sanitasi penyelenggaraan
makanan pasien dan kebersihan staf dapur.
9. Mengikuti program pelatihan yang telah ditentukan
10. Membuat laporan gizi menu pasien mingguan.
Menerima arahan dan melaporkan hasil kegiatan baik
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

secara lisan maupun tulisan kepada atasan.

Wewenang  Meminta pengarahan dari atasan

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam
tim.
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. D3 atau S1 Ilmu Gizi.
5. Fresh graduated atau minimal 1 tahun sebagai ahli gizi
di RS.
6. Mampu melakukan pengembangan resep menu diet.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.UNIT LAUNDRY

Nama Jabatan Ka. Unit Laundry


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung

Pengertian Bidang yang memberikan pelayanan kebersihan linen rumah


sakit.
Tanggung Jawab Menjalanan dan mempertahankan kualitas pelaksanaan
kebersihan linen dan pengelolaan laundry Rumah Sakit Citra
Husada.
Uraian Tugas 1. Bertanggung jawab terhadap kebersihan Linen,
manajemen linen alur prosedur dan pelayanan linen
rumah sakit.
2. Menyiapkan Masker dan Handscun.
3. Melaporkan Kejadian yang terjadi dibagian laundry ke
Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.
4. Melaksanakan dan mengawasi pekerjaan laundry sesuai
dengan alur dan prosedur yang telah ditetapkan sesuai
dalam SOP.
5. Membuat rencana dan strategi pengembangan laundry
6. Membuat catatan dan laporan harian dan melaporkan
setiap bulan kepada Ka.Bid Penunjang Medik dan
Informatika.
7. Merencanakan anggaran belanja kebutuhan termasuk
alat, bahan dan sarana prasarana yang dibutuhkan pada
unit laundry.
8. Membuat jadwal kerja petugas laundry setiap bulan dan
mencari pengganti petugas laundry apabila petugas
berhalangan masuk kerja.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka.Bid


Penunjang Medik dan Informatika.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staf yang berada dibawahnya.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan/kinerja staf yang berada
dibawahnya.
5. Menghadiri rapat berkala dengan Direktur, dan kepala
bidang lainnya.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS IT SUPPORT

Nama Jabatan IT Support


Kedudukan dalam organisasi -
a. Atasan Langsung Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Memberikan bantuan kepada individu atau perusahaan


dengan masalah yang terkait dengan teknologi komputer,
jaringan, Software, Hardware, security dan teknologi digital
lainnya.
Tanggung Jawab Menjaga sistem informasi rumah sakit dengan baik untuk
operasional front office dan back office, melakukan
pemecahan masalah hardware maupun software.
Uraian Tugas 1. Menyusun rencana dan program kerja sebagai pedoman
pelaksanaan tugas.
2. Mengkoordinasikan usulan setiap bidang dan pengelolaan
data serta sistem informasi Rumah Sakit Citra Husada.
3. Membantu publikasi hal yang berkaitan dengan kegiatan
atau promosi rumah sakit ke media sosial, bekerjasama
dengan humas dan marketing untuk upload konten Rumah
Sakit Citra Husada yang telah dibuat.
4. Pelaksanaan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh
atasan.
5. Membantu urusan Sistem Informasi dan Manajemen
Rumah Sakit Citra Husada.
6. Membuat catatan dan laporan serta melaporkan setiap
bulan kepada Ka.Bid Jangmed dan Informatika.
7. Membantu merencanakan pengembangan SIMRS dan
Billing System Rumah Sakit Citra Husada.
8. Dapat bekerjasama dengan unit IPSRS untuk pengadaan
dan perbaikan hardware.
9. unit dan konfigurasi hardware, system operasi dan aplikasi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

computer.
10.Memonitor dan perawatan system computer dan jaringan.
11.Berkomunikasi dengan seluruh karyawan atau klien
melalui serangkaian tindakan, baik tatap muka atau
melalui telepon untuk membantu mengatur system atau
memecahkan masalah.
12.Troubleshooting masalah system dan jaringan,
mendiagnosa dan memecahkan masalah hardware dan
software.
13.Mengganti part yang diperlukan.
14.Memberikan dukungan termasuk dokumentasi prosedural
dan laporan yang relevan.
15.Mengikuti diagram dan intruksi tertulis untuk memperbaiki
kerusakan atau set up sebuah system.
16.Mendukung penggunaan aplikasi baru.
17.Menyiapkan account dan profil pengguna baru, dan
menangani masalah password.
18.Merespon panggilan dalam batas waktu yang telah
disepakati
19.Melakukan dan evaluasi teknologi terbaru.
20.Melakukan pemeriksaan keamanan listrik pada peralatan
computer.
21.Secara berkala membuat laporan tentang perawatan
program IT (hardware, software dan jaringan internet).
Wewenang Melakukan evaluasi dan kordinasi dalam melakukan
perawatan Hardware dan software sistem yang ada di
Rumah Sakit.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel)
4. D3 Teknik Komputer, atau S1 Ilmu Komputer atau S1
Teknik Informatika
5. Fresh graduated atau minimal 1 tahun sebagai IT Teknik
Informatika.

URAIAN TUGAS TEKHNISI ELEKTROMEDIK

Nama Jabatan Tekhnisi Elektromedik


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung
Pengertian Seseorang yang melakukan kontrol dan perbaikan terhadap
alat-alat medis Rumah Sakit.
Tanggung Jawab Melakukan pengecekan,pemeliharaan,dan perbaikan alat-alat
medis Rumah Sakit.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Uraian Tugas 1. Bertanggung jawab terhadap alat medis rumah sakit.


2. Memelihara, dan melakukan pengecekan rutin pada
alat-alat medis rumah sakit.
3. Melakukan perbaikan kerusakan alat medis rumah
sakit.
4. Membuat kartu inventaris alat medis rumah sakit.
5. Membuat dan mengisi kartu pemeliharaan alat medis
rumah sakit.
6. Berkerjasama dengan unit lain di IPSRS demi
kenyamanan dan kelancaran pelayanan rumah sakit.
7. Membuat rencana kalibrasi alat medis rumah sakit.
8. Bersedia berkordinasi dengan pihak rekanan Rumah
Sakit Citra Husada terkait kebutuhan alat medis rumah
sakit.
9. Menjaga dan memelihara alat-alat yang digunakan
dengan baik dan penuh tangung jawab.

Wewenang Melakukan pemeliharaan alat medis rumah sakit.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. D3 Akademi Teknik Elektromedis.
5.Memahami konsep,implementasi,evaluasi peralatan
medis Rumah Sakit.
6. Memiliki STR (Surat Tanda Registrasi).

URAIAN TUGAS KA.UNIT REKAM MEDIK

Nama Jabatan Ka.Unit Rekam Medik


Kedudukan dalam organisasi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

a. Atasan Langsung Ka.Bid Penunjang Medik dan Informatika.

b. Bawahan Langsung Pendaftaran

Pengertian Seseorang yang diberikan wewenang dalam melakukan


pengumpulan berkas yang berisikan catatan dan dokumen
tentang pasien, pemeriksaan,pengobatan,tindakan dan
pelayanan lainnya.
Tanggung Jawab Mengawasi dan memastikan pengelolaan data rekam medis
di Rumah Sakit Citra Husada berjalan lancar sesuai dengan
hukum, peraturan dan perundangan yang berlaku.
Uraian Tugas 1. Menyusun rencana kerja, rencana pengembangan dan
anggaran biaya Rekam Medis selaras dengan rencana
kerja dan anggaran biaya Rumah Sakit Citra Husada
setiap tahun.
2. Menyusun dan mengusulkan kebijakan, pedoman,
panduan, standar operasional prosedur, dan formulir di
bagian Rekam Medis.
3. Memonitor, menganalisa, dan mengevaluasi data
rekam medis.
4. Membuat laporan mingguan dan bulanan Rekam
Medis, serta laporan bulanan ke Dinkes.
5. Menerima arahan dan melaporkan hasil kegiatan baik
secara lisan maupun tulisan kepada atasan.
6. Memberikan saran dan rekomendasi kepada atasan
untuk pengembangan dan kemajuan bagian Rekam
Medis pada khususnya, dan Rumah Sakit pada
umumnya.
7. Menyusun kebutuhan ketenagaan Rekam Medis, setiap
tahun dan setiap bulan, sesuai kebutuhan.
8. Melakukan seleksi kandidat staf yang akan bekerja di
bagian Rekam Medis, dengan melakukan interview dan
test, baik tertulis maupun praktek.
9. Menyetujui jadwal kerja staf yang bekerja di bagian
Rekam Medis.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

10. Melakukan evaluasi dan penilaian kinerja untuk staf


yang bekerja di bagian Rekam Medis.
11. Menghadiri rapat rutin sesuai jadwal yang disusun
Rumah Sakit.
12. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan atasan,
dalam ruang lingkup pekerjaan Rumah Sakit.

Wewenang 1. Meminta pengarahan dari atasan.


2. Memberikan pengarahan dan penugasan kepada
bawahan.
3. Memberikan surat perintah lembur kepada bawahan jika
diperlukan.
4. Menyetujui atau menolak surat permintaan tukar dinas,
izin, cuti dari bawahan.
5. Menyetujui lembur, promosi, demosi, dan rotasi untuk
staf yang bekerja.
6. Memberikan pembinaan dan teguran terhadap bawahan
jika diperlukan.
7. Mengevaluasi bawahan sesuai kriteria evaluasi yang
telah ditetapkan Rumah Sakit.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
5. D3 Rekam Medik.
6. Fresh graduated atau minimal 1 tahun pengalaman di
bagian Rekam Medis.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KORDINATOR PENDAFTARAN

Nama Jabatan Ka. Sie.Umum


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung  Rekam Medik

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan wewenang untuk melakukan


administrasi di Rumah Sakit .
Tanggung Jawab Bertangung jawab terhadap pelayanan administarsi pasien
rawat jalan maupun rawat inap.
Uraian Tugas 1. Memberikan senyum, salam, sapa kepada pasien,
pengunjung maupun tamu Rumah Sakit Citra Husada.
2. Santun dalam melayani dan kerja cepat dan cermat
3. Memberikan informasi yang diperlukan pengunjung
rumah sakit.
4. Memberikan pelayanan terbaik untuk setiap pengunjung
5. Menjaga kebersihan dan kerapian lingkungan kerja.
6. Menjaga kebersihan, kerapian, dalam penampilan.
7. Bertangung jawab terhadap pelayanan administarsi
pasien rawat jalan maupun rawat inap.
8. Berkerjasama dengan divisi lain demi kenyamanan dan
kelancaran pelayanan rumah sakit.
9. Melaporkan setiap masalah yang terjadi dilapangan
kepada Kabag Umum dan Keuangan.
10. Membuat dan memasukan data pasien dengan lengkap
dan jelas sesuai aturan Rekam Medik kedalam system
pendaftaran rumah sakit.
11. Membuat catatan pekerjaan, buku tamu, buku
inventaris, buku on call dan buku surat medis dan non
medis, buku rawat inap, buku Fee rujukan.
12. Melakukan konfirmasi kepada pihak asuransi dan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

rekanan Rumah Sakit Citra Husada.


13. Saling membantu dan menjaga kekompakan dan
kerjasama dengan rekan kerja.
14. Selalu menyimak dan mengetahui tugas yang akan
dilakukan selama operan shift diberikan oleh rekan
kerja.
15. Berkerjasama dengan divisi lain demi kenyamanan dan
kelancaran pelayanan rumah sakit.
16. Berkas pasien asuransi non rekanan dikumpulkan oleh
petugas pendaftaran dan diantarkan kebagian rekam
medis.
17. Berkas asuransi maupun non asuransi yang sudah
menjadi rekanan setiap pagi disetorkan ke keuangan
dengan rapi sesuai cek list yang sudah ada.
18. Menyampaikan segala informasi yang diberikan oleh
manajemen kepada rekan-rekan kerja lainnya.
19. Mengikuti briefing pagi yang dilakukan setiap hari di
ruang meeting.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Rekam Medik


2. Menghadiri rapat berkala dengan Ka.Bid Penunjang Medik
dan Informatika dan Rekam Medik.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
5. Pendidikan SMA/SMK.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.SIE.UMUM

Nama Jabatan Ka. Sie.Umum


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung  Ka.Tim Tata Usaha


 Ka.Tim Driver
 Ka.Tim Security
 Ka.Tim Cleaning
 Ka.Tim Teknisi Umum

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab untuk mengontrol


kinerja karyawan.
Tanggung Jawab Bertanggung jawab terhadap total quality control pada hasil
kinerja bawahannya.
Uraian Tugas 1. Diangkat dan diberi wewenang sebagai Ka.Sie Umum
oleh Direktur.
2. Bertanggung jawab terhadap pengambilan keputusan
pada skala sedang yang berkaitan pada wilayah kerjanya
masing-masing.
3. Bertanggung jawab terhadap total quality control pada
hasil kinerja bawahannya.
4. Mampu memerintah, memiliki jiwa memimpin, berani
menegur dan mengarahkan bawahannya.
5. Bertanggung jawab membuat SOP dan peraturan-
peratuaran standar pada divisi bawahannya dan
mensosialisasikan dengan baik atas persetujuan
Direktur.
6.Membuat laporan-laporan rutin dan laporan pertanggung
jawaban kerja serta perkembangan operasional Rumah
Sakit terhadap Direktur.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

7.Membawahi langsung Ka.Tim Tata Usaha, Ka.Tim Driver


8. Ka.Tim Security, Ka.Tim Cleaning, Ka.Tim Teknisi Umum.
Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Direktur
Rumah Sakit Citra Husada.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Direktur Rumah Sakit Citra Husada.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staf yang berada dibawahnya.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
sumber daya manusia yang ada di Rumah Sakit Citra
Husada.
5. Menghadiri rapat berkala dengan Direktur dan Kasubag
lainnya di Rumah Sakit Citra Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
5. Pendidikan min D3.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.TIM TATA USAHA

Nama Jabatan Ka. Tim Tata Usaha


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka. Sie.Umum

b. Bawahan Langsung

Pengertian Penyelenggaraan sistem administrasi dan informasi di


Rumah Sakit.
Tanggung Jawab Mengkoordinir urusan surat-surat dari rumah sakit dan
mengirimnya termasuk dalam surat keluar, baik melalui pos,
ekspedisi, kurir maupun via email.
Uraian Tugas 1. Menyusun rencana dan program kerja Ka.Sie Umum
pedoman pelaksanaan tugas.
2. Merencanakan operasional pengelolaan administrasi
internal dan eksternal.
3. Membuat konsep pedoman dan petunjuk teknis
administrasi dan tata usaha secara internal.
4. Menerima surat Rumah Sakit Citra Husada yang
masuk, mencatat, mendistribusikan ke bidang-bidang.
5. Menerima surat – surat masuk rumah sakit
diagendakan dan diserahkan kepada Direksi dan
selanjutnya diteruskan sesuai Disposisi Direktur.
6. Mengkoordinir urusan surat-surat dari rumah sakit dan
mengirimnya termasuk dalam surat keluar, baik melalui
pos, ekspedisi, kurir maupun via email.
7. Menyimpan dengan tertib dan mengamankan arsip
surat-surat keluar dan masuk serta dokumen-dokumen
milik surat rumah sakit dan dapat merahasiakan surat-
surat yang perlu dirahasiakan.
8. Membantu administrasi, surat menyurat dan
kesekretariatan Rumah Sakit Citra Husada.
9. Menerima dan Mengelola Nota atau Surat Perjanjian
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Kerjasama dari pihak ketiga ke Rumah Sakit Citra


Husada.
10. Memberi tugas kepada bawahan dalam pengelolaan
urusan administrasi di bidang Front Office
(Pendaftraan).
11. Membuat, menyusun dan menelaah peraturan dan tata
tertib Rumah Sakit Citra Husada sesuai bidang
tugasnya.
16. Membantu mengkordinasi mengenai administrasi
asuransi dengan unit terkait.
17. Memahami fasilitas dan pelayanan rumah sakit citra
husada.
19. Membuat catatan dan laporan dan melaporkan setiap
bulan kepada Ka.Sie Umum.
20. Pelaksanaan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh
Pimpinan.
21. Bertanggung jawab langsung terhadap Ka.Sie Umum.
22. Melaksanakan koordinasi dengan Ka.Sie Umum dan
Sub Bagian lain dalam melaksanakan tugasnya.
23. Melakukan proses surat menyurat.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka.Sie


Umum.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Ka.Sie Umum.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staff yang berada dibawahnya.
4. Meminta arahan dari atasan langsung.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

5. Pendidikan SMA/SMK.

URAIAN TUGAS KA.TIM DRIVER

Nama Jabatan Ka. Tim Driver


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Sie Umum

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab untuk melakukan


jasa pengantaran.
Tanggung Jawab Bertanggung jawab terhadap fasilitas kendaraan rumah sakit,
menjaga kenyamanan dan keselamatan pasien saat
penggunaan ambulance Rumah Sakit.

Uraian Tugas 1. Bertangung jawab terhadap semua fasilitas kendaraan


rumah sakit mobil Ambulance, mobil operasional kantor,
dan motor.
2. Menjaga kenyamaan dan keselamatan pasien yang
mengunakan fasilitas ambulance Rumah Sakit.
3. Menjaga ketertiban berlalu lintas sesuai peraturan dan
keselamatan berkendara, tidak melanggar peraturan lalu
lintas.
4. Siaga 24 jam apabila ada pasien yang memerlukan jasa
ambulance Rumah Sakit Citra Husada.
5. Diperbantukan untuk pembelian obat dari unit farmasi,
rujuk sample dari unit laboratorium, pengambilan tranfusi
darah untuk pasien, melakukan tugas tambahan lain dari
atasan sesuai dengan bidangnya sesuai dengan
prosedur yang berlaku.
6. Melaporkan apabila terjadi masalah.
7. Tidak mengunakan fasilitas kendaraan untuk
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

kepentingan diluar kepentingan rumah sakit.


8. Memelihara serta menjaga fasilitas kendaraan rumah
sakit dengan baik.
9. Menempatkan kendaran dengan baik dan aman.
10. Melakukan pengecekan rutin bahan bakar kendaraan,
service berkala, dan pajak kendaraan.
11. Mengajukan permintaan (PO) ke bagian keuangan terkait
pengadaan bahan bakar kendaraan, service, dan
pembayaran pajak.
12. Menjaga kebersihan kendaraan dan kesiapan kendaraan
untuk dapat digunakan.

Wewenang Melakukan pemeliharaan fasilitas kendaraan Rumah Sakit


Citra Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
5. Pendidikan SMA/SMK.
6. Memiliki SIM A dan C.

URAIAN TUGAS KA.TIM SECURITY

Nama Jabatan Ka.Tim Security


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Sie Umum

b. Bawahan Langsung

Pengertian Satuan kelompok petugas untuk melakukan pengamanan


fisik dalam rangka penyelenggaraan keamanan di lingkungan
kerja.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Tanggung Jawab Melakukan keamanan dan pengawasan di Rumah Sakit Citra


Husada.
Uraian Tugas 1. Menyelenggarakan keamanan dan ketertiban
dilingkungan Rumah Sakit Citra Husada.
2. Ramah sopan salam dan santun terhadap pengunjung
dan karyawan rumah sakit.
3. Bertangung jawab terhadap keamanan parkir
kendaraan pengunjung dan karyawan.
4. Mampu memerintah, memiliki jiwa pemimpin, berani
menegur dan mengarahkan bawahannya.
5. Menjaga kebersihan dan keamanan halaman depan
dan belakang rumah sakit.
6. Melaporkan setiap masalah yang terjadi dilapangan
kepada Ka Sie Umum .
7. Inisiatif, cepat dan tanggap terhadap hal-hal yang
menimbulkan bahaya dan menggangu keamanan
rumah sakit.
8. Membuat catatan dan laporan harian dan melaporkan
setiap bulan kepada Ka Sie Umum.
9. Diperbantukan dalam pengelolaan oksigen, mesin air
apabila tempat penampungan air kosong atau penuh.
10. Melakukan tindakan darurat pengamanan apabila
terjadi kerusakan alat mesin yang menyebabkan
kebakaran.
11. Melarang orang-orang yang tidak berkepentingan
mendekati tempat-tempat yang
membahayakan/dilarang dimasuki kecuali petugas.
12. Peduli dan responsif terhadap pasien dan pengunjung,
serta sigap dalam membantu pasien yang memerlukan
pertolongan.
13. Menegur pasien atau pengunjung apabila didapati
merokok di kawasan dilarang merokok rumah sakit.
14. Menegur karyawan atau pengunjung apabila didapati
melakukan tindakan yang dapat merugikan rumah sakit.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

15. Menegur karyawan atau pengunjung apabila didapati


melakukan keributan sehingga dapat mengganggu
istirahat pasien.
16. Melaksanakan tata tertib jam berkunjung dan aturan
internal rumah sakit yang sudah ditetapkan
17. Mentertibkan pengunjung pasien yang sudah lewat dari
jam berkunjung.
18. Menghidupkan lampu area rumah sakit pukul 17:30 WIB
atau dirasa hari sudah mulai gelap.
19. Mematikan lampu area rumah sakit pukul 05:30 WIB
20. Menyimpan dan bertanggung jawab terhadap kunci
ruang kerja kantor lantai 2, dikunci pada pukul 18:00
WIB dan dibuka kembali pada pukul 06:00.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka,Sie


Umum.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Ka,Sie Umum.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staf yang berada dibawahnya.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan sumber daya manusia yang ada di
Rumah Sakit Citra Husada.
5. Menghadiri rapat berkala.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
4. Memiliki SKCK.
5. Memiliki pengalaman menjadi satpam minimal 1 tahun.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.TIM CLEANING

Nama Jabatan Ka. Tim Cleaning


Kedudukan dalam
organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Sie Umum

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab dalam melakukan


kebersihan sekitar Rumah Sakit Citra Husada.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan kegiatan
kebersihan,kenyamanan,keindahan,pengendalian,memeliharaa
n rumah sakit.

Uraian Tugas 1. Menyapu dan mengepel halaman, lorong dan ruangan.


2. mengambil sampah medis, benda tajam untuk dibawa ke
tps b3 (yang sudah penuh atau 2/3 bagian terisi)
3. mengambil semua sampah domestic dan dibawa ke tps
4. membersihkan sawang – sawang
5. mencuci tempat pengangkut sampah
6. membersihkan kamar mandi & wastafel
7. membersihkan ruang rawat inap ketika pasien pulang
8. membersihkan seluruh ruangan dan perabotan agar bebas
dari debu, sampah dan sawang
9. melakukan kontrol dan pengawasan terhadap anggotanya.

Wewenang Mengatur Kebersihan di Lingkungan Rumah Sakit Citra Husada

Persyaratan dan 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
Kualifikasi integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
3. Usia 20-35 Tahun
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA.IPSRS ( Teknisi Umum)

Nama Jabatan Ka. Tim IPSRS


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Sie Umum

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seorang tenaga ahli yang diberi tanggung jawab dan


wewenang dalam mengelola pelayanan di unit IPSRS, yang
meliputi Fasilitas Rumah Sakit dan Kesehatan Lingkungan
Rumah Sakit.
Tanggung Jawab Melaksanakan dan memastikan pemeliharaan sarana dan
prasarana di Rumah Sakit berjalan lancar sesuai dengan
hukum, peraturan dan perundangan yang berlaku.

Uraian Tugas 1. Memonitor dan memberi pengarahan secara langsung


untuk pekerjaan yang termasuk di dalam unit IPSRS
yaitu teknisi umum, elektromedik, sanitasi, dan logistik
umum, serta melaporkan setiap kejadian dan kendala
yang terjadi ke Ka.Sie Umum.
2. Membuat catatan dan laporan pekerjaan yang akan dan
sudah dikerjakan.
3. Menyusun rencana kerja, rencana pengembangan dan
anggaran biaya IPSRS selaras dengan rencana kerja
dan anggaran biaya Rumah Sakit setiap tahu .
4. Mengatur bentuk dan tempat penyimpanan (gudang)
untuk barang-barang baik yang habis pakai maupun
yang tidak habis pakai .
5. Menyusun dan mengusulkan kebijakan, pedoman,
panduan, standar operasional prosedur, dan formulir di
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

IPSRS.
6. Bertanggung jawab terhadap pemeliharaan, perbaikan,
dan pengecekan berkala terhadap sarana dan prasarana
Rumah Sakit.
7. Membuat laporan mingguan dan bulanan yang meliputi
kegiatan yang dilakukan masing-masing unit, kinerja
kerja, serta kondisi sarana dan prasarana.
8. Menerima arahan dan melaporkan hasil kegiatan baik
secara lisan maupun tulisan kepada atasan.
9. Memberikan saran dan rekomendasi kepada atasan
untuk pengembangan dan kemajuan bagian IPSRS pada
khususnya, dan Rumah Sakit pada umumnya.
10. Menyusun kebutuhan ketenagaan IPSRS, setiap tahun
dan setiap bulan, sesuai kebutuhan.
11. Melakukan seleksi kandidat staf yang akan bekerja di
IPSRS, dengan melakukan interview dan test, baik
tertulis maupun praktek.
12. Menyetujui jadwal kerja staf yang bekerja di IPSRS
13. Melakukan evaluasi dan penilaian kinerja untuk staf yang
bekerja di IPSRS.
14. Menghadiri rapat rutin sesuai jadwal yang disusun
Rumah Sakit.
15. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan atasan,
dalam ruang lingkup pekerjaan Rumah Sakit.

Wewenang 1. Meminta pengarahan dari atasan.


2. Memberikan pengarahan dan penugasan kepada
bawahan.
3. Memberikan surat perintah lembur kepada bawahan jika
diperlukan.
4. Menyetujui atau menolak surat permintaan tukar dinas,
izin, cuti dari bawahan.
5. Menyetujui lembur, promosi, demosi, dan rotasi untuk
staf yang bekerja.
6. Memberikan pembinaan dan teguran terhadap bawahan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

jika diperlukan.
7. Mengevaluasi bawahan sesuai kriteria evaluasi yang
telah ditetapkan Rumah Sakit.
8. Memeriksa dan menandatangani surat pesanan
pembelian kebutuhan IPSRS.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Memiliki kepemimpinan yang baik.
3. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
4. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
5. D3 Elektromedik atau Kesehatan Lingkungan.
6. Fresh graduated atau minimal 1 tahun pengalaman di
IPSRS.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS Ka. Bid. Keperawatan dan Kebidanan

Nama Jabatan Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung  Ka.Unit Gawat Darurat


 Ka. Unit Rawat Inap
 Ka.Unit Rawat Jalan
 Ka.Unit HCU
 Ka. Unit Perinatologi
 Ka. Unit Kamar Bedah
 Ka. Unit Kamar Bersalin

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab untuk melakukan


pengawasan terhadap keperawatan dan kebidanan.
Tanggung Jawab 1. Menyelenggarakan koordinasi dan pengawasan
terhadap pelayanan keperawatan dan kebidanan.
2. Koordinasi dan pengawasan serta pengendalian program
pengadaan kebutuhan dan pemeliharaan keperawatan
dan kebidanan.
3. Menyelenggarakan koordinasi dan pengawasan serta
pengendalian pelaksanaan program pengadaan
kebutuhan dan pemeliharaan pelayanan keperawatan
dan kebidanan.
4. Menyelenggarakan pembinaan teknis pelayanan
keperawatan dan kebidanan.

Uraian Tugas 1. Menyiapkan dan memberikan data serta informasi


kepada kabid pelayanan mengenai segala sesuatu yang
berhubungan dengan pelayanan keperawatan dan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

kebidanan.
2. Memberikan saran baik diminta maupun tidak diminta
kepada kabid pelayanan tentang sesuatu yang
berhubungan dengan kegiatan pelayanan keperawatan
dan kebidanan.
3. Koordinasi dengan unit yang berada di bawah
koordinasinya untuk menyusun program kerja pelayanan
keperawatan dan kebidanan sebagai bahan penyusunan
dan program kerja rumah sakit.
4. Mengajukan kebutuhan pegawai, peralatan dan
anggaran biaya untuk menunjang kegiatan dan
pelaksanaan tugas pokok pelayanan keperawatan dan
kebidanan kepada Direktur sesuai dengan kebutuhan
dan peraturan yang berlaku.
5. Mengawasi dan bertanggung jawab terhadap tata tertib,
disiplin, kebersihan, keamanan dan kelancaran tugas di
lingkungan unti kerja yang berada di bawah
koordinasinya.
6. Menyelenggarakan pembinaan pegawai di lingkungan
unit kerja yang berada di bawah koordinasinya.
7. Mengupayakan usaha-usaha untuk meningkatkan
kesejahteraan pegawai guna menciptakan semangat
kerja, rasa tanggung jawab dan rasa ikut memiliki.
8. Mengadakan koordinasi dengan unit kerja yang berada
di bawah koordinasinya untuk membuat uraian tugas
bagi semua pegawai yang berada di bawah tanggung
jawabnya sesuai dengan bidang tugasnya.
9. Membuat penilaian kerja bagi seluruh staf yang ada di
ruang lingkup kerjanya.
10. Melaksanakan pengusulan kenaikan
pangkat/golongan/jabatan/mutasi pendidikan dan
hukuman bagi seluruh pegawai yang berada di bawah
koordinasinya sesuai dengan peraturan yang berlaku.
11. Menyimpan data daftar barang-barang inventaris yang
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

berada di lingkungan kerja di bawah koordinasinya


12. Mengadakan pengawasan terhadap semua kegiatan di
lingkungan unit kerja yang berada di bawah
koordinasinya.
13. Menyiapkan dan meneliti surat-surat dokumen lainnya
yang berhubungan dengan pelayanan keperawatan dan
kebidanan.
14. Menyelenggarakan usaha-usaha yang bertujuan untuk
meningkatkan pelayanan keperawatan dan kebidanan.
15. Mengadakan koordinasi dengan kabid pelayanan dan
unit lainnya .
16. Menjalankan serta menjabarkan kebijakan umum
Direktur dalam bidang pelayanan keperawatan dan
kebidanan.
17. Melaporkan semua kejadian yang terjadi di lingkungan
bidang tugasnya baik secara lisan maupun secara
tertulis yang ditujukan langsung kepada kabid pelayanan.
18. Menyiapkan dan membuat laporan tahunan mengenai
segala sesuatu yang berhubungan dengan kegiatan
pelayanan keperawatan dan kebidanan.
19. Mengadakan evaluasi terhadap semua kegiatan yang
berhubungan dengan pelayanan keperawatan dan
kebidanan.
20. Melaksanakan kegiatan/tugas lain sesuai dengan
pengarahan kabid pelayanan.

Wewenang Menyelenggarakan koordinasi dan pengawasan


terhadap pelayanan keperawatan dan kebidanan.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan


rohani, jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam
tim
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel)
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

4. Sarjana (S1) di bidang kesehatan


5. Minimal 3-5 tahun sebagai Kepala Ruang di Rumah
Sakit
6. Memberikan Pelayanan Keperawatan dan Kebidanan

URAIAN TUGAS KA. UNIT GAWAT DARURAT

Nama Jabatan Ka. Unit Gawat Darurat


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Seorang yang diberi tugas tanggung jawab dan wewenang


dalam mengelola pelayanan medik di IGD serta
mengkoordinir dokter IGD dan ruangan.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan keperawatan di unit Gawat Darurat

Uraian Tugas 1. Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab


kepada Kasie Keperawatan terhadap hal-hal sebagai
berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan
tenaga keperawatan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja
tenaga keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala


pelaksanaan keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Kabid Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai
berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan
penggunaan alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan
keperawatan di Unit Gawat Darurat.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta
menyusun tujuan pelayanan keperawatan di Unit
Gawat Darurat yang bersangkutan.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang
diperlukan sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan
dari segi jumlah maupun kualifikasi untuk di Unit
Gawat Darurat..
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan
(P2), meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan gawat darurat, melalui kerja sama dengan
petugas lain yang bertugas di Unit Gawat Darurat.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian
dan penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib Unit Gawat Darurat, fasilitas
yang ada serta cara penggunaaanya dan kegiatan
rutin sehari-hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di Unit Gawat
Darurat.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf
keperawatan untuk mengikuti kegiatan
ilmiah/penataran dengan koordinasi kepala
instansi/kasi keperawatan/kepala bidang pelayanan
medik.
h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-
obatan sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan
atau kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan unit gawat
darurat.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien
ruang gawat darurat.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di
ruang gawat darurat.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

saat pergantian dinas.


6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di Unit Gawat
Darurat.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan yang
berada di bawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan
efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
keperawatan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
staf keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga keperawatan, peralatan dan
mutu asuhan keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik,
dan unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan
pelayanan keperawatan
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.


3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners.
4. Memiliki STR.
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.

URAIAN TUGAS KA. UNIT RAWAT INAP

Nama Jabatan Ka. Unit Rawat Inap


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seorang yang diberi tugas tanggung jawab dan wewenang


dalam mengelola kegiatan di Unit Rawat Inap.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan keperawatan di Unit Rawat Inap.

Uraian Tugas 1. Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab


kepada Kasie Keperawatan terhadap hal-hal sebagai
berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan tenaga
keperawatan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja tenaga
keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala pelaksanaan
keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Kabid Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai berikut:
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan penggunaan


alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan
keperawatan di Unit Rawat Inap.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta menyusun
tujuan pelayanan keperawatan di Unit Rawat Inap yang
bersangkutan.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang diperlukan
sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan dari
segi jumlah maupun kualifikasi untuk di Unit Rawat
Inap.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2),
meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan rawat inap, melalui kerja sama dengan
petugas lain yang bertugas di Unit Rawat Inap.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib Unit Rawat Inap, fasilitas yang
ada serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin
sehari-hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai
ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

atau tenaga lain yang akan bekerja di Unit Rawat


Inap.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf
keperawatan untuk mengikuti kegiatan
ilmiah/penataran dengan koordinasi kepala
instansi/kasi keperawatan/kepala bidang pelayanan
medik.
h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-obatan
sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan atau
kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan Unit Rawat Inap.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien Unit
Rawat Inap.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di
Unit Rawat Inap.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada
saat pergantian dinas.
6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di Unit Rawat Inap.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan yang
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

berada di bawah tanggung jawabnya.


c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
keperawatan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga keperawatan, peralatan dan mutu asuhan
keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Ka.Bid
Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan, Kabid Pelayanan
Medik, dan unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan
pelayanan keperawatan
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners.
4. Memiliki STR.
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA. UNIT RAWAT JALAN

Nama Jabatan Ka. Unit Rawat Jalan


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung -

b. Bawahan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

Pengertian Seorang yang diberi tugas tanggung jawab dan wewenang


dalam mengelola kegiatan di Unit Rawat Jalan.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan keperawatan di Unit Perinatal.

Uraian Tugas 1. Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab


kepada Ka.Bid Pelayanan Keperawatan dan Kebidanan
terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan tenaga
keperawatan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja tenaga
keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala pelaksanaan
keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada Kabid
Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan penggunaan
alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan bedah
di Unit Perinatal.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta menyusun
tujuan pelayanan perinatal di Unit Perinatal yang
bersangkutan.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang diperlukan
sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan dari
segi jumlah maupun kualifikasi untuk di Unit Perinatal.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2),
meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan perinatal, melalui kerja sama dengan
petugas lain yang bertugas di Unit Perinatal.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan rumah
sakit, tata tertib Unit Rawat Inap, fasilitas yang ada
serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin sehari-
hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di Unit Perinatal.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf keperawatan
untuk mengikuti kegiatan ilmiah/penataran dengan
koordinasi kepala instansi/kasi keperawatan/kepala
bidang pelayanan medik.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-obatan


sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan atau
kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan Unit Bedah Sentral.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien ruang
perinatal.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di
Unit Perinatal.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada saat
pergantian dinas.
6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di Unit Perinatal.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan yang
berada di bawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

keperawatan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga keperawatan, peralatan dan mutu asuhan
keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik, dan
unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan pelayanan
keperawatan
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners
4. Memiliki STR
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

URAIAN TUGAS KA. UNIT HCU

Nama Jabatan Ka.Unit HCU


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawa dalam


mengendalikan kegiatan pelayanan Rumah Sakit di Unit High
Care Unit.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan keperawatan di unit High Care Unit.
Uraian Tugas 1. Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab
kepada Kasie Keperawatan dan Kebidanan terhadap hal-
hal sebagai berikut:
a.Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan tenaga
keperawatan.
b.Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c.Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja tenaga
keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala
pelaksanaan keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Kabid Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan
penggunaan alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan bedah
di unit High Care Unit.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a.Menyusun rencana kerja dan berperan serta menyusun
tujuan pelayanan high care di unit High Care Unit yang
bersangkutan.
b.Merencanakan jumlah jenis peralatan yang diperlukan
sesuai kebutuhan.
c.Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan dari
segi jumlah maupun kualifikasi untuk di unit High Care
Unit.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2),
meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan high care, melalui kerja sama dengan petugas
lain yang bertugas di unit High Care Unitl.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan rumah
sakit, tata tertib unit High Care Unit, fasilitas yang ada
serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin sehari-hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di unit High Care
Unit.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf keperawatan
untuk mengikuti kegiatan ilmiah/penataran dengan
koordinasi kepala instansi/kasi keperawatan/kepala
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

bidang pelayanan medik.


h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-obatan
sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan atau kebijakan
rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam memelihara
kebersihan lingkungan unit Bedah Sentral.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien ruang
HCU.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di unit
High Care Unit.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien atau
keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada saat
pergantian dinas.
6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di unit High Care
Unit.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan yang
berada di bawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau


kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
keperawatan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
staf keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga keperawatan, peralatan dan
mutu asuhan keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik,
dan unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan
pelayanan keperawatan.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim.
3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners.
4. Memiliki STR.
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.

URAIAN TUGAS KA.UNIT PERINATALOGI

Nama Jabatan Ka. Unit Perinatologi.


Kedudukan dalam organisasi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan.

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan wewenang untuk melakukan


pengendalian di pelayanan unit perinatal.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan keperawatan di unit Perinatal.

Uraian Tugas
. 1.Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab
kepada Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan
terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan
tenaga keperawatan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja
tenaga keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala
pelaksanaan keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan
terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan
penggunaan alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan
bedah di Unit Perinatal.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta
menyusun tujuan pelayanan perinatal di unit
Perinatal yang bersangkutan.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang


diperlukan sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan
dari segi jumlah maupun kualifikasi untuk di unit
Perinatal.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan
(P2), meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan perinatal, melalui kerja sama dengan
petugas lain yang bertugas di unitPerinatal.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian
dan penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib unit Rawat Inap, fasilitas yang
ada serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin
sehari-hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai
ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di unit Perinatall.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf
keperawatan untuk mengikuti kegiatan
ilmiah/penataran dengan koordinasi kepala
instansi/kasi keperawatan/kepala bidang pelayanan
medik.
h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-
obatan sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan
atau kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

agar selalu dalam keadaan siap pakai.


j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan unit Bedah
Sentral.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien
ruang perinatal.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di
unit Perinatal.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada
saat pergantian dinas.
6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a.Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di Unit Perinatal.
b.Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan
yang berada di bawah tanggung jawabnya.
c.Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan
efisien.
d.Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
keperawatan.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga keperawatan, peralatan dan mutu asuhan
keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik, dan
unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan pelayanan
keperawatan
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners
4. Memiliki STR.
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.

URAIAN TUGAS KA. UNIT KAMAR BEDAH

Nama Jabatan Ka. Unit Kamar Bedah


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab dalam


mengendalikan kegiatan pelayanan keperawatan di Unit
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Bedah Sentral.

Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan


kegiatan pelayanan keperawatan di Unit Bedah Sentral.

Uraian Tugas 1. Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab


kepada Kasie Keperawatan dan Kebidanan terhadap hal-
hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan tenaga
keperawatan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan keperawatan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja tenaga
keperawatan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi perawat baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala
pelaksanaan keperawatan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Kabid Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan
penggunaan alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan
bedah di Unit Bedah Sentral.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta
menyusun tujuan pelayanan bedah di Unit Bedah
Sentral yang bersangkutan.
b. Merencanakan jumlah jenis peralatan yang diperlukan
sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan
dari segi jumlah maupun kualifikasi untuk di Unit
Bedah Sentral.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan (P2),
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan bedah, melalui kerja sama dengan petugas
lain yang bertugas di Unit Bedah Sentral.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
perawatan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib Unit Rawat Inap, fasilitas yang
ada serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin
sehari-hari.
d. Membimbing tenaga keperawatan untuk melakukan
pelayanan/asuhan keperawatan yang sesuai
ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu waktu
dengan staf keperawatan dan petugas lain yang
bertugas.
f. Melaksanakan orientasi tenaga perawatan yang baru
atau tenaga lain yang akan bekerja di Unit Bedah
Sentral.
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf keperawatan
untuk mengikuti kegiatan ilmiah/penataran dengan
koordinasi kepala instansi/kasi keperawatan/kepala
bidang pelayanan medik.
h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-obatan
sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan atau
kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi dokter dan mencatat instruktur dokter
khususnya bila ada perubahan program pengobatan
pasien.
k. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan Unit Bedah
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Sentral.
l. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien ruang
bedah.
m. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
n. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan keperawatan serta kegiatan lain di
Unit Bedah Sentral.
o. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
p. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada
saat pergantian dinas.
6. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
keperawatan yang telah ditentukan di Unit Bedah
Sentral.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga keperawatan yang
berada di bawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga perawatan, peralatan
perawatan serta obat-obatan secara efektif dan
efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan keperawatan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
keperawatan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kasie


Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan, Kabid Pelayanan Medik
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

keperawatan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
tenaga keperawatan, peralatan dan mutu asuhan
keperawatan di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik,
dan unit terkait untuk kelancaran pelaksanaan pelayanan
keperawatan
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Pendidikan S1 Keperawatan Ners.
4. Memiliki STR.
5. Memiliki Pengalaman 1 Tahun.
6. Memiliki Pelatihan BTCLS.

URAIAN TUGAS KA. UNIT KAMAR BERSALIN

Nama Jabatan Ka. Unit Kamar Bersalin


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Bid Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab dalam


mengendalikan kegiatan pelayanan kebidanan di ruang
bersalin.
Tanggung Jawab Menyelenggarakan, mengawasi serta mengendalikan
kegiatan pelayanan kebidanan di ruang bersalin.

Uraian Tugas 1.Secara administrasi dan fungsional bertanggung jawab


kepada Kasie Keperawatan dan Kebidanan terhadap hal-
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

hal sebagai berikut:


a. Kebenaran dan ketepatan rencana kebutuhan
tenaga bidan.
b. Kebenaran dan ketepatan progam pengembangan
pelayanan kebidanan.
c. Keobyektifan dan kebenaran penilaian kinerja
tenaga kebidanan.
d. Kelancaran kegiatan orientasi bidan baru.
e. Kebenaran dan ketepatan laporan berkala
pelaksanaan pelaksaaan kebidanan.
2. Secara teknis operasional bertanggung jawab kepada
Kabid Pelayanan Medik terhadap hal-hal sebagai berikut:
a. Kebenaran dan ketepatan kebutuhan dan
penggunaan alat.
b. Kebenaran dan ketepatan protab/SOP pelayanan
medik.
3. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan pelayanan
kebidanan di ruang bersalin.
4. Melaksanaan fungsi perencanaan (P1), meliputi:
a. Menyusun rencana kerja dan berperan serta
menyusun tujuan pelayanan kebidanan di ruang
bersalin.
b. Merencanakan jumlah dan jenis peralatan yang
diperlukan sesuai kebutuhan.
c. Menyusun rencana kebutuhan tenaga bidan dari
segi jumlah maupun kualifikasi di ruang bersalin.
d. Merencanakan dan menentukan jenis
kegiatan/asuhan kebidanan yang akan
diselenggarakan sesuai kebutuhan.
5. Melaksanaan fungsi penggerakan dan pelaksanaan
(P2), meliputi:
a. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan
pelayanan ruang bersalin, melalui kerja sama
dengan petugas lain yang bertugas di ruang
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

bersalin.
b. Menyusun jadwal dan mengatur daftar dinas tenaga
bidan.
c. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian
dan penilaian meliputi: penjelasan tentang peraturan
rumah sakit, tata tertib ruang bersalin, fasilitas yang
ada serta cara penggunaaanya dan kegiatan rutin
sehari-hari.
d. Membimbing tenaga bidan untuk melakukan
pelayanan/asuhan kebidanan yang sesuai
ketentuan.
e. Mengadakan pertemuan berkala atau sewaktu-waktu
dengan staf kebidanan dan petugas lain yang
bertugas di ruang bersalin.
f. Melaksanakan orientasi tenaga bidan yang baru atau
tenaga lain yang akan bekerja di ruang bidan
g. Memberikan kesempatan/ijin kepada staf kebidanan
untuk mengikuti kegiatan ilmiah/penataran dengan
koordinasi dengan Koordinator Kebidanan.
h. Mengupayakan pengadaan peralatan dan obat-
obatan sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan
atau kebijakan rumah sakit.
i. Mengatur dan mengkoordinasikan pemeliharaan alat
agar selalu dalam keadaan siap pakai.
j. Mendampingi visite dokter dan mencatat instruktur
dokter khususnya bila ada perubahan program
pengobatan pasien.
k. Mengelompokkan pasien dan mengatur penempatan
di ruang rawat menurut tingkat kegawatan,
infeksi/non infeksi untuk kelancaran pemberian
asuhan kebidanan.
l. Memberikan motivasi kepada petugas dalam
memelihara kebersihan lingkungan ruang bersalin.
m. Meneliti pengisian formulir sensus harian pasien
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

rawat inap.
n. Menyimpan semua berkas catatan medik pasien
dalam masa perawatan diruang rawatnya dan
selanjutnya mengembalikan ke unit rekam medik.
o. Membuat laporan harian mengenai pelaksanaan
kegiatan asuhan kebidanan serta kegiatan lain di
ruang bersalin.
p. Memberikan penyuluhan kesehatan kepada pasien
atau keluarga sesuai kebutuhan dasar dalam batas
wewenang.
q. Melakukan serah terima pasien dan lain-lain pada
saat pergantian dinas.
4. Melaksanakan fungsi pengawasan, pengendalian dan
penilaian meliputi:
a. Mengendalikan dan menilai pelaksanaan asuhan
kebidanan yang telah ditentukan.
b. Melakukan penilaian kinerja tenaga bidan yang
berada di bawah tanggung jawabnya.
c. Menguasai, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan tenaga bidan, peralatan kebidanan
serta obat-obatan secara efektif dan efisien.
d. Mengawasi dan menilai mutu asuhan kebidanan
sesuai standar yang berlaku secara mandiri atau
kordinasi dengan tim pengendali mutu asuhan
kebidanan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka.Bid


Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan, Kabid Pelayanan
Medik.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kasie
Keperawatan dan Kebidanan, Kabid Pelayanan Medik.
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas staf
kebidanan.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

tenaga kebidanan, peralatan dan mutu asuhan kebidanan


di ruang perawatan.
5. Menandatangani surat dan dokumen yang ditetapkan
menjadi wewenang Kepala Ruangan.
6. Menghadiri rapat berkala dengan Kepala Ruang, Ka.Bid
Pelayanan Keperawatan Dan Kebidanan , Kabid
Pelayanan Medik, dan unit terkait untuk kelancaran
pelaksanaan pelayanan kebidanan.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Memiliki jiwa kepemimpinan, sehat jasmani dan rohani,
jujur, ramah, dan memiliki integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam tim
3. Pendidikan D3/D4 Kebidanan
4.. Memiliki STR
5. Memiliki Pengalaman 3 Tahun.

URAIAN TUGAS KA.SIE. KEUANGAN

Nama Jabatan Ka.Sie. Keuangan


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung  General Accounting


 Account Receivable
 Account Payable
 Ka.Tim Kasir

Pengertian Seorang tenaga keuangan yang diberi tugas dan tanggung


jawab serta wewenang dalam mengatur dan mengendalikan
kegiatan pelayanan pada unit keuangan Rumah Sakit Citra
Husada.
Tanggung Jawab 1. Kebenaran dan ketepatan pelayanan keuangan.
2. Pelayanan keuangan yang cepat, cermat, akurat, tepat
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

waktu dan tepat guna.

Uraian Tugas 1. Melakukan verifikasi dan mengasi bag. Penerimaan &


pengelolaan, dan kasir atas mekanisme arus kas masuk
pasien serta pendapatan dan setara kas lainnya.
2. Memverifikasi laporan General Accounting , Account
Receivable, Account Payable, dan Ka.Tim Kasir.
3. Mengawasi permintaan dan pengajuan PO dari setiap
unit serta mengirimkan pengajuan ke coorporate.
4. Mengarsipkan dan melaporkan bukti transfer yang
sudah dibayarkan seperti hutang atau pembelanjaan
dari semua supplier.
5. Membuat laporan belanja yang jatuh tempo seperti
pembelanjaan dari unit laporan General Accounting ,
Account Receivable, Account Payable, dan Ka.Tim
Kasir.
6. Membuat bukti pelunasan hutang pembelanjaan
operasional rumah sakit.
7. Melakukan maker seluruh pembayaran operasional
rumah sakit pada sistem bank yang digunakan, serta
termasuk proses pembayaran gaji karyawan dan jasa
medis dokter.
8. Membuat program pengajuan pembayaran Direktur dan
diteruskan ke coorporate.
9. Pembuatan slip gaji karyawan dan dokter.
10. Menganalisa laporan keuangan dan kondisi keuangan
rumah sakit.
11. Menjalin komunikasi dengan supplier atau vendor yang
bekerjasama dan yang akan bekerjasama dengan baik.
12. Membuat dan mengevaluasi tarif rumah sakit bersama
general accounting.
13. Mengelola dan mengontrol kas kecil (petty cash) dan
dilaporkan ke atasan, direktur, dan coorporate.
14. Membuat laporan rutin hutang, piutang mingguan,
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

bulanan, & tahunan ke atasan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Direktur


Rumah Sakit Citra Husada.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Direktur Rumah Sakit Citra Husada.
3. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan sumber daya manusia yang ada di
Rumah Sakit Citra Husada.
4. Menghadiri rapat berkala dengan Direktur dan Ka.Bid
lainnya di Rumah Sakit Citra Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan Formal
 D III Keuangan / S1 Keuangan
2. Pengalaman min 1-2 Tahun
3. Mampu mengoperasionalkan komputer
4. Memiliki kemampuan memimpin dan berwibawa
5. Mampu membina hubungan baik dengan orang lain dan
dapat dipercaya Sehat jasmani dan rohani

URAIAN TUGAS GENERAL ACCOUNTING

Nama Jabatan General Accounting


Kedudukan dalam organisasi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

a. Atasan Langsung Ka.Sie Keuangan

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Yang berkaitan dengan pencatatan transaksi keuangan dan


penyajian laporan keuangan pada Rumah Sakit Citra
Husada pada periode tertentu. Laporan yang disajikan
tersebut bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi
pihak-pihak berkepentingan baik internal maupun eksternal
perusahaan dalam hal pengambilan keputusan.
Tanggung Jawab Bertanggung Jawab langsung kepada atasan atas proses
kerja yang dilakukan.

Uraian Tugas
1. Membuat laporan keuangan berupa arus kas, laba rugi,
ekuitas dan neraca.
2. Membuat laporan nilai aset bersih.
3. Menghitung dan Menganalisa Stok HPP di Penunjang
Medis.
4. Melakukan rekonsiliasi dan verifikasi kas dan setara kas
lainnya atas pendapatan.
5. Membuat laporan harian, mingguan, bulanan, semester,
dan tahunan.
6. Melakukan kordinasi dengan unit lain terkait proses
rekonsiliasi dan verifikasi pendapatan sistem iMedis.
7. Merekap data pemberian fee atau insentif dari dokter
Rumah / Klinik/ Rumah Bersalin dari luar dengan disertai
bukti pendukung secara benar dan lengkap.
8. Membuat pencatatan jurnal.
9. Membuat ID Biling pajak, memasukan di sistem ESPT
Pajak dan melapor ke KPP Pangkalan Bun tiap masa.
10. Menghitung PPh 21, 23, 25, 29, 4 ayat 2, dan pajak final
lainnya PPN.
11. Membuat dokumen 1721-A1 pegawai tahunan.
12. Mereview dan berkordinasi atas laporan L/R tahunan dari
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

bag Accounting untuk PPh 29 badan.


13. Bersama Ka.Sie Keuangan dalam pembuatan dan
perubahan tarif.
Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada ka.Sie
Keuangan.
2. Memberi petunjuk arahan saran Ka.Sie Keuangan.
3. Memberikan saran kepada atasan mengenai penyajian
pembukuan dan sistem keuangan Rumah Sakit Citra
Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan S1 Akutansi.
2. Mampu mengaplikasi microsoft office.
3. Mampu membuat laporan keuangan.
4. Aktif, teliti, mampu bekerja sama dalam tim.
5. Memiliki pengalaman kerja 1 Tahun / freshgraduate di
persilahkan.

URAIAN TUGAS ACCOUNT RECEIVABLE

Nama Jabatan Account Receivable


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka.Sie Keuangan

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang tenaga administrasi yang diberikan tugas untuk


melakukan penagihan dan pelaporan.
Tanggung Jawab 1. Bertanggung jawab terhadap Administrasi Hutang.
2. Bertanggung jawab terhadap dokumentasi yang
berhubungan dengan hutang.
Uraian Tugas 1. Menerima kas setoran dari kasir.
2. Mengawasi kasir atas mekanisme arus kas masuk
pasien.
3. Memverifikasi laporan kas masuk serta pendapatan dan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

setara kas lainnya .


4. Membuat faktur penjualan ( PPN ) untuk rawat jalan,
jika sudah ada SK dari dirjen pajak.
5. Mengontrol kertas kerja piutang.
6. Membantu keuangan dalam pembuatan tarif dan
perubahan tarif.
7. Membuat surat kerugian piutang atas catatan piutang
tak tertagih.
8. Melakukan komunikasi secara berkala kepada rekanan
atas piutang tagihan yang belum terbayar by email /
phone.
9. Merekap penjualan kamar bulanan dan tahunan.
10. Merekap jumlah pasien / kunjungan atas pendapatan
dalam bulanan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan Ka.Sie Keuangan dan


Direktur.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan kepada
Ka.Sie Keuangan dan Direktur.
3. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
sumber daya manusia yang ada di Rumah Sakit Citra
Husada khususnya di unit Kasir dan Staff AR.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan S1 Akutansi.


2. Mampu mengaplikasi microsoft office.
3. Mampu membuat laporan keuangan.
4. Aktif, teliti, mampu bekerja sama dalam tim.
5. Memiliki pengalaman kerja 1 Tahun / freshgraduate di
persilahkan.

URAIAN TUGAS ACCOUNT PAYABLE

Nama Jabatan Account Payable


Kedudukan dalam organisasi
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

a. Atasan Langsung Ka.Sie Keuangan

b. Bawahan Langsung

Pengertian

Tanggung Jawab Membuat bukti pelunasan hutang semua pembelanjaan


operasional rumah sakit
Uraian Tugas 1. Menerima kas setoran dari kasir.
2. Mengawasi kasir atas mekanisme arus kas masuk
pasien.
3. Memverifikasi laporan kas masuk serta pendapatan dan
setara kas lainnya.
4. Memverifikasi laporan barang datang dari unit farmasi,
radiologi, dan laboratorium.
5. Mengawasi permintaan atau pengajuan PO dari unit
IPSRS, Gizi, dan Rekam Medik.
6. Membantu mengarsipkan nota transaksi rawat jalan dan
rawat inap serta bukti slip transfer dari EDC.
7. Membantu mengarsipkan dan melaporkan bukti transfer
yang sudah dibayarkan seperti hutang atau
pembelanjaan dari supplyer.
8. Membuat laporan belanja yang jatuh tempo seperti
pembelanjaan IPSRS, Gizi, Rekam Medik, Radiologi, dan
Laboratorium.
9. Membuat bukti pelunasan hutang semua pembelanjaan
operasional rumah sakit.
10. Melakukan maker seluruh pembayaran operasional
rumah sakit pada sistem bank yang digunakan.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kabag


Umum.
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kabag
Umum.
3. Mengawasi, mengendalikan dan menilai pendayagunaan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

sumber daya manusia yang ada di Rumah Sakit Citra


Husada

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Pendidikan S1 Akutansi.


2. Mampu mengaplikasi microsoft office.
3. Mampu membuat laporan keuangan.
4. Aktif, teliti, mampu bekerja sama dalam tim.
5. Memiliki pengalaman kerja 1 Tahun / freshgraduate
dipersilahkan.

URAIAN TUGAS KA.TIM KASIR

Nama Jabatan Ka.Tim Kasir


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Ka. Sie Keuangan

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang tenaga administrasi yang diberikan wewenang


dan tanggung jawab mengawasi dan membuat laporan pada
unit kasir.

Tanggung Jawab
 Kebenaran dan ketepatan Laporan pendapatan keuangan
Kasir
 Pelayanan keuangan yang cepat, cermat, akurat, tepat
waktu dan tepat guna
 Melakukan Handling complain jika ada permasalahan di
kasir.

Uraian Tugas 1. Memberikan senyum, salam, sapa kepada pasien,


pengunjung maupun tamu RS Citra Husada
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

2. Memberikan informasi yang diperlukan pengunjung


rumah sakit
3. Memberikan pelayanan terbaik untuk setiap pengunjung
4. Menjaga kebersihan dan kerapian lingkungan kerja
5. Menjaga kebersihan, kerapian, dalam berpenampilan
6. Bertangung jawab terhadap pelayanan administrasi
pasien rawat jalan maupun inap
7. Santun dalam melayani dan kerja cepat dan cermat
8. Memberikan informasi yang diperlukan pengunjung
rumah sakit terkait dengan tagihan atau tarif pelayanan
kesehatan dirumah sakit
9. Memberikan informasi tentang sistem pembayaran tunai,
transfer maupun deposit untuk pasien rawat jalan &
rawat inap di rumah sakit
10. Memberikan informasi kepada keluarga pasien tentang
estimasi jumlah biaya selama perawatan untuk
perawatan HCU per 2 hari dan perawatan kelas lain per
3 hari
11. Menyebutkan total biaya yang harus dibayarkan pasien.
12. Menerima pembayaran pasien dengan tunai maupun
token bank dengan jumlah yang sama dengan nota
13. Minginput tindakan pasien rawat jalan.
14. Menghitung semua biaya pembayaran yang ditagihkan
ke pasien rawat jalan maupun rawat inap.
15. Mengecek ulang form BHP, tindakan pasien dan total
pembayaran rawat jalan maupun rawat inap setiap
harinya.
16. Melakukan pengecekan ulang serah terima laporan
keuangan dari shift sebelumnya
17. Melakukan serah terima setoran uang dan laporan kasir
kebagian keuangan shift pagi setiap hari senin s/d sabtu.
18. Bertangung jawab terhadap uang setoran apabila terjadi
kehilangan maka harus mengganti atau potong gaji.
19. Melaporkan setiap masalah yang terjadi dilapangan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

kepada Kabag Umum ataupun Bagian Keuangan


20. Melakukan pencatatan pemakaian uang setoran yang
emergency jika bagian keuangan sedang libur
21. Memisahkan Form yang sudah diambil dari NS ke map
masing – masing Pasien agar tidak tertukar dengan
pasien yang lain. ( sudah tersedia berdasarkan kamar
dengan perbedaan warna map )
22. Saling membantu dan menjaga kekompakan dan
kerjasama dengan rekan kerja.
23. Berkerjasama dengan divisi lain demi kenyamanan dan
kelancaran pelayanan rumah sakit
24. Menyampaikan segala informasi yang diberikan oleh
manajemen kepada rekan-rekan kerja lainnya
25. Mengikuti briefing pagi yang dilakukan setiap hari di
ruang meeting

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Ka.Sie


Keuangan.
2. Menghadiri rapat berkala dengan Ka.Sie Keuangan.

Persyaratan dan Kualifikasi


1. Pendidikan Formal :
 SMA/SMK
2. Usia :
 20- 30 tahun
3. Pengalaman :
Kasir minimal 1 tahun
Lain-lain :
 Mampu mengoperasionalkan komputer
 Mampu membina hubungan baik dengan orang lain dan
dapat dipercaya
 Sehat jasmani dan rohani
 Mampu berkomunikasi dengan baik, sopan dan ramah

URAIAN TUGAS PUBLIC RELATION


RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Nama Jabatan Public Relation


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab untuk


membangun dan mempertahankan citra yang baik bagi
Rumah Sakit Citra Husada.
Tanggung Jawab 1. Membangun hubungan baik dengan dengan customer.
2. Bertemu customer baru dalam rangka membangun kerja
sama.
3. Menangani keluhan customer dan memberikan solusi

Uraian Tugas 1. Merencanakan strategi publisitas dan kampanye


2. Menulis dan memproduksi presentasi dan siaran pers.
3. 3.Berurusan dengan pertanyaan dari publik, pers dan
organisasi terkait.
4. mengorganisir acara promosi seperti konferensi pers dan
presentasi.
5. Berbicara terbuka saat wawancara, konferensi dan
persentasi.
6. Memberikan informasi kepada klien tentang pelayanan
yang ada di Rumah Sakit Citra Husada.
7. Menganalisis liputan media.
8. menugaskan atau melakukan riset pasar yang relevan.
9. Melakukan controling kepada ka. Customer Care terkait
pasien.

Wewenang Berbicara terbuka saat wawancara, konferensi dan


persentasi.terkait pelayanan Rumah Sakit Citra Husada.
Persyaratan dan Kualifikasi  S1 Semua Jurusan.
 Mampu mengoperasionalkan komputer.
 Mampu membina hubungan baik dengan orang lain dan
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

dapat dipercaya.
 Sehat jasmani dan rohani.
 Mampu berkomunikasi dengan baik, sopan dan ramah.
 Berpenampilan menarik.

URAIAN TUGAS KA.CUSTOMER CARE

Nama Jabatan Ka. Customer Care


Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Public Relation

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan tanggung jawab sebagai mediasi


pelanggan dalam menyampaikan dan menangani keluhan
demi memberikan kepuasan terhadap pelanggan terhadap
pelayanan.
Tanggung Jawab Menjadi penghubung antara pihak internal dan pihak
eksternal rumah sakit dalam hal memfasilitasi masyarakat
agar dapat mengetahui informasi pelayanan serta fasilitas
Rumah Sakit Citra Husada.
Uraian Tugas 1. Memberikan informasi (fasilitas, jadwal dokter, dan
acara-acara yang berlangsung, dll) kepada pelanggan
baik yang dating langsung, melalui telpon, maupun
sarana komunikasi lain, agar pelanggan mengetahui dan
tetap menggunakan fasilitas pelayanan rumah sakit.
2. Sebagai mediasi pelanggan dalam menyampaikan dan
menangani keluhan demi memberikan kepuasan
terhadap pelanggan terhadap pelayanan.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

3. Menerima seluruh keluhan / masukan dari pelanggan


dan melaporkan kepada Public Relation.
4. Berkoordinasi dengan unit terkait untuk
keluhan/masukan yang diperoleh untuk mendapatkan
pemecahan masalah yang cepat dan tepat .
5. Turut serta dalam kegiatan promosi dalam bentuk
publikasi masa guna meningkatkan jumlah pelanggan.
6. Mendata kunjungan pada pasien rawat inap yang
berulang tahun.
7. Menghubungi pasien post rawat inap setelah 5 hari
diperbolehkan pulang.
8. Memberikan angket pelayanan kepada customer.
9. Mengumpulkan anket kepada ka.sie customer care untuk
di evaluasi bersama.
10. Melakukan konfirmasi ke pihak asuransi / perusahaan
terkait penjaminan pasien.
11. Menerima panggilan masuk dan menyambungkan ke unit
terkait.
12. Diperbantukan untuk menyambungkan telpon ke pihak
luar.

Wewenang Menerima seluruh keluhan / masukan dari pelanggan dan


melaporkan kepada Public Relation.
Persyaratan dan Kualifikasi  S1 Semua Jurusan.
 Mampu mengoperasionalkan komputer.
 Mampu membina hubungan baik dengan orang lain dan
dapat dipercaya.
 Sehat jasmani dan rohani.
 Mampu berkomunikasi dengan baik, sopan dan ramah.

URAIAN TUGAS PERSONALIA

Nama Jabatan Personalia


RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Kedudukan dalam organisasi


a. Atasan Langsung Direktur Rumah Sakit Citra Husada

b. Bawahan Langsung -

Pengertian Departemen dalam perusahan yang bertanggung jawab


menangani pengelolaan SDM atau karyawan dalam suatu
perusahaan atau organisasi
Tanggung Jawab
Bertanggung Jawab langsung kepada atasan atas proses
kerja yang dilakukan.
Uraian Tugas 1. Merencanakan operasional pengelolaan administrasi
internal dan kepegawaian.
2. Memberikan pelayanan kesejahteraan pegawai yang
meliputi jaminan kesehatan dan lainnya.
3. Mengumpulkan,mensosialisasikan dan menyebarluaskan
peraturan dan tata tertib kepegawaian dilingkungan
Rumah Sakit Citra Husada.
4. Melaksanakan koordinasi dengan Bagian Unit lain dalam
melaksanakan tugasnya.
5. Menilai prestasi kerja karyawan sebagai pertimbangan
dalam pengembangan karir.
6. Menyiapkan dan menkoordinasikan pelaksanaan disiplin
pegawai Rumah Sakit Citra Husada.
7. Mengajukan usulan refreshing karyawan.
8. Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada
Direktur Rumah Sakit Citra Husada.
9. Pelaksanaan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh
Pimpinan.
10. Bertanggung jawab langsung terhadap tiap kepala unit.
11. Bertanggung jawab membuat system di kepegawaian,
mencakup :
a. Sistem penggajian
b. Sistem absensi dan pengawasan peraturan,
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

pencatatan pelanggaran, penerapan sangsi-sangsi,


sistem penugasan,dan lain-lain.
12. Bertanggung jawab terhadap proses rekruitmen pegawai,
mengusulkan promosi, demosi, mutasi karyawan dengan
persetujuan Direktur.
13. Memiliki kemampuan dalam menjalankan manajemen
SDM, menempatkan SDM pada posisi dan komposisi
tepat disesuaikan dengan beban kerja yang ada.
14. Memiliki power dalam penerapan dan pengawasan
terhadap pelaksanaan tata tertib dan peraturan yang
berlaku dalam Rumah Sakit Citra Husada.
15. Mengenali dan mengerti Ketentuan Pemerintah tentang
aturan–aturan kepegawaian, standar upah dan
kebijakan-kebijakan dalam kepegawaian dan tenaga
kerja.
16. Membina hubungan baik dengan Pemerintah dalam hal
ini Depnakertrans dan asosiasi perburuhan di Kabupaten
Kotawaringin Barat.
17. Membuat planning kepegawaian, mencakup Agenda
pelatihan dan studi banding.
18. Membuat Agenda-agenda kepegawaian (penetapan
aturan libur hari besar keagamaan dan libur nasional,
pembagian shift kerja, aturan tukar shift, cuti bersama,
dll).
19. Bertanggung jawab terhadap keberadaan organisasi-
organisasi kepegawaian yang ada di dalam Rumah Sakit
Citra Husada.
20. Memiliki kewenangan dalam memberikan sanksi,
teguran, surat peringatan bahkan surat pemecatan,
dengan acuan ketentuan yang berlaku dan dengan
persetujuan Direktur.
21. Memberikan penilaian atau evaluasi terhadap seluruh
Karyawan di seluruh Bagian dibantu oleh Kepala Unit
masing-masing.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

22. Membuat laporan rutin tentang hasil evaluasi


kepegawaian untuk dilaporkan kepada atasan langsung.
23. Bertanggung jawab terhadap kondisi kepegawaian tiap
hari, mencakup :
a. Kontrol terhadap absensi dan disiplin karyawan
harian.
b. Membuat data harian kepegawaian.
24. Melakukan fungsi supervise harian secara menyeluruh
untuk mengetahui kondisi dilapangan, sehingga
kelancaran pelayanan Rumah Sakit Citra Husada tetap
terjaga.
25. Mampu bertindak sebagai mediator dan penyelesaian
masalah jika terjadi masalah internal baik antar individu
karyawan maupun karyawan dengan manajemen, dalam
lingkup dan kapasitas kepegawaian dan pekerjaan.
26. Melakukan kontroling terhadap tiap kepala unit Rumah
Sakit Citra Husada.
27. Membuat catatan dan laporan dan melaporkan setiap
bulan kepada Direktur.

Wewenang 1. Meminta informasi dan pengarahan kepada Kabag Tata


Usaha dan Direktur
2. Memberi petunjuk arahan saran pertimbangan Kabag
Tata Usaha dan Direktur
3. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan tugas
kepada staf yang berada dibawahnya.
4. Mengawasi, mengendalikan dan menilai
pendayagunaan sumber daya manusia yang ada di
Rumah Sakit Citra Husada.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

Persyaratan dan Kualifikasi • Sarjana Psikologi / Managemen / Hukum.


• Memahami proses seleksi, recruitment, dan Undang-
Undang Ketenagakerjaan.
• Memiliki pengalaman 1 tahun / Freshgraduate.
• Mampu mengoperasionalkan komputer program
Windows.
• Memiliki Komunikasi baik.

URAIAN TUGAS IPCN

Nama Jabatan Perawat Pencegah dan Pengendali Infeksi/ Infection


Prevention and Control Nurse (IPCN)
Kedudukan dalam organisasi
a. Atasan Langsung Direktur

b. Bawahan Langsung

Pengertian Seseorang yang diberikan wewenang untuk mengawasi


kejadian pengendalian Infeksi Pencegahan dan melakukan
kontrol di lingkungan Rumah Sakit.
Tanggung Jawab Mencegah dan mengendalikan infeksi di rumah sakit.

Uraian Tugas 1. Mengunjungi ruangan setiap hari untuk memonitor


kejadian infeksi yang terjadi di lingkungan kerjanya, baik
rumah sakit dan fasilitas pelayanan kesehatan lainnya.
2. Memonitor pelaksanaaan PPI, penerapan SPO,
kewaspadaan isolasi.
3. Melaksanakan surveilans infeksi dan melaporkan kepada
Komite PPI.
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

4. Bersama Komite PPI melakukan pelatihan petugas


kesehatan tentang PPI di rumah sakit dan fasilitas
pelayanan kesehatan lainnya.
5. Melakukan investigasi terhadap KLB dan bersama-sama
Komite PPI memperbaiki kesalahan yang terjadi.
6. Memonitor kesehatan petugas kesehatan untuk mencegah
penularan infeksi dari petugas kesehatan ke pasien atau
sebaliknya.
7. Bersama Komite PPI menganjurkan prosedur isolasi dan
memberi konsultasi tentang pencegahan dan
pengendalian infeksi yang diperlukan pada kasus yang
terjadi di rumah sakit.
8. Audit Pencegahan dan Pengendalian Infeksi termasuk
terhadap limbah, laundry, gizi, dan lain-lain dengan
mengunakan daftar tilik.
9. Memonitor kesehatan lingkungan.
10.Memonitor terhadap pengendalian penggunaan antibiotika
yang rasional.
11.Mendesain, melaksanakan, memonitor dan mengevaluasi
surveilans infeksi yang terjadi di rumah sakit dan fasilitas
pelayanan kesehatan lainnya.
12.Membuat laporan surveilans dan melaporkan ke Komite
PPI.
13.Memberikan motivasi dan teguran tentang pelaksanaan
kepatuhan PPI.
14.Memberikan saran desain ruangan rumah sakit agar
sesuai dengan prinsip PPI.
15.Meningkatkan kesadaran pasien dan pengunjung rumah
sakit tentang PPIRS.
16.Memprakarsai penyuluhan bagi petugas kesehatan,
pengunjung dan keluarga tentang topik infeksi yang
sedang berkembang di masyarakat, infeksi dengan insiden
tinggi.
17.Sebagai koordinator antara departemen / unit dalam
RUMAH SAKIT CITRA HUSADA
Jln. Malijo RT 14, Kel. Madurejo, Kec. Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,
Kalimantan Tengah 74112
Telp. (0532) 2070777 Fax. (0532) 2070789 email: rschpbun@gmail.com
Website: rscitrahusadapbun.com

mendeteksi, mencegah dan mengendalikan infeksi di


rumah sakit.

Wewenang Memonitor pelaksanaaan PPI, penerapan SPO,


kewaspadaan isolasi.

Persyaratan dan Kualifikasi 1. Sehat jasmani dan rohani, jujur, ramah, dan memiliki
integritas yang baik.
2. Teliti, komunikatif, dan mampu bekerjasama dalam
tim.
3. Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft
Office (Word, Excel).
4. Sarjana Keperawatan (S1).
5. Minimal 1-2 tahun di Rumah Sakit.
6. Memiliki kemampuan leadership, inovatif dan
convident.
7. Memiliki komitmen di bidang pencegahan dan
pengendalian infeksi.

Ditetapkan di : Pangkalan Bun


Pada Tanggal : 01 Agustus 2019
Direktur

dr. Handoyo, MPH

Anda mungkin juga menyukai