Anda di halaman 1dari 21

Literature Searching

ALBERTUS BUDI ARIANTO


Pendahuluan

Perkembangan Informasi
Ilmu dan Dan hasil Perlu teknik
Teknologi Penelitian Yang tepat
Sangat cepat: Bervariasi: Untuk mendapat
-Kedokteran - Jenis Evidence/bukti
- Keperawatan - Kualitas Yang tepat
- Teknologi - Budaya Untuk praktik
Informasi - Gaya hidup keperawatan
(internet) - Penyakit
MeSH : Medical Subject Heading

 Merupakan kamus utk istilah medis yg digunakan oleh


berbagai database & perpustakaan sebagai indeks & utk
menggolongkan atau mengklasifikasi informasi medis

 MeSH dikenal juga sbg kumpulan kata kunci atau kosakata


yg terkontrol
PICO
PICO
P untuk Patient, Population, Problem
Kata-kata ini mewakili pasien, populasi, dan masalah yang diangkat dalam karya ilmiah
yang ditulis
I untuk Intervention, Prognostic Factor, atau Exposure
Kata ini mewakili intervensi, faktor prognostik atau paparan yang akan diangkat dalam
karya ilmiah
C untuk Comparison atau Intervention (jika ada atau dibutuhkan)
Kata ini mewakili perbandingan atau interpensi yang ingin dibandingkan dengan
intervensi atau pararan pada karya ilmiah yang akan ditulis
O untuk Outcome yang ingin diukur atau ingin dicapai
Kata ini mewakili target apa yang ingin dicapai dari suatu penelitian misalnya pengaruh
atau perbaikan dari suatu kondisi atau penyakit tertentu.
Bagaimana menggunakan metode PICO?
Metode PICO dapat dilakukan apabila penulis karya tulis ilmiah telah memiliki masalah. Misalnya
masalah yang akan diteliti adalah:

“Apakah Terdapat Pengaruh Lokasi Infark Dengan


Keberhasilan Fibrinolitik Pada Pasien STEMI?”

Berdasarkan pertanyaan klinis masalah tersebut maka kita dapat menyusun sebuah PICO
sebagai berikut:
•P = STEMI
•I = fibrinolitik
•C = tidak ada pembanding atau intervensi lainnya
•O = keberhasilan fibrinolitik
Pencarian Jurnal Menggunakan Metode
PICO
Layanan ini diberikan secara gratis
untuk menemukan jurnal referensi
karya tulis ilmiah berdasarkan
metode ini adalah:
https://pubmedhh.nlm.nih.gov/nlm
d/pico/piconew.php
Selain mengurangi jumlah pencarian jurnal yang lebih
spesifik maka PICO PubMed ini juga memberikan beberapa
kemudahan lainnya yaitu pada tombol-tombol
[TBL] [ABSTRACT] [FULL TEXT} {RELATED}
Tombol [TBL] akan menampilkan
kesimpulan dari jurnal tersebut:
Tombol [Abstract] tentu saja akan menampilkan abstrak dari
jurnal yang dimaksud
Tombol [Full Text] akan membawa anda ke sebuah halaman dimana
anda dapat menemukan Full Text dari jurnal yang dimaksud.
Meskipun, pada sebagian besar full text jurnal ini membutuhkan
cara lain untuk dapat mengaksesnya karena jurnal ini sebagian
besar adalah jurnal berbayar.
Tombol [Related] akan membawa anda ke sebuah halaman
lainnya yang menunjukkan hasil pencarian yang sangat
terkait dengan pencarian yang anda lakukan.
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
BERBAGAI SUMBER LITERATUR
Buku vs. journal articles vs conference proceedings vs. the web
Mana yang cederung terbaik dalam hal:
◦ Kebaruan
◦ Pengarang
◦ Dapat dipahami?
Sesuaikan untuk tugas apa setiap sumber di atas?
Bagaimana cara
mencari literatur ?
Teknik
Secara manual: mencari di jurnal ilmiah (hard copy)
 time consuming.
Secara elektronik (internet): mencari di database
penelitian .
TEKNIK
Buat perencanaan pencarian :
1. Latar belakang
2. Tujuan pencarian
3. Tetapkan kriteria artikel yang dibutuhkan
4. Buat kata kunci (key word) dalam bahasa indonesia dan bahasa
inggris (sebanyak-banyaknya yang relevan dengan topik yang
dicari)
5. Lakukan pencarian (scholar.google atau yahoo)
AKSES JOURNAL
Hanya untuk e-journal, tidak untuk e-book.
E-journal ProQuest, dapat diakses melalui :
- Buka url : www.proquest.com/pqdweb
- Masukan user ID :
- Masukan password :

E-journal Pubmed, dapat diakses melalui :


- Buka url : https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/
Boolean Operator
"..." frase kata-kata dalam urutan yang sama

* Untuk menemukan semua bentuk kata


cth: educat* finds educate, education, educator(s)

OR untuk mengkombinasikan alternatif kata-kata dengan arti yang


hampir sama cth. computers or ICT

AND untuk menghubungkan ide yang berbeda cth: computers and


adolescent

brackets () memperjelas tahap manaa yang harus dilakukan terlebih


dahulu
Alternatif Strategi Literature Searching
Lakukan pencarian secara umum sampai
menemukan artikel yang dapat dimengerti dan
dapat digunakan sebagai dasar pencarian
Author/reference/citation dari artikel tersebut
Gunakan key word yang ada dalam artikel tersebut
Terlalu sedikit referensi – perluas pencarian

Pikirkan lebih banyak kata kunci – cth. web atau world wide web atau
internet
Cari contoh-contoh yang berhubungan – bandingkan persamaan dan
perbedaan
Gunakan kategori yang lebih luas, misalnya komputer dan bukan internet
Coba database lain
Gunakan metode pencarian yang berbeeda
Terlalu banyak referensi – persempit pencarian

Fokus pada satu aspek


Batasi area geografis
Batasi dengan karakteristik, misalnya umur dan jenis kelamin
Batasi dengan waktu
Fokus pada studi kasus spesifik

Anda mungkin juga menyukai