Anda di halaman 1dari 38

LAPORAN PERANGKAT PEMBELAJARAN

MAGANG KEPENDIDIKAN 3
DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 SUKOHARJO

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Disusun untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat


guna menempuh FGD/Diskusi Kelompok Terukur Magang Kependidikan 3
di SMA Negeri 2 Sukoharjo

Oleh:

INTAN DEVI AVIKASARI

K4216036

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA JAWA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2019
LAPORAN PERANGKAT PEMBELAJARAN
MAGANG KEPENDIDIKAN 3
DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 SUKOHARJO

TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Disusun untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat


guna menempuh FGD/Diskusi Kelompok Terukur Magang Kependidikan 3
di SMA Negeri 2 Sukoharjo

Oleh:

INTAN DEVI AVIKASARI

K4216036

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA JAWA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2019

i
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap rasa syukur atas Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas
segala limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
Laporan Perangkat Pembelajaran Magang Kependidikan 3 dengan lancar dan
baik. Laporan ini ditulis sebagai syarat dalam menempuh mata kuliah Magang
Kependidikan 3 di SMA Negeri 2 Sukoharjo. Magang Kependidikan 3 ini
dilaksanakan selama 2 bulan yaitu bulan September hingga Oktober 2019.
Dalam penyelesaian laporan ini, tidak terlepas dari bantuan berbagai
pihak. Untuk itu tidak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada:
1. Sukardi, S.Pd, M.Pd selaku Kepala SMA Negeri 2 Sukoharjo yang telah
bersedia menerima kegiatan Magang Kependidikan 3 dan menyediakan
fasilitas demi kelancaran kegiatan Magang Kependidikan 3.
2. Ibu Kenfitria Diah Wijayanti, S.S., M.Hum selaku dosen pembimbing
magang 3mahasiswa bahasa Jawa di SMA Negeri 2 Sukoharjo.
3. Ibu Nur Hayati, S.S, selaku guru pamong yang telah banyak memberikan
ilmunya kepada penulis dalam berlatih mengajar dan memberi nasehat-
nasehat yang sangat berarti bagi penulis.
4. Bapak dan Ibu Guru serta Karyawan SMA Negeri 2 Sukoharjo yang telah
banyak memberikan informasi kepada penulis selama penulis melakukan
observasi.
5. Seluruh siswa dan siswi kelas X, XI dan XII SMA Negeri 2 Sukoharjo,
khususnya kelas XI IPS terima kasih atas perhatian, partisipasi, dan
kesempatan yang telah diberikan.
6. Bapak dan ibu, yang selalu mencurahkan segenap kasih sayang yang tulus,
do’a dan dukungan.
7. Rekan-rekan mahasiswa Magang Kependidikan 3 FKIP UNS 2019 SMA
Negeri 2 Sukoharjo atas kerjasamanya selama pelaksanaan Magang
Kependidikan 3.
8. Semua pihak yang telah membantu yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

ii
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan laporan pelaksanaan ini masih
jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun
sangat penulis harapkan demi penyempurnaan laporan ini.
Akhirnya, penulis berharap laporan ini dapat memberikan manfaat bagi
pembaca terutama di lingkungan SMA Negeri 2 Sukoharjo serta pihak-pihak lain
yang memerlukan.

Sukoharjo, 03 Oktober 2019


Penulis,

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................i
KATA PENGANTAR..........................................................................................ii
DAFTAR ISI........................................................................................................ iv
BAB I PENDAHULUAN.................................................................................... 1
BAB II PERANGKAT PEMBELAJARAN........................................................ 4
A. Silabus................................................................................................... 4
B. RPP........................................................................................................ 9
C. Evaluasi dan Rubrik Penilaian...............................................................19
D. Bahan Ajar.............................................................................................25
E. Media Pembelajaran...............................................................................26
BAB III PENUTUP
A. Simpulan.................................................................................................... 33
B. Saran.......................................................................................................... 33

iv
BAB I
PENDAHULUAN

Magang Kependidikan 3 yang diselenggarakan oleh Universitas Sebelas Maret


merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh guna meningkatkan
kualitas pendidikan dan penyelenggaraan proses pembelajaran. Berbobot 2 SKS
untuk Program Studi Pendidikan Bahasa Jawa, kegiatan ini merupakan upaya
mengembangkan kompetensi mahasiswa sebagai calon guru di masa depan. Melalui
Magang Kependidikan 3, mahasiswa diharapkan memiliki bekal dan siap untuk
memasuki dunia kerja sebagai seorang guru dengan empat kompetensi yang
menyertainya yaitu pedagogik, kepribadian, sosial dan profesional.
Dasar dalam pengembangan program Magang Kependidikan 3 tidak terlepas
dari empat prinsip yang digunakan, yaitu:
1. Magang Kependidikan 3 pada dasarnya merupakan manajemen waktu serta
manajemen pengelolaan yang mencakup pengelolaan program maupun
pelaksanaannya.
2. Beban mahasiswa mengikuti program Magang Kependidikan 3 setara dengan
keterpaduan bobot SKS dari mata kuliah tersebut.
3. Kegiatan Magang Kependidikan 3 dilaksanakan pada komunitas
sekolah/lembaga.
4. Pembimbingan dilakukan oleh dosen pembimbing dan guru pembimbing yang
telah dilatih dan mempunyai kualifikasi sebagai pembimbing Magang
Kependidikan 3.
Empat prinsip diatas memberikan gambaran tentang kompleksnya jabaran
kegiatan Magang Kependidikan 3 Universitas Sebelas Maret sebagai bagian dalam
peningkatan mutu pendidikan di Indonesia. Sehingga, didapat beberapa tujuan
mengenai kegiatan Magang Kependidikan 3 antara lain:
1. Memberikan pengalaman kepada mahasiswa dalam bidang pembelajaran di
sekolah atau lembaga dalam rangka melatih dan mengembangkan kompetensi
keguruan atau kependidikan.
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengenal, mempelajari, dan
menghayati permasalahan sekolah atau lembaga yang terkait dalam proses
pembelajaran.

1
3. Meningkatkan kemampuan mahasiswa untuk menerapkan ilmu pengetahuan
dan ketrampilan yang telah dikuasai secara interdisipliner ke dalam
pembelajaran di sekolah, klub, atau lembaga pendidikan.
Tenaga pendidik memiliki peran besar dalam menentukan keberhasilan sistem
pendidikan di Indonesia. Oleh karena itu, untuk menciptakan sistem pendidikan
yang bagus dan kompeten, diperlukan guru yang profesional. Hal ini yang menjadi
salah satu alasan utama diadakannya kuliah Magang Kependidikan 3 bagi
mahasiswa Universitas Sebelas Maret. Sebelumnya, mahasiswa telah dibekali
dengan praktek kuliah Pengajaran Mikro (Microteaching) selama satu semester
dengan harapan akan segera matang ketika diterjunkan di sekolah/lembaga.
Serangkaian kegiatan sebelum Magang Kependidikan 3 seperti observasi,
penerjunan dan bimbingan memberikan kesempatan lebih besar untuk mahasiswa
dalam memantapkan kemampuan selama Magang Kependidikan 3.
Ada banyak manfaat lewat kegiatan Magang Kependidikan 3 antara lain
sebagai berikut:
1. Bagi mahasiswa
a. Menambah suatu pemahaman dan penghayatan mahasiswa mengenai
proses pendidikan dan pembelajaran di sekolah atau lembaga.
b. Memperoleh pengalaman tentang bagaimana cara berfikir dan bekerja
secara interdisipliner, sehingga dapat memahami adanya keterkaitan ilmu
dalam mengatasi permasalahan pembelajaran dan pendidikan yang ada di
sekolah, klub, atau lembaga.
c. Memperoleh daya penalaran dalam melakukan penelaahan, perumusan
dan pemecahan masalah pembelajaran dan pendiikan yang ada di sekolah,
klub atau lembaga.
d. Memperoleh pengalaman dan keterampilan untuk melaksanakan proses
pembelajaran di sekolah, klub atau lembagga.

2. Bagi sekolah
a. Memperoleh kesempatan untuk dapat andil dalam menyiapkan calon guru
yang professional.

2
b. Mendapatkan bantuan pemikiran, tenaga, ilmu, dan teknologi dalam
merencanakan serta melaksanakan pengembangan pembelajaran di
sekolah, klub atau lembaga.
c. Meningkatkan hubungan kemitraan UNS dengan Pemerintah Daerah,
sekolah, klub atau lembaga.
3. Bagi UNS
a. Memperoleh umpan balik dari sekolah guna pengembangan kurikulum
dan IPTEKS yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
b. Memperoleh berbagai sumber belajar dan menemukan berbagai
permasalahan untuk pengembangan inovasi dan kualitas pendidikan.
c. Terjalin kerjasama yang lebih baik dengan sekolah untuk pengembangan
pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
d. Lewat banyaknya manfaat yang muncul dari kegiatan Magang
Kependidikan 3 diharapkan mahasiswa dapat menjalankan tugas dengan
baik dan mampu menunjukkan kualitas yang maksimal terhadap
permasalahan yang sedang dan akan dihadapi dalam lokasi Magang
Kependidikan 3.

3
BAB II
PERANGKAT PEMBELAJARAN
A. SILABUS

SILABUS MATA PELAJARAN BAHASA JAWA SMA/MA/SMALB/SMK/MAK

Satuan Pendidikan : SMA


Kelas/Semester : XI/ I
Kompetensi Inti :
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

4
Kompetensi Dasar Materi Alokasi Sumber
Pokok Pembelajaran Penilaian Belajar
Waktu

Baoesastra
1.5 Menerima, Mengamati 4 Mg x 2 jp  Djawa
 membaca contoh teks
mensyukuri, empat  Wedhatama
Tripama,
Tugas:  KGPAA
menghayati, dan paragraf aksara Jawa yang
para siswa
 diminta Mangkoene
mengamalkan mengintegrasikan aksara gara IV
Kapustakan
anugerah Tuhan rekan berdiskusi untuk  Djawi

memahami Teks Aksara


berupa bahasa Jawa  mencermati uraian yang kaidah  Jawa
penulisan aksara Buku
Jawa
Bahasa
dalam bentuk teks berkaitan kaidah penulisan yang  Jawa
mengintegrasika
n
empat paragraf aksara Jawa
aksara rekan
aksara Jawa.
Menanya  secara individual

5
peserta
didik diminta
2.5 Menunjukkan  mempertanyakan kaidah pokok-
pokok isi
perilaku jujur, paragraf aksara
penulisan aksara Jawa yang
disiplin, tanggung Jawa
belum dipahami
jawab, peduli
Observasi,:
(gotong royong, mengamati
Mengumpulkan informasi
perilaku mulia,
kerjasama, toleran,  menemukan pokok-pokok percaya diri,
isi tanggung jawab, dan
damai), santun, santun
yang terkandung di dalam
responsif, dan dalam pembelajaran
empat paragraf aksara Jawa
proaktif dalam
Proyek : menulis
yang mengintegrasikan empat
menggunakan bahasa
paragraf aksara Jawa
aksara rekan yang
Jawa melalui teks
 menulis teks empat mengintegrasikan
paragraf aksara
empat paragraf
aksara Jawa yang rekan
aksara Jawa.
mengintegrasikan aksara
3.5 Mengidentifikasi Empat Tes Tertulis

6
paragraf
Aksara rekan dari wacana berhuruf
Latin
Jawa:
kaidah penulisan
aksara Jawa empat  Kaidah
penulisan aksara
paragraf yang Mengasosiasi
Jawa dalam
paragraf
menggunakan aksara yang  menyunting kesalahan
mengintegrasik
an
rekan.

Kompetensi Dasar Materi Alokasi Sumber


Pokok Pembelajaran Penilaian Belajar
Waktu

4.5 Menulis dan aksara rekan aksara Jawa tulisan teman


 pokok-pokok
menyajikan empat isi  berdiskusi kaidah penulisan
 menulis
paragraf aksara paragraf aksara aksara Jawa yang

Jawa yang Jawa mengintegrasikan aksara


 teknik
menggunakan penyuntingan rekan

7
paragraf
aksara rekan. berhuruf Jawa Mengkomunikasikan

 teknik  menyajikan secara lisan


penyajian secara atau

lisan atau
tulisan tulisan empat paragraf
aksara Jawa yang
mengintegrasikan aksara
rekan yang ditulis

8
B. Rencana Pembelajaran
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA N 2 SUKOHARJO


Mata pelajaran: Bahasa Jawa
Kelas/Semester : XI/1
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi Pokok : Aksara Jawa (aksara rekan)
Alokasi Waktu : 2 pertemuan (2X45menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,
bertanggungjawab, peduli ( gotong royong, kerjasama, toleran,
damai ), santun, responsive dan proaktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dlam
pergaulan dunia
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minanya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengelolah, menalar, menyaji, dan menciptakan dalam ranah
konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di skolah secara mandiri serta bertindak secara efektif

9
dan kreatif, dan mampu mengunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
No. Kompetensi Dasar No. Indikator Pencapaian
Kompetensi
3.5 Mengidentifikasi kaidah penulisan 3.5.1 Memahami kaidah penulisan
aksara Jawa dalam empat paragraf aksara rekan
yang menggunakan aksara rekan 3.5.2 Mengidentifikasi penulisan
aksara Jawa menggunakan
aksara rekan
3.5.3 Menanyakan tentang hal-hal
yang berkaitan dengan kaidah
penulisan aksara rekan
4.5 Menulis dan menyajikan dua 4.5.1 Menyalin teks Latin 4 paragraf
paragraf berhuruf Jawa yang menjadi aksara Jawa
mengandung aksara rekan 4.5.2 Menulis aksara Jawa yang
menggunakan aksara rekan
dengan benar
4.5.3 Menyunting kesalahan pada
penulisan aksara rekan
4.5.4 Menyajikan teks aksara Jawa
yang menggunakan aksara rekan

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan
saintifik, model Project Based Learning dan metode ceramah, tanya jawab,
diskusi peserta didik mampu mampu meningkatkan rasa percaya diri,
berakhlak mulia, sikap kreatif, rasa ingin tahu dan bertanggung jawab dalam
mengidentifikasi kaidah penulisan aksara Jawa dalam empat paragraf yang

10
menggunakan aksara rekan dan menulis dan menyajikan dua paragraf
berhuruf Jawa yang mengandung aksara rekan.

D. Materi Pembelajaran
Aksara Jawa rekan (terlampir)
E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Model : Problem Based Learning
Metode : Ceramah, Tanya jawab, Diskusi

F. Media Pembelajaran
1. Power point materi aksara jawa
2. LCD Proyektor
3. Laptop
4. Kartu paragraf dengan aksara rekan

G. Sumber Belajar
1. Widodo Agus. 2019. Kridha Basa Jawa Jilid 1.
2. Poerwadarminto, W.J.S. (1939). Baoesastra Djawa.

H. Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan Diskripsi Alokasi Aspek


Langkah-langkah Pembelajaran Waktu
15
I A. Pendahuluan L HOTS C4 PPK
menit
 Guru membuka pembelajaran
dengan berdoa, salam, dan Religius
menanyakan siswa yang tidak hadir

11
 Guru melakukan apersepsi untuk Disiplin
mengaitkan materi yang telah
dikuasai siswa (memahami jenis dan
fungsi aksara rekan) dan yang akan Commu

dipelajari (menulis dan menyajikan nicative

aksara rekan)
 Memeriksa kehadiran dan kesiapan Rasa ingin
peserta didik tahu
 Guru mengondisikan suasana belajar
yang menyenangkan
 Guru menjelaskan kompetensi yang
ingin dicapai

B. Isi (Kegiatan Inti) 60 menit

 Guru menampilkan teks aksara


Jawa untuk memancing siswa V Gemar
terhadap materi yang akan membaca
dipelajari
 Guru menanyakan kepada peserta Commu Rasa ingin
didik kira-kira apa yang akan nicative tahu
dipelajari
 Guru menjelaskan materi dasar
tentang aksara rekan Critical

 Guru menjelaskan tentang kaidah V thinking

penulisan aksara rekan Rasa ingin

 Memberikan kesempatan kepada tahu


Collabo
peserta didik untuk aktif bertanya
rative
tentan aksara rekan secara kreatif Demokratis

 Peserta didik mempraktikan menulis

12
aksara jawa yang mengandung Creative
aksara rekan didepan dengan diberi Cermat
tambahan nilai bagi yang berani
kedepan

C. Penutup 15 menit

 Siswa mengumpulkan tugas materi


yang telah dipelajari
Commu
 Siswa merefleksi penguasaan materi Komunikat
nicative
yang telah dipelajari dengan if
membuat catatan / rangkuman /
kesimpulan
 Guru memberikan umpan balik Komunikat
terhadap proses dan hasil if
pembelajaran
 Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya dan memberikan tugas
mandiri.
 Guru menutup pembelajaran dan
mengucapkan salam

Pertemuan Deskripsi Kegiatan Alokasi ASPEK


Waktu L HOTS C4 PPK
II A. PENDAHULUAN 15 menit

 Mengucap salam kepada seluruh Religius

13
siswa
 Mempersilakan petugas untuk Religius
memimpin doa
 Memeriksa kondisi ruang kelas
termasuk kebersihan kelas
 Memeriksa kehadiran dan Disiplin
kesiapan peserta didik
 Guru mengondisikan suasana
belajar yang menyenangkan
 Guru menjelaskan kompetensi
yang ingin dicapai Comunic

 Menyampaikan model ative

pembelajaran dan teknik penilaian


yang akan digunakan saat
membahas materi aksara Jawa
(rekan)
 Guru mengarahkan peserta didik
untuk membentuk kelompok yang
beranggotakan 4-5

B. Kegiatan Inti 60 menit


 Mengorientasikan Siswa pada
masalah:
Peserta didik (berkelompok) Critical
mengamati permasalahan Thinking
kontekstual yang ada.

Permasalahan 1:
Sawise kok reteni kaidah Critical
penulisan aksara Jawa, coba V V Thinking

14
garapen paragraf teks aksara Jawa
(rekan) karo kelompokmu!
 Mengorganisasikan kegiatan
pembelajaran: Comunic
Peserta didik bersama V ative
kelompoknya difasilitasi untuk
menyelesaikan permasalahan-
permasalahan di atas dengan cara
berdiskusi sehingga menghasilkan
produk yang sesuai kaidah
penulisan teks aksara rekan
dengan menggunakan kawruh
basa.
 Membimbing penyelidikan Collabor Gotong-
mandiri dan kelompok; ation royong
Peserta didik di setiap kelompok
berbagi tugas untuk mencari
berbagai informasi yang
mendukung penyelesaian dari
permasalahan kontekstual yang
disajikan berkaitan dengan materi V
teks aksara Jawa (rekan). Mereka
menggunakan daya sastra untuk
menyelesaikan berbagai
permasalahan yang disajikan yang
akan digunakan untuk
memperkuat Jawaban yang
diperoleh bersama kelompoknya
 Mengembangkan dan menyajikan
hasil karya; V
Creative Cermat

15
Peserta didik merumuskan
langkah-langkah dalam
menyelesaikan masalah di atas
kemudian menerapkannya untuk
menyelesaikan permasalahan di
atas. Setiap kelompok menukar
hasil diskusinya dengan
kelompok lain untuk disunting.
 Menganalisis dan evaluasi proses V Critical Demokratis
pemecahan masalah; Thinking
Peserta didik diminta
menganalisis beberapa
permasalahan mengenai teknik
menulis aksara Jawa (rekan) serta
mengevaluasi penyelesaian
masalah hasil diskusi kelompok
lain, dan guru membantu peserta
didik melakukan refleksi terhadap
penyelidikan mereka dan proses-
proses yang mereka gunakan.
Peserta didik diminta menuliskan
kesimpulan yang didapatkan
tentang kaidah penulisan aksara
Jawa (rekan).

C. PENUTUP 15 menit
 Guru memfasilitasi dalam V
menemukan kesimpulan tentang Creative
kaidah penulisan aksara Jawa
(rekan) serta penerapannya dalam

16
permasalahan kontekstual dari
pembelajaran yang dilakukan
melalui review indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Guru memberikan tugas kepada
peserta didik, dan mengingatkan
peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas Tanggungja
dipertemuan berikutnya maupun wab
persiapan menghadapi
tes/evaluasi akhir.
 Guru melakukan penilaian untuk
mengetahui tingkat ketercapaian
indikator.
 Guru menutup pelajaran dengan Religius
mengucap salam.

I. PENILAIAN
a. Teknik Penilaian:
1. Penilaian Sikap : Observasi/pengamatan
2. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja/ Praktik, Proyek
b. Bentuk Penilaian :
1. Observasi : lembar pengamatan aktivitas peserta didik
2. Tes tertulis : uraian dan lembar kerja
3. Unjuk kerja : lembar penilaian presentasi
4. Proyek : lembar tugas proyek dan pedoman penilaian
c. Instrumen Penilaian (terlampir)
d. Remedial
- Pembelajaran remedial dilakukan bagi siswa yang capaian KD nya
belum tuntas

17
- Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial
teaching (klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan
tes.
- Tes remedial, dilakukan sebanyak 2 kali dan apabila setelah 2 kali tes
remedial belum mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam
bentuk tugas tanpa tes tertulis kembali.
e. Pengayaan
- Bagi siswa yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan
pembelajaran pengayaan sebagai berikut:
 Siwa yang mencapai nilai n ( ketuntasan )  n  n ( maksimum )

diberikan materi masih dalam cakupan KD dengan pendalaman


sebagai pengetahuan tambahan
 Siwa yang mencapai nilai n  n (maksimum ) diberikan materi
melebihi cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan
tambahan.

18
C. Evaluasi dan Rubrik Penilaian

1. Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
No. Sikap/nilai Butir Instrumen
1. Terbiasa berdoa kepada Tuhan Maha Esa o Terbiasa berdoa
sebelum peserta didik melaksanakan
pembelajaran aksara Jawa
Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa
Jawa sebagai sarana menyajikan aksara Jawa o Terbiasa bersyukur
2.

c. Kisi-kisi :
Lembar Penilaian Sikap Spiritual
Nama : ____________________
Kelas : ____________________

Skor
Sikap/nilai
1 2 3 4
1. Berdoa sebelum dan sesudah mempelajari aksara
Jawa
2. Mengucapkan rasa syukur setelah mengerjakan
aksara Jawa

Keterangan:
1 = tidak pernah 3 = sering
2 = kadang-kadang 4 = selalu

2. Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :

19
No.
No. Nilai Deskripsi
Butir
1 Menghargai Menghargai pendapat orang lain 1
orang lain
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi dengan disiplin 3
4 Kesantunan Menyampaikan pendapat dengan bahasa 4
ragan ngoko dengan santun

Lembar Pengamatan Sikap Sosial


Nama :_________________
Kelas :_________________

Pilihan Total
No Skor
Pernyataan Ya Tida
.
k
1. Menghargai orang lain dalam menanggapi
karya teman
2. Menghargai orang lain dalam berkarya

3. Bersikap disiplin dalam menanggapi karya


teman
4. Bersikap disiplin dalam mengalihaksarakan
aksara Jawa/latin
Keterangan:
Pilihan “Ya” diberi skor 1, sedangkan pilihan “Tidak” diberi skor 0. Total
skor berkisar antara 0 sampai 4 sesuai hasil pilihan.

3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes
b. Bentuk Penilaian : Uraian
20
c. Kisi-kisi :
N Indikator No. Butir
o
1. Menjawab pertanyaan tentang aksara Jawa 1-4

Lembar Penilaian Pengetahuan


Nama : __________________
Kelas : __________________
N Indikator Soal Skor
o
1 Apa kang disebut aksara rekan ing aksara Jawa? 15

2 Coba sebutna ana pira lan tulisen bentuke aksara rekan! 15


3 Coba sebutna lan tulisen aksara wyanjana! 15
4 Jentrehna kaidah panulisane aksara rekan! 15
5 Gawea tuladha ukara kang nganggo aksara rekan! 40
Kunci Jawaban
1. aksara rekan yaiku aksara Hanacaraka sing ditambahi tandha dhiakritik
arupa cecag telu (ngreka)
2. j+=Z k+=KH f+=DZ g+=GH p+=P

3. Tata cara panulisan aksara rekan yaiku:


a. Aksara rekan kanggo nulis tembung manca, kaya dene tembung
Arab.

b. Menawa keraketan sandhangan pepet, cecake telu dumunung ing


sajroning pepet, yen sandhangan wulu, layar, utawa cecak, cecake
telu ning sisih kiwane.

c. Kajaba aksara rekan f, aksara rekan ora kena dadi pasangan.

4. Sandangan Wyanjana cacahe ana 4.

21
Sandhangan Jenenge Unine
Cakra r
... ]…

Cakrakeret rê
... }…

Pengkal y
... -…

5. Bu Fatiyah mundhut gula= bu p+tiyhmunDutGul

Zanuri rembes= j+nuriremBes-

Keterangan

Terdapat 5 butir pertanyaan berupa uraian. Setiap nomor jawaban benar diberi
skor berbeda, sedangkan jawaban salah diberi skor 0. Total skor berkisar antara 1
sampai 100.
4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes
b. Bentuk Instrumen : Tertulis
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1 Mengalihaksarakan 2 paragraf aksara latin ke 1
bentuk aksara jawa yang mengandung aksara
rekan
2 Mengalihaksarakan 2 paragraf teks latin 2
bahasa jawa yang sudah dibuat ke bentuk
aksara jawa

A. Soal Keterampilan
1. Salinen 2 paragraf aksara jawa ing ngisor iki ing bentuk latin!

22
?se[kolha[nadiku?

?aku slh swijini= ank Sk

bpkJ+ublilnHiibu p+tiyh.adikujeneze j+ nu ri si=

s ai ki ku liyh ai=aunip+/sits g+j+li. ai=kn

adiku sinaiu au g zji.

?j+nurimelulesBsjwai=guruse[kolh[ak=jene[

zbpkaum/k+mBli.p]iyyi[ns[alnSb/.

bp[ksb/zjrisisW[n.

2. Salinen 2 paragraf aksara latin ing ngisor iki nganggo aksara jawa!

Munggah Kaji

Pak Ghazali lagi wae munggah kaji karo garwane yaiku bu fatimah.
Rawuhe ngasta kurma. Tangga teparone padha diparingi.

23
Sawise kuwi pak Ghazali nganakake acara tasakuran. Acara kuwi
ngundhang ustadz Zainudin. Ing acara kuwi kabeh padha seneng lan ngucapake
panuwun marang pak Ghazali.

Instrumen Penilaian Keterampilan


Nama :____________________
Kelas :____________________
No. Pertanyaan Skor
1 2 3 4 5
1 Salinen 2 paragraf aksara jawa ing ngisor iki
nganggo aksara latin!
2 Salinen 2 paragraf aksara latin ing ngisor iki
nganggo aksara jawa!
Kunci Jawaban:
1. Sekolahe Adhiku
Aku salah sawijining anak saka Pak Zubali lan ibu Fatiyah. Adhiku
jenenge Zanuri sing kuliah ing universitas Ghazali. Ing kana adhiku sinau uga
ngaji.
Zanuri melu les basa jawa ing guru sekolahe kang jenenge bapak Umar
Khambali. Priyayine sae lan sabar.

2. ?mu=gh kji?

?pkG+j+lilgiw[amu=ghkjik[rog/w[nyikubup+timh.r

wu[azsTku/m.t=gtep[ro[npdfiprizi.

24
?swi[skuwipkG+j+liznka[kacrtskurn.acrkuw

izunD=austfJ+ainufin.ai=acrkuwik[bhpdsene=lnZucp[

kpnuwunMr=pkG+j+li.

Keterangan:
Terdapat 2 butir soal berupa uraian. Soal memiliki nilai maksimal 50 sesuai
isi jawaban. Total skor berkisar diantara 0 sampai 100.

D. Bahan Ajar

1. Materi Reguler dan Remedial


Aksara Rekan
Rekan1/re·kan/ n 1 teman (sekerja); 2 kawan sepersekutuan; samasama
anggota perseroan. Menurut bahasa jawa, aksara rekan yaiku aksara
Hanacaraka sing ditambahi tandha dhiakritik arupa cecag telu (ngreka).
Tata cara panulisan aksara rekan yaiku:

a. Aksara rekan kanggo nulis tembung manca, kaya dene tembung


Arab.

b. Menawa keraketan sandhangan pepet, cecake telu dumunung ing


sajroning pepet, yen sandhangan wulu, layar, utawa cecak, cecake
telu ning sisih kiwane.

c. Kajaba aksara rekan f, aksara rekan ora kena dadi pasangan.

25
2. Materi Pengayaan
Tulisen tembung ing ngisor iki nganggo aksara jawa!
1. Putrane bu Fatiyah namane Ratih
2. Bu Fatonah tumbas gula ning warunge Ghazali
3. Wingi sore aku oleh bagian zakat
4. Bapak Khambali nembe sare
5. Zubaidah lunga pasar legi
E. Media Pembelajaran
1. Power Pint

26
27
28
29
30
2. Kartu Paragraf Beraksara Jawa

?se[kolha[nadiku?

31
?aku slh swijini= ank Sk

bpkJ+ublilnHiibu p+tiyh.adikujeneze j+ nu

ri si= s ai ki ku liyh ai=aunip+/sits g+j+li.

ai=kn adiku sinaiu au g zji.

?j+nurimelulesBsjwai=guruse[kolh[ak=jene[

zbpkaum/k+mBli.p]iyyi[ns[alnSb/.

bp[ksb/zjrisisW[n.

3. Kartu Paragraf Beraksara Latin

Munggah Kaji

Pak Ghazali lagi wae munggah kaji karo garwane yaiku bu fatimah.
Rawuhe ngasta kurma. Tangga teparone padha diparingi.

Sawise kuwi pak Ghazali nganakake acara tasakuran. Acara kuwi


ngundhang ustadz Zainudin. Ing acara kuwi kabeh padha seneng lan
ngucapake panuwun marang pak Ghazali.

32
BAB III

PENUTUP

A. Simpulan

Perangkat pembelajaran merupakan alat yang akan digunakan


sebhagai panduan guru dalam pengajaran di kelas. Perangkat Pembelajaran
yang disusun untuk mendukung Pembelajaran agar berjalan sesuai dengan
tujuan. Perangkat pembelajaran terdiri dari Silabus, Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP), Evaluasi serta Rubrik Penilaian, Bahan Ajar, dan Media
Pembelajaran. Dengan demikian sebelum melakukan proses pembelajaran
guru akan menyiapkan perangkat pembelajaran yang akan digunakan di
dalam kelas. Tanpa kehadiran perangkat pembelajaran, proses belajar
mengajar tidak akan berjalan sesuai dengan tujuan yang dicapai.

B. Saran

Guru sebagai pendidik sedang mempersiapkan perangkat


pembelajaran jaub-jauh hari sebelum melakukan persiapan mengajar. Jika
tidak ada perangkat pembelajaran maka pembelajaran tidak akan terencana
dengan efektif. Dengan adanya perangkat pembelajaran diharapkan guru
dapat mencapai tujuan dari pembelajaran tersebut. Dalam pembuatan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), guru harus memperhatikan
peserta didik di kelas meminta tidak salah dalam pemilihan model dan
metode.

33

Anda mungkin juga menyukai