Anda di halaman 1dari 8

REVIEW JURNAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN

TERAPI KOMPLEMENTENTER : HIPERTENSI


Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Keperawatan Anak II

Disusun Oleh :

Mukhsin Abdulah C1714201051

3B
PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA
T.A 2019/2020
BAB II

PEMBAHASAN

A. Review Jurnal
1. Pengaruh Pemberian Air Kelapa Muda Hijau Terhadap Tekanan Darah Pada
Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas Ii Pontianak
2. Pengaruh Pemberian Jus Mentimun (Cucumis sativus L.) terhadap Tekanan Darah
Sistolik dan Diastolik pada Penderita Hipertensi.
3. Pengaruh Terapi Pijat Refleksi Telapak Kaki Terhadap Perubahan Tekanan Darah
Pada Penderita Hipertensi
Kriteria & Pembenaran

P I C O T
(Patient/Clinica (Intervention) (Comparasion) (Outcome) (Time)
l Problem)
Judul Pengaruh Pemberian Air Kelapa Muda Hijau Terhadap Tekanan Darah Pada
Jurnal Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas Ii Pontianak
Jawab YA YA YA YA YA
 Masalah dari  Penelitian Hasil penelitian Dapat Penelitia
jurnal ini ini menunjukkan disimpulkan n ini
adalah merupakan mean (ratarata) bahwa Hasil dilaksana
penderita penelitian tekanan darah penelitian kan pada
hipertensi jenis sistolik dan pemebrian 1 Januari
terus kuantitatif diastolik air kelapa sampai
meningkat. menggunaka sebelum dan 28
muda
 Populasi n desain sesudah pada Februari
mempunyai
dalam penelitian kelompok 2018.
Quasy intervensi kandungan
penelitian ini
adalah pasien Experiment mengalami kalium
yang atau penurunan dalam air
menderita eksperimen setelah kelapa
penyakit semu diberikan air berhubunga
hipertensi dengan kelapa muda n dengan
yang datang rancangan hijau pada penurunan
ke puskesmas pre test and penderita tekanan
Perumnas II post test hipertensi di darah.
pada tanggal nonequivale wilayah kerja Kandungan
1 Januari nt control puskesmas mineral
sampai 28 group. Perumnas II
kalium yang
Februari Pontianak.
dapat
2018 yang
menjaga
berjumlah
112 orang. dinding
pembuluh
darah tetap
elastis,
mengurangi
penyempita
n pembuluh
darah
sehingga
pembuluh
darah
menjadi
lebar,
mengurangi
sekresi
renin,
menurunny
a aldosteron
dan
mempunyai
efek dalam
pompa Na-K
yaitu kalium
dipompa
dari cairan
ekstraselule
r ke dalam
sel, dan
natrium di
pompa
keluar.
Sehingga
kalium
dapat
menurunka
n tekanan
darah.

Judul Pengaruh Pemberian Jus Mentimun (Cucumis sativus L.) terhadap Tekanan
Jurnal Darah Sistolik dan Diastolik pada Penderita Hipertensi.
Jawab YA YA YA YA -
 Masalah dari  Penelitian  Tekanan Hasil
jurnal ini ini darah sistolik penelitian
adalah merupakan sebelum mendapatka
semakin penelitian pemberian n
meningkatnya dengan jus kesimpulan
penderita desain studi mengkudu adanya
Hipertensi. kasus, yaitu 140 – pengaruh
 Populasi yang dengan 155mmHg jus
di gunakan menggunak dan tekanan mengkudu
pada an darah terhadap
penelitian ini pendekatan diastolik penurunan
adalah one group sebelum tekanan
pasienyang pretest- pemberian darah pada
mempunyai postest jus pasien
hipertensi mengkudu hipertensi di
grade 1 sebesar 90 – Kampung
dengan usia 93 mmHg. Gotong
40 sampai  Tekanan Royong
dengan 50 darah sistolik Semarang
tahun di sesudahpemb karena
kampung erian jus mengalami
gotong mengkudu penurunan
royong 120 – 145 tekanan
semarang. mmHg. darah
Teknik tekanan sebesar 10-
pengambilan darah 20 mmHg
sampel yang diastolik dengan rata-
digunakan sesudah rata 7,6 %
yaitu pemberian setelah
purposive jus meminum
sampling mengkudu 90 jus
- 93 mmHg. mengkudu
selama 3
hari.
Penelitian
jamaludin
(2015)
responden
mengalami
penurunan
tekanan
darah
sebesar 20
mmHg
setelah
meminum
jus
mengkudu
selama 3
hari. Pada
penelitian
ini terjadi
penurunan
tekanan
darah yang
berbeda
yaitu 10
mmHg
dikarenakan
terdapat
beberapa
responden
yang
mengakui
sedang
stress atau
banyak
pikiran,
istirahat
kurang,
tidur terlalu
larut,
bahkan
makan
makanan
yang
berkolester
ol /
berlemak
saat
penelitian
berlangsung
.
Judul Pengaruh Terapi Pijat Refleksi Telapak Kaki Terhadap Perubahan Tekanan
Jurnal Darah Pada Penderita Hipertensi
Jawab YA YA YA YA YA
 Masalah dari Desain  Tekanan Dapat Penelitia
jurnal ini penelitian darah disimpulkan n ini
adalah mengunakan sebelum Sejumlah dilaksana
penderita Quasi terapi pijat studi telah kan pada
hipertensi Experimental refleksi menunjukka bulan juli
terus dengan telapak kaki n bahwa 2016
meningkat pendekatan kelompok terapi pijat
 Sampel dalam nonrandomiz eksperimen yang
penelitian ini ed pretest pada dilakukan
berjumlah 34 and posttest penderita secara
responden, with control hipertensi teratur bisa
dibagi group design hampir menurunka
menjadi 2 seluruhnya n tekanan
kelompok (94,11%) darah
yaitu 17 tergolong sistolik dan
orang sebagai dalam diastolik,
kelompok kategori menurunka
eksperimen hipertensi n kadar
dan 17 orang stadium 1 hormon
sebagai sedangkan stress
kelompok sebagian cortisol,
kontrol. kecil (5,89%) menurunka
tergolong n sumber
dalam depresi dan
kategori kecemasan,
hipertensi sehingga
stadium 2. tekanan
 Tekanan darah akan
darah setelah terus turun
terapi pijat dan fungsi
refleksi tubuh
semakin
telapak kaki membaik.
kelompok Hal ini
eksperimen sejalan
pada dengan
penderita Penelitian
hipertensi Zunaidi
seluruhnya (2014)
(100%) didapatkan
mengalami hasil bahwa
penurunan pijat refleksi
tekanan mampu
darah tetapi menurunka
masih n tekanan
tergolong darah sistol
dalam sebesar 13,8
hipertensi mmHg dan
stadium 1. diastol 13,3
mmHg,
Setelah
dilakukan
terapi pijat
refleksi kaki
didapatkan
beberapa
orang
responden
mengatakan
badan lebih
ringan dan
sakit kepala
berkurang.
Pendapat ini
didukung
oleh
Wijayakusu
ma (2006)
yang
menyatakan
bahwa pijat
refleksi kaki
dapat
memberikan
rangsangan
relaksasi
yang
mampu
memperlanc
ar aliran
darah dan
cairan tubuh
pada
bagian-
bagian
dalam tubuh
yang
berhubunga
n dengan
titik syaraf
kaki yang
dipijat.
Sirkulasi
darah yang
lancar akan
memberikan
efek
relaksasi
sehingga
tubuh
mengalami
kondisi yang
seimbang.
REFERENSI

Ramadhan, Riki Sulindra. Herman., dan sukarni. 2017. “Pengaruh Pemberian Air Kelapa Muda
Hijau Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas
Perumnas Ii Pontianak.”
https://scholar.google.com/scholar?start=180&q=terapi+komplementer+pada+hipertensi&h
l=en&as_sdt=0,5#d=gs_qabs&u=%23p%3DGMbyR8KWWtQJ Di akses pada 05 Desember
2019.

Kartikasari, Erlin dan Wijanarko Heru. “Pengaruh Jus Mengkudu Terhadap Penurunan
Tekanan Darah Pada Pasien Hipertensi Di Kampung Gotong Royong Semarang.”
https://scholar.google.com/scholar?start=170&q=terapi+komplementer+pada+hipertensi&h
l=en&as_sdt=0,5#d=gs_qabs&u=%23p%3DCGNHx2_5_sMJ Di akses pada 05 Desember 2019

Arianto, Agus. Swito Prastiwi., dan Ani Sutriningsih. 2018.” Pengaruh Terapi Pijat Refleksi
Telapak Kaki Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi.” Nursing News
Volume 3, Nomor.
https://scholar.google.com/scholar?start=30&q=terapi+komplementer+pada+hipertensi&hl
=en&as_sdt=0,5#d=gs_qabs&u=%23p%3D0qNMC-1T1F4J Di akses pada 05 Desember 2019.

Anda mungkin juga menyukai