Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.

S
DENGAN KASUS HIPEREMESIS GRAVIDARUM
DI RUANG MINI HOSPITAL STIKES SUAKA INSAN
BANJARMASIN

STASE MATERNITAS

MEIVANI ANGELIA RADENSIANG


113063J120093

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SUAKA INSAN


BANJARMASIN
2021
LEMBAR PERSETUJUAN

Laporan Asuhan Keperawatan pada Ny. S dengan kasus Hiperemesis Gravidarum di ruang
Mini Hospital STIKES Suaka Insan Banjarmasin. Disusun oleh Meivani Angelia
Radensiang 113063J120093. Laporan Asuhan Keperawatan ini telah diperiksa dan disetujui
oleh Preceptor Akademik.

Banjarmasin, Febuary 2021

Presptor Akademik

Dania Relina Sitompul, S.Kep, Ners, M.Kep

Mengetahui,
Kaprodi Sarjana Keperawatan dan Profesi Ners
STIKES Suaka Insan Banjarmasin

Sr. Margaretha Martini, SPC, BSN, MSN


PENGKAJIAN KLIEN PADA MASA KEHAMILAN

I. BIODATA
Nama Klien : Ny. S
Umur : 17 tahun
Agama : Islam
Pendidikan : SMP
Suku/Bangsa : Banjar/Indonesia
Alamat : Jl. Pxxx Rt.xx Rw.xx No.xx
Tgl Masuk : Jam :

II. RIWAYAT KESEHATAN


1. Keluhan utama
Klien mengatakan, klien datang ke poli kandungan dengan keluhan mengalami mual
muntah terus menerus selama 1 minggu ini, nafsu makan menurun dan terasa mual.
2. Riwayat kesehatan keluarga
Klien mengatakan dalam keluarga tidak ada memiliki riwayat penyakit menurun atau
menular
3. Riwayat kesehatan masa lalu
klien mengatakan tidak memiliki riwayat penyakit
4. Riwayat haid
a. HPHT : 15 Febuary 2021
b. HPL : 22 Desember 2021
5. Riwayat kontrasepsi : klien mengatakan sebelumnya tidak menggunakan alat
kontrasepsi apapun.
6. Riwayat pengobatan/rokok/alcohol selama kehamilan
Klien mengatakan tidak pernah mengkonsumsi alcohol, rokok, maupun obat-obatan
7. Riwayat obstetric
G1 P0 A0
8. Riwayat kehamilan sekarang
Klien mengatakan saat ini sedang mengandung anak pertama

III. POLA KEGIATAN SEHARI-HARI


1. Tidur dan Istirahat : klien mengatakan lemas hanya ingin tidur terus
namun terganggu dengan mual dan muntah
2. Aktivitas : klien mengatakan saat ini kurang melakukan
aktivitas karna merasa lemah dan terus menerus mual muntah
3. Makanan dan Minuman : klien mengatakan jika klien makan maupun minum
selalu dimuntahkan

IV. PEMERIKSAAN FISIK


1. Tanda-tanda vital :
Tekanan darah : 90/60 mmHg
Pernafasan : 20x/menit
Nadi : 100x/menit
Suhu : 36,50C
2. Berat badan : 47 Kg Tinggi badan : 150 cm
IMT :
BB 47kg TB 150cm => (1,502m)
= 47 : 1,502m
= 47 : 2,25
= 20,89
3. Mata : mata tampak cekung

V. PEMERIKSAAN KHUSUS
1. Pemeriksaan diagnostic kehamilan (USG)
Hasil USG menunjukkan usia kehamilan 2 minggu

VI. TERAPI MEDIS


No. Nama Obat Indikasi Kontraindikasi Efek Samping
1. Ondansentron Penanggulangan Penderita Sakit kepala,
3 x 200mg mual dan muntah gangguan ginjal konstipasi, rasa
karena atau hati, lanjut panas pada
kemoterapi dan usia kepala dan
operasi epigastrium,
sedasi dan diare
2. Infus RL Untuk - Jangan Ruam kulit,
500ml menggantikan gunakan obat pembengkakan
cairan elektrolit ini pada pasien mata, batuk,
yang hilang yang pilek, kesulitan
dalam tubu. hipersensitif bernafas,
Berikut adalah terhadap salah demam, sakit
beberapa kondisi satu kepala
dimana ringer komponen
laktat digunakan : dalam ringer
- Syok laktat. Jika
- Elektrolit muncul reaksi
tubuh tidak alergi, segera
seimbang hentikan
- Tubuh penggunaan
kehilangan obat
banyak darah - Penggabungan
atau cairan dua kemasan
- Kekurangan ringer laktat
kalium, dapat
kalsium, atau menimbulkan
natrium dalam gelembung
tubuh udara pada
- Membersihka wadah utama,
n luka (tidak sehingga tidak
diberikan boleh
secara dilakukan
intravena) - Jangan
menerak
wadah ringer
laktat
sembarangan,
meskipun
untuk
memperlancar
laju cairan
infus, karena
dapat juga
menimbulkan
gelembung
udara

VII. ANALISA DATA


DATA PENYEBAB MASALAH
DS: Kehilangan cairan aktif Kekurangan volume cairan
- Klien mengatakan mual
muntah terus menerus
selama 1 minggu ini,
- Klien mengatakan
apabila makan dan
minum selalu mutah
DO:
- Klien tampak lemah
dan pucat
- Mukosa bibir kering
- Mata cekung
- Klien terpasang inf RL
500ml
- TTV:
TD : 90/60mmHg
R : 20x/menit
P : 100x/menit
T : 36,50C

DS: Ketidakmampuan untuk Ketidakseimbangan nutrisi


Klien mengatakan saat ini mencerna makanan kurang dari kebutuhan
tidak ada nafsu makan tubuh

DO:
- Klien makan hanya
sedikit
- Klien mual setelah
makan dan minum
- Membran mukosa bibir
kering dan pucat

DS: Kelemahan Intoleransi aktivitas


Klien mengatakan lemah
dan hanya ingin tidur

DO:
- Klien tampak lemah
dan pucat
- aktivitas klien dibantu
oleh keluarga

DS: Tidak mengetahui sumber- Kurang pengetahuan


klien mengatakan saat ini sumber informasi
sangat suka
mengkonsumsi makanan
pedas berlemak dan asam
DO:
- Klien mengandung
kehamilan pertama
- Klien tampak bingung
- Klien suka
menkonsumsi pedas
berlemak dan asam

VIII. INTERVENSI
No. Dx Keperawatan NOC NIC
1. Kekurangan volume Setelah dilakukan a. Moitor vital sign
cairan b/d tindakan keperawatan b. Monitor masukan
kehilangan cairan selama perawatan, makanan / cairan dan
aktif diharapkan kebutuhan hitung intake kalori
cairan terpenuhi harian
dengan kriteria hasil : c. Kolaborasi pemberian
a. Tekanan darah nadi, cairan IV
suhu tubuh dalam d. Monitor status nutisi
batas normal e. Dorong keluarga untuk
b. Tidak ada tanda- membantu klien makan
tanda dehidrasi f. Tawarkan snack (jus
buah, buah segar)
g. Kolaborasi dengn dokter

2. Ketidakseimbangan setelah dilakukan a. Bb klien dalam batas


nutrisi kurang dari tindakan keperawatan normal
kebutuhan tubuh selama perawatan, b. Monitor terjadinya
berhubungan diharapkan kebutuhan penurunan berat badan
dengan nutrisi klien terpenuhi c. Monitor tipe dan jumlah
ketidakmampuan dengan kriteria hasil : aktivitas yang bisa
untuk mencerna a. Adanya peningkatan dilakukan
makanan berat badan sesuai d. Monitor turgor kulit
tujuan e. Monitor kekeringan,
b. Berat badan sesuai rambut kusam, dan
tinggi badan mudah patah
c. Tidak ada tanda- f. Monitor mual muntah
tanda malnutrisi g. Kolaborasikan dengan
ahli gizi untk memenuhi
kebutuhan nutrisi klien

3. Intoleransi aktivitas Setelah dilakukan a. Bantu klien


berhubungan tindakan keperawatan mengidentifikasikan
dengan kelemahan selama perawatan, aktivitasyang mampu
diharapkan intoleransi dilakukan
aktivitas pada klien b. Bantu untuk memilih
dapat teratasi dengan aktivitas konsisten yang
kriteria hasil : sesuai dengan
a. Berpartisipasi dalam kemampuan fisik,
aktivitas fisik tanpa psikologi dan sosial
disertai peningkatan c. Bantu klien untuk
tekanan darah, nadi, mengidentifikasi
dan pernafasan aktivitas yang disukai
b. Klien mampu d. Bantu klien untuk
melakukan aktivitas mengembangkan
sehari-hari (ADL) motivasi diri dan
secara mandiri penguatan
c. TTV dalam batas e. Kolaborasi dengan
normal dokter untuk mangatasi
kelemahan

4. Kurang Setelah dilakukan a. Berikan penilaian


pengetahhuan tindakan keperawatan tentang tingkat
berhubungan selama perawatan di pengetaahuan klien
dengan tidak harapakan kurang tentang kesehatan
mengetahui pengetahuan pada klien b. Gambarkan tanda dan
sumber-sumber teratasi dengan kriteria gejala yang biasa muncul
informasi hasil : pada penyakit, dengan
a. Klien dn keluarga carayag tepat
menyatakan c. Identifiksi kemungkinan
pemahaman tentang penyebab, dengan cara
kondisi ibu hamil yang tepat
b. Klien dan keluarga d. Sediakan informasi pada
mengikuti prosedur klien tentang kondisi,
yang dijelaskan dengan cara yang tepat
secara benar e. Hindari harapan yang
c. Klien dan keluarga kosong
menjelaskan f. Sediakan bagi keluarga
kembali apa yang informasi tentang
dijelaskan kemajuan klien dengan
perawat/tim medis cara yang tepat
lainnya g. Diskusikan perubahan
gaya hidup yang
mungkin diperlukan
untuk mencegah
komplikasi di massa
yang akan datang dana
tau proses pengontrolan
penyakit
Lembar Konsultasi

Nama : Meivani Angelia Radensiang


Nim : 113063J120093
Kasus : Asuhan Keperawatan pada Ny.S dengan kasus Hiperemesis Gravidarum
Preceptor : Dania Relina Sitompul, S.Kep, Ners, M.Kep

Hari/ Tanggal Keterangan TTD

Kamis, 04 Febuary 1. Lengkapi yang kurang


2021 2. Keluhan utama; mual muntah selama
1 minggu  data lain masuk analisa
data + mata tampak cekung
3. Hitung rumus IMT
4. Masalah keprwatan ;
a. Kekurangan volume cairan
b. Ketidakseimbangan nutrisi kurang
dari kebutuhan tubuh
c. Keletihan
d. Kurang pengetahuan

Jum'at, 05 Febuary 1. Lengkapi ASKEP


2021 2. Buat patway

Sabtu, 06 Febuary 1. Tambahkan teori Dehidrasi


2021 2. Perbaiki patway kasus
Sumber : Runiari, Nengah 2010.

Anda mungkin juga menyukai