Anda di halaman 1dari 3

1. Permintaan dalam APP ?

Kemampuan seseorang menginginkan suatu barang untuk dapat mewujudkan keinginannya


tersebut. Permintaan dipengaruhi :
a. Desire yang mencakup needs dan wants
b. Money

2. Langkah metode ilmiah dalam APP ?


a. Identifikasi masalah. Dalam penilaian masalah yang harus dipecahkan biasanaya ditunjukkan
oleh tujuan dari penilaian tersebut seperti alasan klien ingin propertinya dinilai
b. Perumusan hipotesis. Hipotesis dinyatakan dalam tujuan penugasan dimana untuk
memperkirakan nilai yang ditentukan
c. Mengumpulkan data. Ketersediaan dan pengumpulan aksesibilitas data adalah masalah utama
dalam melakukan riset real estate. Meskipun data yang tersedia mungkin tidak memenuhi
kebutuhan riset, informasi terbaik dan tersedia harus digunakan.

3. Inferred Analysis ?
Analisis pasar menggunakan data data yang sifatnya makro (saat kondisi pasar stabil). Contoh :
analisa ketika suku bunga naik atau turun. Saat suku bunga naik maka masyarakat tidak mau
melakukan peminjaman ke banksehingga program KPR tidak berjalan yg menyebabkan pasar
property menurun.

4. Unsur yang menentukan tingkat kedalaman APP ?


a. Peraturan yang berlaku bagi penilai. Missal standar praktik penilaian profesi, undang undang
khusus,surat edaran yang diterbitkan pemerintah
b. Kebutuhan klien atau pengguna jasa penilaian
c. Kondisi pasar saat penilaian
d. Kompleksitas property yang sedang dinilai

5. Dari sisi fisik,yag biasanya dianalisis dalam analisis produktivitas property


a. Alami : view,matahari,angina/sirkulasi,kontur,factor geologi,komposisi tanah,medan,elevasi
b. Buatan : site dan building
 Site improvements
Onsite : pengembangan secara langsung pada bangunan diatas tanah (perlu
dilakukan alter)
Offsiite : pengembangan di luar bangunan seperti fasum dan fasos (jalan,tpa,tempat
ibadah)
 Building structure
Quality berbanding lurus dengan biaya
Attractiveness bergantung segmen pasar
Efisiensi fungsional property,penggunaan fungsional

6. Dalam analisis situs,hal yg hrs diperhatikan adl keterkaitan aktivitas komersial satu dengan yg
lain. Bentuk hubungan ?
a. Dominant use dan subordinate use
Perusahaan subordinate atau anak usaha dan perusahaan utama menyediakan sumber daya
bagi kegiatan operasi di penggunaan dominan. Contoh pabrik manufaktur mobil terletak di
area industry
b. Dominant use dan ancillary use
Hubungan pengguna utama dan pengguna tambahan yang mana kegiatan tambahan ini
melayani klien atau pekerja di kegiatan utama. Contoh took kevantikan terletak dekat
shopping center
c. Dominant use dan satellite use
Disekitar fasilitas rekreasi selalu terdapat took souvenir,restoran dan hotel, yang merupakan
satellite use karena sanagat bergantung dari kegiatan utama

7. Perbedaan market analysis dan marketability analysis


Market analysis : studi demand dan supply di area spesifik untuk tipe property tertentu
Marketability analysis : studi bagaimana suatu property tertentu menampilkan performanya di
pasaran

8. Kemungkinan market research


Scenario 1 :
Pencarian lokasi untuk kegiatan bisnis
Ruang lingkup penggunaan alternative
Analisis produktivitas (daya Tarik pasar,kegunaan implikasi,atribut lokasi,disik,legal)
Aktivitas pasar (Analisis suplai,demand,pasar)
Analisis penilaian (teori penilaian,pendekatan penilaian,rekonsiliasi nilai)
Penggunaan nilai akhir

Scenario 2
Penggunaan yang akan dilakukan pada suatu lokasi
Identifikasi kebutuhan pasar
Aktivitas pasar (analisis supply,demand,pasar)
Analisis produktivitas (daya Tarik pasar dan kegunaan implikasinya,atribut lokasi,fisik,dan legal)
Analisis penilaian (Teori penilaian,pendekatan penilaian,rekonsiliasi nilai)
Penggunaan/nilai akhir

Scenario 3
Real Estate sebagai alternative investasi
Risk and return
Analisis investasi/penilaian (model penentuan dan pendekatan penilaian,penilaian
return,penilaian risiko,analisis DCF,identifikasi of rate in alternative markets)
Aktivitas pasar (Analisis supply,permintaan,pasar)
Analisis Penilaian (Teori penilaian,pendekatan penilaian,rekonsiliasi nilai)
Penggunaan/nilai akhir

9. Perbedaan inferred dan fundamental analysis


Inferred fundamental
Sifatnya makro Sifatnya mikro
Digunakan saat kondisi stabil Berdasar studi langsung
Berdasar historical trend Prediksi demand dihitung dari primary
market area disbanding dengan persiangan
trade area
Trend dari statistical data dibuat prediksi Focus pada kondisi sekarang dan diprediksi
tentang performa di masa datang yang sudah demand dari penggunaan potensial dari
diekspektasi property spesifik disbanding investor
potensial di asset
Subjek property general,tidak spesifik,karena Level c d
areal pasar luas
Level a b

10. Yang dilakukan kalo analisis pasar ketika terjadi krisis ekonomi
Akan melakukan analisis fundamental karena analisis inferred hanya bisa digunakan saat kondisi
sedang stabil. Kia harus melakukan studi secara langsung untuk mengetahui secara langsung
bagaimana keaadaan ekonomi dengan memprediksi demandnya dari primary marketnya. Data
data tersebut didapatkan dari pengguna potensial,property fisik,dll. Dan kemungkinan krisis
tersebut berada pada tingkat d karena kita harus memberikan jenis pasar dan studi pemasaran
paling rinci karena makin tinggi level maka makin rinci detail analisisnya.

11. Unsur dalam productivity analysis


Atribut fisik: alami dan buatan (diatas udah ada)
Atribut hokum : Aturan aturan (KLB,KBB,dll) , hak hak atas tanah (HGB,HGU,HM,dll)
Atribut lokasi : bumi (onsite dan offsite), bangunan

12. Factor penentu utama dalam estimasi permintaan

Permintaan dipengaruhi :
a. Desire yang mencakup needs dan wants
b. Money

Hasrat dan daya beli konsumen adalah bagian esensial dari permintaan

Anda mungkin juga menyukai