Anda di halaman 1dari 10

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang
Di dalam mewujudkan pendidikan yang berkualitas, banyak faktor yang harus
diperhatikan, karena dalam dunia pendidikan kita tidak dapat mengandalkan pada satu hal saja
misalnya faktor intelejensia anak, ataupun kualitas sumber daya pendidik. Semua itu menjadi
satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan guna menemukan solusi untuk mencapai kualitas
pendidikan yang baik dan dapat diukur baik dari segi prestasi alademik maupun prestasi non
akademik sekolah beserta komponen yang terdapat di dalamnya (Guru, siswa, dan warga
sekolah lainnya).
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka perlu dilakukan identifikasi terhadap faktor-
faktor pendukung maupun sumber daya yang ada di sekolah, baik itu sumber daya manusia,
keadaan sarana prasarana, keadaan dan lokasi sekolah dari segi fisik, topografi dan keadaan
masyarakat di sekitar sekolah. Untuk mengidentifikasi faktor-faktor tersebut, maka perlu
dilakukan suatu analisis terhadap apa saja yang dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan
dalam menentukan kebijakan, rencana dan strategi sekolah kedepan.
Analisis SWOT adalah salah satu teknik analisis untuk mengkaji sekolah secara
keseluruhan. Untuk mengkaji suatu sekolah perlu dilakukan analisis dengan melihat faktor
internal (yang muncul dari dalam sekolah) dan faktor eksternal (yang ada atau datang dari luar
sekolah).
Maka diharapkan dengan disusunnya analisis SWOT SD Negeri Komplek API ini,
sekolah dapat menentukan arah pengembangan dan sasaran yang hendak dicapai dengan
menggunakan data-data yang telah didapat sebagai dasar acuan untuk mencapai cita-cita dan
tujuan sekolah.

B. Tujuan dan Manfaat Analisis SWOT


Tujuan dari disusunnya analisis SWOT adalah untuk mengkaji sekolah secara
keseluruhan, baik itu dari faktor internal, maupun eksternal sekolah sebagai dasar untuk
menentukan arah perbaikan dan pengembangan sekolah dalam tahun-tahun mendatang.

Dengan dibuatnya analisis SWOT ini sekolah diharapkan dapat :

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


1
1. Mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi kekuatan sekolah sebagai modal dasar untuk
mengembangkan sekolah.
2. Mengidentifikasi kelemahan-kelemahan sekolah dari berbagai segi sebagai bahan
pertimbangan dan perbaikan sekolah pada masa-masa mendatang.
3. Mengidentifikasi peluang-peluang yang dimiliki untuk perbaikan dan pengembangan
sekolah pada masa-masa mendatang.
4. Mengidentifikasi ancaman-ancaman pada sekolah sebagai bahan untuk mempersiapkan
langkah-langkah antisipatif maupun preventif dalam menghadapi ancaman tersebut.

C. Profil SD Negeri Komplek API


SD Negeri Komplek API didirikan pada tahun 1967 berdasarkan SK untuk memenuhi
kebutuhan masyarakat sekitar akan adanya lembaga pendidikan dasar bagi putra putri mereka
dalam menuntut ilmu pengetahuan. SD Negeri Komplek API didirikan di atas tanah seluas
5.500 m2 yang berlokasi di Jl. Seneca Komplek STPI Curug Desa Serdang Wetan Kecamatan
Legok Kabupaten Tangerang.

Pada saat ini SD Negeri Komplek API berada di pusat lingkungan masyarakat namun
keadaan SD Negeri Komplek API saat ini masih jauh dari kata ideal. Hal ini dikarenakan
bangunan ruang kelas dan meubelair di SD Negeri Komplek API belum memenuhi kebutuhan
siswa-siswi untuk belajar. Namun demikian SD Negeri Komplek API masih dapat bersaing
dengan sekolah-sekolah lainnya yang berada di lingkungan Pusat Pembinaan Pendidikan
TK/SD Kecamatan Legok. Hal ini dibuktikan dengan prestasi dalam lomba-lomba kesiswaan
baik yang bersifat akademik maupun non akademik, SD Negeri Komplek API selalu meraih
peringkat 3 besar dari 30 Sekolah Dasar yang ada di lingkungan Pusat Pembinaan Pendidikan
TK/SD Kecamatan Legok.

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


2
Untuk melihat keadaan SD Negeri Komplek API seutuhnya maka disajikah table data berikut
ini :
1. Data Personil SD Negeri Komplek API Tahun pelajaran 2019-2020

No Nama Pendidikan Jabatan Status


1 SURTAMA, S.Pd. S.1 Kepala Sekolah PNS
2 SONI IRAWAN, S.Pd. S.1 Guru Kelas PNS
3 SUGINI, S.Pd. S.1 Guru Kelas PNS
4 RITA BUDIARTI, S.Pd.I. S.1 Guru Kelas PNS
5 EKA SUARTININGSIH, S.Pd.SD. S.1 Guru Kelas PNS
6 TITIN SURYATIMAH, S.Pd.SD. S.1 Guru Kelas PNS
7 SITI JAJAH JAHROTUN NUPUS, S.Pd.SD. S.1 Guru Kelas PNS
8 RAHMAYANI, S.Pd.SD. S.1 Guru Kelas PNS
9 NURLAELA, S.Pd.SD. S.1 Guru Kelas PNS
10 RITA ROSITA ISWARA, A.Ma.Pd. D2 Guru Kelas PNS
11 DEASY USTAMIA, S.Pd. S.1 Guru Kelas PNS
12 ASIH YULIASIH, S.Kom. S.1 Guru Kelas Honorer
13 MAD SYARIP, S.Pd.I. S.1 Guru Kelas Honorer
14 HENDY RUSTANDY, S.Pd.SD. S.1 Operator Honorer
15 LISNA EKA SARI, S.Pd. S.1 Guru Kelas Honorer
16 AHMAD YUSA ANSORY, S.Pd.I. S.1 Guru PAI Honorer
17 MUHAMAD ALI HADROMI, S.Pd. S.1 Guru PJOK Honorer
18 DEWI NURHAYATI, A.Md. D3 Guru B. Inggris Honorer
19 ANNISA ULPINANDA, , S.Pd. S.1 Guru Kelas Honorer
20 SUTISNA SMA Penjaga Sekolah Honorer
21 SAENI SD Penjaga Sekolah Honorer

Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa tenaga pendidik dan kependidikan di SD Negeri
Komplek API sudah hampir seluruhnya berkualifikasi pendidikan S-1. Hal ini tentunya
merupakan asset berharga bagi sekolah dalam mengembangkan dan meningkatkan kualitas
sekolah jika dapat di “manage” dengan baik dan terarah.

2. Keadaan Siswa SD Negeri Komplek API tahun Pelajaran 2019-2020


Kelas I Kelas II Kelas III Kelas IV Kelas V Kelas VI Jumlah
96 88 83 92 90 93 542

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


3
3. Kondisi sarana prasarana di SD Negeri Komplek API

No Nama Ruang/Barang Volume Keadaan


1 Ruang Kepala Sekolah 1 Baik
2 Ruang Guru 1 Baik
3 Ruang Belajar 12 Baik
4 WC (siswa) 2 Baik
5 WC (guru) 1 Baik
6 Ruang UKS 1 Cukup
10 Sound system portable 1 Baik
11 Lemari kelas 12 Kurang baik
12 Lemari kantor 2 Kurang Baik
14 Lemari Piala 1 Baik
15 Lemari Administrasi sekolah 1 Kurang Baik
16 Lemari Kepala Sekolah 1 Kurang Baik

4. Kegiatan Ekstra Kurikuler

No Jenis Kegiatan Waktu Pembina Ket.


1 Pramuka Sabtu
2 UKS Sabtu
3 Olahraga Sabtu
4 Paskibra Sabtu
5 BTQ Sabtu
6 Kesenian Sabtu

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


4
BAB II
ANALISIS SWOT SD NEGERI KOMPLEK API

Sebelum kita dapat melakukan analisis, maka kita perlu mengetahui beberapa faktor
penting yang akan menjadi acuan dalam menentukan dan merumuskan hasil analisis sebagai
tujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di SD Negeri Komplek API yang pada akhirnya
akan menjadi nilai jual dan memiliki daya saing di dunia pendidikan khususnya di lingkungan
pusat pembinaan pendidikan TK/SD Kecamatan Legok Kabupaten Tangerang. Faktor-faktor
tersebut adalah :

A. Visi, Misi dan Tujuan Pendidikan SD Negeri Komplek API


1. Visi SD Negeri Komplek API
“Menjadikan Peserta Didik Yang Santun Dalam Budaya, Unggul Dalam Mata Pelajaran
Bahasa Indonesia Di Tingkat Kecamatan Sampai Tahun 2022 Yang Dilandasi Iman Dan
Taqwa”

2. Misi SD Negeri Komplek API


1. Menyiapkan sumber daya manusia yang berbudaya, cerdas, terampil, berbudi pekerti
luhuryang berwawasan IPTEK dan berlandasan IMTAQ.
2. Meningkatkan wawasan dan kreatifitas budaya lewat bimbingan dan latihan.
3. Meningkatkan kualitas dan efektifitas PBM melalui pendekatan Pembelajaran yang
berpusat pada siswa (student centered learning) dengan multi metofe dan media,
antara lain lewat PAKEM atau contectual teaching learning (TCL).
4. Menciptakan lingkungan sekolah yang kondusif, aman dan nyaman demi efektifitas
seluruh kegiatan Pendidikan disekolah dan peningkatan mutu.
5. Menumbuhkembangkan semangat berprestasi dan mewujudkan budaya kompetitif
yang jujur dan sportif bagi seluruh wwwarga sekolah dalam berlomba meraih
prestasi.
6. Menumbuhkembangkan penghayatan dan pengamalan ajaran agama yang dianut
sehingga terbangun insan yang beriman, bertaqwa serta berakhlak mulia.
7. Menciptakan suasana pembelajarzn yang menantang, menyenangkan, komunikatif,
tanpa takut salah, dan demokratis.

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


5
8. Mengupayakan pemanfaatan waktu belajar, sumber daya fisik dan manusia agar
memberikan hasil yang terbaik bagi perkembangan peserta didik.
9. Menanamkan kepedulian social dan lingkungan, cinta damai, cinta tanah air, cinta
kebangsaan, dan hidup demokratis.
10. Menerapkan manajemen berbasis sekolah.

3. Tujuan Pendidikan SD Negeri Komplek API


Sejalan dengan tujuan pendidikan dasar dalam peraturan pemerintah No. 32
tahun 2013, maka tujuan yang ingin dicapai oleh sekolah dasar negeri Komplek API
adalah sebagai berikut :
 Terlaksananya pembelajaran tematik, pendekatan, penilaian
 Menghasilkan peserta didik yang aktif, kreatif, cerdas, inovatif, berprestasi dibidang
akadmik dan non akademik
 Menguasai dasar-dasar ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai bekal untuk
melanjutkan ke jenjang sekolah yang lebih tinggi
 Menyiapkan peserta didik yang trampil, mampu mengembangkan minat dan bakat
serta mampu mengaktualisasikan potensi dirinya
 Menguasai dasar-dasar pendidikan keagamaan dalam kehidupan sehari-hari
 Membudayakan semboyan 7 S (Senyum, Sapa, Salam Sopan, Santun, Sabar, Syuur)
 Melstarikan budaya lokal sebagai sumber budaya nasional
 Menyediakan peserta didik yang terampil berwawasan lingkungan dalam
pemanfaatan lahan kosong untuk menanam tanaman dan taman sekolah yang
bermanfaat sehingga dapat melestarikan lingkungan, memelihara dan mencegah
kerusakan lingkungan.

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


6
ANALISIS SWOT
UPT PENDIDIKAN SD NEGERI KOMPLEK API

STANDAR WEAKNESSES OPPORTUNITY


NO STRENGTHS (KEKUATAN) THREATS (ANCAMAN)
NASIONAL (KELEMAHAN) (PELUANG)
1 STANDAR ISI 1. Sekolah menyusun 1. Masih ditemukan Guru-guru mendapat Bila guru sering dan banyak
a. Kurikulum Kurikulum oleh TIM dan kekurangan dan kesempatan untuk mengikuti yang mengikuti pelatihan
b. Silabus didampingi oleh pakar kesalahan dalam silabus pelatihan penyusuna silabus kegiatan pembelajaran dan
kurikulum
c. RPP yang dibuat oleh guru. dan RPP yang diadakan oleh bimbingan akan terganggu.
2. Semua guru sudah memiliki
selabus setiap mata pelajaran 2. Masih banyak ditemukan Dinas Kabupaten/Provinsi.
yang diajarkannya. kesalahan dalam RPP
3. Semua guru sudah memilki yang dibuat oleh guru.
RPP mata pelajaran yang
diajarnya.
2 STANDAR 1. Kelulusan siswa setiap 1. Nilai kelulusan siswa Dengan kelulusan 100% Meningkatnya jumlah siswa
KELULUSAN tahun 100%. rata-rata di bawah 7,5. setiap tahunnya banyak yang masuk ke SD Negeri
2. Siswa yang tamat umumnya 2. Tidak banyak siswa yang siswa yang berminat masuk Komplek API setiap tahun
dapat memasuki sekolah
diterima di SMP favorit SD Negeri Komplek API bisa menyebabkan sekolah
negeri.
kekurangan ruang kelas
3 STANDAR SARANA 1. Sekolah sudah memilki 1. Gedung dan ruang 1. Dengan lahan sekolah Bila bangunan bertambah
DAN PRASARANA ruang Kepala Sekolah sesuai banyak yang mulai rusak yang luas memudahkan akan menyebabkan
dengan ukuran standar. dan perlu perawatan. bagi sekolah untuk bertambahnya biaya
2. Sekolah sudah memilki
2. Dana perawatan yang mengajukan operasional sekolah
ruang majelis guru dan
mampu menampung semua diberikan oleh pembangunan gedung
guru. pemerintah sangat baru untuik
3. Sekolah memilki ruang kelas terbatas pengembangan sekolah.
yang cukup dengan ukuran 2. Dengan lengkapnya
yang standar. sarana dan prasarana
4. Sekolah ruang memilki sekolah dapat menarik
perpustakaan dengan
minat siswa untuk masuk
ukuran standar.
5. Sekolah memilki kantin ke SD Negeri Komplek API
6. Sekolah memilki ruang UKS

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


7
7. Sekolah memiliki wc yang
cukup untuk guru dan siswa.
8. Sekolah memiliki lapangan
olahraga.
9. Sekolah memilki peralatan
olahraga yang cukup.
10. Sekolah memilki peralatan
kesenian yang cukup.
11. Sekolah memiliki media
pembelajaran yang cukup
12. Sekolah memilki buku-buu
pelajaran yang cukup satu
buku satu siswa untuk
semua mata pelajaran
4 STADAR PROSES 1. Pada umumnya semua guru 1. Masih banyak guru yang - -
melaksanakan pembelajaran mengajar tidak sesui
dengan standar proses dengan latar belakang
(perencanaan, pelaksanaan,
pendidikannyau
dan penilaian)
2. Pada umumnya semua guru 2. Guru yang sudah
menggunakan berbagai sertifikasi baru 10%.
3. Semua
pendekatan, strategi, metode, pegawai tata
dan teknik yang sesuai usaha tamatan SMA.
dengan karakteristik SK/KD 4. Tenaga laboran tamatan
yang diajarkan. SMA, belum memenuhi
standar.
5. Tenaga perpustakaan
tamatan SMA, belum
memenuhi standar.
5 STANDAR 1. Jumlah guru cukup sesuai 1. Banyak guru yang 1. Jumlah guru yang cukup Bila guru sering dan banyak
PENDIDIK DAN kebutuhan. mengajar tidak sesuai dapat mudah dapat yang dipanggil
TENAGA 2. 99% guru sudah dengan latar belakang pembagian tugas dan mengikutipelatihan dapat
berkualifikasi S1
KEPENDIDIKAN pendidikannya. pelaksanaa bimbingan. mengganggu proses
3. Jumlah tenaga tata usaha
cukup sesuai kebutuhan 2. Tenaga kependidikan 2. Guru yang mengajar tidak pembelajaran karena akan
semuanya tamatan SMA sesuai dengan latar digantiukan oleh guru yang
belakang pendidikannya

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


8
sering dipanggil untuk berlatar belakang pendidikan
mengikuti pelatihan. yang tidak sama.
3. Guru yang mendapat
pelatihan akan berdampak
terhadap perbaikan cara
mengajarnya.
6 STANDAR 1. Sekolah memiliki Visi dan 1. Meskipun sudah Dengan terbatasnya Isu sekolah gratis yang
PENGELOLAAN Misi yang dirumuskan secara disosialisasikan tetapi peruntukan dana yang disampaikan oleh pemerintan
bersama. warga sekolah masih diberikan oleh pemerintah menjadi alas an bagi orang
2. Sekolah sudah memiliki
banyak yang tidak paham adalah kesempatan bagi tua untuk berkeberatan
Program Sekolah Jangka
Menengah (4 Tahun) dan dengan visi dan misi sekolah untuk mencari memberikan sumbangan ke
Program Tahunan, serta sekolah. dukungan dana dari komite sekolah.
RKAS. 2. Beberapa program yang sekolah.
3. Sekolah memiliki Peraturan disusun tidak dapat
Akademik. terealisasi karena
4. Sekolah memilki Peraturan dukungan dana sangat
Tata Tertib Siswa da Guru,
minim
5. Sekolah memilki Program
Pengembangan Diri.
7 STANDAR 1. Sekolah melaksanakan Dana yang diberikan oleh
PENILAIAN penilaian ulangan harian, pemerintah sudah
ulanga tengah semester, ditentukan peruntukannya,
ulangan semester, ujian
sehingga banyak program
sekolah, dan Ujian Nasional.
2. Setiap guru melaksanakan sekolah yang tidak dapat
remedial terhadap anak yang didukung oleh dana yang
tidak tuntas. sudah ada, termasuk dana
3. Nilai rata-rata USBN SD untuk pelaksanaan remedial
Negeri Komplek API sudah bagi anak yang tidak tuntas
mendekati 7,5 untuk semua
mata pelajaran yang di-
USBN-kan.
8 STANDAR 1. Sekolah mendapat dana Dana yang diberikan oleh
PEMBIAYAAN Bantuan Operasional pemerintah tidak mampu
Sekolah (BOS) berdasarkan
jumlah siswa.

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


9
2. Sekolah mendapat dana menampung semua kegiatan
BOSDA dan rutin dari Dinas yang sudah diprogramkan
Pendidikan Kabupaten
Tangerang

Analisis SWOT SD Negeri Komplek API


10

Anda mungkin juga menyukai