Anda di halaman 1dari 15

PROGRAM AUDIT INTERNAL

PUSKESMAS CAMPAKA
TAHUN 2017

I. Latar Belakang:
Untuk menilai kinerja pelayanan di Puskesmas Campaka perlu dilakukan audit internal.
Dengan adanya audit internal akan dapat diidentifikasi kesenjangan kinerja yang
menjadi masukan untuk melakukan perbaikan dan penyempurnaan baik pada sistem
pelayanan maupun manajemen.
Audit internal dilakukan oleh tim audit internal yang dibentuk oleh kepala puskesmas
campaka dengan berdasarkan pada standar akreditasi yang di gunakan.
II. Tujuan audit:
Melakukan penilaian terhadap kesesuaian sumber daya, proses pelayanan, dan
kinerja pelayanan UKM dan UKP sebagai dasar untuk melakukan perbaikan mutu
dan kinerja
III. Lingkup audit :
 Pelayanan UKP: Ruang Pendaftaran, Kunjungan Laboratorium, Kunjungan Ruang
Poli Gigi, kunjungan , Kunjungan Kia/KB, Ruang konseling dan Pelayanan Obat.
 Pelayanan UKM : Cakupan Program Perkesmas belum mencapai target, Cakupan
keluarga rawan dibina 19,23%, Cakupan kelompok yang dibina 27,27%
 Admen : Struktur organisasi belum sesuai, jenis peralatan di setiap ruang
pelayanan masih belum memenuhi standar
IV. Objek audit:
- Pemenuhan sumber daya terhadap standar sumber daya
- Kepatuhan proses pelayanan terhadap SOP
- Capaian kinerja pelayanan
- Kesesuaian terhadap standar akreditasi
V. Jadual dan alokasi waktu (lihat lampiran)
VI. Metoda audit: Observasi, wawancara, dan melihat dokumen dan rekaman yang ada
VII. Kriteria audit:
- Standar sumber daya (SDM, sarana, dan prasarana)
- SOP yang prioritas
- Standar kinerja (SPM, standar kinerja klinis, kejadian insiden keselamatan
pasien, sasaran keselamatan pasien)
- Standar akreditasi (misalnya: pelayanan laboratorium, pelayanan farmasi,
pemberdayaan sasaran pada pelayanan UKM, perencanaan kegiatan UKM dsb)
VIII. Instrumen audit:
a. Kuesioner untuk wawancara (terlampir)
b. Panduan observasi (terlampir)
c. Check list (terlampir)
d. Instrumen akreditasi sesuai pelayanan yang akan diaudit
Lampiran:
MATRIK PEMECAHAN MASALAH DENGAN METODE USG (Urgency, Seriousness, Growth)

ADMEN
No Masalah U S G Total URUTAN
1 Struktur Organisasi 2 3 2 7 11
2 Jumlah dan jenis peralatan disetiap ruangan masih belum memenuhi standar 3 3 2 8 9

UKM
No Masalah U S G Total URUTAN
1 Cakupan program Perkesmas belum memenuhi target 4 3 4 11 5
2 Cakupan keluarga rawan binaan 19,23% 3 3 3 9 8
3 Cakupan Kelompok yang dibina 27,27% 3 4 3 10 6

UKP
No Masalah U S G Total URUTAN
1 Kunjungan Laboratorium : 3 3 3 9 7
2 Pelayanan Gigi 2 3 2 7 10
3 Ruang pendaftaran : petugas kurang ramah 3 4 4 11 3
4 Ruang obat : waktu tunggu yang lama 4 4 4 12 2
5 Ruang persalinan : ada pasien yang tidak dilayani dengan baik 5 4 4 13 1
6 Ruang konseling : belum berjalan efektif 3 4 4 11 4

Keterangan : Berdasarkan skala likert 1-5 (5=sangat besar, 4=besar,


3=sedang, 2=kecil, 1=sangat kecil
kriteria : 0-5 diaudit 1 x
6-10 diaudit 2 x
11-15 diaudit 2 x

Lampiran 1: Jadwal audit internal


JADUAL AUDIT INTERNAL
TAHUN 2017
UNIT KERJA YANG
JAN PEB MAR APR MEI JUNI JULI AGT SEP OKT NOP DES
DIAUDIT
Kunjungan Laboratorium,
UKP kunjungan gigi, ruang
obat, ruang persalinan,
ruang pendaftaran, ruang
konseling
UKM Cakupan program
perkesmas, cakupan
keluarga rawan, cakupan
kelompok yang dibina

ADMEN Struktur organisasi,


jumlah dan jenis
peralatan masih belum
memenuhi standar pmk
75 th 2014
Tim Audit Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)

Rencana Audit
(Audit Plan)
UPTD Puskesmas Campaka

PROSES/ STANDAR/KRITERIA YANG TANGGAL/ TANGGAL/


UNIT KERJA YANG TEMPAT
AUDITOR KEGIATAN YANG DIGUNAKAN SEBAGAI WAKTU WAKTU
DIAUDIT PELAKSANAAN
DIAUDIT ACUAN AUDIT I AUDIT II
1 UKP: Kunjungan Ruangan PMK Nomor 75 2014 tentang 09 - 10 Juni 2017 20 - 22 Desember 2017 Puskesmas
Laboratorium, Laboratorium, Pusat Kesehatan Masyarakat
kunjungan gigi, ruang Tim 1 (Edo M Zein) Ruang gigi, Ruang SOP
Tim 2 (Dian Taufik)
obat, ruang persalinan, Tim 3 (Reza Ismail) obat, Ruang Standar akreditasi Bab VIII
ruang pendaftaran, persalinan, ruang
ruang konseling konseling
2 Admen : Struktur Tim 1 (Edo M Zein) Struktur PMK Nomor 75 2014 tentang 09 - 10 Juni 2017 12 – 16 Desember 2017 Puskesmas
Tim 2 (Dian Taufik)
organisasi, jumlah dan Organisasi, Pusat Kesehatan Masyarakat
Tim 3 (Reza Ismail)
jenis peralatan masih Peralatan disetiap SOP
belum memenuhi ruangan Standar akreditasi Bab III
standar pmk 75 th 2014
3 UKM : Cakupan Tim 1 (Edo M Zein) Cakupan Program Standar akreditasi Bab VI. 1 09 - 10 Juni 2017 23 – 24 Desember 2017 Puskesmas
Tim 2 (Dian Taufik)
program perkesmas, perkesmas, SOP
Tim 3 (Reza Ismail)
cakupan keluarga cakupan keluarga PMK Nomor 75 2014 tentang
rawan, cakupan rawan, cakupan Pusat Kesehatan Masyarakat
kelompok yang dibina kelompok binaan

Instrumen Audit
Nama unit yang diaudit: Unit Pelayanan Laboratorium UPTD Puskesmas Campaka
Auditor : 1. Dian Taufik, 2. Edo M Zein 3. Reza Ismail
Waktu pelaksanaan : 09 - 10 Juni 2017
Instrumen Audit: STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS BAB VIII
No Kriteria audit Daftar Pertanyaan Fakta lapangan Temuan audit Rekomendasi audit
1 Standar akreditasi Apakah jenis-jenis pelayanan yang Sesuai Tidak ada Tidak ada
Puskesmas 8.1.1. tersedia di laboratorium sesuai dengan
8.1.2 yang ditetapkan
Apakah pendidikan saudara? D3 Kesehatan Tidak ada Mengajukan Tenaga Analis
Kesehatan
Apakah ibu memiliki sertifikat pelatihan Belum memiliki Tidak sesuai Mengajukan pelatihan di labkesda
sertifikat pelatihan
Apakah alat-alat lab tersedia sesuai Sesuai, tapi Tidak ada Memenuhi peralatan laboratorium
jenis pelayanan? persediaan terbatas yang kurang
Apakah tenaga yang memberikan Belum sesuai karena Ada Agar petugas melakukan pekerjaan
pelayanan sesuai dengan standar bukan bidangnya sesuai dengan SOP
kompetensi
Apakah waktu pelayanan sesuai Belum sesuai Ada Keterampilan petugas di tingkatkan
dengan yang telah di tentukan
Apakah petugas tertib menggunakan Sesuai Tidak ada Tidak ada
APD
Apakah penyimpanan reagensia Sesuai Tidak ada Tidak ada
memenuhi ketentuan yang ditetapkan
Apakah semua reagensia diberi label Sesuai Tidak ada Tidak ada
Apakah semua pasien tercatat dalam Belum sesuai ada Dilakukan pencatatan yang lengkap
buku register lab
2 Standar akreditasi Apakah jenis-jenis pelayanan yang Sesuai Tidak ada Tidak ada
Puskesmas 8.1.1. tersedia di ruang gigi sesuai dengan
8.1.2 yang ditetapkan
Apakah pendidikan saudara? D3 Perawat Gigi Tidak ada Mengajukan Tenaga Dokter gigi
Apakah alat-alat gigi tersedia sesuai Sesuai, tapi Tidak ada Memenuhi peralatan gigi yang
jenis pelayanan? persediaan terbatas kurang utk standar dokter gigi
Apakah tindakan yang dilakukan Belum sesuai karena Ada Agar petugas melakukan pekerjaan
dengan standar kompetensi bukan bidangnya sesuai dengan SOP dan membaca
pedoman perawat gigi
Apakah waktu pelayanan sesuai Belum sesuai Ada Keterampilan petugas di tingkatkan
dengan yang telah di tentukan
Apakah petugas tertib menggunakan Sesuai Tidak ada Tidak ada
APD
Apakah penyimpanan peralatan Sesuai Tidak ada Tidak ada
memenuhi ketentuan yang ditetapkan
Apakah semua alat gigi diberi label Belum Sesuai Ada Tidak ada
Apakah semua pasien tercatat dalam Belum sesuai Ada Dilakukan pencatatan yang lengkap
buku register Poli gigi
3 Standar akreditasi Apakah struktur organisasi yang ada Belum sesuai Ada Agar di buat struktur organisasi yang
Puskesmas 2.3.1 sesuai dengan pmk 75 tahun 2014? sesuai dengan pmk 75 tahun 2014
Apakah sudah ada uraian tugas yang Belum sesuai Ada Agar dibuat uraian tugas dari setiap
jelas dari setiap petugas? petugas

4 Standar akreditasi Apakah jumlah peralatan sudah sesuai Belum sesuai Ada Agar mengajukan kebutuhan
Puskesmas 2.4.1 dengan standar ? peralatan ke bagian penganggaran
Apakah jenis alat kesehatan sudah Belum sesuai Ada Agar mengajukan kebutuhan
sesuai dengan standar? peralatan ke bagian penganggaran
Apakah penyimpanan alat sudah Belum sesuai Ada Penyimpanan alat agar disusun
sesuai standar? sesuai dengan kebutuhan
5 Standar akreditasi 8.1.1 Apa yang menjadi kendala dalam Petugas kurang Ada Agar menambah petugas di bagian
kegiatan pendaftaran? pendaftaran
Apa yang diharapkan dari bagian Kejelasan tupoksi Ada Agar dibuat tupoksi dari petugas
pendaftaran? pendaftaran pendaftaran
Apakah jumlah petugas pendaftaran Belum cukup Ada Agar menambah petugas di bagian
sudah cukup? pendaftaran
Apakah kegiatan pelayanan Belum sesuai Ada Agar petugas pendaftaran
pendaftaran sudah sesuai dengan sop mempelajari SOP dan
? mengaplikasikannya
6 Standar akreditasi 8.1.1 Apa yang menjadi kendala dalam Jumlah obat kurang Ada Agar mengajukan kebutuhan obat
pelayanan obat? ke bagian penganggaran
Apa yang diharapkan dari pelayanan Penambahan klip Ada Agar mengajukan kebutuhan klip
obat? besar
Apakah jumlah petugas obat sudah Sudah sesuai Ada Tidak ada
sesuai standar?
Apakah dalam pelayanan obat sudah Belum sesuai sop Ada Agar petugas obat mempelajari
sesuai SOP? SOP dan mengaplikasikannya
7 Standar akreditasi 8.1.1 Apa yang menjadi kendala dalam Pengaturan jadwal Ada Agar dibuat lagi jadwal yang sesuai
pelayanan persalinan? yang padat
Apakah pelayanan persalinan sudah Belum sesuai sop Ada Agar bidan mempelajari SOP
sesuai SOP? pelayanan persalinan dan
mengaplikasikannya
Apakah petugas pelayanan Sudah memiliki Tidak ada Tidak ada
persalinan sudah memiliki kompetensi
yang sesuai ?
8 Standar akreditasi 8.1.1 Apakah sudah ada jadwal pelayanan Belum ada Ada Agar dibuat jadwal pelayanan
konseling? konseling
Apakah pelayanan konseling sudah Belum sesuai Ada Agar petugas konseling
sesuai SOP ? mempelajari SOP dan
mengaplikasikannya
Apakah sudah ada alur pelayanan Belum ada Ada Agar dibuat alur pelayanan
konseling di Puskesmas? konseling
9 Standar akreditasi 5.1.1 Apakah sudah ada pembagian daerah Sudah ada tapi Tidak ada Agar di kaji ulang pembagian daerah
binaan untuk kegiatan perkesmas? belum optimal binaan
Apakah sudah ada instrumen Belum ada Ada Agar dibuat instrumen penilaian
penilaian kinerja? kinerja
Apakah kegiatan kunjungan rumah Belum sesuai Ada Agar petugas mempelajari SOP
sudah sesuai SOP? dan mengaplikasikannya

MENGETAHUI, Campaka , 10 Juni 2017


KETUA TIM AUDIT
Anggota Tim Audit:

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: UKP

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan pencapaian kinerja laboratorium

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
Kompetensi petugas laboratorium a. Tidak adanya ijasah analis kesehatan Wawancara
belum sesuai dengan ketentuan, b. Tidak adanya sertifikat pelatihan Periksa dokumen/rekaman,
petugas belum memiliki sertifikat c. Petugas kurang terampil Observasi
pelatihan, respon time petugas tidak d. Stik gula darah habis Peragaan
sesuai SOP, bahan alat habis pakai Pemeriksaan fisik
kurang
Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian (Dapat menggunakan formulir tindkan perbaikan atau pencegahan)

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : Membuat surat permintaan petugas analis kesehatan, merencanakan untuk pelatihan petugas laboratorium, petugas
melaksanakan pelayanan sesuai dengan SOP, pengadaan bahan medis habis pakai
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)

Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Ernawati
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 10-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: UKP

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan pencapaian kunjungan poli gigi

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
Kompetensi petugas poli gigi belum a. Tidak adanya dokter gigi Wawancara
sesuai dengan kompetensi, petugas b. peraturan tentang perawat gigi belum Periksa dokumen/rekaman,
yang ada belum tahu batasan tindakan ada Observasi
yang bisa dilakukan, respon time c. Peralatan gigi tidak lengkap Peragaan
petugas tidak sesuai SOP, peralatan Pemeriksaan fisik
gigi yang belum lengkap

Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian : Kepala puskesmas menugaskan ka Tu untuk membuat permohonan tenaga gigi, petugas mengusulkan pengadaan alat gigi

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : Membuat surat permintaan petugas dokter gigi , membuat usulan pengadaan alat gigi, melaksanakan pelayanan sesuai
dengan SOP
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)
Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Neneng Sadiah
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 10-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: UKP

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan umpan balik

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
Ruang Pendaftaran : Petugas Kurang a. beban kerja petugas pendaftaran Wawancara
ramah masih merangkap dengan kasir, belum Periksa dokumen/rekaman,
Ruang Obat : Jumlah obat sedikit, ada petugas pengantar status pasien Observasi
waktu tunggu yang lama ke ruang pelayanan Peragaan
Ruang persalinan : pasien perdarahan b. obat kurang, tidak ada sosialisasi Pemeriksaan fisik
belum dilayanani sesuai prosedur batasan obat utk tiap pasien
c. petugas tidak melakukan anamnesa
dan langsung merujuk pasien
Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian : menunjuk petugas untuk membantu pendaftaran, petugas obat memberikan informasi tentang jumlah obat yg diberikan, kepala puskesmas
menugaskan bidan koordinator untuk melakukan pembinaan

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : ditunjuk Fera gitawati sebagai petugas khusus kasir dan wulan sofia menjadi petugas pengantar status pasien, petugas obat
memberikan informasi tentang jumlah obat yg diberikan, bidan koordinator melakukan pembinaan
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)

Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Susilawati, Elia Rustiana, Dedeh kurniasih
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 10-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: ADMEN

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan pencapaian kunjungan poli gigi

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
a. Tidak adanya dokter gigi Wawancara
b. peraturan tentang perawat gigi belum Periksa dokumen/rekaman,
ada Observasi
c. Peralatan gigi tidak lengkap Peragaan
Pemeriksaan fisik

Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian : Kepala puskesmas menugaskan ka Tu untuk membuat permohonan tenaga gigi, petugas mengusulkan pengadaan alat gigi

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : Membuat surat permintaan petugas dokter gigi , membuat usulan pengadaan alat gigi, melaksanakan pelayanan sesuai
dengan SOP
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)
Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Neneng Sadiah
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 10-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: UKP

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan pencapaian kunjungan poli gigi

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
Kompetensi petugas poli gigi belum a. Tidak adanya dokter gigi Wawancara
sesuai dengan kompetensi, petugas b. peraturan tentang perawat gigi belum Periksa dokumen/rekaman,
yang ada belum tahu batasan tindakan ada Observasi
yang bisa dilakukan, respon time c. Peralatan gigi tidak lengkap Peragaan
petugas tidak sesuai SOP, peralatan Pemeriksaan fisik
gigi yang belum lengkap

Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian : Kepala puskesmas menugaskan ka Tu untuk membuat permohonan tenaga gigi, petugas mengusulkan pengadaan alat gigi

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : Membuat surat permintaan petugas dokter gigi , membuat usulan pengadaan alat gigi, melaksanakan pelayanan sesuai
dengan SOP
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)
Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Neneng Sadiah
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 16-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Lampiran 3: Temuan Audit dan Rencana Tindak Lanjut

Proses Perencanaan unit laboratorium UNIT: UKP

Kriteria Audit Standar akreditasi perencanaan (Bab IV.1 sd IV.3) dan pencapaian kunjungan poli gigi

Bagian I : Detail Ketidaksesuaian


Uraian Ketidaksesuaian Bukti – Bukti Obyektif Metode Audit
Kompetensi petugas poli gigi belum a. Tidak adanya dokter gigi Wawancara
sesuai dengan kompetensi, petugas b. peraturan tentang perawat gigi belum Periksa dokumen/rekaman,
yang ada belum tahu batasan tindakan ada Observasi
yang bisa dilakukan, respon time c. Peralatan gigi tidak lengkap Peragaan
petugas tidak sesuai SOP, peralatan Pemeriksaan fisik
gigi yang belum lengkap

Bagian 2: Rencana tindak lanjut dari analisi akar permasalahan, tindakan koreksi dan perbaikan dengan waktu
penyelesaian : Kepala puskesmas menugaskan ka Tu untuk membuat permohonan tenaga gigi, petugas mengusulkan pengadaan alat gigi

(lakukan analisis sehingga ditemukan akar masalahnya……)

Tindakan perbaikan dan waktu penyelesaian : Membuat surat permintaan petugas dokter gigi , membuat usulan pengadaan alat gigi, melaksanakan pelayanan sesuai
dengan SOP
(sebutkan tindakan perbaikan yang akan dilakukan sesuai dengan akar masalah, dan jelaskan kapan akan diselesaikan)
Tindakan pencegahan supaya tidak terulang : Tindakan dilakukan sesuai dengan SOP
(jelaskan upaya pencegahan agar masalah tidak terjadi lagi)
Unit kerja: puskesmas campaka Auditor : Auditi : Neneng Sadiah
Tim 1 (Edo M Zein)
Tim 2 (Dian Taufik)
Tim 3 (Reza Ismail)
Tanggal: 16-06-2017

Bagian 3 : Verifikasi/penilaian Auditor tentang rencana kegiatan :

Anda mungkin juga menyukai