Anda di halaman 1dari 2

Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga & Kesehatan (PJOK ) –

Bola Besar (Sepak Bola)


Kelas/ Semester VII/ Genap
Alokasi Waktu 3 JP
Tujuan KD 3 KD 4
Pembelajaran Mempraktekkan teknik dasar Menjelaskan cara melakukan
olahraga Permainan Sepak Bola teknik dasar Permainan Sepak
dengan baik dan benar. Bola dengan baik dan benar.
IPK 3 IPK 4
Mempraktikkan teknik dasar
Mempaktikkan variasi teknik
Sepak Bola Ball Feeling dengan
dasar Sepak Bola Ball Feeling
menekankan gerak dasar
dengan Benar.
fundamental.
Materi Ball Feeling.
Pembelajaran

Model : Langkah Pembelajaran :


Saintifik 1. Berdoa :
Produk :  Sebelum melaksanakan pembelajaran, guru memimpin siswa
Melaukan teknik untuk berdoa
Ball Feeling dengan 2. Mengamati
Pola  Guru secara langsung mempraktekkan gerakan Ball Feeling
Deskripsi : dengan benar di hadapan peserta didik, terus mengulanginya
Peserta didik dapat sampai semua peserta didik paham
melakukan teknik 3. Memahami
Ball Feeling dengan  Peserta didik paham mengenai apa yang sudah di contohkan
pola yang di ajarkan oleh guru.
4. Menanya
Alat, Bahan, dan  Peserta didik secara berkelompok maupun individu melakukan
Media: tanya jawab
 Cone 5. Mencoba
 Lapangan  Semua Peserta didik diharuskan untuk mencoba melakukan
 Bola gerakan Ball Feeling baik secra bersamaan maupun satu
 Peluit persatu
 Stopwach 6. Mengasosiasi
 Peserta didik melaksanakan pembelajaran dengan permainan
yang telah di rancang oleh guru
7. Mengkomunikasikan
 Peserta didik menunjukkan hasil terbaik dalam melaksanakan
Pembelajaran melalui permainan yang di rancang oleh guru
dan peserta didik lainnya memberikan tanggapan dan apresiasi
 Peserta didik dengan bimbingan guru mengevaluasi dan
menyimpulkan kegiatan pembelajaran yang sudah dilalui.

Asesmen :
Psikomotor (Keterampilan) : melaksanakan lari dengan baik dan bener,sehingga
menghasilkan teknik Ball Feeling yang baik dan benar.
Produk : Peserta didik dapat menampilkan gerakan yang paling di kuasai dalam pola yang
sudah di buat oleh guru.

Anda mungkin juga menyukai