Anda di halaman 1dari 5

Game TGT Cerdas Cermat siklus I

Soal 1

1. Lembaga tetinggi sebelum perubahan UUD 1945 adalah….


2. MPR, DPR dan DPD termasuk dalam lembaga….
3. Lembaga Negara yang termasuk dalam lembaga legislatif adalah…
4. Lembaga Negara yang termasuk dalam lembaga yudikatif adalah ….
5. perbedaan susunan system pemerintahan pusat sesudah dan sebelum
perubahan UUD 1945
6. Kepala pemerintahan Negara republic Indonesia adalah seorang..:...

7. Anggota MPR, DPR, dan DPD dipilih oleh……………


8. Perangkat kesatuan Negara republic Indonesia yang terdiri dari Presiden
dan pembantu-pembantu Presiden disebut….:...
Soal 2 (soal lemparan)
9. Salah satu tugas Majelis Permusyarawatan Rakyat adalah……
10. Presiden dipilih oleh,,,,,,,,
11. Apa singkatan DPR…….
12. Apa singkatan MPR……
13. Apa tugas Presiden……
14. Apa lembaga legislatif…..
15. Apa tugas dan wewenang DPR salah satunya adalah

16. Yang membedakan antara sebelum dan sesudah perubaham UUD 1945
adalah...
Soal 3 (soal rebutan)

1. Sebutkan contoh lembaga-lembaga penyelenggara pusat yang anda


ketahui!
2. Sebutkan dua (2) tugas lembaga Majelis Permusyawaratan Rakyat!
3. sebutkan contoh tugas dari Dewan Perwakilan Rakyat!
4. Apa tugas dari Dewan Perwakilan Daerah?
Jawaban
Soal 1
1. MPR
2. Legislatif
3. MPR, DPR dan DPD
4. MK, MA, KY
5. Adalah
 Sebelum perubahan UUD 1945 lembaga tertingginya adalah
MPR sedangkan
 Sesudah perubahan UUD 1945 lembaga tertingginya adalah
UUD 1945.
6. Presiden
7. Pemilu
8. Pemerintahan Pusat
9. Menetapkan dan mengubah UUD 1945
10. Oleh rakya melalui pemilu
11. Dewan Perwakilan Rakyat
12. Majelis Permusyawaratan Rakyat
13. Salah satunya ialah
 Wewenang Presiden Selaku Kepala Negara
 Memegang kekuasaan pemerintahan menurut UUD 1945
(sesuai UUD 45 pasal 4 ayat 1).
 Menetapkan Peraturan Pemerintah (PP) untuk
menjalankan UU (UUD 45 pasal 5 ayat 2).
 Mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri
negara (UUD 45 pasal 17 ayat 2).
 Tugas Presiden dalam Bidang Legislatif
 Memegang kekuasaan membentuk UU dengan
persetujuan DPR (UUD 45 pasal 5 ayat 1).
 Berhak menetapkan Peraturan Pemerintah Pengganti
Undang-Undang (UUD 45 pasal 22 ayat 1).
 Tugas Presiden dalam Bidang Yudikatif Tugas presiden dalam
bidang yudikatif, meliputi:
 Memberi grasi, yaitu ampunan yang diberikan kepada
orang yang telah dijatuhi hukuman atas pertimbangan
Mahkamah Agung.
 Memberi amnesti, yaitu pengampunan atau penghapusan
hukuman pada seseorang atau sekelompok orang yang
telah melakukan tindak pidana atas pertimbangan DPR.
 Memberi abolisi, yaitu penghapusan atau peniadaan
pidana atas pertimbangan DPR.
 Memberi rehabilitasi, yaitu pemulihan nama baik pada
seseorang atau sekelompok orang atas pertimbangan
Mahkamah Agung
14. lembaga negara yang memegang kekuasaan membentuk undang-
undang. Lembaga ini terdiri atas DPR, MPR, dan DPD.
15. yaitu:
 membentuk undang-undang yang dibahas dengan presiden
untuk mendapat persetujuan bersama;
 membahas dan memberikan persetujuan peraturan pemerintah
pengganti undangundang;
 menerima dan membahas usulan rancangan undang-undang
yang diajukan DPD
 memperhatikan pertimbangan DPD atas rancangan undang-
undang Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) dan
rancangan undang-undang yang berkaitan dengan pajak,
pendidikan, dan agama;
 menetapkan APBN bersama presiden dengan memperhatikan
pertimbangan DPD.
16. Sebelum MPR tertinggi dan Sesudah UUD 1945 teringgi

Jawaban soal 3
1. adalah
 Lembaga Legislative
 Lembaga Eksekutif
 Lembaga Yudikatif
 Badan Pemeriksaan Keuangan.

2. adalah
 Menetapkan dan mengubah UUD 1945
 Melantik dan memberhentikan Presiden dan wakil presiden sesuai
dengan UUD 1945.
3. adalah
 Membentuk UU yang dibahas dengan presiden untuk mendapat
persetujuan bersama.
4. adalah
 Menajukan kepada DPR tentang rancangan UU yang berkaitan
dengan otonomi daerah, hubungan pusat dengan daerah,
pembentukan dan pemekaran, penggabungan daerah, pengelolaan
SDA dan Sumber Daya Ekonomi.
Perolehan skor game siklus 1
No Kelompok Skor
1 Kelompok 1
LFAP
ENS
SPW 60
LUM
MAN
BFA
2 Kelompok 2
TAPC
IAKP
YYRP 50
NF
CDPW
3 Kelompok 3
ARS
AAN
ABPI 50
TW
DAW
4 Kelompok 4
SS
UAU
AS 40
DP
WIA
Keterangan
Benar 1 soal mendapatkan poin 10
kelompok 1 mendapat nilai terbaik yaitu nilai 60
Kelompok 2 dan 3 sama- sama mendapatkan nilai 50
Kelompok 4 mendapatkan nilai 40

Anda mungkin juga menyukai