Anda di halaman 1dari 40

KAJIAN RISIKO BENCANA

DKI JAKARTA
2016 - 2020

Penyusunan dokumen ini difasilitasi oleh :

DEPUTI BIDANG PENCEGAHAN DAN KESIAPSIAGAAN


BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA
2015

BNPB
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

3.4.2. Hasil Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015 ................................................ 26

DAFTAR ISI 3.4.3. Perkembangan Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta .................................................................... 27
BAB 4. REKOMENDASI ...................................................................................................................................................... 28
4.1. KEBIJAKAN ADMINISTRATIF ............................................................................................................................... 28
4.1.1. Penguatan Kerangka Hukum Penanggulangan Bencana.............................................................. 29
4.1.2. Pengarusutamaan Penanggulangan Bencana dalam Pembangunan. ...................................... 29
DAFTAR ISI................................................................................................................................................................................ i
4.1.3. Peningkatan Kemitraan Multi Pihak dalam Penanggulangan Bencana. ................................ 29
DAFTAR GAMBAR ................................................................................................................................................................. ii
4.1.4. Pemenuhan Tata Kelola Bidang Penanggulangan Bencana. ....................................................... 30
DAFTAR TABEL..................................................................................................................................................................... iii
4.1.5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana. ...................................................... 30
RINGKASAN EKSEKUTIF .................................................................................................................................................... iv
4.1.6. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana. .............................................. 30
BAB 1. PENDAHULUAN ....................................................................................................................................................... 1
4.1.7. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana. ..................................................................................... 31
1.1. LATAR BELAKANG ....................................................................................................................................................... 1
4.2. KEBIJAKAN TEKNIS .................................................................................................................................................. 31
1.2. TUJUAN ............................................................................................................................................................................. 2
4.2.1. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana ....................................................... 32
1.3. RUANG LINGKUP .......................................................................................................................................................... 2
4.2.2. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana ............................................... 32
1.4. LANDASAN HUKUM ..................................................................................................................................................... 2
4.2.3. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana ...................................................................................... 32
1.5. PENGERTIAN .................................................................................................................................................................. 3
BAB 5. PENUTUP ................................................................................................................................................................. 33
1.6. SISTEMATIKA PENULISAN ....................................................................................................................................... 4
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................................................................................. 34
BAB 2. KONDISI KEBENCANAAN...................................................................................................................................... 5
2.1. GAMBARAN UMUM WILAYAH ................................................................................................................................ 5
2.1.1. Administrasi dan Geografis ......................................................................................................................... 5
2.1.2. Demografi ........................................................................................................................................................... 6
2.1.3. Topografi ............................................................................................................................................................. 6
2.1.4. Iklim ...................................................................................................................................................................... 6
2.2. SEJARAH KEJADIAN BENCANA PROVINSI DKI JAKARTA ............................................................................ 7
2.3. POTENSI BENCANA PROVINSI DKI JAKARTA .................................................................................................. 7
BAB 3. PENGKAJIAN RISIKO BENCANA ......................................................................................................................... 9
3.1. METODOLOGI ................................................................................................................................................................. 9
3.2. INDEKS PENGKAJIAN RISIKO BENCANA ......................................................................................................... 10
3.2.1. Bahaya ............................................................................................................................................................... 10
3.2.2. Kerentanan ...................................................................................................................................................... 13
3.2.3. Kapasitas .......................................................................................................................................................... 18
3.3. PETA RISIKO BENCANA .......................................................................................................................................... 20
3.4. KAJIAN RISIKO BENCANA ...................................................................................................................................... 25
3.4.1. Hasil Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011 ................................................ 25

i
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Peta Administrasi Provinsi DKI Jakarta............................................................................................................... 5


Gambar 2. Persentase Kejadian Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 1885–2015 ................................................ 7
Gambar 3. Metode Pengkajian Risiko Bencana ...................................................................................................................... 9
Gambar 4. Metode Pemetaan dan Kajian Risiko Bencana ............................................................................................... 20
Gambar 5. Peta Risiko Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta .................................................................................... 21
Gambar 6. Peta Risiko Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta ................................................................... 22
Gambar 7. Peta Risiko Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI Jakarta ................................. 22
Gambar 8. Peta Risiko Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta ...................................................... 23
Gambar 9. Peta Risiko Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta........................................................................ 23
Gambar 10. Peta Risiko Bencana Tsunami di Provinsi DKI Jakarta............................................................................... 24
Gambar 11. Peta Risiko Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta ......................................................................... 24
Gambar 12. Peta Risiko Multi Bahaya di Provinsi DKI Jakarta ........................................................................................ 25
Gambar 13. Skema Penyusunan Kebijakan Penanggulangan Bencana di Provinsi DKI Jakarta ........................ 28

ii
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 29. Potensi Kerugian Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta ............................................................... 18
DAFTAR TABEL Tabel 30. Hasil Kajian Ketahanan Daerah di Provinsi DKI Jakarta .............................................................................. 19
Tabel 31. Rekapitulasi Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011 ................................................ 26
Tabel 32. Tingkat Bahaya di Provinsi DKI Jakarta.............................................................................................................. 26
Tabel 33. Tingkat Kerentanan Bencana di Provinsi DKI Jakarta .................................................................................. 26
Tabel 1. Luas Daerah dan Pembagian Daerah Administrasi Provinsi DKI Jakarta................................................ 6 Tabel 34. Tingkat Kapasitas Provinsi DKI Jakarta .............................................................................................................. 27
Tabel 2. Sebaran Penduduk di Provinsi DKI Jakarta.......................................................................................................... 6 Tabel 35. Tingkat Risiko Bencana di Provinsi DKI Jakarta ............................................................................................. 27
Tabel 3. Sejarah Kejadian Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 1885–2015 ......................................................... 7
Tabel 4. Potensi Bencana di Provinsi DKI Jakarta .............................................................................................................. 8
Tabel 5. Potensi Luas Bahaya di Provinsi DKI Jakarta ................................................................................................... 10
Tabel 6. Potensi Luas Bahaya Banjir di Provinsi DKI Jakarta ..................................................................................... 11
Tabel 7. Potensi Luas Bahaya Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta .................................................................... 11
Tabel 8. Potensi Luas Bahaya Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI Jakarta .................................. 12
Tabel 9. Potensi Luas Bahaya Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta ....................................................... 12
Tabel 10. Potensi Luas Bahaya Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta ......................................................................... 12
Tabel 11. Potensi Luas Bahaya Tsunami di Provinsi DKI Jakarta ................................................................................ 13
Tabel 12. Potensi Luas Bahaya Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta .......................................................................... 13
Tabel 13. Potensi Penduduk Terpapar Bencana di Provinsi DKI Jakarta ................................................................. 14
Tabel 14. Potensi Kerugian Bencana di Provinsi DKI Jakarta........................................................................................ 14
Tabel 15. Kerentanan Bencana di Provinsi DKI Jakarta................................................................................................... 14
Tabel 16. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta ................................................... 15
Tabel 17. Potensi Kerugian Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta .......................................................................... 15
Tabel 18. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta .................................. 15
Tabel 19. Potensi Kerugian Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta ......................................................... 15
Tabel 20. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di
Provinsi DKI Jakarta.................................................................................................................................................... 16
Tabel 21. Potensi Kerugian Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI
Jakarta............................................................................................................................................................................... 16
Tabel 22. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI
Jakarta............................................................................................................................................................................... 16
Tabel 23. Potensi Kerugian Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta............................................ 16
Tabel 24. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta ....................................... 17
Tabel 25. Potensi Kerugian Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta ............................................................. 17
Tabel 26. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Tsunami di Provinsi DKI Jakarta .............................................. 17
Tabel 28. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta ........................................ 18

iii
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

4. Pemenuhan Tata Kelola Bidang Penanggulangan Bencana.


RINGKASAN EKSEKUTIF Menjamin ketersediaan kualitas maupun kuantitas sumber daya terkait PRB (dana, sarana
prasarana dan personil) disetiap lembaga/institusi dan dapat dikerahkan untuk penanggulangan
bencana.

5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana.


Kajian risiko bencana merupakan mekanisme terpadu untuk memberikan gambaran menyeluruh terhadap
Mendayagunakan hasil riset untuk memantau ancaman bencana dan menurunkan kerentanan
risiko bencana dengan melakukan analisis tingkat bahaya, kerentanan, kapasitas, dan risiko bencana.
daerah terhadap risiko multi bencana.
Analisis tingkat tersebut dilakukan untuk seluruh jenis potensi bahaya. Untuk Provinsi DKI Jakarta, potensi
bahaya yang dianalisis adalah untuk bahaya banjir, cuaca ekstrim, gelombang ekstrim dan abrasi, kegagalan 6. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana.
teknologi, gempabumi, tsunami, dan kekeringan. Analisis potensi bahaya tersebut menghasilkan tingkat  Melaksanakan latihan bersama (pemerintah, komunitas masyarakat, LSM, CSO dll) dalam uji
risiko untuk seluruh bencana yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta. Adapun rekapitulasi hasil analisa
coba sistem peringatan dini bencana dengan melibatkan multi pihak yang dilakukan setiap
kajian risiko bencana memperlihatkan bahwa risiko setiap potensi bencana tersebut berada pada tingkat
tahun.
rendah, sedang dan tinggi.
 Menerapkan pengawasan dan evaluasi terhadap penyelenggaraan upaya penanganan darurat
Dari hasil pengkajian risiko yang dilakukan maka dapat disusun beberapa rekomendasi untuk perencanaan
bencana oleh PUSDALOPS maupun pemangku kepentingan lain yang terlibat di dalamnya.
penanggulangan bencana. Beberapa arahan atau sasaran tersebut dikelompokkan berdasarkan kebijakan
 Menyusun prosedur operasi standar untuk penanganan darurat bencana yang disusun dengan
administratif dan kebijakan teknis. Kebijakan administratif merupakan kebijakan yang berlaku umum atau
memadukan seluruh prosedur operasi dari setiap institusi terkait penanganan darurat bencana
sama untuk setiap jenis bencana, sedangkan kebijakan teknis merupakan kebijakan yang berlaku spesifik
daerah.
untuk setiap jenis bencana. Pengelompokkan kebijakan tersebut didukung dengan 7 (tujuh) strategi yang
ada pada RENAS-PB.  Menyusun mekanisme pencatatan dan perekaman pelaksanaan penanganan darurat bencana
sebagai kelengkapan prosedur operasi standar penanganan darurat bencana.
Adapun rekomendasi kebijakan administratif dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana di Provinsi
DKI Jakarta yaitu: 7. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana.

1. Penguatan Kerangka Hukum Penanggulangan Bencana. Sinkronisasi program-program dunia usaha dan pemerintah dalam upaya meningkatkan
perekonomian dan sektor produksi masyarakat secara terencana, terukur dan terkoordinir dalam
 Menyusun aturan dan mekanisme pembagian kewenangan dan sumber daya antara pemerintah
pengurangan risiko bencana.
dan komunitas lokal secara relevan dan sistematis yang termaktub dalam Peraturan Daerah
tentang Penanggulangan Bencana. Selain kebijakan administratif, terdapat kebijakan teknis dalam penanggulangan bencana. Kebijakan teknis
merupakan kebijakan yang diambil dan dilaksanakan untuk setiap bencana yang memiliki perlakuan
 Memperkuat ketersediaan cadangan anggaran daerah untuk pelaksanaan penanganan darurat
berbeda untuk masing-masing bencana. Arahan atau sasaran rekomendasi untuk kebijakan teknis
bencana daerah
mencakup 3 (tiga) strategi yang dilaksanakan berbeda untuk setiap bencana. Ketiga strategi tersebut
2. Pengarusutamaan Penanggulangan Bencana dalam Pembangunan.
merupakan upaya yang dilakukan untuk masa pra, saat, dan setelah terjadinya bencana untuk setiap
Mengarusutamakan kajian risiko bencana sebagai dasar pertimbangan pembangunan dan bencana yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta. Upaya penyelenggaraan penanggulangan bencana
penanaman modal. tersebut terdiri dari peningkatan efektivitas pencegahan dan mitigasi bencana, peningkatan kesiapsiagaan
dan penanganan darurat bencana, serta peningkatan kapasitas pemulihan bencana.
3. Peningkatan Kemitraan Multi Pihak dalam Penanggulangan Bencana.
Dari pengkajian risiko dan rekomendasi kebijakan penanggulangan bencana yang telah disusun,
Mengintegrasikan pelajaran tentang pengurangan risiko bencana ke dalam mata pelajaran terkait.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta maupun pihak terkait perlu melanjutkan upaya tersebut dengan

iv
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

melakukan peninjauan Rencana Penanggulangan Bencana (RPB) di Provinsi DKI Jakarta sebelumnya agar
sesuai dengan kondisi kekinian daerah. Perencanaan tersebut terkait dengan hasil pengkajian yang telah
dilakukan untuk masa perencanaan lima tahunan.

v
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

BAB Berdasarkan catatan sejarah bencana Provinsi DKI Jakarta, selain bencana banjir juga pernah terjadi
bencana lain seperti gelombang ekstrim dan abrasi, epidemi dan wabah penyakit, dan tanah longsor.
I Bencana-bencana yang pernah terjadi tidak tertutup kemungkinan akan terjadi lagi. Oleh karena itu,
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu melakukan upaya pengurangan risiko bencana. Upaya tersebut lebih

PENDAHULUAN
maksimal dengan melakukan pengkajian terhadap risiko yang akan muncul akibat potensi bencana
tersebut.

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sebelum ini telah melakukan kajian risiko bencana. Hasil kajian tersebut
terangkum dalam Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana Provinsi DKI Jakarta yang disusun tahun
2011. Sesuai dengan batasan masa perencanaan, maka pada tahun 2015 perlu dilakukan tinjauan ulang
Kondisi wilayah Indonesia mempunyai potensi bencana yang sangat tinggi dan sangat bervariasi dari aspek khususnya perkembangan data dasar untuk analisa perencanaan. Tinjauan terhadap kajian risiko terutama
jenis bencana. Kondisi tersebut serta keanekaragaman penduduk dan budaya di Indonesia menyebabkan dalam metodologi pengkajian untuk beberapa jenis bencana telah mengalami perkembangan dari BNPB.
timbulnya risiko terjadinya bencana alam, non alam dan bencana akibat ulah manusia, meskipun disisi lain Metodologi yang dilakukan untuk pengkajian risiko tahun 2016–2020 berpedoman pada Peraturan Kepala
juga kaya akan sumberdaya alam. Pada umumnya risiko bencana meliputi bencana akibat faktor geologi Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 tahun 2012 tentang Pedoman Umum Pengkajian Risiko
(gempabumi, tsunami dan letusan gunungapi), bencana akibat hidrometeorologi (banjir, banjir bandang, Bencana dan ditambah berdasarkan referensi pedoman lainnya yang ada di kementerian/lembaga di
tanah longsor, kekeringan, cuaca ekstrim, gelombang ekstrim dan abrasi), bencana akibat faktor biologi tingkat nasional. Hasil dari keseluruhan pengkajian tersebut nantinya akan disajikan dalam bentuk
(epidemi dan wabah penyakit) serta kegagalan teknologi (kecelakaan industri). Manusia merupakan salah Dokumen Kajian Risiko Bencana (KRB) yang nantinya juga memuat beberapa rekomendasi kebijakan
satu faktor pemicu bencana-bencana tersebut. Beragamnya potensi bencana memerlukan suatu penataan generik yang berlaku umum dan sama untuk setiap bencana dan rekomendasi kebijakan spesifik untuk
atau perencanaan yang matang dalam penanggulangannya, sehingga dapat dilaksanakan secara terarah dan setiap bencana berpotensi di Provinsi DKI Jakarta.
terpadu. Provinsi DKI Jakarta termasuk salah satu provinsi di Indonesia yang perlu melakukan penataan
dan perencanaan yang matang dalam penanggulangan bencana. 1.1. LATAR BELAKANG

Provinsi DKI Jakarta sebagai Ibukota Negara Republik Indonesia merupakan kota dengan banyak peran, Kejadian-kejadian bencana yang pernah terjadi di Provinsi DKI Jakarta memperlihatkan bahwa upaya

yaitu sebagai pusat pemerintahan, pusat kegiatan perekonomian, pusat perdagangan, pusat jasa perbankan penanggulangan bencana masih kurang efektif. Hal ini terlihat dari kejadian bencana 10 tahun

dan keuangan, dan juga sebagai gerbang utama wisatawan mancanegara. Sebaran penduduk atau terakhir (tahun 2006–2015) yang tercatat pada Data dan Informasi Bencana (DIBI, BNPB). Dari DIBI,
kepadatan penduduk Indonesia juga terfokus di daerah ini. Beragamnya fungsi Provinsi DKI Jakarta, namun Provinsi DKI Jakarta telah mengalami 89 kali kejadian bencana yang meliputi bencana banjir,

juga termasuk wilayah yang rentan akan bencana. Salah satu bencana yang paling sering terjadi yaitu banjir. gelombang ekstrim dan abrasi, cuaca ekstrim dan tanah longsor. Kejadian bencana banjir merupakan
kejadian yang paling sering terjadi di Provinsi DKI Jakarta yaitu 75 kali kejadian serta yang paling
Secara geografis, Provinsi DKI Jakarta merupakan dataran rendah dengan ketinggian rata-rata berkisar 7
banyak menimbulkan dampak korban jiwa, kerusakan infrastruktur dan lingkungan/lahan yang tidak
meter di atas permukaan laut, namun sekitar 40% dari wilayah Provinsi DKI Jakarta berupa dataran yang
sedikit.
permukaan tanahnya berada 1 – 1,5 meter di bawah muka laut pasang. Terdapat 13 sungai yang mengalir
membelah Provinsi DKI Jakarta dan juga memiliki 2 (dua) kanal besar, yaitu Kanal Banjir Barat dan Kanal Karena melihat besarnya jumlah kejadian dan dampak yang ditimbulkan dari bencana, Pemerintah

Banjir Timur. Kondisi sungai ini sangat memprihatinkan dengan tingkat sedimentasi dan pengangkutan Provinsi DKI Jakarta diharapkan memiliki penataan dan perencanaan penanggulangan bencana yang
sampah yang tinggi. Akibatnya, jika hujan tinggi terjadi di hulu, permukaan air sungai dengan cepat meluap, matang, sehingga potensi bencana dapat ditangani dengan terarah dan terpadu. Pemaduan dan

yang pada gilirannya akan mengancam daerah rendah terutama daerah Jakarta Utara. Secara alamiah, penyelarasan arah penyelenggaraan penanggulangan bencana pada suatu kawasan membutuhkan

kondisi ini memposisikan wilayah Provinsi DKI Jakarta memiliki kerawanan yang tinggi terhadap bencana dasar yang kuat dalam pelaksanaannya. Salah satu langkah yang perlu dilakukan yaitu dengan

banjir. peninjauan ulang dan pengembangan serta penyempurnaan kajian risiko bencana yang telah
dilakukan sebelumnya di Provinsi DKI Jakarta.

1
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Pengembangan data terbaru yang digunakan sebagai dasar kajian untuk setiap bencana yang 1.3. RUANG LINGKUP
berpotensi terjadi dilakukan agar penataan penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta lebih
Penyusunan Dokumen KRB Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan pedoman umum pengkajian
efektif, terarah dan terstruktur. Selain itu, metodologi pengkajian yang pernah dilakukan perlu
risiko bencana dan referensi pedoman lainnya yang ada di kementerian/lembaga di tingkat nasional.
diselaraskan dengan pengembangan dan pembaharuan metodologi khususnya dalam mengkaji risiko
Kajian ini merupakan pengembangan atau tinjauan ulang dari metodologi dan kajian risiko bencana
bencana di tingkat nasional.
yang telah dilakukan sebelumnya. Berdasarkan aturan tersebut, maka batasan/lingkup kajian dalam
Pengembangan metodologi kajian risiko bencana yang dilakukan oleh BNPB telah diselaraskan penyusunan Dokumen KRB Provinsi DKI Jakarta tahun 2016–2020 meliputi:
dengan metodologi yang digunakan oleh beberapa lembaga nasional terkait lainnya. Adanya
1. Untuk jenis bencana dan metodologi sama, pengkajian yang dilakukan untuk melihat
pengembangan metodologi, maka setiap daerah diharuskan melakukan pengembangan dan
perkembangan dan perubahan dari komponen tingkat risiko (bahaya, kerentanan dan kapasitas)
peninjauan ulang kajian risiko bencana yang telah dilakukan sebelumnya, termasuk wilayah Provinsi
yang dihasilkan dari pengkajian sebelumnya.
DKI Jakarta.
2. Untuk jenis bencana sama namun metodologi berbeda, pengkajian dilakukan untuk melihat
Berdasarkan pengembangan metodologi kajian risiko bencana, maka Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
perubahan dari komponen risiko yang dihasilkan.
perlu melakukan penyusunan kajian risiko bencana tahun 2016–2020. Sesuai dengan pedoman
umum pengkajian risiko bencana yang dikeluarkan oleh BNPB, Dokumen Kajian Risiko Bencana yang 3. Untuk jenis bencana baru dengan metodologi baru maka pengkajian yang dilakukan untuk

dihasilkan akan memuat tinjauan ulang dan penyempurnaan pengkajian risiko bencana khususnya melihat tingkat bahaya, tingkat kerentanan, tingkat kapasitas dan tingkat risiko bencana.

untuk tingkat bahaya, tingkat kerentanan, tingkat kapasitas dan tingkat risiko bencana di Provinsi 4. Rekomendasi kebijakan penanggulangan bencana berdasarkan hasil kajian dan peta risiko
DKI Jakarta. Dokumen ini nantinya diharapkan mampu menjadi dasar bagi Pemerintah Provinsi DKI bencana.
Jakarta dalam penyusunan perencanaan penanggulangan bencana lima tahunan.
1.4. LANDASAN HUKUM
1.2. TUJUAN
Penyusunan Dokumen KRB Provinsi DKI Jakarta ini dibuat berdasarkan landasan idil Pancasila
Tujuan penyusunan Dokumen KRB Provinsi DKI Jakarta tahun 2016–2020 adalah: sebagai dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia dan landasan konstitusional berupa Undang-
Undang Dasar 1945. Adapun landasan operasional hukum yang terkait adalah sebagai berikut:
1. Pada tatanan pemerintah, hasil dari pengkajian risiko bencana digunakan sebagai dasar untuk
menyusun kebijakan penanggulangan bencana. Kebijakan ini nantinya merupakan dasar bagi 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional
penyusunan Rencana Penanggulangan Bencana yang merupakan mekanisme untuk (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara
mengarusutamakan penanggulangan bencana dalam rencana pembangunan. Republik Indonesia Nomor 4421);

2. Pada tatanan mitra pemerintah, hasil dari pengkajian risiko bencana digunakan sebagai dasar 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
untuk melakukan aksi pendampingan maupun intervensi teknis langsung ke komunitas terpapar Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4437)
untuk mengurangi risiko bencana. Pendampingan dan intervensi para mitra harus dilaksanakan sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008
dengan berkoordinasi dan tersinkronisasi terlebih dahulu dengan program pemerintah dalam tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan
penyelenggaraan penanggulangan bencana. Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran
Negara Nomor 4844);
3. Pada tatanan masyarakat umum, hasil dari pengkajian risiko bencana digunakan sebagai salah
satu dasar untuk menyusun aksi praktis dalam rangka kesiapsiagaan, seperti menyusun rencana 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional
dan jalur evakuasi, pengambilan keputusan daerah tempat tinggal dan sebagainya. Tahun 2005-2015 ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

2
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

4. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara 1.5. PENGERTIAN
Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Untuk memahami Dokumen KRB Provinsi DKI Jakarta ini, maka disajikan pengertian-pengertian kata
Nomor 4723);
dan kelompok kata sebagai berikut:
5. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau
1. Badan Nasional Penanggulangan Bencana, yang selanjutnya disingkat dengan BNPB adalah
Kecil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 84, Tambahan Lembaran
lembaga pemerintah non departemen sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Negara Republik Indonesia Nomor 4739);
2. Badan Penanggulangan Bencana Daerah, yang selanjutnya disingkat dengan BPBD adalah
6. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi
badan pemerintah daerah yang melakukan penyelenggaraan penanggulangan bencana di daerah.
Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor
96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663); 3. Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan mengganggu
kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan, baik oleh faktor alam dan/atau non
7. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara
alam maupun faktor manusia sehingga mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia,
Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota
kerusakan lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak psikologis.
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4737); 4. Cek Lapangan (Ground Check) adalah mekanisme revisi garis maya yang dibuat pada peta
berdasarkan perhitungan dan asumsi dengan kondisi sesungguhnya.
8. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan,
5. Geographic Information System, selanjutnya disebut GIS adalah sistem untuk pengelolaan,
Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara
penyimpanan, pemrosesan atau manipulasi, analisis, dan penayangan data yang mana data
Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
tersebut secara spasial (keruangan) terkait dengan muka bumi.
Nomor 4817);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Penanggulangan 6. Indeks Kerugian Daerah adalah jumlah infrastruktur yang berada dalam wilayah bencana.

Bencana (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 42, Tambahan Lembaran 7. Indeks Penduduk Terpapar adalah jumlah penduduk yang berada dalam wilayah diperkirakan
Negara Republik Indonesia Nomor 4828); terkena dampak bencana.

10. Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 4 Tahun 2008 tentang 8. Kajian Risiko Bencana adalah mekanisme terpadu untuk memberikan gambaran menyeluruh
Pedoman Penyusunan Rencana Penanggulangan Bencana; terhadap risiko bencana suatu daerah dengan menganalisis tingkat bahaya, tingkat kerentanan
dan kapasitas daerah.
11. Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 3 Tahun 2010 tentang
Rencana Nasional Penanggulangan Bencana; 9. Kapasitas Daerah adalah kemampuan daerah dan masyarakat untuk melakukan tindakan
pengurangan tingkat bahaya dan tingkat kerentanan daerah akibat bencana.
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan
Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi 10. Kerentanan adalah suatu kondisi dari suatu komunitas atau masyarakat yang mengarah atau
Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; menyebabkan ketidakmampuan dalam menghadapi ancaman bencana.

13. Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 Tahun 2012 tentang 11. Korban Bencana adalah orang atau kelompok orang yang menderita atau meninggal dunia
Pedoman Umum Pengkajian Risiko Bencana; akibat bencana.

14. Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 3 Tahun 2012 tentang 12. Pemerintah Pusat adalah Presiden Republik Indonesia yang memegang kekuasaan
Panduan Penilaian Kapasitas Daerah dalam Penanggulangan Bencana; pemerintahan negara Republik Indonesia sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
15. Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 9 Tahun 2011 tentang Badan Penanggulangan
Bencana Daerah Provinsi DKI Jakarta.

3
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

13. Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana adalah serangkaian upaya yang meliputi Bab I Pendahuluan
penetapan kebijakan pembangunan yang berisiko timbulnya bencana, kegiatan pencegahan
Bab ini menekankan arti strategis dan pentingnya pengkajian risiko bencana daerah.
bencana, tanggap darurat, dan rehabilitasi.
Penekanan perlu pengkajian risiko bencana merupakan dasar untuk penataan dan
14. Peta adalah kumpulan dari titik-titik, garis-garis, dan area-area yang didefinisikan oleh lokasinya perencanaan penanggulangan bencana yang matang, terarah dan terpadu dalam
dengan sistem koordinat tertentu dan oleh atribut non spasialnya. pelaksanaannya.

15. Peta Risiko Bencana adalah peta yang menggambarkan tingkat risiko bencana suatu daerah Bab II Kondisi Kebencanaan
secara visual berdasarkan Kajian Risiko Bencana suatu daerah.
Memaparkan kondisi wilayah yang pernah terjadi dan berpotensi terjadi yang menunjukkan
16. Rawan Bencana adalah kondisi atau karakteristik geologis, biologis, hidrologis, klimatologis, dampak bencana yang sangat merugikan (baik dalam hal korban jiwa maupun kehancuran
geografis, sosial, budaya, politik, ekonomi, dan teknologi pada suatu wilayah untuk jangka waktu ekonomi, infrastruktur dan lingkungan). Selain itu secara singkat akan memaparkan data
tertentu yang mengurangi kemampuan mencegah, meredam, mencapai kesiapan, dan sejarah kebencanaan daerah dan potensi bencana daerah yang didasari oleh Data Informasi
mengurangi kemampuan untuk menanggapi dampak buruk bahaya tertentu. Bencana Indonesia.

17. Rencana Penanggulangan Bencana adalah rencana penyelenggaraan penanggulangan bencana Bab III Pengkajian Risiko Bencana
suatu daerah dalam kurun waktu tertentu yang menjadi salah satu dasar pembangunan daerah.
Berisi hasil pengkajian risiko bencana untuk setiap bencana yang ada pada suatu daerah
18. Risiko Bencana adalah potensi kerugian yang ditimbulkan akibat bencana pada suatu wilayah serta memaparkan indeks dan tingkat bahaya, kerentanan yang meliputi indeks penduduk
dan kurun waktu tertentu yang dapat berupa kematian, luka, sakit, jiwa terancam, hilangnya rasa terpapar dan kerugian, serta kapasitas untuk setiap bencana di lingkup kajian.
aman, mengungsi, kerusakan atau kehilangan harta, dan gangguan kegiatan masyarakat.
Bab IV Rekomendasi
19. Skala Peta adalah perbandingan jarak di peta dengan jarak sesungguhnya dengan satuan atau
Bagian ini menguraikan rekomendasi kebijakan penanggulangan bencana daerah sesuai
teknik tertentu.
kajian tingkat kapasitas daerah berdasarkan Peraturan Kepala Badan Nasional
20. Tingkat Kerugian Daerah adalah potensi kerugian yang mungkin timbul akibat kehancuran Penanggulangan Bencana Nomor 3 Tahun 2012. Rekomendasi yang dijabarkan berupa
fasilitas kritis, fasilitas umum dan rumah penduduk pada zona ketinggian tertentu akibat rekomendasi kebijakan administratif dan rekomendasi kebijakan teknis.
bencana.
Bab V Penutup
21. Tingkat Risiko adalah perbandingan antara tingkat kerentanan daerah dengan kapasitas daerah
Memberikan kesimpulan akhir terkait tingkat risiko bencana dan kebijakan yang
untuk memperkecil tingkat kerentanan dan tingkat bahaya akibat bencana.
direkomendasikan serta kemungkinan tindak lanjut dari dokumen yang sedang disusun.

1.6. SISTEMATIKA PENULISAN

Dokumen KRB ini disusun berdasarkan sistematika penulisan yang secara umum dimuat dalam
panduan pengkajian risiko bencana. Dalam penyusunan dokumen ini dijabarkan melalui
outline/kerangka penulisan mengikuti struktur penulisan sebagai berikut:

Ringkasan Eksekutif

Ringkasan eksekutif memaparkan seluruh hasil pengkajian dalam bentuk rangkuman dari
tingkat risiko bencana suatu daerah. Selain itu, ringkasan ini juga memberikan gambaran
umum berbagai rekomendasi kebijakan yang perlu diambil oleh suatu daerah untuk
menekan risiko bencana di daerah tersebut.

4
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

BAB tersebar di Kepulauan Seribu, serta 19 buah sungai/kanal. Secara umum, gambaran wilayah
administrasi Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Gambar 1.
II

KONDISI KEBENCANAAN

Kondisi kebencanaan merupakan kondisi-kondisi yang mempengaruhi potensi bencana yang akan timbul,
seperti faktor alam, non alam maupun akibat ulah manusia. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh
kondisi/gambaran wilayah, baik dari segi geografis, demografis, topografis dan iklim suatu daerah. Kondisi
kebencanaan suatu daerah akan berbeda dengan daerah lainnya, hal ini terkait karakteristik daerah kajian.

Penyusunan kajian risiko bencana Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan kondisi/gambaran wilayah
Provinsi DKI Jakarta. Gambaran tentang kondisi wilayah pun sangat berpengaruh pada potensi bencana
yang akan mengancam. Faktor penyebab potensi bencana ini antara lain adalah kerentanan wilayah yang
tinggi dan rendahnya kapasitas daerah dalam menghadapi bencana tersebut. Oleh karena itu, diperlukan
pemaparan keterkaitan kondisi wilayah dengan potensi bahaya yang dapat menyebabkan terjadinya
bencana.

2.1. GAMBARAN UMUM WILAYAH Gambar 1. Peta Administrasi Provinsi DKI Jakarta

Untuk melihat secara umum tentang kondisi wilayah Provinsi DKI Jakarta dapat ditinjau dari
beberapa aspek. Peninjauan tersebut lebih diarahkan kepada keterkaitan langsung dengan aspek Dari Gambar 1 terlihat bahwa Provinsi DKI Jakarta memiliki batas-batas wilayah administrasi, yaitu

pengkajian risiko bencana. Aspek yang utama terkait dengan kondisi geografis, administratif, iklim, sebelah selatan berbatasan dengan Kota Depok, sebelah timur berbatasan dengan Provinsi Jawa

cuaca dan topografi wilayah yang berpengaruh terhadap potensi bahaya di Provinsi DKI Jakarta. Barat, sebelah barat berbatasan dengan Provinsi Banten, dan sebelah utara berbatasan dengan Laut

Selain itu, juga pengaruh demografi wilayah terhadap perkiraan penduduk terpapar dan kerugian Jawa.

serta kerusakan yang timbul bila terjadinya bencana. Data kondisi wilayah yang digunakan Secara administrasi, wilayah Provinsi DKI Jakarta terbagi menjadi 5 (lima) wilayah kota administrasi
berdasarkan dari data yang dipublikasikan oleh instansi terkait di Provinsi DKI Jakarta. dan 1 (satu) kabupaten administrasi. Wilayah-wilayah tersebut terbagi menjadi 44 kecamatan dan
267 kelurahan. Kota Jakarta Timur merupakan wilayah terluas (188,03 km2) dengan 10 kecamatan
2.1.1. Administrasi dan Geografis
dan 65 kelurahan. Sedangkan Kabupaten Kepulauan Seribu merupakan wilayah terkecil (8,7 km2)
Provinsi DKI Jakarta terletak antara 6012’ Lintang Selatan dan 106048’ Bujur Timur, dengan dengan 2 (dua) kecamatan dan 6 (enam) kelurahan. Pembagian wilayah administrasi Provinsi DKI
ketinggian rata-rata ± 7 meter di atas permukaan laut. Wilayah Provinsi DKI Jakarta berdasarkan Jakarta dapat dilihat pada Tabel 1.
Surat Keputusan Gubernur Nomor 171 tahun 2007 adalah berupa daratan seluas 662,33 km2 dan dan
berupa lautan seluas 6.977,5 km2. Wilayah ini juga memiliki tidak kurang dari 110 buah pulau yang

5
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 1. Luas Daerah dan Pembagian Daerah Administrasi Provinsi DKI Jakarta tersebut. Jumlah penduduk akan berpengaruh pada potensi penduduk terpapar/terdampak bencana-

NO DAERAH
LUAS DAERAH JUMLAH JUMLAH bencana yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta.
(km2) KECAMATAN KELURAHAN
1 KABUPATEN KEPULAUAN SERIBU 8,7 2 6 Potensi penduduk terpapar bencana tergantung pada kesiapan masyarakat serta pemerintah dalam
2 KOTA JAKARTA SELATAN 141,27 10 65
menghadapi bencana yang berpotensi terjadi di Provinsi DKI Jakarta. Dimana potensi penduduk
3 KOTA JAKARTA TIMUR 188,03 10 65
4 KOTA JAKARTA PUSAT 48,13 8 44
terpapar bencana akan berbeda-beda tiap jenis bencana, kecuali untuk bencana yang mencakup
5 KOTA JAKARTA BARAT 129,54 8 56 seluruh Provinsi DKI Jakarta, seperti bencana gempabumi.
6 KOTA JAKARTA UTARA 146,66 6 31
PROVINSI DKI JAKARTA 662,33 44 267 2.1.3. Topografi
Sumber : Provinsi DKI Jakarta Dalam Angka 2014
Berdasarkan keadaan topografinya, wilayah Provinsi DKI Jakarta dikategorikan sebagai daerah datar
Kondisi geografis dan administrasi Provinsi DKI Jakarta jika dihubungkan dengan bencana yang
dan landai. Ketinggian tanah dari pantai sampai ke banjir kanal berkisar antara 0-10 m dpl (di atas
berpotensi terjadi maka akan berdampak pada faktor kerentanan wilayah dan faktor pemicu luas
permukaan laut) diukur dari titik nol Tanjung Priok. Sedangkan dari banjir kanal sampai batas paling
paparan bencana. Luas paparan bencana tersebut akan berbeda tiap kecamatannya. Analisis luas
Selatan di wilayah Provinsi DKI Jakarta antara 5-50 m dpl. Daerah pantai merupakan daerah rawa
daerah terdampak bencana di Provinsi DKI Jakarta akan di kaji hingga tingkat kecamatan.
atau daerah yang selalu tergenang air pada musim hujan. Di daerah bagian selatan banjir kanal

2.1.2. Demografi terdapat perbukitan rendah dengan ketinggian antara 50-75 m.

Secara geologis, seluruh dataran Provinsi DKI Jakarta terdiri dari endapan pleistocene yang terdapat
Berdasarkan Jakarta Dalam Angka 2014, jumlah penduduk tercatat sebesar 9.969.948 jiwa dengan
pada ± 50 m di bawah permukaan tanah. Bagian selatan terdiri atas lapisan alluvial, sedang dataran
laju pertumbuhan penduduk per tahun sebesar 1,09%. Kepadatan penduduk adalah 15.052 jiwa/km2,
rendah pantai merentang ke bagian pedalaman sekitar 10 km. Di sebelah utara membentang pantai
Kota Jakarta Pusat merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk tertinggi yaitu 18.836 jiwa/km2.
sepanjang 35 km, yang menjadi tempat bermuaranya 13 buah sungai dan 2 (dua) buah kanal. Dari
Sebaran penduduk di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 2.
kondisi-kondisi tersebut, maka dapat dikatakan bahwa Provinsi DKI Jakarta memiliki potensi bahaya
Tabel 2. Sebaran Penduduk di Provinsi DKI Jakarta
banjir dan gelombang ekstrim dan abrasi.
PENDUDUK SEX
NO DAERAH ADMINISTRASI
Laki-Laki Perempuan Total RATIO
2.1.4. Iklim
1. KABUPATEN KEPULAUAN SERIBU 11.538 11.175 22.713 103,25
2. KOTA JAKARTA SELATAN 1.077.327 1.064.614 2.141.941 101,19 Wilayah Provinsi DKI Jakarta tercatat memiliki temperatur tertinggi berada di bulan Oktober (35,8
3. KOTA JAKARTA TIMUR 1.413.062 1.378.010 2.791.072 102,54 0C) dan terendah pada bulan Januari (32,6 0C), dengan kelembaban antara 72% sampai 84%. Tekanan
4. KOTA JAKARTA PUSAT 454.323 452.278 906.601 100,45
udara tertinggi yaitu di bulan Oktober (1.011,0 milibar), sedangkan curah hujan tertinggi berada pada
5. KOTA JAKARTA BARAT 1.215.367 1.181.218 2.396.585 102,89
6. KOTA JAKARTA UTARA 851.837 859.199 1.711.036 99,14 bulan Januari (621,9 mm2) dan terendah pada bulan September (49,5 mm2).
PROVINSI DKI JAKARTA 5.023.454 4.946.494 9.969.948 101,56
Dilihat dari kondisi iklim Provinsi DKI Jakarta, dapat menjadi salah satu penyebab dan pemicu
Sumber : Provinsi DKI Jakarta Dalam Angka 2014
terjadinya bencana yang terkait dengan perubahan iklim. Potensi bencana yang mengancam dan
Tabel 2 menunjukkan bahwa sebaran penduduk Provinsi DKI Jakarta tidak merata. Kota Jakarta
pernah terjadi yaitu bencana banjir dan gelombang ekstrim dan abrasi, hal ini dilihat dari curah hujan
Timur merupakan daerah dengan jumlah penduduk paling banyak, yaitu 2.791.072 jiwa dan
dan tekanan udara. Wilayah Provinsi DKI Jakarta hampir tiap tahun mengalami kejadian bencana
Kabupaten Kepulauan Seribu merupakan daerah dengan jumlah penduduk sedikit, yaitu 22.713 jiwa.
banjir, sedangkan untuk wilayah pesisir pantainya, perubahan iklim juga dapat mengakibatkan
Sedangkan Kota Jakarta Pusat merupakan daerah dengan kepadatan penduduk paling tinggi di
terjadinya gelombang ekstrim dan abrasi.
bandingkan kabupaten/kota lainnya di Provinsi DKI Jakarta.

Beragamnya kepadatan penduduk di Provinsi DKI Jakarta akan mempengaruhi kajian risiko bencana
yang dilakukan. Selain sebagai salah satu faktor pemicu bencana juga sebagai dampak dari bencana

6
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

2.2. SEJARAH KEJADIAN BENCANA PROVINSI DKI JAKARTA

Sejarah kebencanaan dilihat dari bencana-bencana yang pernah terjadi suatu daerah. Catatan sejarah
kejadian bencana merupakan salah satu faktor pendukung dalam menentukan potensi bencana.
Kejadian bencana yang pernah terjadi di suatu daerah tercatat pada Data dan Informasi Bencana
Indonesia (DIBI) yang dikeluarkan oleh BNPB.

Pengkajian risiko bencana Provinsi DKI Jakarta yang dilakukan tahun 2011 telah memuat catatan
sejarah kejadian bencana dari tahun 1885–2011. Oleh karena itu, untuk pengkajian yang dilakukan
tahun 2015 merangkum catatan kejadian bencana pada kajian sebelumnya serta ditambah dengan
catatan kejadian bencana dari tahun 2012–2015 berdasarkan DIBI. Pencatatan data sejarah kejadian
bencana tersebut disesuaikan dengan penamaan jenis bencana yang diatur dalam Kerangka Acuan
Kerja (KAK) yang dikeluarkan oleh BNPB. Adapun catatan sejarah kejadian bencana Provinsi DKI
Sumber: Data dan Informasi Bencana Indonesia Tahun 1885 -2015
Jakarta dari tahun 1885–2015 dapat dilihat pada Tabel 3.
Gambar 2. Persentase Kejadian Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 1885–2015
Tabel 3. Sejarah Kejadian Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 1885–2015
JUMLAH LUKA- RUMAH RUMAH RUSAK KERUSAKAN
KEJADIAN MENINGGAL HILANG MENGUNGSI
KEJADIAN LUKA RUSAK BERAT RINGAN LAHAN Persentase kejadian bencana diperoleh dari perbandingan total kejadian bencana yang terjadi dengan
BANJIR 132 151 9.249 - 1.020.870 7.323 17.974 77
jumlah kejadian per bencana di Provinsi DKI Jakarta dari tahun 1885–2012. Dari Gambar 2 terlihat
EPIDEMI & WABAH
15 164 13.054 - - - - -
PENYAKIT bahwa bencana banjir merupakan kejadian bencana yang paling dominan terjadi di Provinsi DKI
GELOMBANG EKSTRIM &
ABRASI
8 - 167 - 4.300 17 21 - Jakarta yaitu dengan persentase kejadian 76,74%, sedangkan bencana tanah longsor merupakan
KEGAGALAN TEKNOLOGI 3 59 124 - - - - - bencana yang paling jarang kejadiannya yaitu dengan persentase 1,16%.
CUACA EKSTRIM 12 6 53 - - - - -
TANAH LONGSOR 2 2 2 - - 4 12 -
2.3. POTENSI BENCANA PROVINSI DKI JAKARTA
TOTAL 172 382 22.649 - 1.025.170 7.344 18.007 77
Sumber: Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011 dan DIBI Tahun 2015 Bencana yang berpotensi terjadi di Provinsi DKI Jakarta diketahui dari kemungkinan terjadi suatu

Tabel 3 menunjukkan bahwa dari tahun 1885–2015, Provinsi DKI Jakarta telah mengalami 172 kali bahaya dan besaran dampak yang ditimbulkan oleh bencana akan mengancam di Provinsi DKI

kejadian bencana. Bencana yang terjadi tersebut meliputi 6 (enam) jenis bencana yaitu banjir, cuaca Jakarta. Penentuan bencana yang berpotensi terjadi tersebut pernah dilakukan sebelumnya pada

ekstrim, epidemi dan wabah penyakit, gelombang ekstrim dan abrasi, kegagalan teknologi dan tanah pengkajian risiko bencana tahun 2011. Berdasarkan kajian tersebut, terdapat 9 (sembilan) jenis

longsor. Dari 6 (enam) jenis bencana tersebut, bencana banjir merupakan bencana yang paling sering bencana yang berpotensi terjadi di Provinsi DKI Jakarta, yaitu bencana banjir, cuaca ekstrim, epidemi

terjadi serta menimbulkan dampak yang besar di Provinsi DKI Jakarta. dan wabah penyakit, gelombang ekstrim dan abrasi, kegagalan teknologi, tanah longsor, gempabumi,
tsunami dan konflik sosial.
Berdasarkan catatan data kejadian bencana yang pernah terjadi tersebut, maka dapat ditentukan
persentase kejadian bencana di Provinsi DKI Jakarta dalam rentang tahun 1885–2015 seperti terlihat Potensi bencana tersebut perlu ditinjau kembali untuk disesuaikan dengan pengkajian risiko bencana

pada Gambar 2. tahun 2016 hingga 2020. Peninjauan tersebut dikarenakan terdapat perubahan data dan sinkronisasi
dengan data kongkrit daerah Provinsi DKI Jakarta terkini yang disesuaikan dengan pedoman umum
pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman dari kementerian/lembaga di tingkat nasional.

Selain itu, penyesuaian penamaan bencana dan lingkup kajian bencana untuk pengkajian risiko
bencana tahun 2015 didasarkan pada Kerangka Acuan Kerja (KAK) BNPB. Dari KAK tersebut, untuk
bencana konflik sosial tidak dilakukan pengkajian untuk tahun 2016–2020 karena tidak termasuk

7
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

dalam lingkup kewewenangan BNPB, namun telah dialihkan pada ranah kerja lembaga lainnya
(Polri), sedangkan untuk bencana banjir bandang merupakan penambahan bencana baru yang akan
dilakukan pengkajiannya.

Berdasarkan kondisi tersebut, maka terdapat 7 (tujuh) jenis bencana yang berpotensi terjadi di
Provinsi DKI Jakarta, seperti yang terlihat pada Tabel 4.

Tabel 4. Potensi Bencana di Provinsi DKI Jakarta

POTENSI BENCANA DI PROVINSI


DKI JAKARTA
1. BANJIR
2. CUACA EKSTRIM
3. GELOMBANG EKSTRIM DAN ABRASI
4. KEGAGALAN TEKNOLOGI
5. GEMPABUMI
6. TSUNAMI
7. KEKERINGAN
Sumber : DIBI dan Hasil Analisis 2015

Tabel 4 menunjukkan bahwa terdapat 7 (tujuh) potensi bencana yang mengancam wilayah Provinsi
DKI Jakarta. Empat jenis bencana tersebut pernah terjadi di Provinsi DKI Jakarta, yaitu bencana
banjir, cuaca ekstrim, gelombang ekstrim dan abrasi, dan kegagalan teknologi. Sedangkan untuk
kejadian bencana gempabumi, tsunami, dan kekeringan, namun dikatakan berpotensi karena dilihat
dari parameter ukur yang ada pada metodologi pengkajian risiko bencana. Penetapan 7 (tujuh) jenis
bencana yang berpotensi terjadi di Provinsi DKI Jakarta telah disepakati bersama BPBD Provinsi DKI
Jakarta.

Kajian risiko bencana Provinsi DKI Jakarta akan dilakukan terhadap 7 (tujuh) jenis bencana yang
teridentifikasi mengancam wilayah Provinsi DKI Jakarta. Pengkajian risiko bencana tersebut akan
dijabarkan pada bab selanjutnya.

8
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

BAB 3.1. METODOLOGI

III Pengkajian risiko bencana yang dilaksanakan di daerah menggunakan suatu metode yang dapat
dilihat pada Gambar 3.

PENGKAJIAN RISIKO
BENCANA

Kajian risiko bencana menjadi landasan untuk memilih strategi yang dinilai mampu mengurangi risiko
bencana. Dimana komponen pengkajian risiko bencana terdiri dari bahaya, kerentanan, dan kapasitas.
Pengkajian ini digunakan untuk memperoleh tingkat risiko bencana suatu kawasan dengan menghitung
potensi jiwa terpapar, kerugian harta benda dan kerusakan lingkungan. Selain tingkat risiko, kajian ini
diharapkan mampu menghasilkan peta risiko untuk setiap bencana yang ada pada suatu kawasan. Kajian
dan peta risiko bencana tersebut harus mampu menjadi dasar dalam penyelenggaraan penanggulangan
bencana disuatu kawasan.

Penyelenggaraan penanggulangan bencana dimaksudkan untuk mengurangi risiko bencana. Upaya


pengurangan risiko bencana tersebut menggunakan sebuah pendekatan yang ditujukan untuk memperkecil Sumber: Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 Tahun 2012
ancaman kawasan, mengurangi kerentanan kawasan yang terancam dan meningkatkan kapasitas kawasan
Gambar 3. Metode Pengkajian Risiko Bencana
yang terancam. Adapun pendekatan tersebut yaitu:
Dari Gambar 3 dapat dilihat tujuan dari metode pengkajian risiko bencana adalah menghasilkan
kebijakan penanggulangan bencana yang disusun berdasarkan peta risiko bencana. Peta risiko
bencana disusun berdasarkan komponen bahaya, kerentanan dan kapasitas, masing-masing
Keterangan : komponen tersebut menghasilkan peta bahaya, peta kerentanan dan peta kapasitas. Komponen/peta
bahaya disusun berdasarkan parameter intensitas dan probabilitas kejadian, komponen/peta
R : Disaster Risk : Risiko Bencana.
kerentanan disusun berdasarkan parameter sosial budaya, ekonomi, fisik dan lingkungan, dan
H : Hazard Threat : Frekuensi (kemungkinan) bencana tertentu cenderung terjadi dengan intensitas
komponen/peta kapasitas disusun berdasarkan parameter kapasitas regulasi, kelembagaan, sistem
tertentu pada lokasi tertentu.
peringatan dini, penelitian pendidikan dan pelatihan, mitigasi dan sistem kesiapsiagaan.
V : Vulnerability: Kerugian yang diharapkan (dampak) di daerah tertentu dalam sebuah kasus
Pengkajian risiko bencana dilakukan dengan melakukan identifikasi, klasifikasi, dan evaluasi risiko
bencana tertentu terjadi dengan intensitas tertentu. Perhitungan variabel ini biasanya
melalui beberapa langkah yaitu:
didefinisikan sebagai pajanan (penduduk, aset, dll) dikalikan sensitivitas untuk intensitas
1. Pengkajian Bahaya
spesifik bencana.
Pengkajian bahaya dimaknai sebagai cara untuk memahami unsur-unsur bahaya yang berisiko
C : Adaptive Capacity: Kapasitas yang tersedia di daerah itu untuk pulih dari bencana tertentu.
bagi daerah dan masyarakat. Karakter-karakter bahaya pada suatu daerah dan masyarakatnya

9
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

berbeda dengan daerah dan masyarakat lain. Pengkajian karakter ancaman dilakukan sesuai terkait yang diambil di suatu daerah akan diolah sehingga menghasilkan indeks pengkajian risiko
tingkatan yang diperlukan dengan mengidentifikasikan unsur-unsur berisiko oleh berbagai bencana. Dari hasil indeks ini maka disusunlah peta bahaya, peta kerentanan, peta kapasitas dan peta
bahaya di lokasi tertentu. risiko bencana. Rangkuman hasil pemetaan tersebut akan disimpulkan menjadi sebuah tingkat yang
menjadi rekapitulasi dari hasil kajian risiko bencana di suatu daerah.
2. Pengkajian Kerentanan

Pengkajian kerentanan dapat dilakukan dengan menganalisa kondisi dan karakteristik suatu 3.2. INDEKS PENGKAJIAN RISIKO BENCANA
masyarakat dan lokasi penghidupan mereka untuk menentukan faktor-faktor yang dapat
Pengkajian risiko bencana disusun berdasarkan indeks-indeks yang telah ditentukan. Indeks tersebut
mengurangi kemampuan masyarakat dalam menghadapi bencana. Kerentanan dapat ditentukan
terdiri dari indeks bahaya, indeks penduduk terpapar, indeks kerugian dan indeks kapasitas. Indeks-
dengan mengkaji aspek keamanan lokasi penghidupan mereka atau kondisi-kondisi yang
indeks tersebut amat bergantung pada jenis ancaman bencana, kecuali untuk indeks kapasitas. Indeks
diakibatkan oleh faktor-faktor atau proses-proses fisik, sosial ekonomi dan lingkungan hidup
kapasitas dibedakan berdasarkan kawasan administrasi kajian, pengkhususan ini disebabkan indeks
yang bisa meningkatkan kerawanan suatu masyarakat terhadap ancaman dan dampak bencana.
kapasitas difokuskan kepada institusi pemerintah di kawasan kajian.
3. Pengkajian Kapasitas
3.2.1. Bahaya
Pengkajian kapasitas dilakukan dengan mengidentifikasikan status kemampuan individu,
masyarakat, lembaga pemerintah atau non-pemerintah dan aktor lain dalam menangani ancaman Indeks bahaya merupakan komponen penyusun peta bahaya suatu daerah. Indeks ini disusun

dengan sumber daya yang tersedia untuk melakukan tindakan pencegahan, mitigasi, dan berdasarkan data dan catatan sejarah kejadian yang pernah terjadi di suatu daerah. Analisis indeks

mempersiapkan penanganan darurat, serta menangani kerentanan yang ada dengan kapasitas bahaya didapatkan berdasarkan jenis potensi bencana yang terjadi. Dari potensi bencana yang ada

yang dimiliki oleh masyarakat tersebut. maka dapat diperkirakan potensi besaran luas bahaya terdampak bencana. Skala indeks bahaya
dibagi dalam 3 (tiga) kategori yaitu rendah (0 - 0,333), sedang (>0,333 - 0,666) dan tinggi (>0,666 -
4. Pengkajian dan Pemeringkatan Risiko
1).
Pengkajian dan pemeringkatan risiko merupakan pengemasan hasil pengkajian bahaya,
Pengkajian bahaya di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk mengetahui potensi luas bahaya dan kelas
kerentanan, dan kemampuan/ketahanan suatu daerah terhadap bencana untuk menentukan
bahaya serta peta bahaya setiap potensi bencana. Peta bahaya dan detail hasil kajian bahaya untuk
skala prioritas tindakan yang dibuat dalam bentuk rencana kerja dan rekomendasi guna meredam
seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Lampiran 1. Album Peta dan
risiko bencana.
Matriks Kajian Risiko Bencana. Sedangkan rekapitulasi kajian bahaya untuk tingkat Provinsi DKI
Pengkajian risiko bencana tahun 2015 merupakan pengembangan dan penyempurnaan terhadap Jakarta dapat dilihat pada Tabel 5.
kajian yang telah dilakukan pada tahun 2011. Oleh karena itu, BNPB sebagai institusi aktif dalam
Tabel 5. Potensi Luas Bahaya di Provinsi DKI Jakarta
kebencanaan tingkat nasional, telah melakukan pengembangan terhadap metodologi pengkajian
BAHAYA
risiko bencana. Pengembangan tersebut diselaraskan dengan pihak terkait lainnya, termasuk data- NO JENIS BENCANA
Luas Kelas
data dasar terkait pengkajian risiko bencana. 1 BANJIR 63.628 TINGGI
2 CUACA EKSTRIM 64.603 SEDANG
Berdasarkan hal tersebut, maka metodologi pengkajian risiko bencana untuk tahun 2015 disesuaikan 3 GELOMBANG EKSTRIM DAN ABRASI 2.194 SEDANG
dengan Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 Tahun 2012 dan 4 KEGAGALAN TEKNOLOGI 16.776 TINGGI

referensi pedoman lainnya yang ada di kementerian/lembaga di tingkat nasional. Selain metodologi, 5 GEMPABUMI 65.138,09 SEDANG
6 KEKERINGAN 65.165,09 TINGGI
penamaan jenis bencana yang akan di kaji mengalami beberapa perubahan. Untuk penamaan jenis
7 TSUNAMI 646 RENDAH
bencana mengacu pada Kerangka Acuan Kerja dari BNPB tahun 2015. Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015

Secara umum metodologi pengkajian risiko bencana di suatu daerah dilakukan dengan beberapa
proses. Mulai dari pengambilan data yang terkait sampai kepada hasil dari kajian risiko bencana. Data

10
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 5 memperlihatkan bahwa kelas bahaya seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta berada b. Cuaca Ekstrim
pada kelas rendah, sedang dan tinggi. Penentuan kelas bahaya diperoleh kelas bahaya maksimal
Kejadian bencana ini terjadi karena suhu permukaan air laut meningkat sehingga mempercepat
setiap jenis bencana per kabupaten/kota.
terjadinya penguapan yang membentuk awan hujan. Penyebab utama yaitu adanya ekspansi
Pengkajian indeks bahaya untuk seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta dilakukan hingga vertikal awan, curah hujan yang meningkat dan berpeluang menyebabkan puting beliung.
tingkat kecamatan. Rangkuman kajian bahaya tingkat kecamatan menghasilkan rekapitulasi kajian
Metodologi pengkajian bahaya cuaca ekstrim di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan
tingkat kabupaten/kota di Provinsi DKI Jakarta. Adapun hasil kajian bahaya untuk seluruh potensi
standar umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari
bencana tingkat kabupaten/kota di Provinsi DKI Jakarta dijabarkan sebagai berikut.
kementerian/lembaga terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka
parameter ukur dalam penentuan indeks bahaya cuaca ekstrim yaitu keterbukaan lahan,
a. Banjir
kemiringan lereng (0) dan curah hujan tahunan.
Peristiwa banjir adalah tergenangnya suatu wilayah daratan yang normalnya kering dan
Berdasarkan parameter bahaya cuaca ekstrim tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya dan
diakibatkan oleh sejumlah hal antara lain air yang meluap yang disebabkan curah hujan yang
kelas bahaya cuaca ekstrim di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 7.
tinggi dan semacamnya. Dalam beberapa kondisi, banjir bisa menjadi bencana yang merusak
lingkungan dan bahkan merenggut nyawa manusia. Oleh sebab itu, penanganan terhadap Tabel 7. Potensi Luas Bahaya Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta

penyebab banjir selalu menjadi hal yang serius. BAHAYA


NO KABUPATEN/KOTA
Luas Kelas
Metodologi pengkajian bahaya banjir di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan standar 1 KEPULAUAN SERIBU 396 SEDANG
umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari kementerian/lembaga 2 JAKARTA SELATAN 14.659 SEDANG
3 JAKARTA TIMUR 18.270 SEDANG
terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka parameter ukur dalam
4 JAKARTA PUSAT 4.850 SEDANG
penentuan indeks bahaya banjir yaitu daerah rawan banjir, kemiringan lereng, jarak dari sungai
5 JAKARTA BARAT 12.444 SEDANG
dan curah hujan. 6 JAKARTA UTARA 13.984 SEDANG
PROVINSI DKI JAKARTA 64.603 SEDANG
Berdasarkan parameter bahaya banjir tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya dan kelas Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015
bahaya banjir di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 6.
Dari Tabel 7 terlihat bahwa kelas bahaya cuaca ekstrim di Provinsi DKI Jakarta adalah sedang.
Tabel 6. Potensi Luas Bahaya Banjir di Provinsi DKI Jakarta
Secara keseluruhan total wilayah terdampak bahaya cuaca ekstrim yaitu 64.603 Ha. Penentuan
BAHAYA
NO KABUPATEN/KOTA kelas bahaya diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota terdampak.
Luas Kelas
1 JAKARTA SELATAN 14.063 SEDANG
c. Gelombang Ekstrim dan Abrasi
2 JAKARTA TIMUR 18.270 SEDANG
3 JAKARTA PUSAT 4.504 TINGGI Gelombang ekstrim adalah naiknya air laut yang disertai dengan ombak yang besar akibat adanya
4 JAKARTA BARAT 12.444 TINGGI
tarikan gravitasi bulan. Bila gelombang pasang disertai dengan angin kencang, maka gelombang
5 JAKARTA UTARA 13.937 TINGGI
PROVINSI DKI JAKARTA 63.628 TINGGI laut pasang akan menghantam pantai dan benda-benda lainnya yang ada di tepi pantai yang dapat
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015 menimbulkan abrasi. Abrasi adalah terkikisnya tanah atau pantai atau endapan bukit pasir oleh

Dari Tabel 6 terlihat bahwa kelas bahaya banjir di Provinsi DKI Jakarta adalah tinggi. Secara gerakan gelombang, air pasang, arus ombak, atau pengaliran air.

keseluruhan total wilayah terdampak bahaya banjir yaitu 63.628 Ha. Penentuan kelas bahaya Metodologi pengkajian bahaya gelombang ekstrim dan abrasi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan
diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota. berdasarkan standar umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari
kementerian/lembaga terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka

11
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

parameter ukur dalam penentuan indeks bahaya gelombang ekstrim dan abrasi yaitu tinggi BAHAYA
NO KABUPATEN/KOTA
gelombang, arus, tipologi pantai, tutupan vegetasi dan bentuk garis pantai. Luas Kelas
4 JAKARTA BARAT 2.432 TINGGI
Berdasarkan parameter bahaya gelombang ekstrim dan abrasi tersebut, maka diperoleh potensi 5 JAKARTA UTARA 6.013 TINGGI

luas bahaya dan kelas bahaya gelombang ekstrim dan abrasi di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada PROVINSI DKI JAKARTA 16.776 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015
Tabel 8.

Tabel 8. Potensi Luas Bahaya Gelombang Ekstrim dan Abrasi di


Dari Tabel 9 terlihat bahwa kelas bahaya kegagalan teknologi di Provinsi DKI Jakarta adalah
Provinsi DKI Jakarta tinggi. Secara keseluruhan total wilayah terdampak bahaya kegagalan teknologi yaitu 16.776 Ha.
BAHAYA Penentuan kelas bahaya diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota
NO KABUPATEN/KOTA
Luas Kelas
terdampak.
1 KEPULAUAN SERIBU 871 SEDANG
2 JAKARTA UTARA 1.323 SEDANG
e. Gempabumi
PROVINSI DKI JAKARTA 2.194 SEDANG
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015 Gempabumi merupakan peristiwa pelepasan energi yang menyebabkan dislokasi (pergeseran)

Dari Tabel 8 terlihat bahwa kelas bahaya gelombang ekstrim dan abrasi di Provinsi DKI Jakarta pada bagian dalam bumi secara tiba-tiba. Gempabumi dapat terjadi karena proses tektonik akibat

adalah sedang. Secara keseluruhan total wilayah terdampak bahaya gelombang ekstrim dan pergerakan kulit/lempeng bumi, aktivitas sesar di permukaan bumi, atau pergerakan

abrasi yaitu 2.194 Ha. Penentuan kelas bahaya diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per geomorfologi secara lokal. Skala yang digunakan untuk menentukan besarnya gempabumi

kabupaten/kota terdampak. biasanya dengan skala richter (SR). Untuk mengukur intensitas atau getarannya dengan
menggunakan skala MMI (Modified Mercalli Intensity).
d. Kegagalan Teknologi
Metodologi pengkajian bahaya gempabumi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan
Kegagalan teknologi adalah semua kejadian yang diakibatkan oleh kesalahan desain, standar umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari
pengoperasian, kelalaian dan kesengajaan manusia dalam penggunaan teknologi dan/atau kementerian/lembaga terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka
industri. Pengelolan teknologi tinggi yang tidak dikelola dengan baik akan memberikan dampak parameter ukur dalam penentuan indeks bahaya gempabumi yaitu kelas topografi, intensitas
kegagalan ataupun kecelakaan yang berdampak bagi masyarakat dan lingkungan di sekitarnya. guncangan di batuan dasar, dan intensitas guncangan di permukaan.
Metodologi pengkajian bahaya kegagalan teknologi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan Berdasarkan parameter bahaya gempabumi tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya dan
standar umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari kelas bahaya gempabumi di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 10.
kementerian/lembaga terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka
Tabel 10. Potensi Luas Bahaya Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta
parameter ukur dalam penentuan indeks bahaya kegagalan teknologi yaitu jenis industri
BAHAYA
(manufaktur (logam) dan kimia) dan kapasitas industri. NO KABUPATEN/KOTA
Luas Kelas
1 KEPULAUAN SERIBU 929 RENDAH
Berdasarkan parameter bahaya kegagalan teknologi tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya
2 JAKARTA SELATAN 14.659 SEDANG
dan kelas bahaya kegagalan teknologi di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 9. 3 JAKARTA TIMUR 18.270 SEDANG
4 JAKARTA PUSAT 4.850 RENDAH
Tabel 9. Potensi Luas Bahaya Kegagalan Teknologi di
Provinsi DKI Jakarta 5 JAKARTA BARAT 12.444 RENDAH
6 JAKARTA UTARA 13.986,09 RENDAH
BAHAYA
NO KABUPATEN/KOTA PROVINSI DKI JAKARTA 65.138,09 SEDANG
Luas Kelas
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015
1 JAKARTA SELATAN 2.432 TINGGI
2 JAKARTA TIMUR 4.854 TINGGI
3 JAKARTA PUSAT 1.045 TINGGI

12
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Dari Tabel 10 terlihat bahwa kelas bahaya gempabumi di Provinsi DKI Jakarta adalah sedang. air antara presipitasi dan evapotranspirasi. Kekeringan tak hanya dilihat sebagai fenomena fisik
Secara keseluruhan total wilayah terdampak bahaya gempabumi yaitu 65.138,09 Ha. Penentuan cuaca saja, tapi juga sebagai fenomena yang terkait dengan tingkat kebutuhan masyarakat
kelas bahaya diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota terdampak. terhadap air.

Metodologi pengkajian bahaya kekeringan di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan standar
f. Tsunami
umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari kementerian/lembaga
Tsunami adalah rangkaian gelombang laut yang mampu menjalar dengan kecepatan hingga 900
terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka parameter ukur dalam
km/jam, terutama diakibatkan oleh gempabumi yang terjadi didasar laut. Kecepatan gelombang
penentuan indeks bahaya kekeringan yaitu kekeringan meteorologi (indeks presipitasi
tsunami bergantung pada kedalaman laut. Karakter bahaya berupa hempasan air sepanjang
terstandarisasi).
pesisir pantai yang akan melanda wilayah hingga elevasi +3 m di atas permukaan tanah. Ancaman
Berdasarkan parameter bahaya kekeringan tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya dan
dari tsunami adalah seluruh wilayah pesisir merupakan area terbangun dan tidak terbangun.
kelas bahaya kekeringan di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 12.
Metodologi pengkajian bahaya tsunami di Provinsi DKI Jakarta dilakukan berdasarkan standar
Tabel 12. Potensi Luas Bahaya Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta
umum pengkajian risiko bencana dan referensi pedoman lainnya dari kementerian/lembaga
BAHAYA
terkait lainnya di tingkat nasional. Berdasarkan metodologi tersebut, maka parameter ukur dalam NO KABUPATEN/KOTA
Luas Kelas
penentuan indeks bahaya tsunami yaitu ketinggian maksimum tsunami, kemiringan lereng, dan 1 KEPULAUAN SERIBU 956 SEDANG
kekasaran permukaan. 2 JAKARTA SELATAN 14.659 SEDANG
3 JAKARTA TIMUR 18.270 TINGGI
Berdasarkan parameter bahaya tsunami tersebut, maka diperoleh potensi luas bahaya dan kelas 4 JAKARTA PUSAT 4.850 SEDANG
bahaya tsunami di Provinsi DKI Jakarta, seperti pada Tabel 11. 5 JAKARTA BARAT 12.444 SEDANG
6 JAKARTA UTARA 13.986,09 SEDANG
Tabel 11. Potensi Luas Bahaya Tsunami di Provinsi DKI Jakarta
PROVINSI DKI JAKARTA 65.165,09 TINGGI
BAHAYA Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015
NO KABUPATEN/KOTA
Luas Kelas
1 KEPULAUAN SERIBU 540 RENDAH
Dari Tabel 12 terlihat bahwa kelas bahaya kekeringan di Provinsi DKI Jakarta adalah tinggi.
2 JAKARTA UTARA 106 RENDAH Secara keseluruhan total wilayah terdampak bahaya kekeringan yaitu 65.165,09 Ha. Penentuan
PROVINSI DKI JAKARTA 646 RENDAH kelas bahaya diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota terdampak.
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015

Dari Tabel 11 terlihat bahwa kelas bahaya tsunami di Provinsi DKI Jakarta adalah rendah. Secara 3.2.2. Kerentanan

keseluruhan total wilayah terdampak bahaya tsunami yaitu 646 Ha. Penentuan kelas bahaya Kerentanan disusun berdasarkan indeks penduduk terpapar dan indeks kerugian. Indeks penduduk
diperoleh berdasarkan kelas bahaya maksimal per kabupaten/kota terdampak. terpapar diperoleh dari komponen sosial budaya. Sedangkan indeks kerugian diperoleh dari
komponen fisik, ekonomi dan lingkungan. Komponen sosial budaya ditentukan berdasarkan
g. Kekeringan
parameter kepadatan penduduk dan penduduk kelompok rentan (rasio jenis kelamin, kelompok
Kekeringan merupakan suatu kondisi dalam kurun waktu yang panjang, bulan atau tahun, dimana
umur rentan, penduduk miskin dan penduduk cacat).
suatu daerah mengalami kekurangan air. Pada umumnya, hal ini terjadi ketika daerah tersebut
Indeks kerugian dikelompokkan dalam dua indeks yaitu kerugian rupiah (fisik dan ekonomi) dan
secara terus menerus mengalami hujan di bawah rata-rata. Hal ini bisa mengakibatkan dampak
kerugian lingkungan. Komponen fisik diperoleh berdasarkan parameter rumah, fasilitas umum dan
substansial terhadap ekosistem dan pertanian dari daerah yang terkena bencana kekeringan.
fasilitas kritis yang berpotensi terdampak bencana. Parameter komponen fisik hampir sama untuk
Fenomena global ini mempunyai dampak yang meluas terhadap pertanian. Rawan kekeringan
seluruh bencana kecuali untuk bencana kekeringan, karena bencana tersebut tidak merusak
adalah kurun waktu kekeringan yang relatif lebih lama dari biasanya, atau kurang dari 50% curah
infrastruktur. Komponen ekonomi diperoleh berdasarkan parameter lahan produktif dan PDRB,
hujan lebih sedikit dari rata-rata dalam kurun waktu tiga bulan. Kekeringan menyangkut neraca
parameter untuk komponen ekonomi sama untuk seluruh potensi bencana kecuali untuk potensi

13
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

bencana kegagalan teknologi. Sedangkan komponen lingkungan diperoleh berdasarkan parameter Berdasarkan tabel tersebut terlihat bahwa kelas penduduk terpapar yang paling dominan berada
penutupan lahan (hutan lindung, hutan alam, hutan bakau/mangrove, rawa, dan semak belukar). pada kelas tinggi.
Parameter komponen lingkungan berbeda-beda untuk masing-masing jenis bahaya dan diperoleh Tabel 14. Potensi Kerugian Bencana di Provinsi DKI Jakarta
dari rata-rata bobot jenis tutupan lahan, namun untuk bencana gempabumi, cuaca ekstrim dan POTENSI
kegagalan teknologi tidak berdampak parameter lingkungan. Hal tersebut dikarenakan bencana POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
LINGKUNGAN (Ha)
gempabumi, cuaca ekstrim kegagalan teknologi tidak merusak fungsi lahan maupun lingkungan. KABUPATEN / KOTA
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS
FISIK EKONOMI KERUGIAN
Kajian kerentanan di Provinsi DKI Jakarta mengacu pada standar pengkajian risiko bencana yang
dikeluarkan oleh BNPB. Sumber informasi utama yang digunakan untuk analisis kerentanan pada 1. BANJIR 20.774,3 71,9 20.846,2 SEDANG 85 SEDANG
2. CUACA EKSTRIM 34.264,8 417,7 34.682,4 TINGGI - -
Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta berbeda-beda tiap komponennya.
3. GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI 4.088,8 281,8 4.370,6 SEDANG 110 TINGGI

1. Komponen sosial budaya dengan sumber data dari Provinsi DKI Jakarta Dalam Angka Tahun 4. GEMPABUMI 2.320,7 0,0 2.320,7 TINGGI - -
5. KEGAGALAN TEKNOLOGI 11.930,1 - - - - -
2014, Kabupaten/Kota Dalam Angka Tahun 2014, TNP2K dan data Podes.
6. KEKERINGAN - 417,4 417,4 RENDAH 100 TINGGI

2. Komponen fisik dengan sumber data Podes untuk data jumlah rumah dan fasilitas umum 7. TSUNAMI - - - RENDAH - SEDANG
Sumber: Hasil Analisa 2015
(fasilitas pendidikan dan kesehatan), serta untuk parameter jumlah fasilitas kritis menggunakan
data dari Badan Informasi Geospasial (BIG). Berdasarkan Tabel 14 terlihat bahwa potensi kerugian baik itu kerugian rupiah maupun kerusakan
lingkungan di Provinsi DKI Jakarta berbeda-beda tiap potensi bencana. Hal tersebut dilihat
3. Komponen ekonomi dengan sumber data Provinsi DKI Jakarta Dalam Angka Tahun 2014.
berdasarkan kerentanan fisik, ekonomi dan lingkungan yang ada. Berdasarkan tabel tersebut terlihat
4. Komponen lingkungan dengan sumber data Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. bahwa potensi kerugian rupiah berada pada kelas rendah, sedang dan tinggi, sedangkan potensi
Pengkajian kerentanan Provinsi DKI Jakarta menghasilkan peta kerentanan, potensi penduduk kerusakan lingkungan berada pada kelas sedang dan tinggi.
terpapar dan potensi kerugian bencana. Peta kerentanan dan detail hasil kajian kerentanan untuk Penggabungan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian bencana menghasilkan kelas kerentanan.
tiap potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Lampiran 1. Album Peta dan Adapun kelas kerentanan bencana di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 15.
Matriks Kajian Risiko Bencana. Sedangkan rekapitulasi hasil kajian kerentanan tingkat Provinsi
Tabel 15. Kerentanan Bencana di Provinsi DKI Jakarta
DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 13 sampai Tabel 14.
KELAS KELAS KELAS
TINGKAT
JENIS BENCANA PENDUDUK KERUGIAN KERUSAKAN
Tabel 13. Potensi Penduduk Terpapar Bencana di Provinsi DKI Jakarta KERENTANAN
TERPAPAR RUPIAH LINGKUNGAN
POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA) 1. BANJIR TINGGI SEDANG SEDANG SEDANG
KELOMPOK RENTAN 2. CUACA EKSTRIM TINGGI TINGGI - TINGGI
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS
PENDUDUK KELOMPOK 3. GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI TINGGI SEDANG TINGGI TINGGI
PENDUDUK PENDUDUK
UMUR
TERPAPAR MISKIN CACAT 4. GEMPABUMI TINGGI TINGGI - TINGGI
RENTAN
5. KEGAGALAN TEKNOLOGI TINGGI - - TINGGI
1. BANJIR 10.017.900 1.300.529 852.101 4.630 TINGGI
6. KEKERINGAN TINGGI RENDAH TINGGI RENDAH
2. CUACA EKSTRIM 10.161.304 1.319.437 865.711 4.739 TINGGI
7. TSUNAMI TINGGI RENDAH SEDANG RENDAH
3. GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI 149.100 19.215 20.900 206 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015
4. GEMPABUMI 10.177.570 1.321.649 869.123 4.809 TINGGI
5. KEGAGALAN TEKNOLOGI 2.350.339 209.844 215.551 1.059 TINGGI Tabel 15 menunjukkan kelas kerentanan seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta. Kelas
6. KEKERINGAN 10.177.570 1.321.649 869.122 4.809 TINGGI
kerentanan merupakan dasar penentuan kelas kerentanan bencana. Dari tabel tersebut terlihat
7. TSUNAMI 21.439 2.914 4.501 80 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa 2015 bahwa kerentanan seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta berada pada kelas rendah, sedang
dan tinggi.
Berdasarkan Tabel 13 terlihat bahwa potensi penduduk terpapar di Provinsi DKI Jakarta berbeda-
beda tiap potensi bencana. Hal tersebut dilihat berdasarkan kerentanan sosial budaya yang ada.

14
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Pengkajian kerentanan untuk seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta dilakukan hingga Tabel 17 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana banjir Provinsi DKI Jakarta berada
tingkat kecamatan. Rangkuman kajian kerentanan tingkat kecamatan menghasilkan rekapitulasi pada kelas sedang dengan total kerugian diperkirakan sebesar 20.846,2 milyar rupiah.
kajian tingkat kabupaten/kota. Adapun hasil kajian kerentanan untuk seluruh potensi bencana Sedangkan untuk kerusakan lingkungan bencana banjir berada pada kelas sedang dengan total
tingkat kabupaten/kota di Provinsi DKI Jakarta dijabarkan sebagai berikut. 85 Ha.

a. Banjir b. Cuaca Ekstrim

Pengkajian kerentanan bencana banjir di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk mengetahui Pengkajian kerentanan bencana cuaca ekstrim di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk
potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana banjir. Pengkajian tersebut mengetahui potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana cuaca ekstrim.
dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian (fisik, ekonomi dan Pengkajian tersebut dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian di
lingkungan) di wilayah Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk wilayah Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk terpapar dan
terpapar dan potensi kerugian yang ditimbulkan bencana banjir di Provinsi DKI Jakarta dapat potensi kerugian yang ditimbulkan bencana cuaca ekstrim di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat
dilihat pada Tabel 16 dan Tabel 17. pada Tabel 18 dan Tabel 19.

Tabel 16. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta Tabel 18. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta
POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA) POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
KELOMPOK RENTAN KELOMPOK RENTAN
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS
PENDUDUK KELOMPOK PENDUDUK KELOMPOK
PENDUDUK PENDUDUK PENDUDUK PENDUDUK
TERPAPAR UMUR TERPAPAR UMUR
MISKIN CACAT MISKIN CACAT
RENTAN RENTAN
1. JAKARTA SELATAN 2.120.617 277.971 145.550 567 TINGGI 1. KEPULAUAN SERIBU 11.816 1.649 2.893 46 TINGGI
2. JAKARTA TIMUR 2.824.223 372.606 216.921 1.772 TINGGI 2. JAKARTA SELATAN 2.185.628 286.488 150.014 582 TINGGI
3. JAKARTA PUSAT 885.563 118.317 86.848 353 TINGGI 3. JAKARTA TIMUR 2.843.738 375.180 218.419 1.796 TINGGI
4. JAKARTA BARAT 2.456.212 311.300 186.906 784 TINGGI 4. JAKARTA PUSAT 914.128 122.131 89.647 364 TINGGI
5. JAKARTA UTARA 1.731.285 220.335 215.876 1.154 TINGGI 5. JAKARTA BARAT 2.463.494 312.226 187.463 789 TINGGI
PROVINSI DKI JAKARTA 10.017.900 1.300.529 852.101 4.630 TINGGI 6. JAKARTA UTARA 1.742.500 221.763 217.275 1.162 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa 2015 PROVINSI DKI JAKARTA 10.161.304 1.319.437 865.711 4.739 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa 2015
Berdasarkan Tabel 16 dapat dilihat penduduk terpapar bencana banjir di Provinsi DKI Jakarta
berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu 10.017.900 jiwa. Hal tersebut Berdasarkan Tabel 18 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana cuaca ekstrim di Provinsi

diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar bencana banjir dengan DKI Jakarta berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu 10.161.304 jiwa. Hal

penduduk kelompok rentan. tersebut diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar bencana cuaca
ekstrim dengan penduduk kelompok rentan.
Tabel 17. Potensi Kerugian Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta
POTENSI
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
KABUPATEN / KOTA LINGKUNGAN (Ha) Tabel 19. Potensi Kerugian Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS POTENSI
FISIK EKONOMI KERUGIAN
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
1. JAKARTA SELATAN 1.478,4 - 1.478,4 SEDANG 20 SEDANG LINGKUNGAN (Ha)
KABUPATEN / KOTA
2. JAKARTA TIMUR 7.297,1 1,9 7.298,9 SEDANG 20 SEDANG
3. JAKARTA PUSAT 2.213,7 - 2.213,7 SEDANG 16 SEDANG KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS
4. JAKARTA BARAT 5.018,7 2,9 5.021,6 SEDANG 16 SEDANG FISIK EKONOMI KERUGIAN
5. JAKARTA UTARA 4.766,4 67,1 4.833,5 SEDANG 13 SEDANG 1. KEPULAUAN SERIBU 438,7 310,0 748,7 SEDANG - -
PROVINSI DKI JAKARTA 20.774,3 71,9 20.846,2 SEDANG 85 SEDANG
2. JAKARTA SELATAN 6.220,6 - 6.220,6 SEDANG - -
Sumber: Hasil Analisa 2015
3. JAKARTA TIMUR 10.608,0 1,8 10.609,8 SEDANG - -

15
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

4. JAKARTA PUSAT 2.842,8 - 2.842,8 SEDANG - - Tabel 21 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana gelombang ekstrim dan abrasi
5. JAKARTA BARAT 6.121,5 2,5 6.124,0 TINGGI - - Provinsi DKI Jakarta berada pada kelas sedang, dengan total kerugian diperkirakan sebesar
6. JAKARTA UTARA 8.033,2 103,3 8.136,5 SEDANG - -
4.370,6 milyar rupiah. Sedangkan untuk kerusakan lingkungan bencana gelombang ekstrim dan
PROVINSI DKI JAKARTA 34.264,8 417,7 34.682,4 TINGGI - -
Sumber: Hasil Analisa 2015 abrasi berada pada kelas tinggi dengan total 110 Ha.

Tabel 19 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana cuaca ekstrim Provinsi DKI Jakarta d. Kegagalan Teknologi
berada pada kelas tinggi, dengan total kerugian diperkirakan sebesar 34.682,4 milyar rupiah.
Pengkajian kerentanan bencana kegagalan teknologi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk
Sedangkan untuk kerusakan lingkungan tidak ada, karena bencana cuaca ekstrim tidak merusak
mengetahui potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana kegagalan
fungsi lingkungan dan lahan.
teknologi. Pengkajian tersebut dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas
c. Gelombang Ekstrim dan Abrasi kerugian (fisik, ekonomi dan lingkungan) di wilayah Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan.
Rekapitulasi potensi penduduk terpapar dan potensi kerugian yang ditimbulkan bencana
Pengkajian kerentanan bencana gelombang ekstrim dan abrasi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan
kegagalan teknologi di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 22 dan Tabel 23.
untuk mengetahui potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana gelombang
ekstrim dan abrasi. Pengkajian tersebut dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar Tabel 22. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta

dan kelas kerugian (fisik, ekonomi dan lingkungan) di wilayah Provinsi DKI Jakarta secara POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
KELOMPOK RENTAN
keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk terpapar dan potensi kerugian yang ditimbulkan KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS
PENDUDUK KELOMPOK
PENDUDUK PENDUDUK
bencana gelombang ekstrim dan abrasi di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 20 dan TERPAPAR UMUR
MISKIN CACAT
RENTAN
Tabel 21.
1. JAKARTA SELATAN 379.024 49.685 26.014 105 TINGGI

Tabel 20. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI Jakarta 2. JAKARTA TIMUR 680.977 56.698 52.307 461 TINGGI
3. JAKARTA PUSAT 97.307 13.001 9.540 24 TINGGI
POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
4. JAKARTA BARAT 433.691 35.045 33.006 115 TINGGI
KELOMPOK RENTAN
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS 5. JAKARTA UTARA 759.340 55.415 94.684 354 TINGGI
PENDUDUK KELOMPOK
PENDUDUK PENDUDUK PROVINSI DKI JAKARTA 2.350.339 209.844 215.551 1.059 TINGGI
TERPAPAR UMUR
MISKIN CACAT
RENTAN Sumber: Hasil Analisa 2015
1. KEPULAUAN SERIBU 19.216 2.684 4.705 94 RENDAH
2. JAKARTA UTARA 129.884 16.531 16.195 112 TINGGI
Berdasarkan Tabel 22 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana kegagalan teknologi di
PROVINSI DKI JAKARTA 149.100 19.215 20.900 206 TINGGI Provinsi DKI Jakarta berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu
Sumber: Hasil Analisa 2015 2.350.339 jiwa. Hal tersebut diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar
Berdasarkan Tabel 20 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana gelombang ekstrim dan bencana kegagalan teknologi dengan penduduk kelompok rentan.
abrasi di Provinsi DKI Jakarta berada pada kelas sedang dengan total penduduk terpapar yaitu Tabel 23. Potensi Kerugian Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta
149.100 jiwa. POTENSI
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
Tabel 21. Potensi Kerugian Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI Jakarta KABUPATEN / KOTA LINGKUNGAN (Ha)
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
POTENSI KELAS LUAS KELAS
FISIK EKONOMI KERUGIAN
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
LINGKUNGAN (Ha) 1. JAKARTA SELATAN 1.952,0 - 1.952,0 SEDANG - -
KABUPATEN / KOTA
2. JAKARTA TIMUR 2.831,8 - 2.831,8 SEDANG - -
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS 3. JAKARTA PUSAT 640,8 - 640,8 SEDANG - -
FISIK EKONOMI KERUGIAN
4. JAKARTA BARAT 1.400,6 - 1.400,6 SEDANG - -
1. KEPULAUAN SERIBU 339,9 281,8 621,7 SEDANG 110 TINGGI 5. JAKARTA UTARA 5.104,9 - 5.104,9 SEDANG - -
PROVINSI DKI JAKARTA 11.930,1 - 11.930,1 SEDANG - -
2. JAKARTA UTARA 3.748,9 - 3.748,9 SEDANG - -
Sumber: Hasil Analisa 2015
PROVINSI DKI JAKARTA 4.088,8 281,8 4.370,6 SEDANG 110 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa 2015

16
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 23 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana kegagalan teknologi Provinsi DKI POTENSI
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
Jakarta berada pada kelas sedang, dengan total kerugian diperkirakan sebesar 11.930,1 milyar LINGKUNGAN (Ha)
KABUPATEN / KOTA
rupiah. Sedangkan untuk kerusakan ekonomi dan kerusakan lingkungan tidak berdampak KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS
FISIK EKONOMI KERUGIAN
dikarenakan tidak berdampak pada lahan produktif.
6. JAKARTA UTARA 9,1 - 9,1 TINGGI - -
e. Gempabumi PROVINSI DKI JAKARTA 2.320,7 - 2.320,7 TINGGI - -
Sumber: Hasil Analisa 2015
Pengkajian kerentanan bencana gempabumi di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk mengetahui
Tabel 25 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana gempabumi Provinsi DKI Jakarta
potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana gempabumi. Pengkajian
berada pada kelas tinggi, dengan total kerugian diperkirakan sebesar 2.320,7 milyar rupiah.
tersebut dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian di wilayah
Sedangkan untuk kerusakan lingkungan tidak ada, karena bencana gempabumi tidak merusak
Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk terpapar dan potensi
fungsi lahan maupun lingkungan.
kerugian yang ditimbulkan bencana gempabumi di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel
24 dan Tabel 25. f. Tsunami
Tabel 24. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta
Pengkajian kerentanan bencana tsunami di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk mengetahui
POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana tsunami. Pengkajian tersebut
KELOMPOK RENTAN
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian (fisik, ekonomi dan
PENDUDUK KELOMPOK
PENDUDUK PENDUDUK
TERPAPAR UMUR lingkungan) di wilayah Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk
MISKIN CACAT
RENTAN
1. KEPULAUAN SERIBU 23.331 3.257 5.712 113 RENDAH terpapar dan potensi kerugian yang ditimbulkan bencana tsunami di Provinsi DKI Jakarta dapat
2. JAKARTA SELATAN 2.185.628 286.488 150.014 582 TINGGI dilihat pada Tabel 26.
3. JAKARTA TIMUR 2.843.738 375.180 218.419 1.796 TINGGI
4. JAKARTA PUSAT 914.128 122.131 89.647 364 TINGGI Tabel 26. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Tsunami di Provinsi DKI Jakarta
5. JAKARTA BARAT 2.463.494 312.226 187.463 789 TINGGI POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
6. JAKARTA UTARA 1.747.251 222.367 217.868 1.165 TINGGI KELOMPOK RENTAN
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS
PROVINSI DKI JAKARTA 10.177.570 1.321.649 869.123 4.809 TINGGI PENDUDUK KELOMPOK
PENDUDUK PENDUDUK
Sumber: Hasil Analisa 2015 TERPAPAR UMUR
MISKIN CACAT
RENTAN
Berdasarkan Tabel 24 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana gempabumi di Provinsi 1. KEPULAUAN SERIBU 15.209 2.123 3.724 73 RENDAH
2. JAKARTA UTARA 6.230 791 777 7 TINGGI
DKI Jakarta berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu 10.177.570 jiwa. Hal
PROVINSI DKI JAKARTA 21.439 2.914 4.501 80 TINGGI
tersebut diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar bencana Sumber: Hasil Analisa 2015
gempabumi dengan penduduk kelompok rentan.
Berdasarkan Tabel 26 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana tsunami di Provinsi DKI
Tabel 25. Potensi Kerugian Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta Jakarta berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu 21.439 jiwa. Hal tersebut
POTENSI diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar bencana tsunami dengan
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN
KABUPATEN / KOTA LINGKUNGAN (Ha) penduduk kelompok rentan.
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS Berdasarkan hasil pengkajian risiko bencana tahun 2015, bencana tsunami untuk Provinsi DKI
FISIK EKONOMI KERUGIAN
1. KEPULAUAN SERIBU - - - RENDAH - - Jakarta yang memapar daerah Kabupaten Kepulauan Seribu dan Kabupaten Jakarta Utara tidak
2. JAKARTA SELATAN 1.452,9 - 1.452,9 SEDANG - -
menimbulkan kerugian fisik, ekonomi, dan lingkungan. Hal ini disebabkan kelas bahaya tsunami
3. JAKARTA TIMUR 856,8 - 856,8 SEDANG - -
4. JAKARTA PUSAT - - - SEDANG - -
rendah, seperti yang telah dijelaskan pada sub bab bahaya.
5. JAKARTA BARAT 1,9 - 1,9 SEDANG - -

17
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

g. Kekeringan Kerugian tersebut diperoleh dari kerugian ekonomi, bencana kekeringan tidak memiliki kerugian
fisik dikarenakan tidak merusak infrastruktur maupun bangunan. Sedangkan untuk kerusakan
Pengkajian kerentanan bencana kekeringan di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk mengetahui
lingkungan bencana kekeringan berada pada kelas tinggi dengan total 100 Ha.
potensi jumlah penduduk terpapar dan potensi kerugian bencana kekeringan. Pengkajian
tersebut dikelompokkan berdasarkan kelas penduduk terpapar dan kelas kerugian di wilayah
3.2.3. Kapasitas
Provinsi DKI Jakarta secara keseluruhan. Rekapitulasi potensi penduduk terpapar dan potensi
kerugian yang ditimbulkan bencana kekeringan di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel Pengkajian kapasitas Provinsi DKI Jakarta diukur berdasarkan aspek ketahanan daerah. Ketahanan

27 dan Tabel 28. daerah berfungsi untuk mengukur kapasitas pemerintah daerah dalam penanggulangan bencana.
Potret ketahanan daerah diperoleh menggunakan perangkat inisiasi pencapaian daerah berdasarkan
Tabel 27. Potensi Penduduk Terpapar Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta
Peraturan Kepala BNPB Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan Penilaian Kapasitas Daerah dalam
POTENSI PENDUDUK TERPAPAR (JIWA)
Penanggulangan Bencana.
KELOMPOK RENTAN
KABUPATEN / KOTA JUMLAH KELAS
PENDUDUK KELOMPOK Pencapaian prioritas-prioritas pengurangan risiko bencana ini diukur dengan 5 (lima) prioritas
PENDUDUK PENDUDUK
TERPAPAR UMUR
MISKIN CACAT
RENTAN program dan 22 indikator pencapaian. Prioritas program pengurangan risiko bencana dan indikator
1. KEPULAUAN SERIBU 23.331 3.257 5.712 113 RENDAH
pencapaiannya adalah:
2. JAKARTA SELATAN 2.185.628 286.488 150.014 582 TINGGI
3. JAKARTA TIMUR 2.843.738 375.180 218.419 1.796 TINGGI 1. Memastikan bahwa pengurangan risiko bencana menjadi sebuah prioritas nasional dan
4. JAKARTA PUSAT 914.128 122.131 89.647 364 TINGGI
lokal dengan dasar kelembagaan yang kuat untuk pelaksanaannya, dengan indikator
5. JAKARTA BARAT 2.463.494 312.226 187.463 789 TINGGI
6. JAKARTA UTARA 1.747.251 222.367 217.867 1.165 TINGGI pencapaian:
PROVINSI DKI JAKARTA 10.177.570 1.321.649 869.122 4.809 TINGGI
1) Kerangka hukum dan kebijakan nasional/lokal untuk pengurangan risiko bencana telah ada
Sumber: Hasil Analisa 2015
dengan tanggung jawab eksplisit ditetapkan untuk semua jenjang pemerintahan;
Berdasarkan Tabel 27 dapat dilihat kelas penduduk terpapar bencana kekeringan di Provinsi DKI
2) Tersedianya sumber daya yang dialokasikan khusus untuk kegiatan pengurangan risiko
Jakarta berada pada kelas tinggi dengan total penduduk terpapar yaitu 10.177.570 jiwa. Hal
bencana di semua tingkat pemerintahan;
tersebut diperoleh berdasarkan penggabungan kepadatan penduduk terpapar bencana
3) Terjalinnya partisipasi dan desentralisasi komunitas melalui pembagian kewenangan dan
kekeringan dengan penduduk kelompok rentan.
sumber daya pada tingkat lokal;
Tabel 28. Potensi Kerugian Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta 4) Berfungsinya forum/jaringan daerah khusus untuk pengurangan risiko bencana.
POTENSI
POTENSI KERUGIAN (Milyar Rupiah) KERUSAKAN 2. Mengidentifikasi, mengkaji dan memantau risiko bencana dan meningkatkan peringatan
LINGKUNGAN (Ha)
KABUPATEN / KOTA dini, dengan indikator:
KERUGIAN KERUGIAN TOTAL
KELAS LUAS KELAS
FISIK EKONOMI KERUGIAN 1) Tersedianya kajian risiko bencana daerah berdasarkan data bahaya dan kerentanan untuk
1. KEPULAUAN SERIBU - 319,4 319,4 RENDAH 100 TINGGI
meliputi risiko untuk sektor-sektor utama daerah;
2. JAKARTA SELATAN - - - - - -
2) Tersedianya sistem-sistem yang siap untuk memantau, mengarsip dan menyebarluaskan data
3. JAKARTA TIMUR - 1,8 1,8 RENDAH - RENDAH
4. JAKARTA PUSAT - - - - - - potensi bencana dan kerentanan-kerentanan utama;
5. JAKARTA BARAT - 2,5 2,5 RENDAH - RENDAH 3) Tersedianya sistem peringatan dini yang siap beroperasi untuk skala besar dengan jangkauan
6. JAKARTA UTARA - 93,7 93,7 RENDAH - RENDAH
yang luas ke seluruh lapisan masyarakat;
PROVINSI DKI JAKARTA - 417,4 417,4 RENDAH 100 TINGGI
Sumber: Hasil Analisa 2015 4) Kajian risiko daerah mempertimbangkan risiko-risiko lintas batas guna menggalang
kerjasama antar daerah untuk pengurangan risiko.
Tabel 28 memperlihatkan bahwa kerugian rupiah bencana kekeringan Provinsi DKI Jakarta
berada pada kelas rendah, dengan total kerugian diperkirakan sebesar 417,4 milyar rupiah.

18
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

3. Menggunakan pengetahuan, inovasi dan pendidikan untuk membangun suatu budaya 3) Tersedianya cadangan finansial dan logistik serta mekanisme antisipasi yang siap untuk
keselamatan dan ketahanan di semua tingkat, dengan indikator : mendukung upaya penanganan darurat yang efektif dan pemulihan pasca bencana;
4) Tersedianya prosedur yang relevan untuk melakukan tinjauan pasca bencana terhadap
1) Tersedianya informasi yang relevan mengenai bencana dan dapat diakses di semua tingkat
pertukaran informasi yang relevan selama masa tanggap darurat.
oleh seluruh pemangku kepentingan (melalui jejaring, pengembangan sistem untuk berbagi
informasi, dst); Berdasarkan pengukuran indikator pencapaian ketahanan daerah maka kita dapat membagi tingkat
2) Kurikulum sekolah, materi pendidikan dan pelatihan yang relevan mencakup konsep-konsep tersebut kedalam 5 (lima) tingkatan, yaitu:
dan praktik-praktik mengenai pengurangan risiko bencana dan pemulihan;
1. Level 1 Daerah telah memiliki pencapaian-pencapaian kecil dalam upaya pengurangan risiko
3) Tersedianya metode riset untuk kajian risiko multi bencana serta analisis manfaat biaya (cost
bencana dengan melaksanakan beberapa tindakan maju dalam rencana-rencana atau kebijakan.
benefit analysist) yang selalu dikembangkan berdasarkan kualitas hasil riset;
2. Level 2 Daerah telah melaksanakan beberapa tindakan pengurangan risiko bencana dengan
4) Diterapkannya strategi untuk membangun kesadaran seluruh komunitas dalam
pencapaian-pencapaian yang masih bersifat sporadis yang disebabkan belum adanya komitmen
melaksanakan praktik budaya tahan bencana yang mampu menjangkau masyarakat secara
kelembagaan dan/atau kebijakan sistematis.
luas baik di perkotaan maupun pedesaan.
3. Level 3 Komitmen pemerintah dan beberapa komunitas tekait pengurangan risiko bencana di
4. Mengurangi faktor-faktor risiko dasar, dengan indikator:
suatu daerah telah tercapai dan didukung dengan kebijakan sistematis, namun capaian yang
1) Pengurangan risiko bencana merupakan salah satu tujuan dari kebijakan-kebijakan dan
diperoleh dengan komitmen dan kebijakan tersebut dinilai belum menyeluruh hingga masih
rencana-rencana yang berhubungan dengan lingkungan hidup, termasuk untuk pengelolaan
belum cukup berarti untuk mengurangi dampak negatif dari bencana.
sumber daya alam, tata guna lahan dan adaptasi terhadap perubahan iklim;
4. Level 4 Dengan dukungan komitmen serta kebijakan yang menyeluruh dalam pengurangan
2) Rencana-rencana dan kebijakan-kebijakan pembangunan sosial dilaksanakan untuk
risiko bencana disuatu daerah telah memperoleh capaian-capaian yang berhasil, namun diakui
mengurangi kerentanan penduduk yang paling berisiko terkena dampak bahaya;
masih ada keterbatasan dalam komitmen, sumber daya finansial ataupun kapasitas operasional
3) Rencana-rencana dan kebijakan-kebijakan sektoral di bidang ekonomi dan produksi telah
dalam pelaksanaan upaya pengurangan risiko bencana di daerah tersebut.
dilaksanakan untuk mengurangi kerentanan kegiatan-kegiatan ekonomi;
4) Perencanaan dan pengelolaan pemukiman manusia memuat unsur-unsur pengurangan risiko 5. Level 5 Capaian komprehensif telah dicapai dengan komitmen dan kapasitas yang memadai
bencana termasuk pemberlakuan syarat dan izin mendirikan bangunan untuk keselamatan disemua tingkat komunitas dan jenjang pemerintahan.
dan kesehatan umum (enforcement of building codes); Ketahanan daerah bernilai sama untuk seluruh kawasan pada suatu kabupaten/kota yang merupakan
5) Langkah-langkah pengurangan risiko bencana dipadukan ke dalam proses-proses rehabilitasi lingkup kawasan terendah kajian kapasitas ini. Pengkajian ketahanan daerah diperoleh dengan
dan pemulihan pasca bencana; melaksanakan metode Focus Group Discusion (FGD) dengan melibatkan seluruh SKPD provinsi dan
6) Siap sedianya prosedur-prosedur untuk menilai dampak-dampak risiko bencana atau proyek- SKPD kabupaten/kota terkait penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta.
proyek pembangunan besar, terutama infrastruktur.
Penggabungan hasil diskusi SKPD provinsi dan SKPD kabupaten/kota berdasarkan FGD tersebut,
5. Memperkuat kesiapsiagaan terhadap bencana demi respon yang efektif di semua tingkat, maka menghasilkan kajian ketahanan daerah Provinsi DKI Jakarta seperti terlihat pada Tabel 30.
dengan indikator:
Tabel 29. Hasil Kajian Ketahanan Daerah di Provinsi DKI Jakarta
1) Tersedianya kebijakan, kapasitas teknis kelembagaan serta mekanisme penanganan darurat TOTAL NILAI INDEKS
NO PRIORITAS
bencana yang kuat dengan perspektif pengurangan risiko bencana dalam pelaksanaannya; PRIORITAS PRIORITAS

2) Tersedianya rencana kontinjensi bencana yang berpotensi terjadi yang siap di semua jenjang Memastikan bahwa pengurangan risiko bencana menjadi sebuah prioritas
1 nasional dan lokal dengan dasar kelembagaan yang kuat untuk 65,58 3
pemerintahan, latihan reguler diadakan untuk menguji dan mengembangkan program- pelaksanaannya

program tanggap darurat bencana; 2


Mengidentifikasi, mengkaji dan memantau risiko bencana dan meningkatkan
56,75 3
peringatan dini

19
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

TOTAL NILAI INDEKS Metode dalam pemetaan risiko dan kajian risiko bencana dapat dilihat pada Gambar 4.
NO PRIORITAS
PRIORITAS PRIORITAS

Menggunakan pengetahuan, inovasi dan pendidikan untuk membangun


3 38,12 2
suatu budaya keselamatan dan kapasitas disemua tingkat
4 Mengurangi faktor-faktor risiko yang mendasar 77,81 4
Memperkuat kesiapsiagaan terhadap bencana demi respon yang efektif di
5 49,97 2
semua tingkat
TOTAL NILAI PRIORITAS 57,65
LEVEL KETAHANAN DAERAH 3
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015

Berdasarkan Tabel 29, dapat diketahui bahwa hasil kajian ketahanan daerah di Provinsi DKI Jakarta
dalam menghadapi bencana yang berpotensi terjadi berada pada level 3 dengan total nilai prioritas
yaitu 57,65. Pencapaian level 3 tersebut diartikan bahwa komitmen pemerintah dan beberapa
komunitas tekait pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta telah tercapai dan didukung
dengan kebijakan sistematis, namun capaian yang diperoleh dengan komitmen dan kebijakan
tersebut dinilai belum menyeluruh hingga masih belum cukup berarti untuk mengurangi dampak
negatif dari bencana.

Untuk lebih mengoptimalkan upaya pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta, maka
capaian level tersebut perlu ditingkatkan ke level selanjutnya. Hal tersebut dilakukan karena
Gambar 4. Metode Pemetaan dan Kajian Risiko Bencana
kebijakan yang direkomendasikan merupakan pencapaian untuk level selanjutnya. Peningkatan level
capaian ketahanan daerah dilakukan agar upaya pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta
Pada Gambar 4, terlihat bahwa peta bahaya didapat dari indeks bahaya, peta kerentanan didapat dari
mengalami peningkatan pada masa yang akan datang.
penggabungan indeks penduduk terpapar dengan indeks kerugian, serta indeks kapasitas didapat
Indeks dan kelas kapasitas daerah berlaku sama untuk seluruh jenis bahaya di daerah Provinsi DKI dari komponen ketahanan daerah. Penggabungan indeks-indeks tersebut dilakukan dengan
Jakarta. Sementara itu, detail hasil pengkajian kapasitas daerah Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat menggunakan metode GIS. Sedangkan peta risiko bencana merupakan overlay (penggabungan) dari
pada Lampiran 1. Album Peta dan Matriks Kajian Risiko Bencana. peta bahaya, peta kerentanan dan peta kapasitas. Dari peta bahaya, peta kerentanan, peta kapasitas
dan peta risiko diturunkan hingga menghasilkan tingkat bahaya, tingkat kerentanan, tingkat kapasitas
3.3. PETA RISIKO BENCANA
dan tingkat risiko untuk seluruh bencana yang berpotensi terjadi. Tingkat-tingkat yang dihasilkan
Peta risiko bencana adalah peta petunjuk zonasi tingkat risiko bencana di suatu daerah pada waktu tersebut digunakan dalam pengkajian risiko bencana hingga menghasilkan kebijakan dalam rencana
tertentu. Penyusunan peta risiko bencana dapat dilakukan dengan melakukan penggabungan penanggulangan bencana daerah.
(overlay) peta bahaya, peta kerentanan dan peta kapasitas bencana. Dari hasil kajian peta risiko,
Pemetaan risiko bencana minimal memenuhi persyaratan sebagai berikut:
dapat ditentukan tingkat risiko bencana yang berpotensi terjadi di daerah.
1. Memenuhi aturan tingkat kedetailan analisis (kedalaman analisis di tingkat nasional minimal
Mekanisme penyusunan peta risiko bencana saling terkait dengan mekanisme penyusunan Dokumen
hingga kabupaten/kota, kedalaman analisis di tingkat provinsi minimal hingga kecamatan,
KRB. Peta risiko bencana menghasilkan landasan penentuan tingkat risiko bencana yang merupakan
kedalaman analisis di tingkat kabupaten/kota minimal hingga tingkat kelurahan/desa/nagari).
salah satu komponen capaian Dokumen KRB. Selain itu, dokumen kajian ini juga harus menyajikan
2. Skala peta minimal adalah 1:250.000 untuk provinsi; peta dengan skala 1:50.000 untuk
rekomendasi kebijakan minimum dalam rencana penanggulangan bencana daerah yang ditujukan
kabupaten/kota di Pulau Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi; peta dengan skala 1:25.000 untuk
untuk mengurangi jumlah penduduk terpapar, kerugian harta benda dan kerusakan lingkungan.
kabupaten/kota di Pulau Jawa, Bali dan Nusa Tenggara.

20
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

3. Dapat digunakan untuk menghitung jumlah jiwa terpapar bencana (jiwa).

4. Dapat digunakan untuk menghitung kerugian harta benda (rupiah) dan kerusakan lingkungan
(Ha).

5. Menggunakan 3 kelas interval tingkat risiko, yaitu tingkat risiko tinggi, sedang danrendah.

6. Menggunakan GIS dalam pemetaan risiko bencana.

Rangkuman seluruh peta risiko bencana nantinya akan menghasilkan peta risiko multi bahaya.
Pemetaan risiko multi bahaya dipersiapkan untuk mengkaji risiko yang berpotensi menimbulkan
kerugian pada suatu daerah apabila berbagai jenis bencana terjadi. Pemetaan ini dilakukan
berdasarkan penggabungan hasil kajian peta risiko untuk setiap sejenis bencana.

Pemetaan risiko multi bahaya dimaksudkan untuk mengetahui wilayah-wilayah yang rawan terhadap
berbagai bencana, khususnya wilayah yang memiliki kelas multi bahaya tinggi di daerah. Peta risiko
multi bahaya dihasilkan berdasarkan penjumlahan dari indeks-indeks risiko masing-masing bahaya.
Penjumlahan tersebut berdasarkan faktor-faktor pembobotan dari masing-masing bahaya.

Adapun peta risiko bencana yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Gambar 5
sampai Gambar 11, sedangkan pemetaan risiko multi bahaya dapat dilihat pada Gambar 12.

Gambar 5. Peta Risiko Bencana Banjir di Provinsi DKI Jakarta

21
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Gambar 6. Peta Risiko Bencana Cuaca Ekstrim di Provinsi DKI Jakarta Gambar 7. Peta Risiko Bencana Gelombang Ekstrim dan Abrasi di Provinsi DKI Jakarta

22
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Gambar 8. Peta Risiko Bencana Kegagalan Teknologi di Provinsi DKI Jakarta Gambar 9. Peta Risiko Bencana Gempabumi di Provinsi DKI Jakarta

23
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Gambar 10. Peta Risiko Bencana Tsunami di Provinsi DKI Jakarta Gambar 11. Peta Risiko Bencana Kekeringan di Provinsi DKI Jakarta

24
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

3.4. KAJIAN RISIKO BENCANA

Kajian risiko bencana dilakukan untuk mengidentifikasi bahaya dan kerentanan dari suatu daerah
yang dipadukan dengan kapasitas/kemampuan daerah tersebut dalam menghadapi potensi bencana,
serta menganalisa dan mengestimasi kemungkinan timbulnya potensi bencana. Selain itu juga untuk
mempelajari kelemahan dan celah dalam mekanisme perlindungan dan strategi adaptasi yang ada
terhadap bencana, serta untuk memformulasikan rekomendasi realistis langkah-langkah mengatasi
kelemahan dan mengurangi risiko bencana yang telah diidentifikasi. Proses kajian harus dilaksanakan
untuk seluruh bencana yang ada pada setiap daerah.

Untuk wilayah Provinsi DKI Jakarta, kajian risiko bencana pernah dilakukan sebelumnya. Kajian
risiko bencana tersebut tercantum dalam Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana Provinsi DKI
Jakarta tahun 2011. Pelaksanaan kajian tersebut dibatasi hingga 5 (lima) tahun perencanaan. Oleh
karena itu, kajian risiko yang dilakukan sekarang merupakan peninjauan ulang dan penyempurnaan
dari kajian sebelumnya sehingga ada beberapa perubahan metodologi yang digunakan.

Kajian risiko bencana perlu menyesuaikan dengan pengembangan dari kajian sebelumnya dengan
dasar metodologi yang lebih terarah dan terstruktur dalam skala nasional. Oleh karena itu, landasan
atau dasar metodologi yang digunakan dalam pengkajian risiko bencana tahun 2015selain
berpedoman pada Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 tahun 2012,
juga berdasarkan referensi pedoman pengkajian risiko bencana di kementerian/lembaga terkait PB
di tingkat nasional. Perubahan metodologi tersebut akan mempengaruhi pengkajian risiko bencana
yang dilakukan untuk wilayah Provinsi DKI Jakarta.

Tinjauan ulang dan penyempurnaan kajian risiko bencana dilakukan untuk melihat perkembangan
upaya pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta. Oleh karena itu, berikut akan dijabarkan
hasil kajian risiko bencana Provinsi DKI Jakarta tahun 2011 dan 2015 serta perubahan maupun
perkembangan kajian tersebut untuk melihat upaya-upaya pengurangan risiko bencana yang telah
dan akan dilakukan untuk masa yang akan datang di Provinsi DKI Jakarta.

3.4.1. Hasil Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011

Dalam Dokumen RPB Provinsi DKI Jakarta tahun 2011 tercatat 9 (sembilan) jenis potensi bencana,
namun untuk bencana konflik sosial tidak termasuk dalam penamaan 12 jenis bencana berdasarkan
Kerangka Acuan Kerja BNPB tahun 2015. Rekapitulasi hasil kajian risiko bencana Provinsi DKI Jakarta
yang dilakukan pada tahun 2011 dapat dilihat pada Tabel 31.

Gambar 12. Peta Risiko Multi Bahaya di Provinsi DKI Jakarta

25
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 30. Rekapitulasi Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011 berpotensi terhadap bencana tsunami. Tingkat bahaya tersebut diperoleh berdasarkan luas

NO JENIS BENCANA
TINGKAT TINGKAT TINGKAT TINGKAT terpapar bahaya maksimal yang direkap dari tingkat kabupaten/kota.
BAHAYA KERENTANAN KAPASITAS RISIKO
1 CUACA EKSTRIM TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI
2. Penentuan Tingkat Kerentanan
2 GEMPABUMI TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI
3 TSUNAMI SEDANG TINGGI RENDAH TINGGI Tingkat kerentanan bencana diperoleh dari penggabungan nilai kelas penduduk terpapar dan
4 GELOMBANG EKSTRIM DAN ABRASI TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI
kelas kerugian (fisik, ekonomi dan lingkungan) yang dilihat dari peta kerentanan bencana.
5 EPIDEMI DAN WABAH PENYAKIT SEDANG TINGGI RENDAH TINGGI
6 KEGAGALAN TEKNOLOGI TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI Adapun rekapitulasi analisa tingkat kerentanan seluruh bencana di Provinsi DKI Jakarta dapat
7 BANJIR TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI dilihat pada Tabel 32.
8 TANAH LONGSOR TINGGI TINGGI RENDAH TINGGI
Sumber: Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2011 Tabel 32. Tingkat Kerentanan Bencana di Provinsi DKI Jakarta
KELAS KELAS KELAS
TINGKAT
Tabel 30 menunjukkan bahwa pada tahun 2011, tingkat risiko seluruh potensi bencana di DKI JENIS BENCANA PENDUDUK KERUGIAN KERUSAKAN
KERENTANAN
TERPAPAR RUPIAH LINGKUNGAN
Jakarta berada pada level tinggi. Hal tersebut diperoleh berdasarkan penggabungan tingkat bahaya,
BANJIR TINGGI SEDANG SEDANG SEDANG
tingkat kerentanan dan tingkat kapasitas seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Jakarta. CUACA EKSTRIM TINGGI TINGGI - TINGGI
GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI TINGGI SEDANG TINGGI TINGGI
3.4.2. Hasil Kajian Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015 GEMPABUMI TINGGI TINGGI - TINGGI
KEGAGALAN TEKNOLOGI TINGGI - - TINGGI
Kajian risiko bencana dilakukan untuk menentukan tingkat risiko untuk seluruh potensi bencana KEKERINGAN TINGGI RENDAH TINGGI RENDAH
yang ada di Provinsi DKI Jakarta. Penentuan tingkat risiko tersebut dilihat berdasarkan komponen TSUNAMI TINGGI RENDAH SEDANG RENDAH

risiko yaitu bahaya, kerentanan dan kapasitas. Sumber : Hasil Analisa Tahun 2015

Berdasarkan Tabel 32, terlihat bahwa kerentanan seluruh potensi bencana di Provinsi DKI
1. Penentuan Tingkat Bahaya
Jakarta berada pada tingkat rendah, sedang dan tinggi. Hal tersebut diperoleh berdasarkan
Tingkat bahaya di Provinsi DKI Jakarta diperoleh dari nilai kelas bahaya yang dianalisa menjadi penggabungan kelas penduduk terpapar dengan kelas kerugian (kerugian fisik, ekonomi dan
sebuah tingkat untuk setiap potensi bencana. Adapun tingkat bahaya untuk seluruh bencana kerugian lingkungan). Adapun jenis bencana yang memiliki tingkat kerentanan tersebut
yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 31. dijabarkan sebagai berikut:

Tabel 31. Tingkat Bahaya di Provinsi DKI Jakarta a. Bencana yang memiliki tingkat kerentanan tinggi berpotensi terhadap bencana cuaca
TINGKAT ekstrim, gelombang ekstrim dan abrasi, gempabumi, kegagalan teknologi.
JENIS BENCANA
BAHAYA
1. BANJIR TINGGI b. Bencana yang memiliki tingkat kerentanan sedang berpotensi terhadap bencana banjir
2. CUACA EKSTRIM SEDANG
sdangkan,
3. GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI SEDANG
4. GEMPABUMI SEDANG c. Bencana yang memiliki tingkat kerentanan rendah berpotensi pada bencana kekeringan dan
5. KEGAGALAN TEKNOLOGI TINGGI
tsunami.
6. KEKERINGAN TINGGI
7. TSUNAMI RENDAH
3. Penentuan Tingkat Kapasitas
Sumber: Hasil Analisa Tahun 2015

Berdasarkan Tabel 31, terlihat bahwa bahaya untuk seluruh potensi bencana di Provinsi DKI Tingkat kapasitas Provinsi DKI Jakarta dalam menghadapi bencana yang berpotensi ditentukan

Jakarta berada pada tingkat rendah hingga tinggi. Bahaya tinggi berpotensi terhadap bencana berdasarkan pemetaan ketahanan daerah untuk seluruh bencana yang berpotensi. Adapun

banjir, kegagalan teknologi, dan kekeringan, bahaya sedang berpotensi terhadap bencana cuaca tingkat kapasitas Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada Tabel 33.

ekstrim, gelombang ekstrim dan abrasi, serta bencana gempabumi, sedangkan bahaya rendah

26
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Tabel 33. Tingkat Kapasitas Provinsi DKI Jakarta 3.4.3. Perkembangan Risiko Bencana Provinsi DKI Jakarta
TINGKAT
JENIS BENCANA Peninjauan ulang kajian risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta dilakukan untuk melihat
KAPASITAS
1. BANJIR SEDANG perkembangan upaya pengurangan risiko bencana. Tinjauan ulang tersebut lebih difokuskan pada
2. CUACA EKSTRIM SEDANG
tingkat risiko untuk masing-masing bencana yang berpotensi di Provinsi DKI Jakarta. Perkembangan
3. GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI SEDANG
4. GEMPABUMI SEDANG risiko bencana yang berpotensi dari tahun 2011 hingga 2015 dilihat dari Tabel 31 dan Tabel 35.
5. KEGAGALAN TEKNOLOGI SEDANG
Berdasarkan pengkajian risiko yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa perkembangan tingkat
6. KEKERINGAN SEDANG
7. TSUNAMI SEDANG risiko di Provinsi DKI Jakarta ada yang tetap dan mengalami penurunan untuk masing-masing potensi
Sumber : Hasil Analisa Tahun 2015 bencana. Hal tersebut terlihat bahwa pada pengkajian risiko bencana tahun 2011 risiko seluruh

Berdasarkan Tabel 33, diketahui bahwa kapasitas Provinsi DKI Jakarta dalam menghadapi potensi bencana yang dikaji berada pada tingkat tinggi, sedangkan pada pengkajian tahun 2015

seluruh bahaya yang berpotensi berada pada tingkat sedang . Dimana tingkat kapasitas tersebut berada pada tingkat sedang dan tinggi.

diperoleh dari ketahanan daerah berdasarkan Perka BNPB nomor 3 tahun 2012. Kapasitas Kondisi tersebut memperlihatkan bahwa upaya pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berada pada tingkat sedang, tingkat tersebut perlu lebih di mengalami peningkatan. Upaya tersebut perlu dioptimalkan lagi sehingga dapat lebih meminimalkan
tingkatkan guna memaksimalkan upaya pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta. risiko untuk setiap potensi bencana yang ada di Provinsi DKI Jakarta.

4. Penentuan Tingkat Risiko

Tingkat risiko bencana diperoleh dari penggabungan tingkat bahaya, tingkat kerentanan dan
tingkat kapasitas. Berikut ini matriks tingkat risiko seluruh bencana di Provinsi DKI Jakarta pada
Tabel 34.

Tabel 34. Tingkat Risiko Bencana di Provinsi DKI Jakarta

TINGKAT TINGKAT TINGKAT TINGKAT


JENIS BENCANA
BAHAYA KERENTANAN KAPASITAS RISIKO

BANJIR TINGGI SEDANG SEDANG TINGGI


CUACA EKSTRIM SEDANG TINGGI SEDANG TINGGI
GELOMBANG EKSTRIM & ABRASI SEDANG TINGGI SEDANG SEDANG
GEMPABUMI SEDANG TINGGI SEDANG SEDANG
KEGAGALAN TEKNOLOGI TINGGI TINGGI SEDANG TINGGI
KEKERINGAN TINGGI RENDAH SEDANG SEDANG
TSUNAMI RENDAH RENDAH SEDANG RENDAH
Sumber : Hasil Analisa Tahun 2015

Tabel 34 menunjukkan bahwa risiko untuk bencana-bencana yang berpotensi di Provinsi DKI
Jakarta dominan berada pada tingkat sedang dan tinggi. Dimana kelas risiko diperoleh dengan
menggabungkan kelas bahaya, kelas kerentanan dan kelas kapasitas. Perumusan untuk
mendapatkan kelas diatur dalam Pedoman Umum Pengkajian Risiko Bencana.

27
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

BAB Strategi tersebut dikelompokkan dalam kebijakan administratif dan kebijakan teknis. Kebijakan-kebijakan
tersebut saling mendukung dan saling terikat. Pembedaan sifat kebijakan bertujuan untuk memperjelas
IV maksud dan jenis kebijakan tanpa perlu memperjelas pembedaan ini dalam penulisan dokumen kebijakan
tersebut. Untuk lebih jelasnya skema penyusunan kebijakan penanggulangan bencana berdasarkan hasil

REKOMENDASI
pengkajian risiko bencana dapat dilihat pada Gambar 13.

Pengkajian risiko bencana merupakan dasar dalam penyusunan Rencana Penanggulangan Bencana dari
tingkat nasional hingga tingkat kabupaten/kota. Pada prinsipnya, fungsi dari kajian dan peta risiko bencana
adalah memberikan landasan yang kuat kepada daerah untuk mengambil kebijakan yang dibutuhkan untuk
meningkatkan kapasitasnya hingga mampu mengurangi jumlah jiwa terpapar serta mengurangi kerugian
harta benda dan kerusakan lingkungan bila bencana terjadi.

Kondisi penyelenggaraan penanggulangan bencana daerah memperlihatkan bahwa pada umumnya


beberapa komponen dasar pendukung penyelenggaraan penanggulangan bencana di suatu daerah masih
membutuhkan perkuatan. Selain itu, upaya penyelenggaraan penanggulangan bencana yang langsung
berpengaruh terhadap berkurangnya jumlah jiwa terpapar dan potensi kerugian harta benda dan
kerusakan lingkungan juga masih belum terfokus dan berdampak signifikan.

Melihat kondisi tersebut, maka dibutuhkan kebijakan-kebijakan dalam pencapaian penyelenggaraan


Gambar 13. Skema Penyusunan Kebijakan Penanggulangan Bencana di Provinsi DKI Jakarta
penanggulangan bencana di daerah. Penentuan kebijakan penanggulangan bencana berpedoman pada
Perka BNPB Nomor 2 Tahun 2012 yang disinkronkan dengan Rencana Nasional Penanggulangan Bencana Gambar 16 menunjukkan bahwa pengkajian risiko bencana dilakukan untuk menghasilkan kajian risiko
(RENAS-PB) Tahun 2015–2019. Berdasarkan pedoman tersebut, maka kebijakan penanggulangan bencana dan peta risiko bencana. Kajian dan peta tersebut akan menentukan arah rekomendasi kebijakan
daerah dikelompokkan menjadi 2 (dua), yaitu kebijakan yang bersifat administratif dan kebijakan yang penanggulangan bencana, baik itu kebijakan administratif maupun kebijakan teknis. Kebijakan
bersifat teknis. administratif terdiri dari 7 (tujuh) strategi generik dan kebijakan teknis terdiri dari 3 (tiga) strategi spesifik
Penentuan kebijakan tersebut didukung dengan 7 (tujuh) strategi yang ada dalam RENAS-PB, yaitu: (perbencana). Masing-masing strategi merupakan dasar menentukan capaian atau sasaran dalam
penanggulangan bencana.
1. Penguatan Kerangka Hukum Penanggulangan Bencana.
2. Pengarusutamaan Penanggulangan Bencana dalam Pembangunan.
4.1. KEBIJAKAN ADMINISTRATIF
3. Peningkatan Kemitraan Multi Pihak dalam Penanggulangan Bencana.
Kebijakan administratif merupakan kebijakan pendukung kebijakan teknis yang akan diterapkan
4. Pemenuhan Tata Kelola Bidang Penanggulangan Bencana.
untuk mengurangi potensi jumlah penduduk terpapar dan mengurangi potensi aset yang mungkin
5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana.
hilang akibat kejadian bencana pada suatu kawasan. Kebijakan administratif lebih mengacu kepada
6. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana.
pembangunan kapasitas daerah secara umum dan terfokus kepada pembangunan perangkat daerah
7. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana.
untuk mendukung upaya penyelenggaraan penanggulangan bencana untuk setiap bencana yang ada
di daerah tersebut.

28
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Kebijakan administratif disusun berdasarkan hasil kajian kapasitas daerah pada saat penentuan Provinsi DKI Jakarta perlu memastikan ketersediaan cadangan anggaran untuk kabupaten/kota
tingkat kapasitas. Dalam prosesnya, penentuan tersebut juga menghasilkan tindakan prioritas yang melalui mekanisme penggalangan bantuan dari pihak lain apabila terjadi bencana. Mekanisme
harus dilaksanakan dalam penyelenggaraan penanggulangan bencana daerah. Tindakan-tindakan penggalangan bantuan dilaksanakan untuk penanganan darurat bencana dan pemulihan pasca
prioritas yang teridentifikasi menjadi dasar penyusunan kebijakan yang bersifat administratif. bencana.

Berdasarkan hasil kajian kapasitas, terlihat bahwa Provinsi DKI Jakarta pada saat ini berada pada
4.1.2. Pengarusutamaan Penanggulangan Bencana dalam Pembangunan.
level 3 (Tabel 39). Oleh karena itu, dalam menentukan rekomendasi kebijakan penanggulangan
bencana level kapasitas tersebut dinaikkan satu level untuk seluruh indikator capaian dalam kajian  Mengarusutamakan kajian risiko bencana sebagai dasar pertimbangan pembangunan dan

kapasitas di Provinsi DKI Jakarta. Adapun rekomendasi kebijakan administratif dalam penanaman modal.

penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta dijabarkan sebagai berikut. Strategi ini bertujuan untuk mendayagunakan hasil kajian risiko bencana daerah sebagai dasar
dalam perencanaan pembangunan dan penanaman modal di Provinsi DKI Jakarta. Dengan kata
4.1.1. Penguatan Kerangka Hukum Penanggulangan Bencana.
lain, kajian risiko bencana yang telah dilakukan di Provinsi DKI Jakarta dijadikan sebagai dasar
 Menyusun aturan dan mekanisme pembagian kewenangan dan sumber daya antara pemerintah pengarusutamaan penanggulangan bencana dalam rencana pembangunan di Provinsi DKI Jakarta.
dan komunitas lokal secara relevan dan sistematis yang termaktub dalam Peraturan Daerah Dengan dilakukannya hal tersebut, maka perencanaan pembangunan di Provinsi DKI Jakarta telah
tentang Penanggulangan Bencana. memperhitungkan upaya pengurangan risiko bencana, sehingga bila bencana terjadi dampak
yang ditimbulkan akan berkurang.
Sasaran kebijakan dalam strategi ini bertujuan agar tersedianya kerangka hukum peraturan
operasional penanggulangan bencana di daerah. Berdasarkan hal itu, maka Pemerintah Provinsi Selain itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memastikan pendayagunaan hasil kajian risiko
DKI Jakarta perlu melakukan penyusunan aturan penanggulangan bencana di tingkat provinsi bencana kabupaten/kota juga diterapkan dalam rencana pembangunan di masing-masing wilayah
serta memastikan kabupaten/kota untuk melakukan penyusunan aturan tersebut. Selain itu, administrasi. Hal ini ditujukan untuk mengurangi dampak risiko yang akan timbul serta untuk
aturan penanggulangan bencana tersebut memuat mekanisme pembagian kewenangan dan menciptakan wilayah Provinsi DKI Jakarta ramah bencana.
sumber daya berdasarkan peran dan tanggung jawab antara pemerintah daerah dan komunitas
4.1.3. Peningkatan Kemitraan Multi Pihak dalam Penanggulangan Bencana.
lokal di Provinsi DKI Jakarta, sehingga penyelenggaran penanggulangan bencana dapat berjalan
secara efektif dan mandiri serta tidak terjadinya tumpang tindih penyelenggaraan  Mengintegrasikan pelajaran tentang pengurangan risiko bencana ke dalam mata pelajaran terkait.
penanggulangan bencana antara pemerintah provinsi maupun kabupaten/kota dengan komunitas
Pendidikan dan pengetahuan merupakan peran penting dalam rangka membangun masyarakat
lokal di Provinsi DKI Jakarta.
yang peduli pengurangan risiko bencana dan siaga bencana. Hal ini disebabkan karena
 Memperkuat ketersediaan cadangan anggaran daerah untuk pelaksanaan penanganan darurat pendidikan dapat meningkatkan pola pikir dan pengetahuan masyarakat terhadap upaya
bencana. penanggulangan bencana di daerahnya. Untuk mengubah pola pikir dan meningkatkan kapasitas

Masa penanganan darurat bencana membutuhkan ketersediaan cadangan anggaran yang cukup serta pengetahuan perlu dilaksanakan sejak usia dini secara berkelanjutan. Salah satu upaya

besar. Penyediaan anggaran tersebut terkait biaya tidak terduga tanggap darurat bencana. untuk mengoptimalkan hal tersebut adalah mengintegrasikan pelajaran pengetahuan dan budaya

Ketersediaan cadangan anggaran tersebut merupakan pemenuhan kebutuhan dasar dan pengurangan risiko bencana pada mata pelajaran di semua tingkat pendidikan di Provinsi DKI

melindungi kelompok-kelompok rentan terhadap dampak bencana yang seluruh wilayah berisiko. Jakarta. Pengaplikasian pengurangan risiko bencana diajarkan di lembaga pendidikan formal dan

Untuk mendukung ketersediaan cadangan anggaran tersebut, dibutuhkan mekanisme non formal, tidak hanya dalam bentuk teori tetapi juga berupa praktek-praktek. Pengetahuan

penyediaan, pengelolaan, dan pengawasan dana tanggap darurat yang diperkuat dalam bentuk tersebut harus mampu meningkatkan keterampilan komunitas sekolah dalam menangani

peraturan daerah terkait penyediaan dan pengelolaan cadangan anggaran di Provinsi DKI Jakarta. keadaan darurat bencana di sekolah.

Dengan adanya aturan tersebut, penyediaan anggaran untuk pemenuhan penanganan darurat Pemerintah Provinsi DKI Jakarta juga bertanggung jawab dalam memastikan tersedianya
bencana dapat diperoleh dan dilaksanakan dengan proses yang jelas. Selain itu, Pemerintah pedoman dan pendukung proses belajar mengajar terkait PRB di tatanan pendidikan formal. Hal

29
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

tersebut dilakukan untuk meningkatkan keterampilan komunitas sekolah dalam menangani 4.1.6. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana.
keadaan darurat bencana di sekolah, sehingga peningkatan pengetahuan dan budaya PRB dapat
Rekomendasi kebijakan administratif yang terkait dengan strategi ini di Provinsi DKI Jakarta
dilakukan sejak jenjang pendidikan di Provinsi DKI Jakarta.
dijabarkan sebagai berikut.:

4.1.4. Pemenuhan Tata Kelola Bidang Penanggulangan Bencana.  Melaksanakan latihan bersama (pemerintah, komunitas masyarakat, LSM, CSO dll) dalam uji coba
sistem peringatan dini bencana dengan melibatkan multi pihak yang dilakukan setiap tahun.
 Menjamin ketersediaan kualitas maupun kuantitas sumber daya terkait PRB (dana, sarana
prasarana dan personil) di setiap lembaga/institusi dan dapat dikerahkan untuk penanggulangan Untuk menjamin efektivitas sistem peringatan dini bencana di Provinsi DKI Jakarta maka perlu
bencana. dilakukan latihan dan uji coba sistem tersebut secara berkala. Pelaksanaan latihan dan uji coba
tersebut dilakukan dengan melibatkan seluruh institusi/lembaga dan pemangku kepentingan
Ketersediaan kualitas maupun kuantitas sumber daya terkait dengan PRB pada BPBD dan/atau
terkait PB di Provinsi DKI Jakarta secara berkala, sehingga pelaksanaan tata cara sistem
institusi terkait PB lainnya di Provinsi DKI Jakarta sangat dibutuhkan. Ketersediaan sumber daya
peringatan dini bencana dapat diketahui secara efektif serta informasi tersebut dapat disebarkan
yang memadai merupakan salah satu kunci upaya penyelenggaraan penanggulangan bencana bisa
pada masyarakat.
berjalan efektif. Hal ini berhubungan dengan maksimal dan optimalnya penyelenggaraan
penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta. Sasaran yang diharapkan dari kebijakan Selain itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memastikan percepatan pembangunan sistem
tersebut adalah ketersediaan kebutuhan sumberdaya yang terkait pengurangan risiko bencana peringatan dini untuk bencana-bencana yang berisiko tinggi di kabupaten/kota yang ada di
pada instansi dan institusi terkait seperti dana, sarana, prasarana dan personil di Provinsi DKI lingkup wilayah DKI Jakarta. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat di
Jakarta terpenuhi secara kualitas maupun kuantitas. Dengan tersedia dan terjaganya kualitas dan kabupaten/kota terkait bencana-bencana yang berisiko tinggi di masing-masing wilayah,
kuantitas tersebut maka Provinsi DKI Jakarta dapat siaga dalam upaya penanggulangan bencana. sehingga dapat mengurangi risiko bencana yang akan timbul.

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memastikan pemenuhan sumber daya (dana, sarana,  Menerapkan pengawasan dan evaluasi terhadap penyelenggaraan upaya penanganan darurat
prasarana, personil) di kabupaten/kota di lingkup wilayah DKI Jakarta. Dengan tersedianya bencana oleh PUSDALOPS maupun pemangku kepentingan lain yang terlibat di dalamnya.
sumber daya tersebut di kabupaten/kota maka optimalisasi upaya pengurangan risiko bencana
Pelaksanaan upaya penanganan darurat bencana yang dilakukan oleh PUSDALOPS maupun
secara menyeluruh di Provinsi DKI Jakarta akan terlaksana.
pemangku kepentingan lainnya di Provinsi DKI Jakarta perlu dilakukan pengawasan dan evaluasi.

4.1.5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana.


Hal ini dilakukan agar upaya penanganan darurat bencana yang pernah dilaksanakan lebih efektif
dan optimal sehingga mampu menekan dampak bencana yang timbul.
 Mendayagunakan hasil riset untuk memantau ancaman bencana dan menurunkan kerentanan
Tanpa ada lembaga yang memadai untuk membangun dan melaksanakan, maka upaya
daerah terhadap risiko multi bencana.
penanganan darurat bencana tidak akan berjalan efektif dalam menekan dampak negatif bencana.
Pendayagunaan hasil riset merupakan langkah penting dalam upaya peningkatan efektivitas Oleh karena itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memberi arahan dalam membentuk
pencegahan dan mitigasi bencana di Provinsi DKI Jakarta. Riset-riset terkait kebencanaan baik kelembagaan Pusdalops PB di setiap pemerintahan kabupaten/kota yang ada di wilayah DKI
yang dilakukan pemerintah maupun akademisi dapat menentukan metode yang lebih terarah dan Jakarta. Pembentukan PUSDALOPS tersebut harus didukung dengan adanya sumber daya yang
terukur dalam peningkatan upaya pencegahan dan mitigasi bencana di Provinsi DKI Jakarta. siaga 24/7 di setiap wilayah kabupaten/kota. Hal ini dilakukan untuk menekan dampak bencana
Selain itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memastikan kabupaten/kota dalam lingkup yang timbul.
wilayah provinsi juga menerapkan pendayagunaan hasil riset tersebut. Pendayagunaan hasil riset
 Menyusun Rencana Penanggulangan Kedaruratan Bencana untuk penanganan darurat bencana
di Provinsi DKI Jakarta ditujukan untuk memantau ancaman bencana dan menurunkan
yang memadukan seluruh prosedur operasi dari setiap institusi terkait penanganan darurat
kerentanan daerah terhadap risiko multi bencana yang mengancam wilayah Provinsi DKI Jakarta
bencana yang ada.
nantinya.

30
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

Untuk mengakomodir seluruh perencanaan pada masa tanggap darurat, maka Pemerintah Peningkatan kemitraan pemerintah dan dunia usaha perlu dioptimalkan dalam upaya
Provinsi DKI Jakarta diharapkan dapat menyusun Rencana Penanggulangan Kedaruratan Bencana pengurangan risiko bencana di Provinsi DKI Jakarta. Hal ini dilakukan untuk menunjang
(RPKB). Penyusunan RPKB merupakan salah satu amanah nasional dalam penyelenggaraan penyelenggaraan penanggulangan bencana di komunitas masyarakat terlaksana secara terukur,
penanggulangan bencana, yaitu tertuang pada Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang terarah dan terencana di Provinsi DKI Jakarta. Sinkronisasi penyelenggaraan penanggulangan
Penanggulangan Bencana Pasal 45 Ayat 2 butir (a). Penyusunan RPKB tersebut mencakup serta bencana antara pemerintah dan dunia usaha ditujukan untuk meningkatkan perencanaan dan
memadukan seluruh prosedur operasi dari setiap institusi terkait penanganan darurat bencana kebijakan dalam upaya pengurangan kerentanan bidang ekonomi dan produksi. Dengan kata lain,
yang ada di Provinsi DKI Jakarta. Penyusunan rencana ini lebih diarahkan pada persiapan dalam peran aktif dari kemitraan tersebut dibutuhkan dalam pengembangan perekonomian masyarakat
melaksanakan upaya penanganan kedaruratan bencana di Provinsi DKI Jakarta. dalam kelompok yang telah dibentuk baik pra maupun pasca bencana di Provinsi DKI Jakarta.

Penyusunan RPKB tersebut dilakukan dari tingkat provinsi hingga kabupaten/kota di Provinsi Agar penyelenggaraan penggulangan bencana terlaksana secara terpadu dan menyeluruh, maka
DKI Jakarta. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta selaku pemerintahan tertinggi di DKI Jakarta perlu Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu menjamin terbentuknya kemitraan antara pemerintah,
memastikan rencana tersebut tersusun untuk seluruh pemerintahan kabupaten/kota di lingkup dunia usaha dan masyarakat pada sektor ekonomi dan produksi terkait PRB di kabupaten/kota
Provinsi DKI Jakarta, sehingga persiapan dalam penanganan kedaruratan bencana mencakup dalam lingkup wilayah DKI Jakarta. Selain pembentukan kemitraan, Pemerintah Provinsi DKI
seluruh wilayah administrasi Provinsi DKI Jakarta. Jakarta juga pelu menjamin adanya perlindungan terhadap kegiatan-kegiatan ekonomi dan sektor
produksi yang berperan untuk membantu meningkatkan kapasitas komunitas dalam upaya
 Menyusun mekanisme pencatatan dan perekaman pelaksanaan penanganan darurat bencana
pengurangan risiko bencana di kabupaten/kota tersebut. Peran aktif dari dunia usaha dibutuhkan
sebagai kelengkapan prosedur operasi standar penanganan darurat bencana.
dalam pengembangan perekonomian masyarakat dalam kelompok yang telah dibentuk baik pra
Efektivitas penanganan darurat bencana membutuhkan pertukaran informasi dari seluruh pihak-
maupun pasca bencana. Hal ini dilakukan agar upaya pengurangan kerentanan ekonomi dapat
pihak terlibat dalam masa tanggap darurat bencana baik di daerah kejadian maupun di pusat
berjalan menyeluruh di seluruh wilayah Provinsi DKI Jakarta.
pengendali operasi. Untuk mendukung upaya tersebut, diperlukan pencatatan yang memadai
terhadap seluruh proses operasi kedaruratan bencana terhadap pihak-pihak terlibat. Proses 4.2. KEBIJAKAN TEKNIS
evaluasi operasi kedaruratan dilakukan melalui komunikasi yang jelas dari seluruh pihak terlibat
Kebijakan teknis diperoleh berdasarkan kajian dan peta risiko bencana. Rekomendasi kebijakan
untuk meningkatkan efekitivitas operasi darurat di kemudian hari. Selain itu, pelaksanaan
teknis didapatkan dari analisis yang dilakukan serta mengacu kepada peta risiko yang telah disusun.
penanganan darurat bencana ditujukan untuk seluruh wilayah Provinsi DKI Jakarta yang berisiko
Peta risiko bencana secara umum dapat memperlihatkan tingkat dan area yang perlu penanganan
bencana.
teknis setiap jenis bahaya. Berdasarkan hal tersebut maka dapat diberikan beberapa rekomendasi
Agar penyelenggaraan penanganan darurat bencana tersebut lebih optimal, Pemerintah Provinsi yang akan menjadi komponen kebijakan yang bersifat teknis dipertimbangkan untuk setiap bencana
DKI Jakarta perlu memastikan setiap kabupaten/kota melakukan penyusunan mekanisme yang pada level terendah pemerintahan.
memadukan seluruh prosedur operasi kedaruratan yang dilengkapi dengan pencatatan dan alat
Penentuan kebijakan teknis didukung dengan strategi yang ada pada RENAS-PB. Adapun strategi
untuk merekam untuk efektivitas pelaksanaan operasi darurat bencana. Hasil dari pencatatan dan
tersebut yaitu peningkatan efektivitas pencegahan dan mitigasi bencana, peningkatan kesiapsiagaan
perekaman seluruh proses operasi kedaruratan merupakan dasar dan evaluasi untuk meninjau
dan penanganan darurat bencana, dan peningkatan kapasitas pemulihan bencana. Strategi tersebut
ulang RPKB yang disusun agar dapat disempurnakan dan diperbaharui sesuai dengan kondisi
juga merupakan strategi pendukung dalam penentuan kebijakan administratif, namun bersifat umum.
lapangan.
Sedangkan untuk kebijakan teknis, strategi tersebut lebih diarahkan spesifik untuk setiap bencana

4.1.7. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana.


yang berpotensi di suatu daerah.

 Sinkronisasi program-program dunia usaha dan pemerintah dalam upaya meningkatkan


perekonomian dan sektor produksi masyarakat secara terencana, terukur dan terkoordinir dalam
pengurangan risiko bencana.

31
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

4.2.1. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana Optimalisasi operasi tanggap darurat juga menjadi hal yang utama menjadi perhatian Pemerintah
Provinsi DKI Jakarta. Beberapa kejadian yang menimbulkan bencana di Provinsi DKI Jakarta dapat
Sasaran dari strategi ini adalah diterapkannya upaya-upaya khusus untuk bencana yang telah
menjadi pembelajaran berharga dalam penyelenggaraan operasi tanggap darurat. Hal mendasar yang
dipetakan demi efektivitas pencegahan dan mitigasi bencana secara terstruktur, terukur dan
perlu dilakukan lebih kepada efektivitas yang perlu lebih ditingkatkan dalam proses kaji cepat
menyeluruh dalam kewenangan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Beberapa upaya telah dilakukan di
bencana, pencarian, penyelamatan dan evakuasi korban. Selain itu, juga dilakukan percepatan
Provinsi DKI Jakarta, namun masih perlu lebih dioptimalkan. Diperlukan adanya suatu arahan dalam
pemulihan dini terhadap kebutuhan dasar dan pemulihan fungsi darurat sarana dan prasana kritis.
melakukan berbagai upaya dalam peningkatan efektivitas pencegahan dan mitigasi bencana. Untuk
mencapai sasaran tersebut maka direkomendasikan beberapa upaya yang mengarah kepada 4.2.3. Peningkatan Kapasitas Pemulihan Bencana
pencegahan dan pengurangan kerentanan dalam menghadapi bencana.
Penyelenggaraan pemulihan dampak bencana merupakan proses yang memerlukan waktu dan
Pencegahan bencana dilaksanakan dengan memberikan perlakuan di sumber bencana yang dapat
tahapan yang cukup lama. Hal ini dikarenakan pemulihan bukan hanya dari rehabilitasi dan
menghilangkan bahaya sehingga kejadian bencana dapat dihilangkan. Pencegahan dilakukan berbeda
rekonstruksi infrastruktur namun lebih kepada normalisasi kehidupan pasca bencana. Oleh karena
untuk setiap jenis potensi bahaya. Selain itu, terdapat jenis bahaya yang tidak dapat dicegah seperti
itu, diperlukan langkah kongkrit dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam melakukan upaya
gempabumi, cuaca ekstrim dan gelombang ekstrim dan abrasi. Namun demikian, upaya pencegahan
optimalisasi pemulihan dampak bencana terutama yang bersifat masif dan menimbulkan kerugian
perlu dilakukan semaksimal mungkin untuk menghilangkan ancaman suatu bencana.
yang cukup besar.
Selain itu, juga dilakukan upaya pengurangan kerentanan yang berpotensi timbul akibat terjadinya
Dampak bencana yang bersifat masif memerlukan sebuah penyelenggaraan proses rehabilitasi dan
bencana. Upaya ini dapat dilakukan dengan melakukan mitigasi bencana melalui pembangunan zona
rekonstruksi terutama kepada infrastruktur yang rusak. Hal mendasar yang dilakukan adalah
penghalang antara potensi bencana dengan faktor risiko yang ada. Mitigasi dapat berupa struktural
pengkajian terhadap kerusakan dan kerugian dari dampak bencana. Selanjutnya Pemerintah Provinsi
yaitu dengan memperkuat bangunan dan insfrastruktur yang berpotensi terkena bencana seperti
DKI Jakarta dapat menyusun sebuah rencana aksi rehabilitasi dan rekonstruksi sesuai dengan
membuat kode bangunan, desain rekayasa dan lain-lain, maupun dengan melakukan mitigasi non
besaran dampak bencana yang ditimbulkan. Hal ini dilakukan agar pemulihan sarana dan prasarana
struktural dengan meningkatkan pemahaman akan besarnya potensi bencana, menjaga kepekaan dan
publik dan rekonstruksi rumah korban bencana dapat dilakukan lebih terarah dan efektif.
kesiapsiagaan agar melakukan tindakan akurat sebelum atau ketika bencana.
Upaya lain yang penting dilakukan dalam penyelenggaran pemulihan sosial, ekonomi, budaya dan
4.2.2. Peningkatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat Bencana lingkungan serta normalisasi kehidupan korban bencana. Perlu adanya langkah yang lebih terpadu
dari pemerintah untuk memulihkan kondisi tersebut. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dapat
Dalam penanganan darurat bencana perlu dilakukan beberapa langkah dalam menjamin efektivitas
melakukannya dari langkah awal dalam pengkajian jumlah korban dan kerusakan perekonomian dan
dari upaya yang dilakukan. Dalam artian, upaya yang dilakukan tidak hanya terfokus saat bencana
lingkungan. Selanjutnya dilakukan upaya pemulihan kesehatan dan kondisi psikologis dari korban
terjadi namun lebih kepada tahapan yang dilaksanakan agar dapat berjalan lebih efektif. Efektivitas
bencana yang selamat. Segala upaya yang dilakukan tidak terlepas dari tahapan yang dilakukan agar
dapat dilakukan dalam meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi bencana, optimalisasi tanggap
pemulihan dampak bencana dapat lebih dioptimalkan.
darurat bencana.

Upaya peningkatan kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana perlu dilakukan secara bertahap dan
berkesinambungan. Beberapa hal yang dapat dilakukan diantaranya pembangunan sistem peringatan
dini dan perkuatan sarana dan prasarana pendukung penanganan darurat. Selain itu, perlu
pengembangan dilakukan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam peningkatan kesiapsiagaan
terhadap beberapa potensi bahaya yang selama ini masih belum terpetakan. Hal ini dilakukan agar
bisa lebih tepat dalam menghadapi dan menangani kondisi pada saat tanggap darurat.

32
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

BAB
V

PENUTUP

Penyelenggaraaan penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta perlu diselaraskan dan didasarkan
kepada pangkajian risiko bencana. Data dan peta hasil kajian risiko bencana ini digunakan sebagai dasar
untuk menyusun kebijakan penanggulangan bencana untuk 5 (lima) tahun ke depan di Provinsi DKI Jakarta.
Data dan tingkat bahaya, kerentanan, kapasitas dan risiko bencana yang dihasilkan dalam pengkajian
berguna untuk mengurangi dampak korban jiwa, kerugian materil dan fisik serta lingkungan. Peta yang
dihasilkan digunakan untuk melihat gambaran wilayah yang berpotensi terkena dampak bencana.

Penyusunan kajian risiko bencana yang dilakukan di Provinsi DKI Jakarta berdasarkan standar pengkajian
risiko bencana serta mengikuti aturan yang berlaku. Kajian risiko bencana juga disusun secara
komprehensif dengan melibatkan instansi lintas sektoral. Hal ini dikarenakan data pendukung dalam
pengkajian yang dilakukan merupakan data-data yang berasal dari instansi dan lembaga yang berwenang
baik di daerah maupun di nasional. Selain itu, bentuk Dokumen Kajian Risiko Bencana dari segi penyajian
dilakukan secara ringkas, jelas dan mudah dipahami.

Hasil pengkajian risiko bencana yang dilakukan menunjukkan bahwa terjadi penurunan terhadap tingkat
risiko untuk setiap potensi bencana yang ada di Provinsi DKI Jakarta dari tahun 2011 dan 2015. Hasil
pengkajian risiko bencana tersebut merupakan langkah untuk menentukan arahan kebijakan
penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta yang lebih terfokus dan terarah untuk kedepannya.
Pelaksanaan arahan kebijakan penanggulangan bencana membutuhkan partisipasi semua pihak, mulai dari
pemerintah sampai pada lapisan masyarakat.

Kajian risiko bencana digunakan sebagai landasan dalam penyusunan rencana penanggulangan bencana
Provinsi DKI Jakarta. Oleh sebab itu, hasil pengkajian risiko ini dapat disepakati dan dilegalisasi oleh
pemerintah daerah agar penyelenggaraan penanggulangan bencana di Provinsi DKI Jakarta bisa lebih
terarah. Diharapkan dengan adanya perkuatan dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terhadap pengkajian
risiko bencana maka tercipta dasar dalam pengambilan kebijakan penanggulangan bencana. Kebijakan yang
diambil nantinya dapat lebih menyentuh kepada upaya pengurangan dampak korban bencana, kerugian
fisik dan ekonomi serta kerusakan lingkungan di Provinsi DKI Jakarta.

33
DOKUMEN KAJIAN RISIKO PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2016-2020

DAFTAR PUSTAKA

Peraturan:

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana. Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4723. Sekretariat Negara. Jakarta.

Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 2 Tahun 2012 tentang Pedoman Umum
Pengkajian Risiko Bencana. Badan Nasional Penanggulangan Bencana. Jakarta.

Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 3 Tahun 2012 tentang Panduan
Penilaian Kapasitas Daerah dalam Penanggulangan Bencana. Badan Nasional Penanggulangan
Bencana. Jakarta.

Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 9 Tahun 2011 tentang Badan Penanggulangan Bencana
Daerah Provinsi DKI Jakarta.

Website:

http://jakarta.bps.go.id/

http://dibi.bnpb.go.id/DesInventar/simple_results.jsp

http://www.jakarta.go.id/

http://bpbd.jakarta.go.id/

34

Anda mungkin juga menyukai