Anda di halaman 1dari 6

1.

Sekitar 60% tipikal orang dewasa adalah cairan (air dan elektrolit)

2. Perpindahan molekul dari tekanan atau konsentrasi tinggi ke konsentrasi rendah disebut? difusi

3. Senyawa yang jika larut dalam air akan pecah menjadi ion dan mampu membawa muatan listrik
disebut? elektrolit

4. Hormon utama yang mempengaruhi keseimbangan cairan dan elektrolit adalah? ADH dan Aldosteron

5. Manakah pernyataan dibawah ini yang benar tentang “Perangkat atau akses vena biasanya diinsersikan
ke dalam vena jugularis, subklavia atau internal dan masuk ke vena cava superior saja di atas atrium
kanan”? pemasangan kateter vena sentral

6. Saat mengajarkan pasien tentang makanan itu mempengaruhi keseimbangan cairan dan elektrolit,
perawat menjelaskan bahwa elektrolit terutama mengendalikan distribusi air ke seluruh tubuh. Apakah
elektrolit yang dimaksud? Natrium/sodium

7. Manakah pernyataan berikut yang benar tentang cairan konstituen darah?

      KONSTITUEN FUNGSI

Plasma
1. Air Medium transportasi; mangangkut panas
2. Elektrolit Eksitabilitas membran; distribusi osmotik
cairan intrasel dan ekstrasel; manyangga
perubahan pH

3. Nutrien, zat sisa, gas, hormone Diangkut dalam darah; gas CO2  darah
berperan dalam keseimbangan asam-basa

4. Protein plasma Secara umum, menimbulkan efek osmotic


yang penting dalam distribusi cairan
ekstrasel antara kompartemen vaskuler dan
intestisium; menyangga perubahan pH

4.1 Albumin Mengangkut banyak zat; memberi


kontribusi terbesar bagi tekanan osmotik
koloid
4.2 Globulin
4.2.1 Alfa dan Beta Mengangkut banyak zat; factor pembekuan;
molekul precursor inaktif

4.2.2 Gama Antibodi
4.3 Fibrinogen Prekursor inaktif untuk jaringan fibrin
pada bekuan darah

Elemen Selular
1. Eritrosit Mengangkut O2 dan CO2 (terutama O2)
2. Leukosit
2.1 Neutrofil Fagosit yang memakan bakteri dan debris
2.2 Eosinofil Menyerang cacing parasit; penting dalam
reaksi alergi

2.3 Basofil Mengeluarkan histamin, yang penting


dalam reaksi alergi, dan heparin yang
membantu membersihkan lemak dari darah
dan mungkin berfungsi sebagai
antikoagulan

2.4 Monosit Dalam transit untuk menjadi makrofag


jaringan
2.5 Limfosit
2.5.1 Limfosit B Pembentukan antibodi
2.5.2 Limfosit T Respons imun seluler
3. Trombosit Hemostasis

8. Tubuh menghilangkan kelebihan sodium melalui organ? ginjal

9. Ion apakah yang menggambarkan kadar/derajat asam & basa cairan? hidrogen

10. Seorang pasien dengan berat 65 kg datang ke klinik dan membutuhkan 2400 ml cairan RL. Berapa
tetes infus yang dibutuhkan jika kebutuhan cairan pasien dicapai dalam waktu 12 jam? (Faktor tetes
otsuka 15 tetes) 50 tetes/menit

11. Seorang pasien 60 kg dirawat di ICU dengan post op laparatomi hari kedua, kesadaran compos
mentis, TD: 110/70 mmHg, HR: 90x/menit, RR: 20x/menit T: 37℃. Saat ini terpasang NGT terbuka
cairan berwarna kuning kehijauan sebanyak 200 cc, terpasang kateter dengan jumlah urin terpasang
drainage dan terdapat cairan merah sebanyak 100 cc. Pasien terpasang infus dextrose 5% drip antrain 1
ampul/kolf: 2000 cc/24 jam. Terpasang kateter urine dengan jumlah urin 1700 cc, pasien juga mendapat
tranfusi darah WB 300cc. Pasien juga mendapat antibiotik 2x1 gram di encerkan dalam nacl 50cc setiap
kali pemberian. Berapakah balance cairan pasien tersebut? -200cc

12. Seorang pasien 30 tahun dirawat di ruang flamboyan. Dari hasil pengkajian didapatkan data turgor
turun, mukosa kering, tanda-tanda vital TD 90/60 Nadi: 111 x/menit dan oliguria. Menurut jarell &
carabesi termasuk pada derajat dehidrasi? Ringan-sedang
13. Cairan dari saluran cerna bisa masuk ke dalam pembuluh darah karena ada proses apa? absorbsi

14. Seorang pasien 16 tahun datang dengan keluhan diare, apabila diare dibiakan saja akan
mengakibatkan? Dehidrasi / konstipasi

15. Dehidrasi akan menghasilkan sinyal haus ke? otak

16. Jenis sumber nutrisi yang kaya akan energi dan pelindung organ tubuh terhadap suhu, seperti
pembuluh darah, saraf, organ dan lain-lain. lipid

17. Zat gizi yang berfungsi untuk pertumbuha dan perbaikan sel dan jaringan serta sebagai larutan yang
menjaga keseimbangan osmotik plasma. Protein

18. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun dibawa oleh ibunya ke poliklinik gizi. Dari hasil pengkajian
didapatkan data anak susah makan, hanya mau makanan tertentu saja dan kekurangan protein. Perawat
kemudian memberikan pendidikan kesehatan kepada orang tua mengenai jenis nutrisi bagi anak sesuai
dengan usianya.

19. Jenis vitamin yang yang jika jumlahnya kurang dari kebutuhan tubuh dapat menyebabkan lamanya
proses penyembuhan luka adalah…. Vit C / Vit K

20. Seorang perempuan berusia 34 tahun, datang ke Poliklinik Gizi untuk melakukan pemeriksaan. Dar
hasil pemeriksaan didapatkan data bahwa pasien mengalami malnutrisi yang disebabkan karena
disporposi kolesterol.

21. Seorang laki-laki berusia 45 mengeluh mual dan muntah lebih dari 3 kali. Pasien manjadi tidak selera
makan dan badan terasa lemas, posi makan yang dihabiskan hanya 2 sdm. Dari kasus di atas, apakah
intervensi yang dilakukan perawat untuk meningkatkan asupan nutrisi pada pasien tersebut?

22. Seorang laki-laki berusia 18 tahun dengan BB 56 kg dan TB 160. Dari pernyataan diatas, berapakah
kebutuhan kalori pada laki-laki tersebut? 13,392 / 1510,8 / 1504,248

23. Seorang perempuan berusia 15 tahun datang ke poliklinik gizi. Dari hasil pemeriksaan antropometri
didapatkan BB 50 kg dan TB 150 cm. 20,143 / 1334,6 / 1309,693

24. Pemberian total parenteral nutrisi (TPN) diberikan pada pasien dengan kondisi…..

- pasien sangat kekurangan gizi tanpa asupan oral lebih dari 1 minggu

- pankreatis berat

- radang usus berat (crohn’s disease dan ulcerative colitis)

- operasi usus yang ekstensif

- obstruksi usus kecil

- kehamilan

- pasien dengan cedera di kepala


25. Jalur khusus perifer yang digunakan sebagai regimen CPN dan aman untuk pemberian TPN
adalah…. Vena median basilica atau vena sefalis dan berujung di vena subklavian

26. Jenis cairan infuse yang berfungsi untuk menjaga suhu tubuh sentral pada anestesi dan isofluran
terutama pada kandungan asetatnya pada saat pasien dibedah. Cairan ini biasa digunakan pada pasien
dengue, trauma, dehidrasi berat, dan syok hemoragic. Dari pertanyaan di atas, apakah jenis cairan
tersebut? asering

27. Kontra indikasi pemasangan NGT adalah……

- pasien dengan maxillofacial injury atau fraktur basis crani fossa anterior

- pasien dengan riwayat striktur esophagus dan varises esophagus

- pasien dengan tumor esophagus

28. NGT pada saat pemasangan NGT?

29. Apakah yang harus dilakukan oleh perawat untuk mengetahui apakah NGT terpasang tepat pada
lambung?

30. Berapa cc udara yang harus dimasukkan pada saat pemasangan NGT? 5-10 cc

31. Seorang laki-laki berusia 34 tahun mengalami fraktur tibia dekstra. Pasien sudah dilakukan tindakan
operasi dan saat ini memasuki masa pemulihan. TD : 120/70 mmHg, denyut nadi 76 x/menit, frekuensi
nafas 18 x/mnt dan suhu tubuh 36,6OC. Apakah jenis ambulasi dini yang paling tepat untuk kasus di atas?

32. Seorang laki-laki berusia 67 tahun dirawat di rumah. Saat dikaji klien mengalami gangguan
keseimbangan. TD : 120/70 mmHg, denyut nadi 76 x/menit, frekuensi nafas 18 x/mnt dan suhu tubuh
36,6OC.

33. Seorang laki-laki berusia 17 tahun mengalami fraktur pada kedua ekstermitas bawah. Pasien sudah
dilakukan tindakan operasi dan saat ini memasuki masa pemulihan. TD : 120/70 mmHg, denyut nadi 76
x/menit, frekuensi nafas 18 x/mnt dan suhu tubuh 36,6OC.

34. Seorang laki-laki berusia 35 tahun mengalami sesak nafas. Pasien dengan riwayat TB Paru. Saat
dikaji terdengar ronkhi pada paru kiri dan kanan. TD : 120/70 mmHg, denyut nadi 76 x/menit, frekuensi
nafas 28 x/mnt dan suhu tubuh 36,6OC. Terpasang oksigen nasal kanul 4 liter permenit. Perawat
mengangkat masalah keperawatan bersihan jalan nafas tidak efektif

35. Seorang perempuan berusia 24 tahun post partum. Perawat melakukan personal hygiene area genitalia
untuk membersihkan sisa perdarahan. Pasien mengatakan kalau perdarahan sudah berurang Apakah posisi
yang paling tepat diberikan untuk tindakan keperawatan di atas ? dorsal recumbent atau litotomi

36. Seorang laki-laki berusia 36 tahun mengalami fraktur femur. Pasien menunjukkan gejala syok, antara
lain akral dingin, pucat, penurunan tekanan darah, berkeringat, nadi lemah dan cepat. Masalah
keperawatan yang diangkat pad kasus di atas adalah risiko syok Apakah posisi yang paling tepat
diberikan untuk mengatasi masalah keperawatan di atas ? trandelenberg

37. Seorang laki-laki berusia 56 tahun dengan stroke hemoragik. Pasien mengalami kelemahan
ekstermitas bagian kanan. Perawat melakukan tindakan ROM Pasif pada bahu. Perawat telah melakukan
tindakan fleksi dan ekstensi bahu. Apakah langkah selanjutnya untuk tindakan di atas ?

38. Seorang perempuan berusia 61 tahun dengan penurunan kesadaran. Perawat melakukan tindakan
ROM Pasif pada jari tangan. Perawat membengkokkan jari-jari tangan dan ibu jari kearah telapak tangan
(tangan menggenggam. Apakah langkah selanjutnya untuk tindakan di atas ?

39. Perawat melakukan gerakan meletakkan satu tangan di bawah tumit dan menekan kaki klien dengan
lengan Anda untuk menggerakkannya ke arah kaki. Seperti gambar di bawah ini Apakah istilah gerakan
tersebut ?

40. Seorang laki-laki berusia 52 tahun, terdapat tumor pada medulla spinalis. Saat dikaji pasien
mengalami kelumpuhan pada ekstermitas bagian bawah. Pasien sudah 1 bulan di rumah. Perawat
melakukan tindakan ROM Pasif. Apakah tujuan dari tindakan keperawatan di atas ?

41. Seorang laki-laki berusia 66 tahun mengalami penurunan kesadaran. Saat dikaji pasien memiliki
riwayat stroke non hemoragik dan mengalami kelemahan pada ekstermitas bagian kanan. Perawat
melakukan ROM Pasif Manakah urutan yang paling tepat dilakukan pada tindakan keperawatan di atas?

42. Seorang laki-laki berusia 46 tahun dirawat di ruang penyakit dalam. Pasien post amputasi kaki
kanannya sampai dibawah lutut karena ganggren diabetik. TD 140/70 mmHg, frekuensi nafas 18 x/menit,
frekuensi nadi 76 x/menit dan suhu 36,9OC. Apakah alat bantu jalan yang paling tepat dianjurkan pada
kasus di atas ? kruk

43. Seorang perempuan berusia 25 tahun dirawat di ruang penyakit dalam. Perawat menjemput pasien
yang baru selesai dilakukan operasi laparatomi dan dipindahkan ke ruang perawatan. TD 110/70 mmHg,
frekuensi nafas 24 x/menit, frekuensi nadi 84 x/menit dan suhu 36,2OC. Apakah posisi yang paling tepat
diberikan pada kasus di atas ? suspinasi

44. Seorang laki-laki berusia 27 tahun post op apendictomi (operasi usus buntu). Pasien merasakan nyeri
hebat dan dokter menyarankan memberikan obat dengan posisi sims. TD 140/70 mmHg, frekuensi nafas
20 x/menit, frekuensi nadi 86 x/menit dan suhu 36,5OC. Apakah alasan tindakan pada kasus di atas ?

45. Seorang laki-laki berusia 31 tahun dirawat di ruang penyakit dalam. Dokter ingin melakukan
pemeriksaan fisik terkait keluhan pasien yang diduga mengalami hemoroid. TD 130/70 mmHg, frekuensi
nafas 18 x/menit, frekuensi nadi 76 x/menit dan suhu 36,9OC. Apakah posisi yang paling tepat diberikan
pada pemeriksaan kasus di atas ? genu pectoral

46. Seorang perempuan berusia 46 tahun mengalami obesitas. Pasien berkonsultasi dengan perawat untuk
memilih alat bantu berjalan. TD 120/70 mmHg, frekuensi nafas 18 x/menit, frekuensi nadi 80 x/menit
dan suhu 36,6OC. Apakah jenis alat bantu berjalan yang paling tepat diberikan pada kasus di atas ?
walker

Soal kasus untuk pertanyaan nomor 17 dan 18:


Seorang perempuan berusia 67 tahun post op fraktur fibia dekstra. Perawat setiap hari melakukan
tindakan Range of Motion pada ekstermitas yang normal. TD 110/70 mmHg, frekuensi nafas 20 x/menit,
frekuensi nadi 80 x/menit dan suhu 36,6OC.

47. Apakah tujuan utama dari tindakan mandiri yang dilakukan oleh perawat pada kasus di atas ?
mempertahankan atau memelihara kekuatan otot

48. Berapakah idealnya pemberian tindakan tersebut dilakukan ?

Soal kasus untuk pertanyaan nomor 19 dan 20 :

Seorang perawat ingin melakukan tindakan ROM. Perawat melakukan observasi terhadap kondisi pasien.
Tindakan ini bertujuan untuk mengidentifikasi apakah tindakan tersebut dapat dilakukan atau tidak pada
pasien.

49. Apakah kontraindikasi yang dapat dilihat pada tindakan di atas ?

50. Manakah bagian yang paling pertama dilakukan tindakan tersebut ?

Anda mungkin juga menyukai