Anda di halaman 1dari 3

Lucy Febriyanti

18075073

Fungsi fungsi BK

A. Soal Objektif
1. Upaya membantu peserta didik memperoleh pembelaan atas hak dan atau
kepentingannya yang kurang mendapat perhatian…
a. fungsi pemahaman
b. fungsi pencegahan
c. fungsi pengetasan
d. fungsi advokasi 
Kunci Jawaban : d

2. Tujuan layanan informasi terkait dengan fungsi-fungsi yang paling dominan dan
paling langsung diemban layanan informasi…
a. fungsi pemahaman
b. fungsi pencegahan
c. fungsi pengetasan
d. fungsi advokasi
Kunci Jawaban : a

3. Membantu peserta didik mengatasi masalah yang dialaminya adalah salah satu fungsi
pelayanan bimbingan dan konseling dalam…
a. Pemahaman
b. Pencegahan
c. Pengentasan
d. Pengembangan dan pemeliharaan
Kunci Jawaban : c

4. Proses pemberian bantuan yang berlangsung melalui wawancara dalam


serangkaian pertemuan langsung dan tatap muka antara guru/konselor dengan klien
sehinggamemperoleh pemahaman yang lebih baik terhadap dirinya disebut….
a. Bimbingan
b. Konseling
c. Bimbingan dan Konseling
d. Konsultasi
Kunci Jawaban : b

5. Berikut ini yang bukan termasuk fungsi bimbingan dan konseling adalah…
a. Fungsi perubahan
b. Fungsi pengentasan
c. Fungsi pencegahan
d. Fungsi advokasi
Kunci Jawaban : a

B. Soal Essai
1. Secara garis besar program-program tersebut dikembangkan, disusun dan
diselenggarakan melalui tahap-tahap apa saja?
Jawab :

1) Identifiksasi permasalahan yang mungkin timbul


2) Mengidentifikasi dan menganalisis sumber-sumber penyebab timbulnya masalah-
masalah
3) Mengidentifikasi pihak-pihak yang dapat membantu pencegahan masalah tersebut
4) Menyusun rencana program pencegahan
5) Pelaksanaan dan monitoring
6) Evaluasi dan laporan

2. Bimbingan dan konseling dapat berfungsi pemeliharaan dan pengembangan, maksud


dari kalimat tersebut adalah..
Jawab : Layanan yang diberikan dapat membantu para siswa dalam emngembangkan
keseluruhan pribadinya secara lebih terarah dan mantap, terpelihara dan
terkembangankannya berbagai potensi positif peserta didik dalam rangka
perkembangan dirinya secara mantap dan berkelanjutan. Dalam fungsi ini hal-hal
yang dipandang sudah bersifat positif dijaga agar tetap baik dan dimantapkan. Dengan
demikian diharapkan agar siswa dapat mencapai perkembangan kepribadian secara
optimal.

3. Apa fungsi advokasi dalam BK?


Jawab : Memberikan pembelaan kepada konseli atau sekelompok konseli agar
konseli mendapakan semangat dan bangkit daam sebuah harapan sehingga
permasalahan yang terjadi tidak menjadikan konseli terpuruk danakan mendapatkan
masalahyang baru. Bentuk pembelaan bukan berarti membenarkan apa yang
dilakukannya itu benar tetapi memberikan pemahaman/pengarahan terhadap
permasalahan yang dihadapi oleh konseli, sebagai guru yang melayani setiap
permasalahan yang dihadapi oleh konseli harus memberikan pembelaan agar
mendapatkan kenyamanan itu maka dengan mudah menyelesaikan masalah yang ada.

Anda mungkin juga menyukai