Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( PRA SIKLUS )

Satuan Pendidikan : SDN 2 PARUNGSEAH


Kelas / Semester : IV / 2
Mata Pelajaran : PKn
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit
Hari/Tanggal : 19 Februari 2020

A. Kompetensi Inti (KI)

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya.

KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,


dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
dan tetangganya.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati


(mendengar, melihat, membaca dan menanya) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah, dan tempat bermain.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas,


sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator

3.4 Mengidentifikasi berbagai bentuk 3.4.1 Menjelaskan bentuk


keragaman suku bangsa, sosial, keberagaman rumah adat dari
dan budaya di Indonesia yang beberapa daerah di Indonesia.
terikat persatuan dan kesatuan. 3.4.2 Menyebutkan keunikan rumah
adat dari beberapa daerah di
Indonesia.

4.4 Menyajikan berbagai bentuk 4.4.1 Menyajikan bentuk


keragaman suku bangsa, sosial, keberagaman pakaian adat
dan budaya di Indonesia yang di Indonesia.
terikat persatuan dan kesatuan.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan bentuk keberagaman rumah adat dari beberapa
daerah di Indonesia minimal 5 daerah.
2. Siswa dapat menyebutkan keunikan pakaian adat dari beberapa daerah
di Indonesia.minimal 5 daerah.
3. Siswa dapat menyajikan bentuk keberagaman pakaian adat di Indonesia.

D. Materi Pembelajaran
1. Keragaman Suku Bangsa di Daerah Setempat
Negara Indonesia adalah negara kepulauan. Pulau-pulau di Indonesia
berjumlah 13. 667 pulau besar dan kecil. Pulau-pulau itu membentang dari
Sabang sampai Merauke. Dahulu, orang Indonesia berasal dari nenek
moyang yang sama. Yaitu bangsa Yunani. Kemudian mereka berpencar.
Karena berada di tempat yang letaknya terpisah-pisah oleh alam baik
gunung, hutan, laut maupun sungai, maka terbentuklah berbagai suku
bangsa. Suku bangsa tersebut memiliki adat istiadat dan budaya yang
berbeda satu dengan yang lain. Secara fisik pun kadang memiliki ciri khas
tersendiri.
2. Keragaman Budaya di Daerah Setempat
Budaya dan kebudayaan adalah semua hasil pengolahan akal pikiran,
perasaan dan kehendak dari manusia. Akal pikiran, perasaan, dan
kehendak disebut dengan istilah cipta, rasa, dan karsa. Budaya ada yang
berbentuk fisik atau jasmani. Contohnya pakaian, rumah adat dan alat
musik. Ada pula budaya yang berbentuk non fisik atau rohani. Contohnya
kepercayaan, bahasa, adat istiadat atau tradisi dan pengetahuan. Bentuk-
bentuk budaya yang biasa terdapat di tiap suku bangsa antara lain sebagai
berikut.
a. Rumah Adat
Di tiap daerah atau suku bangsa biasanya memiliki rumah adat yang
khas. Namun seiring dengan perkembangan jaman, rumah-rumah adat ini
biasanya sulit kita temukan di daerah perkotaan. Kita dapat melihat
seluruh rumah adat yang ada di Indonesia di Taman Mini Indonesia Indah,
Jakarta. Contoh rumah adat adalah Rumah Joglo di Jawa Tengah, Rumah
Honai di Papua, Rumah Gadang di Sumatera Barat dan rumah Tongkonan
di Sulawesi Selatan.
E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Pembelajaran Konvensional
2. Model Pembelajaran : ceramah
3. Metode Pembelajaran : Tanya jawab, dan pemberian tugas

F. Sumber dan Media Pembelajaran

 Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Keragaman di Negeriku Kelas 4


(Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).

 Buku Siswa Tema : Indahnya Keragaman di Negeriku Kelas 4 (Buku


Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahulua  Guru memberikan salam dan mengajak 10 menit


n semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan
mengisi lembar kehadiran dan memeriksa
kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang ”Indahnya
Keragaman di Negeriku”.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya,
mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.

Inti  Siswa membaca teks tentang rumah 40 menit


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

adat suku Manggarai.


 Siswa bersama teman sebangku
menuliskan pengetahuan baru dari teks
yang telah dibaca.
 Siswa diajak bertanya jawab
mengenai rumah adat di daerah tempat
tinggal siswa.
 Siswa berdiskusi kelompok tentang
bentuk, bahan pembuat, dan keunikan dari
rumah adat daerah mereka.
 Setiap wakil kelompok
menceritakan hasil diskusi kelompok di
depan kelas.
 Siswa mencermati teks bacaan
tentang keragaman rumah adat di
Indonesia.
 Siswa tidak harus menghafalkan
seluruh nama rumah adat ini.
 Guru membimbing siswa
mengamati gambar beberapa rumah adat
di Indonesia.
 Siswa secara berkelompok mencari
informasi tentang daerah asal rumah adat
tersebut serta keunikannya.
 Siswa menceritakan daerah asal dan
keunikan dari setiap rumah adat di depan
kelas secara bergantian.

Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit


rangkuman hasil belajar selama sehari
 Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari (untuk mengetahui hasil
ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa
untuk menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

agama dan keyakinan masing-masing


(untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)

H. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Jurnal
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis (Uraian)
c. Penilaian Keterampilan : Produk
2. Instrumen Penilaian
a. Sikap
No Tannggal Nama Siswa Catatan Perilaku Butiran Sikap Tindak Lanjut
1.
2.

b. Bentuk Penilaian Soal Tes Isian.

No IPK Soal Kunci Jawaban Skor

1. 3.4.1 Menjelaskan Rumah Gadang 1


Nama rumah adat yang
keberagaman
memiliki ciri atap seperti
pakaian adat dari
tanduk kerbau dari injuk
beberapa daerah
adalah rumah adat?
di Indonesia.

2. 3.4.1 Menjelaskan Jawa Barat 1


keberagaman
pakaian adat dari
beberapa daerah
di Indonesia.

Gambar rumah adat


disamping berasal dari
daerah ?
3. Rumah Musalaki 1
3.4.2 Menyebutkan Rumah yang memiliki
keunikan keunikan atapnya berbentuk
pakaian adat kerucut dan biasanya
dari beberapa dijadikan tempat tinggal
daerah di kepala suku adalah rumah
Indonesia. adat?

4. Papua Barat 1
3.4.2 Menyebutkan Rumah adat Honai
keunikan merupakan rumah adat yang
pakaian adat memiliki keunikan tidak
dari beberapa memliki jendela. Berasal dari
daerah di manakah rumah adat Honai?
Indonesia.

5. 3.4.1 Mengidentifikasi Rumah Pura 1


keberagaman
pakaian adat dari
beberapa daerah
di Indonesia.
Nama rumah adat
disamping adalah?

Skor Maksimal 5

Pedoman Pensekoran.

NA =
∑ skor yang diperoleh siswa x 100
∑ skor maksimal
c. Keterampilan
Keaktifan siswa saat diskusi

Aspek Baik Sekali(4) Baik(3) Cukup (2) Perlu Bimbingan


(1)

Pengetahuan Dapat Dapat Dapat Dapat


nama Pakaian menyebutkan 5 menyebutkan 4 menyebutkan 3 menyebutkan 2
daerah nama rumah nama rumah nama rumah nama rumah adat
adat adat adat

Keaktifan Menunjukan Menunjukan Menunjukan Sama sekali tidak


antusiasme dan antusiasme keaktifan menunjukan
aktif dalam tetapi tidak hanya jika keterlibatan
diskusi aktif dalam ditanya dalam kegiatan
diskusi diskusi

Sukabumi, 19 Februari 2020,

Mengetahui,

Kepala SDN 2 Parungseah Supervisior 1 Supervisior 2 Mahasiswa

Wahyu Hidayat S.Pd.I Yani Nurcahyani, M.Pd Risha Nuraeni


NIP.196005271982041002 NIP. 1985100120090120001 NIM. 836371238
TES FORMATIF
PRA SIKLUS

Nama Siswa :
Kelas / Semester :
Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)
Hari/Tanggal :

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat !.

1. Nama rumah adat yang memiliki ciri atap seperti tanduk kerbau dari injuk
adalah rumah adat?

2.
Gambar rumah adat disamping
berasal dari daerah ?

3. Rumah yang memiliki keunikan atapnya berbentuk kerucut dan biasanya


dijadikan tempat tinggal kepala suku adalah rumah adat?

4. Rumah adat Honai merupakan rumah adat yang memiliki keunikan tidak
memliki jendela. Berasal dari manakah rumah adat Honai?

5. Nama rumah adat disamping


adalah?
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS BELAJAR SISWA

Hari/Tanggal : Rabu / 26 Februari


Materi Pokok : Keberagaman Budaya
Indonesia
Kelas/Semester : IV / 2
Siklus/Pertemuan : 1

Petunjuk Pengisian : Berilah tanda checklist √ untuk setiap


deskriptor yang nampak
Kriteria Penskoran :
-        Skor 1 diberikan jika X ≤ 20%
-        Skor 2 diberikan jika 20% < X ≤ 40%
-        Skor 3 diberikan jika 40% < X ≤ 60%
-        Skor 4 diberikan jika 60% ≤ 80%
-        Skor 5 diberikan jika X > 80%
Dengan X adalah banyaknya siswa yang aktif melakukan aktivitas sesuai
descriptor

Skor
Skor
No Aspek yang dinilai Indikator
1 2 3 4 5
1 Kesiapan siswa untuk menerima materi
pelajaran
a.       Masuk kelas tepat waktu
b.      Menyiapkan perlengkapan belajar
c.       Tidak melakukan pekerjaan lain yang
akan mengganggu proses belajar
2 Antusiasme siswa dalam mengikuti
kegiatan diskusi kelompok
a.       Menyimak seluruh informasi yang
disampaikan oleh guru
b.      Tidak mengobrol dengan teman dalam
kelompok kecuali membahas bahan
pelajaran
c.       Memberikan tanggapan terhadap apa yang
disampaikan oleh guru
3 Aktivitas siswa dalam kegiatan diskusi
kelompok
a.       Mengajukan pendapat pada saat diskusi
kelompok
b.      Melaksanakan diskusi kelompok sampai
batas waktu yang ditentukan
c.       Memperlihatkan hasil diskusi kelompok
pada guru
Skor
Skor
No Aspek yang dinilai Indikator
1 2 3 4 5
4 Aktivitas siswa dalam memecahkan
masalah
a.       Mengerjakan LKS yang diberikan secara
diskusi
b.      Memastikan semua anggota kelompok
sudah menguasai materi dalam LKS
c.       Menanyakan hal-hal yang belum
dipahami pada masalah di LKS
5 Aktivitas siswa dalam mengerjakan soal
latihan
a.       Mengerjakan soal latihan yang diberikan
b.      Mengacungkan tangan untuk maju
menjawab soal latihan di papan tulis
c.       Memberi tanggapan atas jawaban dari
soal-soal yang telah dikerjakan oleh
temannya
6 Partisipasi siswa dalam menutup
kegiatan pembelajaran
a.       Membuat kesimpulan materi yang telah
diberikan
b.      Memperbaiki atau menambah kesimpulan
temannya jika kesimpulan temannya masih
kurang lengkap
c.       Mencatat kesimpulan atau rangkuman
materi yang diberikan
JUMLAH

Kreteria penilaian ditetapkan sebagai berikut.

Kreteria Kualifikasi Keputusan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas Pedoman pensekoran :


Sukabumi, 26 Februari 2020
41-60 Cukup Tidak Tuntas Mengetahui, jumlah skor yang didapat
Supervisiorx 2,
100%
jumlah
Kepala Sekolah SDN semua skor
2 Parungseah,
21-40 Kurang Tidak Tuntas

Wahyu Hidayat S.Pd.I


NIP.196005271982041002
LEMBAR OBSERVASI SIKAP BELAJAR SISWA

Penilaian

A. Teknik Penilaian
1. Penilaian sikap Lembar Observasi
2. Penilaian Pengetahuan Tes
3. Penilaian Keterampilan Unjuk Kerja
B. Instrumen Penilaian
1. Sikap
No Tanggal Nama Siswa Catatan Butir Sikap Tindak
Perilaku Lanjut

2. Pengetahuan
Skor Maksimal 100

Jumlah Skor yang diperoleh


x 100
Skor Maksimal

Konversi Nilai Predikat Klasifikasi


(skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)

a. Menulis kalimat / ungkapan permintaan maaf. Kunci jawaban disesuaikan


dengan jawaban siswa.
b. Mengemudi satuan baku untuk mengukur

Anda mungkin juga menyukai