Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

PROGRAM STUDI S1 PERBANKAN SYARIAH


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
UIN RADEN FATAH PALEMBANG

Alamat : Jl. Prof Dr.K.H. Zainal Abidin Fikry Km. 3,5 Palembang 30126
HALAMAN PENGESAHAN

PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PEMBIAYAAN


KEPEMILIKAN RUMAH (KPR iB MUAMALAT) DENGAN AKAD
MURABAHAH PADA BANK MUAMALAT KANTOR CABANG UTAMA
KOTA PALEMBANG

Sebagai salah satu syarat telah melaksanakan PPL di Bank Muamalat Kantor
Cabang Utama Kota Palembang

Program Studi S1 Perbankan Syariah

Oleh :

RIFANI KALVIAN 1720603143

Mengetahui,
Dosen Pembimbing Lapangan Pembimbing Lapangan

Disfa Lidian Handayani, S.E.I., M.E.I Akbar Tri Pratama, SKM


NIDN. 2002078903 NIP. 131300

Ketua Program Studi Perbankan Syariah

Rika Lidyah, SE, M.Si, AK, CA


NIP. 197504082003122001
PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN
PROGRAM STUDI S1 PERBANKAN SYARIAH
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG

LOKASI : BANK MUAMALAT KCU PALEMBANG


PERIODE : MARET
DPL : DISFA LIDIAN HANDAYANI, SE.I. M.S.E

Nama : Rifani Kalvian


NIM : 1720603143

Datang Pulang
Hari/Tanggal Ket
Jam Paraf Jam Paraf
Pada tanggal 23 Maret sampai dengan 31 Maret 2020 Bank Muamalat terpaksa
memberhentikan kegiatan PPL berdasarkan himbauan dari pemerintah untuk work
from home akibat adanya wabah COVID-19.

Palembang, 16 April 2020


Instruktur Lapangan

(Akbar Tri Pratama, SKM)


NIP. 131300

KEGIATAN HARIAN MAHASISWA


Kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dilaksanakan selama 22 hari
kerja. Adapun hari kerja efektif adalah Senin sampai dengan Jum’at pada pukul
07.00 WIB sampai dengan 17.00 WIB. Namun untuk jadwal efektif kegiatan
Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dilaksanakan selama 15 hari dikarenakan
keputusan pihak bank menyatakan bahwa 7 hari selanjutnya pemberian materi
dilaksanakan work from home sebagai cara pencegahan penyebaran wabah
COVID-19.

HARI/ JAM JENIS KEGIATAN TANDA


TANGAN
TANGGAL
Senin, 02 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi (perkenalan


mahasiswa magang)
08.00-12.00 1. Pembagian kelompok
pada bagian Operasional,
RFC dan Bisnis

2. Pembekalan oleh
pimpinan KCU Bank
Muamalat Palembang
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Perkenalan lingkungan
Bank Muamalat

2. Absen pulang
Selasa, 03 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa bersama


4. Briefing pagi (perkenalan
mahasiswa magang bagian
Operasional di Bank
Muamalat KCP Plaju)
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang perbedaan Bank
Konvensional dan Bank
Syariah oleh Pimpinan
Cabang Plaju

2. Pelatihan mengenai
produk-produk Bank
Muamalat melalui web
khusus yang diberikan oleh
mbak Herda (Supervisor)
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Mendampingi nasabah
melakukan pembukaan
rekening

2. Rekap dokumen formulir

rabungan rekening nasabah

3. Rekap dokumen formulir


Mobile Banking Nasabah

4. Absen pulang
Rabu, 04 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing Pagi
08.00-12.00 1. Mengenal jenis-jenis slip
setoran, penarikan dan
transfer

2. Membantu mengganti
angka persentase nisbah di
papan nisbah.
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Diskusi materi tentang
perbedaan cek, giro, deposito

2. Diskusi mengenai standar


layanan teller dan customer
service

3. Absen pulang
Kamis, 05 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Menyusun berkas nasabah

2. Membantu melipat uang


kertas pecahan 50.000 dan
100.000
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Mempelajari menghitung
uang secara cepat dalam
jumlah yang banyak (teller)

2. Diskusi tentang
mekanisme perbedaan
penarikan uang melalui
ATM dan teller

3. Absen pulang
Jumat, 06 Maret 2010 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Membantu pegawai RS.
Muhammadiyah melakukan
pembayaran ke teller

2. Membantu merapikan
berkas sesuai daftar nama
nasabah
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Pemberian materi tentang
Customer Service oleh Mbak
Vina (CS)

2. Foto bersama dengan


karyawan KCP Plaju Bagian
Operasional

3. Kembali ke Kantor
Cabang Utama

4. Review kegiatan selama


satu minggu bersama Bapak
Akbar

5. Absen pulang
Senin, 09 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk
2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing Pagi
08.00-12.00 1. Mengenal alur
pembiayaan

2. Penyampaian materi
tentang pembiayaan oleh
Bapak Dedi
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Penyampaian materi
tentang pembiayaan
bermasalah oleh Bapak
Alfian

2. Absen pulang
Selasa, 10 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang financing oleh Mbak
Liza

2. Mendampingi nasabah
melakukan pembukaan
rekening
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Penyampaian materi
tentang appraisal oleh Bapak
Andra

2. Absen pulang
Rabu, 11 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang Settlement oleh
Mbak Anggi
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Mendampingi nasabah
melakukan pembukaan
rekening

2. Penyampaian materi
tentang produk financing dan
funding oleh Bapak Akbar

3. Absen pulang
Kamis, 12 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang Virtual Account oleh
Bapak Akbar

2. Mendampingi nasabah
melakukan pembukaan
rekening
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Penyampaian materi
tentang Komite Pembiayaan
oleh Bapak Sahlan

2. Absen pulang
Jumat, 13 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang Collection oleh
Bapak Edward
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Penyampaian materi
tentang Proses Financing
Admin oleh Mbak Weni

2. Review kegiatan selama


satu minggu bersama Bapak
Akbar

3. Absen pulang
Senin, 16 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Penyampaian materi
tentang Dasar Perbankan
Syariah oleh Bapak Akbar

2. Mempelajari brosur KPR


iB Muamalat
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 3. Penyampaian materi
tentang Wealth Management
oleh Bapak Chaki

4. Absen pulang
Selasa, 17 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing Pagi
08.00-12.00 1. Berangkat menuju Bank
Muamalat Cabang Pembantu
Baturaja
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Menyusun dan merapikan
berkas nasabah

2. Foto Bersama karyawan


Bank Muamalat Cabang
Pembantu Baturaja

3. Kembali ke kantor dan


absen pulang
Rabu, 18 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama


4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Rekap dokumen formulir
pembukaan buku tabungan

2. Rekap dan stempel


formulir penarikan nasabah
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Rekap kertas lembaran
uang Rp. 100.000

2. Rekap BI Checking
nasabah Bank Muamalat

3. Absen pulang
Kamis, 19 Maret 2020 07.00-08.00 1. Absen Masuk

2. Membaca Asmaul Husna

3. Mengaji dan Doa Bersama

4. Briefing pagi
08.00-12.00 1. Rekap dokumen nasabah
KPR iB Muamalat
12.00-13.00 ISOMA
13.00-17.00 1. Rekap data nasabah
pembukaan rekening

2. Mendampingi nasabah
melakukan pembukaan
rekening

3. Absen pulang

Palembang, 16 April 2020


Pembimbing Lapangan

Akbar Tri Pratama, SKM

NIP. 131300

Anda mungkin juga menyukai