Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Taman Dewasa


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : VII/Ganjil
Materi Pokok : Teks Prosedur
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan (3 Jp)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar
3.6 Menelaah struktur dan aspek kebahasaan teks prosedur tentang cara melakukan sesuatu dan
cara membuat (cara memainkan alat musik / tarian daerah, cara membuat kuliner khas
dareah, dll) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.6 Menyajikan data rangkaian kegiatan ke dalam bentuk teks prosedur (tentang cara
memainkan alat musik daerah, tarian daerah, cara membuat cendrawasih, dll) dengan
memperhatikan struktur, unsur kebahasaan dan isi secara lisan dan tulis
Indikator pencapaian kompetensi (IPK)
KD 3.6
3.6.1 Menguraikan struktur teks prosedur dan ciri bagian – bagiannya
3.6.2 Menyimpulkan prinsip penggunaan kata / kalimat / paragraf pada teks prosedur
3.6.3 Menelaah hasil melengkapi teks prosedur dari segi struktur dan kaidah bahasa
3.6.4 Menentukan dan memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca

KD 4.6
4.6.1 Merencanakan penulisan teks prosedur
4.6.2 Menulis teks prosedur dengan memperhatikan pilihan kata, kelengkapan struktur, dan
kaidah penggunaan kata, kalimat / tanda baca / ejaan
4.6.3 Memeragakan secara lisan cara melakukan / membuat dengan memerhatikan

C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menguraikan struktur tulis prosedur dan ciri bagian-bagiannya
2. Perserta didik dapat menyimpulkan prinsip penggunaan kata / kalimat / paragraf pada teks
prosedur
3. Peserta didik dapat menelaah hasil melengkapi teks prosedur dari segi struktur dan kaidah
bahasa
4. Peserta didik dapat menentukan dan memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, ejaan,
dan tanda baca
5. Peserta didik dapat merencanakan penulisan teks prosedur
6. Peserta didik dapat menulis teks prosedur dengan memperhatikan pilihan kata, kelengkapan
struktur, dan kaidah penggunaan kata, kalimat / tanda baca / ejaan
7. Peserta didik dapat memeragakan secara lisan cara melakukan / membuat dengan
memerhatikan

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Struktur teks prosedur
b. Karatristik tiap bagian teks prosedur
c. Contoh cara melengkapi teks prosedur
d. Perinsip penggunaan kata kerja, kata benda, kata sambung urutan, kalimat perintah,
kalimat saran, kalimat larangan dalam teks prosedur
e. Contoh penggunaan tanda baca / ejaan baik yang salah maupun yang benar
f. Contoh langkah penyusunan teks prosedur
g. Contoh veriasi judul pada teks prosedur
h. Contoh variasi tujuan, bahan dan alat, langkah pada teks prosedur
2. Materi pembelajaran pengayaan
1. Praktik melengkapi struktur teks prosedur (melengkapi bagian identifikasi, gambaran
umum, prosedur bagian)
2. Praktik melengkapi kata / kalimat
3. Praktik membuat telaah ketepatan struktur dan penggunaan bahasa / tanda baca / ejaan
pada teks prosedur
4. Praktik menulis teks prosedur dari objek sekitar yang diamati
5. Praktik menyunting dan memperbaiki teks yang dibaut

3. Materi pembelajaran remedial


a. Struktur teks prosedur
b. Karatristik tiap bagian teks prosedur
c. Contoh cara melengkapi teks prosedur
d. Perinsip penggunaan kata kerja, kata benda, kata sambung urutan, kalimat perintah,
kalimat saran, kalimat larangan dalam teks prosedur
e. Contoh penggunaan tanda baca / ejaan baik yang salah maupun yang benar
f. Contoh langkah penyusunan teks prosedur
g. Contoh veriasi judul pada teks prosedur
h. Contoh variasi tujuan, bahan dan alat, langkah pada teks prosedur

E. Metode Pembelajaran
Metode : Grup investigasi
F. Media Pembelajaran
1. Media / alat
Teks prosedur
2. Bahan
a. Kertas Manila 2 lembar
b. Kertas HVS sejumlah siswa

G. Sumber Belajar
a. Kemdikbud ….. Bahasa Indonesia …… kelas VII Jakarta Kemdikbut halaman 81-119
b. Alwi, Hasan.2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia Jakarta: Balai ustaka
c. Permendiknas no.50 tahun 2015. “Pedoman Umum Ejaan yang Disempurnakan”.
d. Darmawati, Uti dan Y. Budi Artati.20136. PR Bahasa Indonesia. Klaten: Intan Pariwara

H. Langkah-langkah pembelajaran
Pertamuan ketiga : 3 jp
a. Kagiatan pendahuluan (10 menit)
1. Peserta didik dan guru berdoa sebelum memulai pelajaran.
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik.
3. Peserta didik diajak melakukan gerakan tubuh (senam ringan) atas petunjuk guru
2. Peserta didik diajak bertanya jawab tentang bentuk teks prosedur dalam kehidupan sehari-
hari.
3. Peserta didik diajak bertanya jawab tentang struktur teks prosedur.
4. Peserta didik menerima penyampaian garis besar cakupan materi, kegiatan yang akan
dilakukan, dan tujuan pembelajaran.
5. Peserta didik menerima penyampaian lingkup penilaian yaitu sikap dan pengetahuan.

b. Kegiatan inti (100 menit)


1. Peserta didik mengamati struktur teks prosedur
2. Peserta didik mengamati struktur teks prrosedur
3. Peserta didik menanyakan hal-hal yang terkait tentang struktur teks prosedur yaitu
tinjauan, bahan dan alat, langkah penutup
4. Peserta didik menanyakan cara menentukan dan memperbaiki kesalahan teks
5. Peserta didik membaca teks prosedur yang berjudul “Cara Membuat Bubur Manado” dan
“Cara Membuat Angklung”
6. Secara berkelompok peserta didik berdiskusi cara menentukan dan memperbaiki kesalahan
penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca
7. Peserta didik memajang hasil diskusi di papan yang disediakan
8. Peserta didik menyajikan hasil diskusi kelompok di depan kelas secara bergantian dan
kelompok lain member tanggapan dan komentar

c. Kegiatan Penutup (10 menit)


1. Peserta didik bersama guru menyimpulkan butir-butir pokok tentang teks prosedur
2. Peserta didik bersama guru melakukan identifikasi keunggulan dan kelemahan kegiatan
pembelajaran pada hari ini
3. Peserta didik menerima umpan balik dalam proses pembelajaran mengenai teks prosedur
4. Peserta didik menerima tugas dari guru mencari contoh teks prosedur di majalah, Koran
atau dibuku
5. Peserta didik menerima penyampaian kegiatan belajar yang dikerjakan sebagai PR yaitu
menjawab pertanyaan teks prosedur yang terdapat pada LKS
6. Peserta didik menerima apresiasi dari guru hasil kerja kelompok terbaik dengan cara yang
bisa memotivasi peserta didik

I. Penilaian hasil pembelajaran


1. Teknik penilaian
a. Penilaian sikap, peduli dilakukan dengan teknik deskripsi / jurnal
b. Penilaian pengetahuan dilakukan dengan teknik tes tulis / uraian
c. Penilaian pengetahuan dilakukan dengan teknik kinerja

2. Instrumen Penilaian
Pertemuan ketiga
a. Instrumen jurnal

Jurnal perkembangan sikap peduli


Nama Sekolah : SMP Taman Dewasa
Kelas / Semester : VII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2017-2018

SKOR
No Waktu Nama Siswa Catatan Pribadi Sangat Kurang
Peduli
Peduli Peduli
1 Adhe Bagus Pranata

Dst.

Keterangan : A : Sangat peduli


B : Peduli
C : Kurang Peduli
b. Instrumen Uraian
Bacalah teks berikut dengan seksama kemudia kerjakan soal yang mengikutinya !
Instrumen penilaian :
1. Tentukan kesalahan penulis teks dilihat dari ketetapan struktur !
2. Perbaikilah penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca dalam teks prosedur !
3. Susunlah teks prosedur secara tepat !

Cara Membuat Bubur Manado.


Bumbu menado adalah salah satu kuliner khas Sulawesi Utara bubur menado menggunakan cara
pokok beras yang diberi tambahan sayuran yang menambah cita rasa. Membuat bubur manado
tidaklah sulit, berikut prosedur membuat bubur menado.
Bahan dan bumbu :
1. Nasi merah 400 gram
2. Singkong, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
3. Ubi ungu, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
4. Sereh digeprek 2 batang
5. Kangkang, petik daunnya, rajang kasar, ikat
6. Bayam cuci petik daunnya / ikat
7. Jagung manis dipipil 1 buah
8. Air 1500 Ml

Alat
1. Panci
2. Pisau
3. Baskom

Cara membuat :
1. Masakkan air 3-5 cm dipermukaan beras yagn telah dicuci bersih rebus hingga setengah
matang
2. Masukkan potongan singkong, jagung dan ubi jalar. Rebus kembali sampai matang
3. Aduklah sampai bubur mengental
4. Masukkan satu persatu sayuran kedalam bubur masak terus sampai seluruhnya matang dan
bubur cukup kental
5. Angkat dan bubur manado siap dihidangkan
6. Bubur manado paling enak dihidangkan ditemani ikan asin dan kerupuk.
Bubur manado yang enak dan juga gurih sudah bisa dinikmati bersama keluarga di rumah.
Biasanya bubur manado enak di makan pada malam hari atau ketika sarapan (makan pagi)
bagaimana ! mudah bukan, cara membuatnya selamat mencoba !
Rubrik penskoran / penilaian pengetahuan

NO DESKRIPSI SKOR
1 - Peserta didik dapat mengurutkan struktur bagian tujuan 2
dengan tepat
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian 1
tujuan dengan tepat
2 - Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian 2
bahan dan alat dengan tepat
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan stuktur bagian 1
bahan dan alat dengan tepat
3 - Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian 2
langkah-langkah dengan tepat
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan stuktur bagian 1
langkah-langkah dengan tepat
4 - Peserta didik dapat mengurutkan struktur bagian penutup 2
dengan tepat
- Peserta didik tidakdapat mengutamakan bagian penutup 1
dengan tepat

skor yang diperoleh


Nilai : x 100
skor maksimum

: 8 x 100
8
: 100
LEMBAR KERJA SISWA

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Kelas / Semester : VII / Ganjil
Nama siswa :

1.
2.
3.
4.
5.

A. Tujuan Pembelajaran
1. Menjelaskan rincian struktur teks prosedur
2. Mendata kesalahan penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca
3. Memperbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca

B. Kegiatan Siswa
1. Sebutkan dan jelaskan struktur teks prosedur !
2. Datalah dan perbaiki kesalahan penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca !

Teks
Cara Membuat Bubur Menado.
Bumbu menado adalah salah satu kuliner khas Sulawesi Utara bubur menado menggunakan cara
pokok beras yang diberi tambahan sayuran yang menambah cita rasa. Membuat bubur manado
tidaklah sulit, berikut prosedur membuat bubur menado.
PEDOMAN PENILAIAN
KISI-KISI PENILAIAN TES URAIAN DAN KINERJA

Nama Sekolah : SMP Muhammadiyah 1 Probolinggo


Kelas / semester : VII/Ganjil
Tahun pelajaran : 2017--2018
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Teknik
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Penilaian
1 3.6 Menelaah struktur dan a. Struktur teks 1. Disajikan teks - Tes
aspek kebahasaan teks prosedur prosedur, siswa dapat - Uraian
prosedur tentang cara b. Karakteristik menyebutkan struktur
melakukan sesuatu dan tiap bagian teks teks dengan tepat
cara membuat (cara prosedur
memainkan alat musik, c. Contoh cara
tarian daerah, cara melengkapi teks
membuat kuliner khas prosedur 2. Disajikan teks - Tes
daerah, dll) dari berbagai d. Prinsip prosedur, siswa dapat - Uraian
sumber yang dibaca dan penggunaan mendata dan
didengar kata kerja, kata memperbaiki kata,
benda, kata kalimat, ejaan dan
2 4.6 Menyajikan sambung tanda baca dengan
datarangkaian kegiatan urutan, kalimat tepat
kedalam lain bentuk tes perintah,
prosedur (tentang cara kalimat saran,
memainkan alat musik kalimat -
daerah, tarian daerah, larangan dalam Kinerja
cara membuat teks prosedur
cinderamata, dll) dengan e. Contoh
memperhatikan struktur, penggunaan
unsur kebahasaan, dan tanda baca /
isi secara lisan dan tulis ejaan baik yang
salah maupun
yang benar
f.
g. Contoh variasi
judul pada teks
prosedur
h. Contoh variasi
tujuan, saham
dan alat,
langkah pada
teks prosedur
RUBRIK PENSORAN KINERJA

No Aspek yang dinilai Deskripsi teks prosedur Skor


1 Judul Judul menyatakan proses membuat / prduk 4
Judul ditulis dengan huruf awal huruf kapital
Judul tanpa mengunakan titik
Judul sesuai isi
2 Tujuan Bagian awal teks indah berisi tujuan 4
- Menyatakan tujuan/apa yang akan dibuat/dilakukan
- Tidak terdapat kesalahan kata/kalimat
- Tidak terdapat kesalahan tanda baca
3 Langkah-langkah - Bagian inti berupa langka penelasan proses dari awal 4
sampai akhir tercapainya sesuatu produk/cara melakukan
(lengkap)
- Tiap langkah dipaparkan secara rinci
- Tiao langkah jelas dan tidak menimbulkan penafsiran
yang berbeda
- Langkah menggunakan kalimat yang komunikatif
sehingga mudah dipahami urutannya
- Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda baca/ejaan 4
- Tidak terdapat kesalahan tanda baca/ejaan
4 Penutup Bagian penutup 4
- Membuat kalimat ucapan memotifasi dan selama
membaca
- Pendapat berkaitan dengan isi teks sebelunmnya
- Tidak terdapat kesalahan struktur kalimat
- Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda baca/ejaan
SKOR MAKSIMUM 20

Penskoran :
4 : Jika terdapat semua unsur
3 : Jika terdapat 3 unsur
2 : Jika terdapat 2 unsur
1 : Jika terdapat 1 unsur
LEMBAR KERJA SISWA
Kelompok
1.
2.
3.
4.
5.

Aspek yang Jawaban


No Deskripsi teks prosedur
dinilai Ya Tidak
1 Judul Judul menyatakan proses membuat / prduk
Judul ditulis dengan huruf awal huruf kapital
Judul tanpa mengunakan titik
Judul sesuai isi
2 Tujuan Bagian awal teks indah berisi tujuan
- Menyatakan tujuan/apa yang akan dibuat/dilakukan
- Tidak terdapat kesalahan kata/kalimat
- Tidak terdapat kesalahan tanda baca
3 Langkah-langkah - Bagian inti berupa langka penelasan proses dari
awal sampai akhir tercapainya sesuatu produk/cara
melakukan (lengkap)
- Tiap langkah dipaparkan secara rinci
- Tiao langkah jelas dan tidak menimbulkan
penafsiran yang berbeda
- Langkah menggunakan kalimat yang komunikatif
sehingga mudah dipahami urutannya
- Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda
baca/ejaan
- Tidak terdapat kesalahan tanda baca/ejaan
4 Penutup Bagian penutup
- Membuat kalimat ucapan memotifasi dan selama
membaca
- Pendapat berkaitan dengan isi teks sebelunmnya
- Tidak terdapat kesalahan struktur kalimat
- Tidak terdapat kesalahan penggunaan tanda
baca/ejaan
SKOR MAKSIMUM
skor yang diperoleh
Skor akhir : x 100
skor maksimum

20
x 100
20
:

: 100
3. Pembelajaran remedial danpengayaan
a. Pebelajaran remedial
remedial dilakukan dengan pembelajaran ulang dan bimbingan perorangan
pembelajaran ulang
menulis bersama bagian-bagian teks prosedur
bimbingan perorangan
strktur teks prosedur
karateristik tiap bagian teks prosedur
b. Pembelajaran pengayaan
menyimpulkan teks prosedur

Probolinggo, 16 Juli 2018


Mengetahui:
Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. MOCHAMAD YANTO, M.Pd. BUDI MULYONO, S.Pd., M.Pd


Cara Membuat Bubur Manado.
Bumbu menado adalah salah satu kuliner khas Sulawesi Utara bubur menado menggunakan cara
pokok beras yang diberi tambahan sayuran yang menambah cita rasa. Membuat bubur manado
tidaklah sulit, berikut prosedur membuat bubur menado.
Bahan dan bumbu :
1. Nasi merah 400 gram
2. Singkong, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
3. Ubi ungu, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
4. Sereh digeprek 2 batang
5. Kangkang, petik daunnya, rajang kasar, ikat
6. Bayam cuci petik daunnya / ikat
7. Jagung manis dipipil 1 buah
8. Air 1500 Ml

Alat
1. Panci
2. Pisau
3. Baskom

Cara membuat :
1. Masakkan air 3-5 cm dipermukaan beras yagn telah dicuci bersih rebus hingga setengah
matang
2. Masukkan potongan singkong, jagung dan ubi jalar. Rebus kembali sampai matang
3. Aduklah sampai bubur mengental
4. Masukkan satu persatu sayuran kedalam bubur masak terus sampai seluruhnya matang dan
bubur cukup kental
5. Angkat dan bubur manado siap dihidangkan
6. Bubur manado paling enak dihidangkan ditemani ikan asin dan kerupuk.

Bubur manado yang enak dan juga gurih sudah bisa dinikmati bersama keluarga di rumah.
Biasanya bubur manado enak di makan pada malam hari atau ketika sarapan (makan pagi)
bagaimana ! mudah bukan, cara membuatnya selamat mencoba !

Disodur dari www.cooking with mamamiyaki.wordpresscom


Cara Membuat Bubur Manado
Bumbu menado adalah salah satu kuliner khas Sulawesi Utara. Bubur menado menggunakan
cara pokok beras yang diberi tambahan sayuran yang menambah cita rasa. Membuat bubur
manado tidaklah sulit, berikut prosedur membuat bubur manado.
Bahan dan bumbu :
1. Nasi merah 400 gram
2. Singkong, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
3. Ubi ungu, cuci, kupas, potong dadu 200 gram
4. Sereh digeprek 2 batang
5. Kangkung, petik daunnya, rajang kasar, 1 ikat
6. Bayam, cuci, petik daunnya 1 ikat
7. Jagung manis dipipil 1 buah
8. Air 1500 ml

Alat
1. Panci
2. Pisau
3. Baskom

Cara membuat :
1. Masukkan air 3-5 cm dipermukaan beras yang telah dicuci bersih. Rebus hingga setengah
matang.
2. Masukkan potongan singkong, jagung dan ubi jalar. Rebus kembali sampai matang.
3. Aduklah sampai bubur mengental.
4. Masukkan satu per satu sayuran ke dalam bubur. Masak terus sampai seluruhnya matang dan
bubur cukup kental.
5. Angkat dan bubur manado siap dihidangkan.
6. Bubur manado paling enak dihidangkan ditemani ikan asin dan kerupuk.

Bubur manado yang enak dan juga gurih sudah bisa dinikmati bersama keluarga di rumah.
Biasanya bubur manado enak di makan pada malam hari atau ketika sarapan (makan pagi).
Bagaimana ? Mudah bukan, cara membuatnya ? Selamat mencoba !

Disadur dari www.cooking with mamamiyaki.wordpresscom


Instrumen penilaian
a. Instrumen jurnal

JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP PEDULI

Nama Sekolah : SMP Taman Dewasa


Kelas/semester : VII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2017--2018

No Waktu Nama Siswa Catatan Perilaku Bentuk Sikap


1 Ahmad Fauzi

2 Ainur Rohimah

Dst.

6. Penilaian Pengetahuan

No Nama Siswa Skor


1 Ahmad Fauzi
2 Ainur Rohimah

C. Penilaian Keterampilan

No Nama Siswa Skor


1 Ahmad Fauzi
2 Ainur Rohimah
Dst.

RUBRIK PENSKRORAN PENGETAHUAN

No Deskripsi teks prosedur Skor


1 - Peserta didik dapat mengurutkan struktur bagian tujuan dengan tepat 2
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian tujuan dengan 1
tepat
2 - Peserta didik dapat mengurutkan struktur bagian bahan dan alat 2
dengan tepat
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian bahan dan alat 1
dengan tepat
3 - Peserta didik dapat mengurutkan bagian langkah dengan tepat 2
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian langkah dengan 1
tepat
4 - Peserta didik dapat mengurutkan struktur bagian penutup dengan tepat 2
- Peserta didik tidak dapat mengurutkan struktur bagian penutup dengan 1
tepat
JUMLAH 8

skor yang diperoleh


Nilai : x 100
skor maksimal

: 8 x 100
8
: 100
Membuat Angklung
Angklung adalah alat musik tradisional asli jawa barat, angklung dibuat dari bambu. Membuat
angklung memerlukan ketelitian dan kesabaran angklung. Berikut langkah-langkah angklung antara
lain :
1. Langkah pertama, menyiapkan bambu.
a. Bersihkan ranting-ranting pada bambu. setelah itu, potonglah bambu dengan panjang yang
diinginkan
b. Ikatlah potongan banbu tersebut. Simpanlah secara diangin-anginkan selama satu tahun
2. Langkah kedua, menyiapkan rangka
a. Ambillah bambu yang telah kering
b. Kemuadian, potonglah sesuai dengan tiang dan palang
c. Usahakan potongan lurus dan menyiku supaya hasil sempurna, bambu yang tidak lurus akan
membelok kekiri kanan ketika digetarkan
d. Tatalah rangka secara lurus agat saat digantung tampak rapi
3. Langkah ketiga, membuat tabung suara
a. Ambillah batang babmbuyang telah kering, perkirakan diameter yang cocok untuk
memainkan nada yang diinginkan (semakin beasr diameter bambu, semakin rendah nada yang
dihasilkan)
b. Potonglah bambu dengan panjang sesuai nada yang diinginkan (semakin panjang tabung
semakin rendah nada yang dihasilkan)
c. Kupaslah bagian atas calon tabung suara sesuai dengan tinggi nadanya
d. Buatlah tali pada dasar tabung untuk mengait ke tabung dasar.
e. Haluskan rautan tabung suara sampai suaranya mendekati nada yang diinginkan
dengan membuat angklung, kita telah ikut serta dalam melestarikan budaya indonesia dengan
semangat, ketekunan, dan kesabaran, kita pasti mampu membuat angklung. Selamat mencoba
Datalah dan perbaikilah kesalahan penggunaan kata, kalima, ejaan dan tanda baca !

Membuat Angklung
Angklung adalah alat musik tradisional asli jawa barat, angklung dibuat dari bambu. Membuat
angklung memerlukan ketelitian dan kesabaran angklung. Berikut langkah-langkah angklung antara
lain :
1. Langkah pertama, menyiapkan bambu.
a. Bersihkan ranting-ranting pada bambu. setelah itu, potonglah bambu dengan panjang yang
diinginkan
b. Ikatlah potongan banbu tersebut. Simpanlah secara diangin-anginkan selama satu tahun
2. Langkah kedua, menyiapkan rangka
a. Ambillah bambu yang telah kering
b. Kemuadian, potonglah sesuai dengan tiang dan palang
c. Usahakan potongan lurus dan menyiku supaya hasil sempurna, bambu yang tidak lurus akan
membelok kekiri kanan ketika digetarkan
d. Tatalah rangka secara lurus agat saat digantung tampak rapi
3. Langkah ketiga, membuat tabung suara
a. Ambillah batang babmbuyang telah kering, perkirakan diameter yang cocok untuk
memainkan nada yang diinginkan (semakin beasr diameter bambu, semakin rendah nada yang
dihasilkan)
b. Potonglah bambu dengan panjang sesuai nada yang diinginkan (semakin panjang tabung
semakin rendah nada yang dihasilkan)
c. Kupaslah bagian atas calon tabung suara sesuai dengan tinggi nadanya
d. Buatlah tali pada dasar tabung untuk mengait ke tabung dasar.
e. Haluskan rautan tabung suara sampai suaranya mendekati nada yang diinginkan
dengan membuat angklung, kita telah ikut serta dalam melestarikan budaya indonesia dengan
semangat, ketekunan, dan kesabaran, kita pasti mampu membuat angklung. Selamat mencoba
LEMBAR KERJA SISWA
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : VII / I
Nama Siswa :

A. Tujuan Pembelajaran
1. Memperjelas rincian struktur teks prosedur
2. Mendata dan memperbaiki kesalahan penggunaan kata, ejaan dan tanda baca

B. Kegiatan Siswa
1. Sebutkan dan jelaskan struktur teks prosedur!
2. Datalah dan perbaikilah kesalahan penggunaan kata, kalimat ejaan dan tanda baca dari teks 1
dan 2 pada bagian struktur teks !

Teks 1
Cara Membuat Bubur Menado

Teks 2
Cara Membuat Angklung

Anda mungkin juga menyukai