Anda di halaman 1dari 6

SISTEM INDRA

LAPORAN PRAKTIKUM ANATOMI PERBANDINGAN

Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Struktur Perkembangan Hewan 1 Yang


dibina oleh Dra.Hj Nursasi Handayani, M.Si. dan Ajeng Daniarsih, M.Si.

Dsusun Oleh:
Kelompok 1/ Offering A 2019
Coryan Wira Christian (190341621637)
Ghauts Mannah Aji A (190341621677)
Kurnia Budi Rahayu (190341621624)
Livia Siska Rukmana (190341621628)
Rifa Aprilia Rahman (190341621632)
Rizal Muhaimin (190341621631)
Venthin Rahmasari (190341621691)

UNIVERSITAS NEGERI MALANG


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
PROGAM STRUDI S1 PENDIDIKAN BIOLOGI
APRIL 2020
2. Bagaimana bentuk lensa dari kelima kelas vertebrata? Gambarkan

Kelas Vertebrata
Gambar
dan Bentuk Lensa
Pisces (Agak bulat)

Gambar 1. Skema mata Bony Fish


Sumber : Kotpal, 2010

Amphibi (Bulat)

Gambar 2. Skema mata Katak


Sumber : Kotpal, 2010
Kelas Vertebrata
Gambar
dan Bentuk Lensa
Reptil (Bulat)

Aves (Bikonkaf)
Gambar 3. Skema mata Kadal
Sumber : Kotpal, 2010

Gambar 4. Skema mata Merpati


Sumber : Kotpal, 2010
Kelas Vertebrata
Gambar
dan Bentuk Lensa
Mamalia
(Bikonkaf)

Gambar 5. Skema mata Mamalia

3. Apa yang Anda ketahui tentang lagena dari pisces, reptilia, dan mamalia?
Jawab:
 Ikan mempunyai diventrikulum yang homologm tetapi lebih kecil
yang disebut lagena, lagena merupakan kantung berongga pada dasar
sacculus. Sacculus sendiri adalah bagian dalam dari telinga yang
berupa utriculus dorsa yang dihubungkan dengan kanal semi-sirkuler,
dan pelebaran di tengah karena pada ikan tidak memiliki telinga luar,
tengah serta koklea sebagaimana telinga pada mamalia.
 Lagena pada reptilia lebih Panjang daripada lagena pada amphibia dan
pada buaya lagena membentuk saluran rumah siput yang agak serupa
dengan yang ada pada aves.
 Lagena pada mamalia membentuk koklea (memanjang dan melingkari
koklea), dan merupakan bagian dari vestibular apparatus yang
berfungsi dalam pendengaran.
4. Dimana letak membrane timpani dari amphibian?
Jawab : Terdapat di bagian samping kepala (dibelakang mata), pada telinga
tengah, terdapat membrane timpani yang berfungsi sebagai telinga untuk
menerima gelombang suara dan kemudian diteruskan oleh saluran eustachii.
Saluran eustachii ini terhubung dengan rongga mulut dan telinga pada katak.

Daftar Pustaka :

Kotpal,R.L 2010. Moodern Text Book Of Zooloy Vertebrates (Animal Diversity-II).


India: Capital Offset Press New Delhi

Anda mungkin juga menyukai