Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI 1 BANJARMASIN
Jalan Mulawarman 45 Telp.& Faxs. 0511-4417057 Banjarmasin 70117
http://www.smkn1bjm.sch.id email ; smkn1.bjm@gmail.com

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMK NEGERI 1 BANJARMASIN


Kelas / Semester : X/1
Mata Pelajaran : PERENCANAAN BISNIS
Materi Pokok : LINGKUNGAN BISNIS
Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Bisnis Daring dan Pemasaran pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional
KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang
lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Bisnis Daring dan
Pemasaran
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi,kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR
3.1 Menganalisis lingkungan bisnis
4.1 Melakukan analisis lingkungan bisnis

C. INDIKATOR
PENGETAHUAN
1. Menjelaskan lingkungan bisnis
2. Mengklasifikasikan faktor dan jenis-jenis lingkungan bisnis
3. Menguraikan pengaruh lingkungan terhadap operasional perusahaan
4. Menerapkan strategi dalam merespon pengaruh lingkungan
KETERAMPILAN
1. Mengidentifikasi pengaruh lingkungan terhadap operasional
perusahaan 2. Merancang strategi dalam merespon pengaruh lingkungan

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
PENGETAHUAN
1. Melalui penggalian informasi dan diskusi kelas, peserta didik dapat menjelaskan konsep
lingkungan bisnis secara toleran dan proaktif
2. Melalui penggalian informasi dan diskusi kelas, peserta didik dapat mengklasifikasikan
faktor dan jenis-jenis lingkungan bisnis secara santun, toleran, dan proaktif
3. Melalui penggalian informasi dan diskusi kelas, peserta didik dapat menguraikan
 pengaruh lingkungan terhadap operasional perusahaan secara toleran dan proaktif 
4. Melalui penggalian informasi dan diskusi kelas, peserta didik dapat menerapkan strategi
dalam merespon pengaruh lingkungan secara santun, toleran, dan proaktif

KETERAMPILAN
1. Melalui latihan siswa dapat mengidentifikasi pengaruh lingkungan terhadap operasional
perusahaan secara berkelompok dengan jujur, teliti, objektif, hati-hati, kritis dan
bertanggungjawab.
2. Melalui penugasan siswa dapat merancang strategi dalam merespon pengaruh
lingkungan secara berkelompok dengan jujur, teliti, objektif, hati-hati, kritis dan
bertanggungjawab.

E. MATERI PEMBELAJARAN
Lingkungan Bisnis

F. METODE PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama (1)
a. Pendekatan pembelajaran : Saintifik Learning / Keterampilan Proses
 b. Model pembelajaran :
DiscoveryLearning c. Metode : Diskusi kelompok 

G. MEDIA PEMBELAJARAN
1. LCD
2. Laptop
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Pertama (1)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam kepada siswa ketika memasuki ruangan 10 menit
kelas
 Berdoa sebelum membuka pelajaran
 Memeriksa daftar kehadiran siswa
 Memperhatikan keberhasilan dan kerapian ruang kelas
 Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses
 pembelajaran
 Menjelaskan topik materi pembelajaran dengan menampilkan
 beberapa gambar mengenai tenaga kerja, pemegang saham,
konsumen dan sebagainya
 Menjelaskan tujuan pembelajaran / KD yang akan dicapai

Kegiatan Inti  Guru meminta peserta didik untuk mencari pengertian 70 menit
lingkungan
 bisnis di buku atau lewat internet

Mengamati
 Peserta didik diminta untuk membaca pengertian lingkungan
 bisnis

Menanya
 Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan lingkungan
bisnis

Mengeksplorasi
 Menentukan lingkungan bisnis internal dan lingkungan bisnis
eksternal

Mengasosiasi:
 Membandingkan dan mengevaluasi lingkungan bisnis internal
dan lingkungan bisnis eksternal kemudian diambil sebuah
kesimpulan

Mengkomunikasikan
 Menyampaikan / mempresentasikan hasil kesimpulan
tentang lingkungan bisnis dalam bentuk laporan

Penutup Guru bersama siswa membuat simpulan 10 menit


 Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
melakukan refleksi
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 1 BANJARMASIN
Jalan Mulawarman 45 Telp.& Faxs. 0511-4417057 Banjarmasin 70117
http://www.smkn1bjm.sch.id email ; smkn1.bjm@gmail.com

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Memberikan tugas kepada para siswa dengan toleransi, disiplin
dan tanggung jawab
Menyampaikan salam penutup secara komunikatif 

Pertemuan Kedua (2)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam kepada siswa ketika memasuki ruangan 10 menit
kelas
 Berdoa sebelum membuka pelajaran
 Memeriksa daftar kehadiran siswa
 Memperhatikan keberhasilan dan kerapian ruang kelas
 Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses
 pembelajaran
 Menjelaskan Topik Materi pembelajaran
 Menjelaskan tujuan pembelajaran / KD yang akan dicapai
 Mereview kembali materi pembelajaran sebelumnya

Kegiatan Inti  Guru meminta peserta didik untuk mencari faktor dan jenis- 70 menit
jenis lingkungan bisnis di buku atau lewat internet

Mengamati
 Peserta didik diminta untuk membaca faktor dan jenis-
jenis lingkungan bisnis

Menanya
 Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan faktor dan
jenis-
 jenis lingkungan bisnis

Mengeksplorasi
 Menentukan faktor dan jenis-jenis lingkungan bisnis

Mengasosiasi:
 Membandingkan dan mengevaluasi faktor dan jenis-
jenis lingkungan bisnis kemudian diambil sebuah
kesimpulan

Mengkomunikasikan
 Menyampaikan / mempresentasikan hasil kesimpulan
tentang faktor dan jenis-jenis lingkungan bisnis dalam bentuk
laporan
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Penutup Guru bersama siswa membuat simpulan10 menit
Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk melakukan refleksi
Memberikan tugas kepada para siswa dengan toleransi, disiplin dan tanggung jawab
Menyampaikan salam penutup secara komunikatif 

Pertemuan Ketiga (3)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam kepada siswa ketika memasuki ruangan 10 menit
kelas
 Berdoa sebelum membuka pelajaran
 Memeriksa daftar kehadiran siswa
 Memperhatikan keberhasilan dan kerapian ruang kelas
 Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses
 pembelajaran
 Menjelaskan Topik Materi pembelajaran
 Menjelaskan tujuan pembelajaran / KD yang akan dicapai
 Mereview kembali materi pembelajaran sebelumnya

Kegiatan Inti  Guru meminta peserta didik untuk mencari pengaruh 70 menit
lingkungan terhadap operasional perusahaan di buku atau
lewat internet

Mengamati
 Peserta didik diminta untuk membaca pengaruh
lingkungan terhadap operasional perusahaan

Menanya
 Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan
pengaruh lingkungan terhadap operasional perusahaan

Mengeksplorasi
 Menentukanpengaruh lingkungan terhadap
operasional
 perusahaan

Mengasosiasi:
 Membandingkan dan mengevaluasi pengaruh lingkungan
terhadap operasional perusahaan kemudian diambil sebuah
kesimpulan
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 1 BANJARMASIN
Jalan Mulawarman 45 Telp.& Faxs. 0511-4417057 Banjarmasin 70117
http://www.smkn1bjm.sch.id email ; smkn1.bjm@gmail.com

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Mengkomunikasikan
 Menyampaikan / mempresentasikan hasil kesimpulan tentang
 pengaruh lingkungan terhadap operasional perusahaan dalam
 bentuk laporan

Penutup Guru bersama siswa membuat simpulan10 menit


Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk melakukan refleksi
Memberikan tugas kepada para siswa dengan toleransi, disiplin dan tanggung jawab
Menyampaikan salam penutup secara komunikatif 

Pertemuan Keempat (4)


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengucapkan salam kepada siswa ketika memasuki ruangan 10 menit
kelas
 Berdoa sebelum membuka pelajaran
 Memeriksa daftar kehadiran siswa
 Memperhatikan keberhasilan dan kerapian ruang kelas
 Menyiapkan siswa secara psikis dan fisik untuk mengikuti
proses
 pembelajaran
 Menjelaskan Topik Materi pembelajaran
 Menjelaskan tujuan pembelajaran / KD yang akan dicapai
 Mereview kembali materi pembelajaran sebelumnya

Kegiatan Inti  Guru meminta peserta didik untuk mencari strategi 70 menit
dalam merespon pengaruh lingkungan di buku atau
lewat internet

Mengamati
 Peserta didik diminta untuk membaca strategi dalam
merespon
 pengaruh lingkungan

Menanya
 Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan strategi
dalam merespon pengaruh lingkungan

Mengeksplorasi
 Menentukan strategi dalam merespon pengaruh lingkungan
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Mengasosiasi:
 Membandingkan dan mengevaluasi strategi dalam merespon
 pengaruh lingkungan kemudian diambil sebuah kesimpulan

Mengkomunikasikan
Menyampaikan / mempresentasikan hasil kesimpulan tentang strategi dalam merespon pengaruh lingkungan dalam bentuk laporan

Penutup Guru bersama siswa membuat simpulan10 menit


Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk melakukan refleksi
Memberikan tugas kepada para siswa dengan toleransi, disiplin dan tanggung jawab
Menyampaikan salam penutup secara komunikatif 

I. PENILAIAN
Bentuk instrumen : Essai
Jenis Penilaian : Tes tertulis

SOAL URAIAN:
NoPertanyaan
Jelaskan yang dimaksud dengan lingkungan bisnis?
Jelaskan dan sebutkan mengenai lingkungan bisnis internal? 3Jelaskan dan sebutkan mengenai lingkungan bisnis eksternal?
4Sebutkan hubungan antara perusahaan dengan elemen lingkungan! 5Sebutkan strategi dalam merespon pengaruh lingkungan!

n
No Skor
snis adalah faktor-faktor
1 yang bisa berpengaruh secara langsung ataupun tidak langsung terhadap aktifitas bisnis 2
l
nis internal adalah faktor-faktor yang ada dalam kegiatan produksi itu sendiri dan berpengaruh langsung terhadap hasil produksi Lingkungan ini ter
2
2 2
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 1 BANJARMASIN
Jalan Mulawarman 45 Telp.& Faxs. 0511-4417057 Banjarmasin 70117
http://www.smkn1bjm.sch.id email ; smkn1.bjm@gmail.com

No Jawaban Skor
c. Bahan baku
d.Alat produksi
e.Manajemen
f.Pemegang saham
Skor maksimal 2
3 Lingkungan bisnis eksternal adalah faktor yang tidak berpengaruh langsung 2
terhadap perusahaan
Lingkungan ini terdiri dari:
a. Lingkungan mikro
b. Lingkungan makro
Skor maksimal 2
4 Hubungan perusahaan dengan elemen lingkungan dapat berupa: 2
a.Hubungan bersifat jangka panjang
b.Hubungan yang bersifat sementara / jangka pendek
c.Hubungan bersifat kerjasama
d.Hubungan regulatif
Skor maksimal 2
5 Strategi dalam merespon pengaruh lingkungan 2
a.Perubahan internal
b.Pengendalian lingkungan
Skor maksimal 2
Jumlah skor maksimal 10

Nilai Siswa
= Jumlah skor yang
× 
diperoleh Jumlah skor
maksimal

Banjarmasin, Juli 2017


Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 1 Banjarmasin Guru Mata Pelajaran

Drs. H. ARSYAD JUNAIDI, M.Pd  NORMAYANTY, S.Pd


 NIP. 19600113 198611 1 001  NIP. 19850117 200903 2 007

Anda mungkin juga menyukai