Anda di halaman 1dari 2

CARA MELAKUKAN PEMBELAJARAN

E-LERNIG DI DAERAH YANG MASIH


TERKENDALA INTERNET :
 Anak bisa meminta tolong tetangga di lingkungan
sekitar yang memiliki jaringan wifi
 Pemerintah memberikan subsidi internet kepada
siswa, mahasiswa, guru maupun dosen
 Meningkatkan akses jaringan internet ke daerah-
daerah yang terkendala, khususnya daerah yang
terpencil dan susah sinyal
 Memberikan peserta didik materi atau bahan ajar
terkait yang dapat didownload kapan pun dan dapat
dibaca ketika sedang offline (tidak tersambung
internet)
 Melakukan pembelajaran dengan sebagian melalui
tatap muka dan sebagian lagi menggunakan
internet
 Melakukan pembelajaran secara luring

Nama : Alvia Dieska Aurilia

NIM : 1401419315

Absen : 28

Rombel : G-2019
CONTOH
KASUS
Sumber :
https://youtu.be/9YKI6L

-JQIg
Di salah satu sekolah yaitu SD Negeri 1 Cimaja yang berada di
kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Para siswa masuk ke sekolah untuk
melakukan tatap muka dengan guru dan teman-temannya. Pertemukan
tatap muka tersebut bukan untuk melakukan pembelajaran tetapi
hanya untuk melakukan daftar ulang dan pembagian kelompok
belajar.
Kelompok belajar tersebut nantinya digunakan untuk
pembelajaran luring (luar jaringan). Satu kelompok berisi 5 orang
siswa yang nantinya akan ditempatkan pada suatu tempat tertentu
(misalnya aula sekolah, rumah guru, dsb). Selanjutnya guru akan
mendatangi setiap kelompok belajar tersebut. Pembelajarannya
sendiri hanya akan berlangsung 1 jam.
Pembelajaran luring ini bertujuan untuk memberikan
kesempatan belajar bagi siswa yang tidak memiliki handphone dan
juga internet untuk belajar secara online.
Menurut kepala sekolah SD Negeri Cimaja yaitu Ibu Ratnawati
menyebutkan bahwa pembelajaran yang dilakukan di SD Negeri 1
Cimaja menerapkan 3 pembelajaran yaitu secara daring, luring dan
PJJ (Pembelajaran Jarak Jauh). Disebutkan bahwasannya
pembelajaran melalui daring memiliki hambatan yaitu tidak semua
orang tua murid mempunyai hp android dan kadang kala sinyal yang
susah.

Anda mungkin juga menyukai