Anda di halaman 1dari 5

NAMA : SOFYANATASYA

NIM : PO714201171050

KELAS : A IV D.IV KEPERAWATAN

TABEL DEFENISI DAN KONSEP MAP

Kasus:Tn. A, 55 tahun menderita DM sejak 5 tahun yang lalu. Tn. A gemar berolahraga. Suatu saat ketika berolahraga, tiba-tiba Tn.A mengeluh
badan lemas dan keringat dingin serta kepala pusing. Setelah diperiksa gula darah, hasil = 56 mg/dl. Tn. A sering mengalami keluhan tersebut.

DEFENISI ISTILAH / KEY WORD MASALAH KONSEP BAHAN


KEPERAWATAN MAP/PATOFISIOLOGI KAJIAN
(diagnose keperawatan YANG
SDKI) DIBUTUHKAN

Hihipoglikemia adalah suatu keadaan dimana kadar gula darah hingga Perubahan nutrisi kurang Klasifikasi
dari kebutuhan tubuh b/d hipoglikemia
dibawah 60 mg/dl secara abnormal .( Hudak / Galu)
defisiensi insulin.

Gejala karena efek hipoglikemik pada system muskuler Kelelahan b/d penurunan Manifestasi
produksi energi metabolik, Klinis
Neuroglikopenia atau system syaraf pusat
perubahan kimia darah: Gejala gejala
http://www.wikipedia.org/hipoglikemia hipoglikemia
insufisensi insulin.

Keringat dingin atau diaphoresis ,Hipoglikemia atau kadar gula Resiko Kekurangan volume Komplikasi
darah di bawah normal dapat memicu keringat dingin. Keringat cairan tubuh berhubungan hipoglikemia
dingin muncul karena reaksi tubuh terhadap hipoglikemia sama dengan diuresis osmotik.
seperti reaksi tubuh terhadap hipoksia.
https://www.alodokter.com/
Kegagalan Perubahan
KONSEP MAP pengobatan mengikuti aturan nutrisi kurang
therapeutik yang pengobatan dari kebutuhan
kompleks

Penggunaan Transportasi Penurunan


terapi glukosa ke nutrisi pada
Gangguan
metabolisme sel
DM HIPOGLIKEMI
otak
Pemberian A
insulin/preparat GDR 40 mg/dl, Kerusakan sel Penurunan
obat berlebihan keringat dingin,akral otak kesadaran, gelisah
(glibenklamid (oral dingin

Diaphoresis Kadar glukosa Kelelahan b/d


darah secara Resiko Kekurangan penurunan produksi
signifikan volume cairan energi metabolik,
Produksi keringat tubuh berhubungan perubahan kimia
dengan diuresis darah: insufisensi
osmotik. insulin.
Dehidrasi
Soal 1

Berikan tanda cheklis pada kolom B bila benar atau S bila salah pada pernyataan mengenai keuntungan latihan fisik untuk penderita DM di bawah
ini.

No. Pernyataan B S
1 Meningkatkan fungsi jantung dan pernafasan. 
2 Meningkatkan sirkulasi darah di otot dan kemampuan penggunaan oksigen. 

3 Menurunkan nadi dan tekanan darah pada setiap level aktifitas 

4 Mengingkatkan LDL kolesterol 

5 Menurunkan trigliserid dalam darah 

6 Mengurangi lemak dan mengontrol berat badan 

7 Meningkatkan toleransi glukosa dan menurunkan resistensi insulin 


Soal 2

Jenis latihan fisik terdiri dari latihan aerobic dan anaerobic. Jelaskan masing-masing latihan tersebut dan keuntungannya.

Latihan aerobic adalah : aktifitas yang Keuntungan :


memakai oksigen secara teratur tidak
 Meningkatkan konsumsi maximal oksigen
membebani jantung dan paru,bahkan
 Meningkatkan suplai darah ke otot dan
melatih nafas,paru-paruu,denyut
kemampuan penggunaan oksigen
jantung,mengangkut oksigen dari paru-
 Menurunkan HR,TD pada tingkat latihan fisik
paru kejantung ke pembuluh darah
 Menurunkan TD sistolik dan diastolic istirahat
selanjutnya ke otot untuk beraktifitas.
pada orang dengan tekanan darah tinggi
 Meningkatkan HDL

Contoh ;  Menurunkan trigliserida darah


 Menurunkan lemak darah dan meningkatkan
Jalan,joging,dansa control BB
aerobic,bersepeda,renang dan golf  Meningkatkan toleransii glukosa dan
menurunkan resistensi insulin

Latihan Anerobik adalah latihan fisik Keuntungan :


dimana aliran darah tidak dapat
memasak oksigen ke otot dengan cukup
cepat atau dengan durasi pendek, dapat  Meningkatkan kekuatan muskuler
 Meningkatkan kekuatan tendon dan ligament
meningkatkan penggunaan energy yang  Meningkatkan fleksibelitas ( rom dari sendi )
tersimpan dalam otot.  Menurunkan lemak darah dan meningkatkan
massa tubuh
 Meningkatkan toleransi glukosa dan sensifitas
Contoh : insulin
 Meningkatkan kekuatan,keseimbangan dan
Lari jarak pendek
kemampuan fungsi pada usia lanjut.
Mengangkat beban

Anda mungkin juga menyukai