Anda di halaman 1dari 1

Kalimat efektif dapat diartikan sebagai susunan kata yang mengikuti kaidah

kebahasaan secara baik dan benar. Bisa dibilang kalimat efektif adalah kalimat simplifikasi
atau penggabungan dua kalimat dengan satu kata penghubung agar kalimat ini dipersingkat
dan dipermudah untuk dibaca. Kaidah yang menjadi patokan kalimat efektif dalam Bahasa ini
adalah kaidah Bahasa Indonesia menurut ejaan yang disempurnakan (EYD).
Tentunya kalimat efektif ini mempunyai syarat syarat tertentu, yaitu syaratnya adalah
sebagai beriku:
1. Sesuai EYD
Sebuah kalimat efektif haruslah menggunakan ejaan maupun tanda baca yang
tepat. Kata baku harus menjadi perhatian agar tepat penggunan kata
sambungnya, sehingga benar ejaannya.
2. Sistematis
Sebuah kalimat paling sederhana adalah memiliki susunan subjek dan
predikat, kemudian ditambahkan dengan objek,pelengkap, hingga keterangan.
Buatlah kalimat efektif yang urutannya tidak membuat bingung pembaca.
3. Tidak boros
Kalimat efektif menjadi sangat penting untuk menghindari pembaca dari
multitafsir. Dengan susunan kata yang ringkas, sistematis, dan sesuai kaidah
Bahasa, pembaca tidak akan kesulitan mengartikan ide dari kalimat kalian
sehingga tidak ada salah pengertian atau ambigu.

Tentunya kalimat efektif mempunyai ciri-ciri agar mudah dipahami, berikut adalah 5
ciri-ciri suatu kalimat dikatakan efektif.
1. Memiliki unsur pokok
2. Menggunakan diksi yang tepat
3. Menggunakan kesepadanan antara struktur Bahasa dan jalan pikiran yang logis serta
sistematis
4. Menggunakan tata aturan ejaan yang berlaku

Tujuan penggunaan kalimat efektif adalah menyampaikan gagasan, informasi,


perasaan dari penulis kepada pembaca agar tidak terjadinya kesalahan atau
ambiguitas. Singkatnya tujuan kalimat efektif adalah menyampaikan informasi secara
tepat kepada pembaca dari penulis.

Anda mungkin juga menyukai