Anda di halaman 1dari 2

Diltiazem Hydrochloride Injection (5mg/10mL) (5mg/mL)

R/ Diltiazem HCL 50 mg
Asam sitrat 7,5 mg
Natrium sitrat 6,5 mg
Sorbitol solution 714 mg
HCL qs (jika perlu)
NaOH qs (jika perlu)
Water for injection (WFI) ad 10 ml

Prosedur Pembuatan Sediaan


a. Melakukan sterilisasi alat dan bahan yang akan digunakan (ruang sterilisasi).
b. Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan
c. Menimbang zat aktif Diltiazem HCL yang telah disterilisasi ditimbang sebanyak 50
mg (ruang penimbangan/grey area).
d. Mengukur WFI sebanyak 10 mL dalam gelas ukur 50 mL (ruang pencampuran).
e. Melarutkan Asam sitrat 7,5 mg dan Natrium sitrat sedikit demi sedikit dalam gelas
beaker hingga larut, sampai tepat 10 ml (ruang pencampuran).
f. Menambahkan zat aktif Diltiazem HCL kedalam campuran sebelumnya hingga larut
(ruang pencampuran).
g. Menambahkan Sodium kedalam campuran, aduk hingga larut (ruang pencampuran).
h. Mengukur pH larutan dengan menggunakan pH universal (ruang pencampuran).
i. Menyaring larutan dalam laminar air flow (LAF) menggunakan membran filter 0,22
𝜇m, filtrat ditampung dalam gelas ukur sampai 10 ml (ruang laminar air flow).
j. Memasukkan sediaan injeksi ke dalam vial kaca gelap (ruang pengemasan).
k. Melakukan sterilisasi akhir menggunakan autoklaf (ruang sterilisasi)

DAFTAR PUSTAKA

Niazi, S. K. 2009. Handbook of Pharmaceutical Manufacturing Formulations Steril Products


Second Edition Volume 6. Informa Health Care Inc. : USA.
Diltiazem HCL : Zat aktif
Asam Sitrat : pendapar
Natrium Sitrat : pendapar
Sorbitol solution : kd tau, mungkin Pengawet?
HCL : pengatur pH (pengisotonis)
NaOH : pengatur pH (pengisotonis)
Water for injection (WFI) : pelarut

Anda mungkin juga menyukai