Anda di halaman 1dari 14

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Pelaksanaan Prakerin

Setiap siswa SMK dituntut untuk mempunyai suatu keahlian dan siap kerja,

karena lulusan SMK biasanya belum diakui pihak dunia usaha/industry. Oleh

karena itu diadakan suatu program Pendidikan Sistem Ganda (PSG), yaitu dengan

melaksanakan Praktek Kerja Industri (Prakerin) agar setiap siswa lulusan SMK

mempunyai suatu pengalaman dalam dunia usaha sebelum memasuki dunia usaha

tersebut secara nyata setelah lulus sekolah.

Pelaksanaan Prakerin ini juga sebagai bukti tertulis bahwa penulis telah

melaksanakan Prakerin di kantor yang telah ditentukan dan juga sebagai salah satu

syarat untuk mengikuti USBN/UNBK di Taman Karya Madya (SMK)

Tamansiswa Banjarnegara Tahun Pelajaran 2019/2020. Tujuan lain daripada

pelaksanaan Prakerin ini adalah menjalin komunikasi dan silaturahmi antara

kantor dan sekolah.

B. Tujuan Praktek Kerja Industri

Adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan Praktek Kerja Industri adalah

sebagai berikut:

1. Meningkatkan, memperluas dan memantapkan ketrampilan siswa yang

membentuk kemampuan siswa sesuai dengan program keahlian yang dipilih.

2. Menunumbuhkembangkan dan memantapkan rasa percaya diri dan

tanggungjawab yang besar pada suatu perusahaan.

3. Siswa mampu membandingkan kemampuan yang diperoleh di sekolah dengan

kemampuan yang dibutuhkan di dunia kerja.

1 1
4. Siswa memeproleh ilmu yang belum pernah di dapat di sekolah.

C. Metode Pengumpulan Data

Adapun metode pengumpulan data yang dipakai adalah sebagai berikut:

1. Metode Interview atau Wawancara

Yaitu cara mengumpulkan data dengan mengadakan tanya jawab

lasngsung/interview secara langsung kepada sumber data.

2. Metode Literatur/Kepustakaan

Yaitu cara pengumpulan data dengan jalan cara mengambil data dari buku-

buku atau catatan-catatan yang berhubungan dengan topik untuk digunakan

sebagai bahan data.

3. Metode Observasi atau pengamatan langsung

Yaitu cara pengumpulan data dengan cara pengamatan langsung pada proses

kegiatan yang akan dijadikan data.

D. Sistematika Laporan

Dalam penyusunan laporan ini, penulis menggunakan sistematika laporan

sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Pelaksanaan Prakerin

B. Tujuan Praktek Kerja Industri

C. Tujuan Penyusunan Laporan

D. Metode Pengumpulan Data

E. Sistematika Laporan

BAB II ISI LAPORAN

A. Sejarah Berdirinya (Perusahan)

B. Tugas Pokok dan Fungsi Tempat Prakerin

2
C. Visi dan Misi Tempat Prakerin

D. Struktur Organisasi Tempat Prakerin

BAB III AKTIVITAS KEGIATAN PRAKERIN

A. Identitas Kantor

B. Ringkasan Kegiatan Prakerin

C. Uraian Kegiatan Prakerin

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan

B. Kesan – kesan

C. Saran-saran

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN – LAMPIRAN

3
BAB II

ISI LAPORAN

A. Sejarah Berdirinya

1. Menurut Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2018 tentang OPD Disnaker

PMPTSP:

a. Pasal 2

(1) Dengan peraturan daerah ini dibentuk perangkat daerah, sebagai

berikut:

a. Sekretaris daerah

b. Sekretaris DPRD

c. Inspektorat

d. Dinas Daerah

e. Badan Daerah

f. Kecamatan

(2) Perangkat daerah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berdasarkan

kriteria tipologi ditentukan dalam tipe A, tipe B, Tipe C.

(3) Perangkat daerah berdasarkan tipologi dimaksud pada ayat (2), yakni:

a. Sekretariat Daerah merupakan Sekretarian Daerah Tipe B

b. Sekretariat DPRD merupakan Sekretariat DPRD Tipe B

c. Inspektorat merupakan Inspektorat Tipe B

d. Dinas daerah

2. Menurut Peraturan Bupati Banjarnegara No. 76 Tahun 2016 tentang

kedudukan, susunan organisasi, tugas dan fungsi serta tata kerja Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Banjarnegara.

4 4
a. Ketentuan umum

(1) Pasal 1

Dalam peraturan bupati ini yang dimaksud adalah:

(a) Daerah adalah Kabupaten Banjarnegara

(b) Pemerintah daerah adalah bupati sebagai unsure penyelenggara

pemerintahan daerah yang memimpin pelaksanaan urusan

pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah otonom.

(c) Bupati adalah Bupati Banjarnegara

(d) Sekretaris daerah adalah Sekretaris Daerah Kabupaten

Banjarnegara

(e) Perangkat daerah adalah unsur pembantu bupati dan Dewan

Perwakilan Daerah dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan

yang menjadi kewenangan daerah

b. Kedudukan dan susunan organisasi

(1) Pasal 2

(a) Disnaker PMPTSP merupakan unsur pelaksanaan urusan

pemerintahan bidang penanaman modal.

(b) Disnaker PMPTSP dipimpin oleh kepala dinas yang

berkedudukan dibawah dan bertanggungjawab kepada bupati

melalui sekretariat daerah.

B. Tugas Pokok dan Fungsi

1. Disnaker PMPTSP Kabupaten Banjarnegara mempunyai tugas pokok

melaksanakan urusan pemerintahan bidang tenaga kerja, bidang transmigrasi

dan bidang penanaman modal yang menjadi kewenangan daerah dan tugas

pembantuan yang ditugaskan kepada daerah.

5
2. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam pasal 4, DIsnaker

PMPTSP menyelenggarakan fungsi:

a. Perumusan kebijakan di bidang pelatihan dan penempatan tenaga kerja,

hubungan industrial dan syarat kerja, penanaman modal dan pelayanan

perizinan terpadu dan pengaduan.

b. Pelaksanaan koordinasi kebijakan di bidang pelatihan dan penempatan

tenaga kerja, hubungan industrial dan syarat kerja, penanaman modal serta

pelayanan perizinan terpadu dan pengaduan.

c. Pelaksanaan kebijakan di bidang pelatihan dan penempatan tenaga kerja,

hubungan industrial dan syarat kerja, penanaman modal serta pelayanan

perizinan terpadu dan pengaduan.

C. Visi dan Misi DPMPTSP

1. Visi

Terwujudnya tenaga kerja, transmigrasi, berdaya saing, harmonis, selamat,

sejahtera dan pelayanan investasi serta perijinan yang prima.

2. Misi

a. Meningkatkan kualitas dan daya saing tenaga kerja.

b. Meningkatkan perluasan dan kesempatan kerja serta kualutas penempatan

transmigran.

c. Meningkatkan hubungan industrial yang harmonis, kesejahteraan pekerja,

perlindungan, keselamatan dan kesehatan kerja.

d. Meningkatkan kualitas pelayanan di bidang tenaga kerja dan transmigrasi

serta perijinan usaha dan investasi.

e. Menciptakan iklim investasi kondusif yang dapat mendukung laju

perkembangan investasi berkelanjutan.

6
D. Struktur Organisasi DPMPTSP

1. Bagian organisasi

Susunan organisasi Disnaker PMPTSP Kabupaten Banjarnegara terdiri atas:

a. Kepala Dinas Eselon II/b

b. Sekretariat Daerah Eselon III/a

c. Kepala Bidang Eselon III/b

d. Kepala Subag/Seksi Eselon IV/a

e. UPTD

7
BAB III

AKTIVITAS KEGIATAN PRAKERIN

A. Identitas Kantor

1. Nama Kantor : Dinas Tenaga Kerja, Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Kabuipaten Banjarnegara

2. Alamat : Jalan Suprapto No. 234 A Semampir

3. Kepala Kantor : Ir. Abdul Suhendi

4. NIP : 19670929 199803 1 010

B. Ringkasan Kegiatan Prakerin

1. Perkenalan

2. Apel pagi

3. Melipat surat

4. Menerima telepon

5. Mengarsip surat masuk

6. Mengarsip surat keluar

7. Mendistribusikan surat

C. Uraian Kegiatan Prakerin

1. Perkenalan

Merupakan tahap awal dalam kegiatan Prakerin yang bertujuan agar penulis

lebih mengenal semuapegawai kantor, sehingga akan terjalin rasa

kekeluargaan dan dengan perkenalan, penulis lebih mudah dalam beradaptasi

dan lingkungan kantor.

2. Apel pagi

8 8
Merupakan aktifitas rutin yang dilaksanakan oleh karyawan/karyawati

Disnaker PMPTSP sehingga pagi hari sebelum memulai aktifitas/kegiatan.

3. Melipat surat

Semua surat yang telah jadi dan distempel apabila akan dikirim surat dilipat

terlebih dhulu sesuai dengan lipatan bentuk surat yang dibutuhkan.

4. Menerima telepon

Telepon adalah salah satu alat komunikasi yang digunakan untuk

menyampaikan pesan/informasi dari satu pihak ke pihak yang lain, dalam

menerima telepon masuk, penulis harus menerapkan etika bertelepon sesuai

dengan apa yang sudah penulis terima di sekolah.

5. Mengarsip surat masuk

Surat yang telah didisposisi oleh pimpinan dan petugas yang diberi tugas oleh

pimpinan kemudian dimasukkan ke dalam folder untuk selanjutnya disimpan

dengan kode penyimpanan.

6. Mengarsip surat keluar

Surat keluar yang sudah dimintakan persetujuan pimpinan kemudian

dimasukkan ke dalam folder untuk disimpan sesuai kode surat tersebut.

7. Menyetempel

Adalah kegiatan yang sering penulis lakukan di bagian tata usaha diantaranta

melegalisir, fotokopi, SK, SPPD, dan surat keluar yang akan dikirim.

8. Mendistribusikan surat

Surat yang diterima Disnaker PMPTSP setiap harinya di agenda, selanjutnya

disampaikan kepada pimpinan untuk diketahui dan ditentukan pembagiannya

pada lembar disposisi untuk masing-masing bagiannya.

D. Agenda Kegiatan Prakerin

Terlampir

9
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan

Dari uraian yang telah penulis kemukakan diatas dapat diperoleh

kesimpulan secara garis besar, yaitu:

1. Sebelum melaksanakan Prakerin, siswa telah mendapatkan pembekalan dari

sekolah dengan tujuan agar siswa siap untuk menjalankan tugas yang

diberikan oleh pembimbing pada kantor atau instansi yang bersangkutan serta

dapat melaksanakan Prakerin sesuai dengan aturan dan program yang telah

dibentuk.

2. Dengan adanya Prakerin, penulis dapat membedakan antara teori yang

diperoleh di sekolah dengan praktek kerja yang sebenarnya.

3. Kegiatan pada Disnaker PMPTSP Kabupaten Banjarnegara adalah kegiatan

untuk kepentingan masyarakat.

4. Prakerin merupakan usaha untuk menciptakan lulusan yang terampil,

professional dan dedikasi tinggi dalam persaingan dunia kerja.

5. Tugas yang diberikan selama Prakerin menambah ilmu dan pengetahuan serta

dapat meningkatkan wawasan dan mental siswa terutama sekretaris.

B. Kesan – kesan

Dengan selesainya praktek ini, penulis mendapatkan kesan-kesan yang

sangat berharga, antara lain:

1. Penulis bisa merasakan bagaimana menjadi seorang pegawai/karyawan

terutama bagiamana cara kerja yang baik dan dapat melaksanakan tugas yang

diberikan oleh pimpinan/kepala kantor dengan penuh perhatian.

10 10
2. Adapun suasana bangga karena dapat diterima dengan baik ditengah-tengah

keluarga besar Disnaker PMPTSP dan bisa terjun langsung ke dunia kerja

yang sama sekali tidak terbayangkan sebelumnya.

3. Penulis juga mendapatkan suatu pengetahuan dan pengalaman yang lebih luas

mengenai pekerjaan kantor yang bermanfaat.

C. Saran-saran

Terkait dengan ini penulis ajukan beberapa saran antara lain:

1. Sekolah perlu memberikan penekanan pada penguasaan ketrampilan yang

relevan dengan perkembangan teknologi di dunia kerja. Dengan demikian

kami, peserta Prakerin dapat mengaplikasikan ilmu dan ketrampilan yang

diperoleh secara maksimal.

2. Sekolah perlu memberikan penekanan pada masalah budaya kerja yang

berlaku pada instansi pemerintah maupun swasta. Dengan demikian apabila

siswa melakukan kegiatan Prakerin pada instansi yang dimaksud, para siswa

akan dapat menyesuaikan diri dengan mudah.

11
DAFTAR PUSTAKA

- Dewi Rosita, 2018/2019. Buku Praktek Kerja Industri (Prakerin) Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Teradu Satu Pintu (DPMTSP) Kabupaten

Banjarnegara.

- Dokumen Peraturan Daerah No. 9 Tahun 2018 (Pembentukan OPD Se-Kab.

Termasuk NAKERPMPTSP.

- Dokumen Perbud No. 98 Tahun 2019. Uraian Tugas Disnaker PMPTSP

- Buku Agenda Kegiatan Prakerin.

12
LAMPIRAN

13
BAGAN STRUKTUR ORGANISASI
DINAS TENAGA KERJA, PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU
KABUPATEN BANJARNEGARA
KEPALA DINAS
Ir. ABDUL SUHENDI
NIP. 19670929 199803 1 010

KELOMPOK JABATAN SEKRETARIS DINAS


FUNGSIONAL
Dra. FUAD NUR YAHMAN, M.Si
NIP. 19661127 199503 1 002
`
KEPALA SUB BAGIAN KEPALA SUB BAGIAN
PERENCANAAN DAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
KEUANGAN

EKO PURWANTI, SH MOH. JULIANTO, SE, M.Si


NIP. 19661127 199503 1 002 NIP. 19720714 199303 1 006

KEPALA BIDANG PELATIHAN KEPALA BIDANG HUBUNGAN KEPALA BIDANG PENANAMAN KEPALA BIDANG PELAYANAN
DAN PENEMPATAN TENAGA INDUSTRIAL DAN SYARAT MODAL DAN PERIZINAN DAN
KERJA KERJA PENGADUAN

RIYANTO, S. Sos BUDIANTO, SH HERI SETYOBUDI, ST. MT TITI PRIJANTI, SH


NIP. 196160972 198902 1 004 NIP. 19640404 199503 1 002 NIP. 19680307 200212 1 009 NIP. 19681216 199403 2 007

KEPALA SEKSI PELATIHAN KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI KEPALA PELAYANAN DAN
DAN PRODUKTIFITAS TENAGA KELEMBAGAAN DAN PENGEMBANGAN PERIZINAN
KERJA PENYELESAIAN PERSELISIHAN PENANAMAN MODAL
HUBUNGAN INDUSTRIAL
SRI WIDANARTI PR., S.KM WAGIMAN SITI ZUBAEDAH, S.Sos BAMBANG ARI WIBOWO, SH
NIP. 19751212 199803 2 005 NIP. 19620518 198203 1 003 NIP. 19620608 198608 2 001 NIP. 19791228 199903 1 001

KEPALA SEKSI PERLUASAN KEPALA SEKSI SYARAT KERJA KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI PENGADUAN
DAN PENEMPATAN TENAGA DAN KESEJAHTERAAN UPTD PENGENDALIAN PENANAMAN
KERJA DAN TRANSMIGRASI TENAGA KERJA MODAL

SUNATA, SIP SUHARTATI, SE WS. NUR ZAHROH PENI YULIA ASTUTI, S.IP, M.Si
NIP. 19661127 198603 1 009 NIP. 19650614 198503 2 009 NIP. 19640118 198903 2 005 NIP. 197880703 200701 2 002
14

Anda mungkin juga menyukai