Anda di halaman 1dari 37

INTERPRETASI LABORATORIUM

HEPATITIS B & C
ANNA TJANDRAWATI
DEPARTEMEN PATOLOGI KLINIK
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PADJADJARAN
RS Dr. HASAN SADIKIN BANDUNG

1
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
HEPATITIS B & C
ASYMPTOMATIS ---- SILENT INFECTION ----- UNDETECTED

Chronic inflammation and increasing liver damage

Perkembangan Hep B & C didunia dan Indonesia mengalami


kemajuan yang pesat dalam beberapa tahun terakhir

PERUBAHAN PRINSIP PENATALAKSANAAN

2
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
VIRAL HEPATITIS :
A MAJOR PUBLIC HEALTH PROBLEM

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 3


AMBITIOUS GOAL

4
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
5
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
HEPATITIS B VIRUS

6
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
7
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
PENANDA SEROLOGIS HBV

Hepatitis B surface antigen

Hepatitis B surface antibody

Hepatitis B core antibody

Hepatitis B e antigen

Hepatitis B e antibody

Anti-HBs = Immunity if anti-HBc is negative

8
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
Penanda SEROLOGIS HCV

Hepatitis C antigen

Hepatitis C antibody

HCV ag is detectable by 2-3 week


of exposure similar to RNA

HCV ag can be used for diagnosis


HCV infection in:
• Window period
• Immunocompromised
• Neonatal diagnosis

9
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
10
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN
HEMATOLOGI
Hemoglobin 14,0 g/dl 14–17,4
Hematokrit 48 % 41,5–50,4
Eritrosit 4,7 juta/uL 4,4-6,0
Leukosit 5.100 /mm3 4.500–11.000
Trombosit 205.000 /mm3 150.000–450.000
MCV 87 fL 80–96
Seorang laki2 37th,
MCH 31,3 Pg 27,5–33,2 riwayat penasun
MCHC 34 % 33,4–35,5 sudah rehabilitasi,
Hitung jenis skrining pem. Lab.
Basofil 0 % 0–1 untuk persyaratan
Eosinofil 2 % 0–4
Segmen 52 % 45–73
melamar pekerjaan
Limfosit 37 % 18–44
Monosit 9 % 3–8
KIMIA KLINIK
SGOT/AST 42 U/L 15–37
SGPT/ALT 165 U/L 16–63
Ureum 39 mg/dL 15–39
Kreatinin 1,09 mg/dL 0,8–1,3
Glukosa Puasa 87 mg/dL 70–100 11
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN
HBsAg Reaktif Non Reaktif
Anti HBc Total Reaktif 3,31 Index: <1,00 Non Reaktif
≥1,00 Reaktif
Anti HBs Non Reaktif 2,0 <10 IU Non Reaktif
≥10 IU Reaktif
Anti HCV Reaktif 5,89 Index: <1,00 Non Reaktif
≥1,00 Reaktif
Anti HIV Non Reaktif Index: <1,00 Non Reaktif
≥1,00 Reaktif
NARKOBA
THC/Cannabis Non Reaktif Non Reaktif
Opiate Non Reaktif Non Reaktif
Amphetamine Non Reaktif Non Reaktif
Metamphetamine Non Reaktif Non Reaktif
Coccain Non Reaktif Non Reaktif
Benzodiazepine Non Reaktif Non Reaktif

Pertanyaan:
1. Bagaimana interpretasi hasil pem serologis pasien ini?
2. Pemeriksaan lanjutan apa yang disarankan ? 12
1.Suspek Hepatitis B dan Hepatitis C
2.IgM anti HBc, HBe Ag dan anti HBe

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 13


1

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN


HBsAg Reaktif Non Reaktif

HBsAg Reaktif : pernah terpapar virus hepatitis B, dapat akut atau


kronis, dengan manifestasi asimptomatis, simptomatis sampai
fulminan. Hepatitis B kronis didefinisikan sebagai menetapnya HBsAg
selama 6 bulan atau lebih
PELAPORAN HBsAg KUALITATIF: Tidak mencantumkan index, cutoff atau optical density
AKUT KRONIS

14
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
1

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN

Anti HBc Total Reaktif 3,31 Index: <1,00 Non Reaktif


≥1,00 Reaktif

Anti HBc Total Reaktif: telah terbentuk antibodi terhadap komponen


Core HBV yang dapat dideteksi pada Hepatitis B akut dan kronis,
anti HBc Total (IgG) BUKAN merupakan antibodi netralisasi.
AKUT KRONIS

15
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
1

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN


Anti HBs Non Reaktif 2,0 <10 IU Non Reaktif
≥10 IU Reaktif

Anti HBs Non-reaktif: belum memiliki antibodi yang protektif/imunitas


terhadap infeksi HBV. Anti HBs terdeteksi sebagai respon terhadap
vaksinasi dan pada saat penyembuhan infeksi Hepatitis B akut .

16
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
1

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN


Anti HCV Reaktif 5,89 Index: <1,00 Non Reaktif
≥1,00 Reaktif

Anti HCV Reaktif pasien pernah terinfeksi virus Hepatitis C.


Anti HCV dapat terdeteksi 2- 3 bulan setelah paparan HCV. Diagnosis infeksi
HCV terdiri dari skrining antibodi terhadap HCV yaitu anti HCV.
Anti HCV reaktif tidak dapat membedakan antara Hepatitis C akut atau kronis
maupun infeksi aktif atau telah imun terhadap infeksi HCV.
Anti HCV & HCV RNA tetap terdeteksi > 6bulan Hepatitis C kronis

17
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
1

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN


SGOT/AST 42 U/L 15–37
SGPT/ALT 165 U/L 16–63

Hasil SGOT/AST 42 IU/L normal, SGPT/ALT 165 IU/L di


atas nilai rujukan, menunjukkan adanya nekroinflamasi sel
hati, indikasi ke arah HEPATITIS KRONIS B atau C,
perlu pemeriksaan lanjutan

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 18


2

Pemeriksaan IgM anti HBc disarankan pada pasien ini untuk


mendeteksi subklas anti HBc yaitu Ig M yang terdeteksi pada Hepatitis
B akut namun dapat juga terdeteksi pada Hepatitis B kronis

Pemeriksaan HBe disarankan pada pasien ini untuk


mengetahui tingkat replikasi HBV pada virus wild-type,
HBe TIDAK ESENSIAL untuk replikasi virus

Pemeriksaan anti-HBe disarankan pada pasien ini untuk mengetahui


adanya antibodi terhadap HBe antigen yang menunjukkan
replikasi virus yang rendah , dapat terdeteksi pada HBe ag negative
(Infeksi HBV yang tidak mengekspresi HBe Ag)
19
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
2

HCV RNA disarankan pada pasien ini sebagai konfirmasi hasil anti
HCV Reaktif, pemeriksaan HCV RNA secara biomolekuler dapat
diperiksa secara kualitatif maupun kuantitatif.

20
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
PEMERIKSAAN HASIL NILAI RUJUKAN SATUAN
IMUNOSEROLOGI
IgM anti HBc Reaktif 4,76 Non Reaktif Index <1.00 Non reaktif
>1.00 Reaktif
HBeAg Reaktif 1470,70 Non Reaktif Index <0.80 Non reaktif
>0.80 Reaktif
Anti HBe Non-reaktif Non Reaktif Index <1.00 Non Reaktif
>1,00 Reaktif
BIOMOLEKULER
HCV RNA Tidak terdeteksi Tidak terdeteksi U/mL
(kuantitatif) Cobas Taqman:
LOD<25 IU/mL

Pertanyaan:
3. Bagaimana interpretasi hasil pemeriksaan laboratorium pasien ini?
4. Pemeriksaan laboratorium lanjutan apa yang dianjurkan pada
pasien ini?
21
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
Jawaban:
3. Hepatitis B kronis, replikasi aktif dan infeksius, Imun terhadap HCV
4. HBV-DNA kuantitatif

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 22


3

Hasil IgM anti HBc Reaktif 4,76 menunjukkan ab terhadap


komponen core HBV= cccDNA

HBe Ag Reaktif 1470,70 menunjukkan tingkat replikasi HBV


yang tinggi dan pasien sangat infeksius

Anti- HBe Non-Reaktif menunjukkan belum terbentuk


antibodi terhadap HBe antigen

23
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
3

HCV RNA TIDAK TERDETEKSI menunjukkan bahwa telah imun


terhadap infeksi Hepatitis C

Anti HCV reaktif tidak dapat membedakan antara Hepatitis C akut


atau kronis maupun infeksi aktif atau telah imun terhadap infeksi
HCV. HCV RNA adalah pemeriksaan konfirmasi untuk hasil anti
HCV Reaktif, menggunakan metode PCR dapat kualitatif maupun
kuantitatif.

Satuan HCV RNA adalah international units (IU)/mL sebagai standar


internasional dan copies sebagai satuan konvensional
Konversi : IU/mL copies/mL
1 IU/mL =3.8 copies/mL
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 24
3

ANTI HCV

HCV RNA

ALT

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 25


3

26
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
4

Hasil HBV-DNA merupakan pemeriksaan untuk konfirmasi


hasil HBsAg reaktif dan penanda serologis lain. HBV-DNA
adalah parameter yang akurat dan langsung mengukur jumlah
virus HBV yang berkorelasi dengan progresivitas penyakit

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 27


PEMERIKSAAN HASIL NILAI RUJUKAN SATUAN
BIOMOLEKULER
HBV-DNA Terdeteksi Tidak terdeteksi Cobas Taqman:
Batas deteksi:
6.11X 10’5 cp/mL copies/mL 1.16X10’2 copies/mL
Log5,79
1,05X10’5 IU/mL IU/mL 2.00X10’1 IU/mL

Pertanyaan
5. Apa kesimpulan dari hasil Laboratorium tersebut di atas?
6. Pemeriksaan laboratorium lanjutan apa yang disarankan?

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 28


Jawaban:
5. Hepatitis kronis aktif perlu pengobatan
6. Pemeriksaan lab trombosit, Fungsi hati, (Score APRI )

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 29


5

Hasil HBV-DNA terdeteksi, menunjukkan bahwa pasien ini menderita


Hepatitis B kronis dengan replikasi aktif, infeksius dan memerlukan terapi.

Satuan HBV DNA adalah international units (IU)/mL sebagai standar


internasional dan copies sebagai satuan konvensional
Konversi : IU/mL copies/mL
1 IU/mL =5.6 copies/mL

HBV-DNA dapat digunakan untuk membedakan


Hepatitis kronis HBeAg-negatif (Immune escape phase)
yang aktif dan menentukan terapi, diperiksa bersamaan
dengan pemeriksaan ALT dan derajat fibrosis
30
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
5

Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019


5

HBV DNA kuantitatif digunakan untuk


memonitor respon terapi
(adanya peningkatan mengindikasikan pengobatan
yang tidak adekuat atau adanya variant virus yang resisten)
HBV-DNA dapat digunakan untuk deteksi dini
terutama pada pasien berisiko tinggi karena pada
infeksi awal dapat terdeteksi sebelum munculnya HBsAg

Measuring HBV DNA levels is a key test


in HBV Management Strategy:
• The initial evaluation of Chronic Hepatitis B (CHB)
• The decision to initiate therapy
• Monitor the efficacy of treatment
• Determine the outcome of treatment
32
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
6

PEMERIKSAAN HASIL SATUAN NILAI RUJUKAN


HEMATOLOGI
Trombosit 195.000 mm3 150.000–450.000
HEMOSTASIS
PT 15 detik 11–15
KIMIAKLINIK
Albumin 3,5 g/L 3,5 – 5,0
Bilirubin total 0,88 mg/dL 0,200 – 1,000
Bilirubin direk 0,30 mg/dL 0,00 – 0,200
Bilirubin indirek 0,58 mg/dL 0,000 – 0,759
SGOT/AST 50 U/L 15–37
SGPT/ALT 167 U/L 16–63

33
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
6
Hasil pemeriksaan Trombosit, Protrombin Time, Albumin, Bilirubin,
Aspartate aminotransferase serta Alanin aminotransferase
diperlukan untuk :
- Menilai fungsi hati
- Menentukan skor APRI yaitu index untuk dasar terapi (skor <2
dan skor >2)

Skor APRI adalah Index Aspartate aminotransferase (AST) terhadap


platelets digunakan untuk menilai derajat fibrosis

34
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
6

Enzim AST dan ALT dapat berfluktuasi sehingga perlu pemantauan ,


biasanya ALT lebih tinggi dari AST tetapi bila penyakit hepatitis
kronis progresif ke arah Sirosis dapat terjadi kebalikan ratio AST/ALT.
Bila terjadi pemanjangan PT, penurunan albumin dan peningkatan
bilirubin merupakan petanda ke arah Sirosis

Hasil pasien ini menunjukkan ALT yang tinggi, HBV DNA tinggi, walau skor
APRI< 2, maka dianjurkan pasien mendapat terapi
Pemantauan pasien ini setelah mendapat terapi adalah
HBV-DNA kuantitatif, Skor APRI dan AFP.
Penilaian fungsi ginjal secara periodik dilakukan tergantung jenis obat anti
viral yang diberikan
35
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
KESIMPULAN

HEPATITIS B
DIAGNOSIS: HBsAg, Anti HBc, Anti HBc IgM, HBe, anti HBe, Anti HBs, ALT
TATALAKSANA: HBV-DNA kuantitatif, ALT, status HBeAg, skor APRI
MONITOR RESPON TERAPI: HBe Ag, anti HBe, HBV-DNA kuantitatif, ALT
HBsAg kuantitatif, Skor APRI, Fungsi ginjal
TARGET TERAPI: HBV-DNA kuantitatif, Anti HBS

HEPATITIS C
DIAGNOSIS: anti HCV, HCV p22 ag, HCV RNA
TATALAKSANA: HCV RNA kuantitatif, Genotiping, Skor APRI
MONITOR RESPON TERAPI: HCV-RNA kuantitatif, AFP
36
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019
Laboratory Interpretation Workshop 19-20 Juli 2019 37

Anda mungkin juga menyukai