Anda di halaman 1dari 3

TUGAS BAHASA INDONESIA

TELAAH KURIKULUM KELAS 4


TEMA 8

Kompetensi Dasar Indikator Materi Kegiatan Pembelajara


Pokok
3.9.1Mengidentifikasi tokoh- Tokoh-  Membaca teks
tokoh yang terdapat tokoh cerita fiksi.
pada teks fiksi dengan yang
tepat. terdapat  Mengidentifikasi
pada teks tokoh-tokoh pada
3.9 Mencermati tokoh- 3.9.2 Menjelaskan tokoh- fiksi. teks cerita fiksi
tokoh yang tokoh yang terdapat (Tokoh antogonis
terdapat pada teks pada teks fiksi dengan dan Tokoh
fiksi. tepat. Protagonis)

 Berdiskusi
mengenai isi dan
tokoh-tokoh dalam
bacaan.

3.10.1Membandingkan Tokoh-  Membaca teks


watak setiap tokoh tokoh cerita fiksi.
pada teks fiksi dengan yang
tepat. terdapat  Mengidentifikasi
pada teks tokoh-tokoh pada
3.10.2 Menjelaskan watak fiksi. teks cerita fiksi
setiap tokoh pada teks (Tokoh antogonis
3.10 Membandingkan
fiksi dengan tepat. dan Tokoh
watak setiap tokoh
pada teks fiksi. Protagonis)

 Berdiskusi
mengenai isi dan
tokoh-tokoh dalam
bacaan.

4.9 Menyampaikan 4.9.1 Menyebutkan tokoh- Tokoh-  Membaca teks


hasil identifikasi tokoh yang terdapat tokoh cerita fiksi.
tokoh-tokoh yang pada teks fiksi secara yang
terdapat pada teks lisan, tulis, dan visual terdapat  Mengidentifikasi
fiksi secara lisan, dengan tepat. pada teks tokoh-tokoh pada
tulis, dan visual fiksi. teks cerita fiksi
4.9.2 Menceritakan tokoh- (Tokoh antogonis
tokoh yang terdapat dan Tokoh
pada teks fiksi secara Protagonis)
lisan, tulis, dan visual
dengan tepat.  Berdiskusi
mengenai isi dan
tokoh-tokoh dalam
bacaan.

4.10.1 Menyajikan hasil Tokoh-  Membaca teks


membandingkan watak tokoh cerita fiksi.
setiap tokoh pada teks yang
fiksi secara lisan, tulis, terdapat  Mengidentifikasi
dan visual dengan pada teks tokoh-tokoh pada
4.10 Menyajikan hasil tepat. fiksi. teks cerita fiksi
membandingkan (Tokoh antogonis
watak setiap tokoh 4.10.2 Mendemonstrasikan dan Tokoh
pada teks fiksi hasil membandingkan Protagonis)\
secara lisan, tulis, watak setiap tokoh
dan visual. pada teks fiksi secara  Berdiskusi
lisan, tulis, dan visual mengenai isi dan
dengan tepat. tokoh-tokoh dalam
bacaan.

Dapat ditelaah yaitu :


Pada 3.9 Mencermati tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi termasuk dalam
aspek membaca, dengan melihat pada indicator

a. 3.9.1Mengidentifikasi tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi dengan tepat.


Terdapat aspek membaca (pastinya siswa akan membaca teks terlebih dahulu),
mendengar (jika teks itu dibacakan oleh teman atau guru), dan menulis (setelah
siswa mendengar atau membaca teks maka secara langsung siswa akan menulis
tokoh-tokoh yang ada pada teks).
b. 3.9.2 Menjelaskan tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi dengan tepat.
Tentunya sama dengan indicator 3.9.1 yaitu terdapat aspek membaca,
mendengar, menulis dan berbicara (saat siswa mengutarakan pendapatnya
tentang tokoh-tokoh di teks)

Didalam aspek itu terdapat kemampuan bisa bersastra karena kegiatan itu tentang
teks fiksi.
Sehingga dapat dituliskan hasil belajar siswa yaitu :
1. Membaca teks fiksi
2. Menulis tokoh-tokoh pada teks fiksi di buku
3. Menjelaskan pendapat tentang tokoh-tokoh pada teks fiksi di buku
4. Mendengarkan teman yang berpendapat.

Anda mungkin juga menyukai