Anda di halaman 1dari 8

UNIVERSITAS MEGOU PAK

TULANG BAWANG
Jl. Lintas Sumatera No.1, Tiuh Tohou, Menggala, Kabupaten
Tulangbawang, Lampung 34614

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

UNIVERSITAS MEGOU PAK TULANG BAWANG


PROGRAM SARJANA

PENDIDIKAN EKONOMI
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
BOBOT
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK SEMESTER Tgl Penyusunan
(SKS)
Pendidikan Agama Islam 2 I September 2018
OTORITAS DOSEN PENGEMBANG RPS KOORDINATOR RMK KA PRODI

Yesica Novariza, M.Pd.


CPL-PRODI
1. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik Berperan sebagai warga negara yang bangga
dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa
2. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau
temuan orisinal orang lain
Capaian Pembelajaran (CP)
3. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
4. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;
5. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri;.
6. Menguasai pengetahuan tentang teknik komunikasi dan perkembangan teknologi terbaru dan terkini.

Rencana pembelajaran semester 1


UNIVERSITAS MEGOU PAK
TULANG BAWANG
Jl. Lintas Sumatera No.1, Tiuh Tohou, Menggala, Kabupaten
Tulangbawang, Lampung 34614

7. Mengelola pembelajaran secara mandiri;.

CP-MK
1. CPMK 1:Mampu menjelaskan konsep tauhid dan rukun iman dalam Islam
2. CPMK 2: Mampu menjelaskan dan menganalisa manusia perspektif Islam
3. CPMK 3: Mampu menjelaskan agama Islam
4. CPMK 4: Mampu menjelaskan sumber ajaran agama Islam
Mata kuliah ini membahas tentang ajaran agama Islam yang dibahas berdasarkan syari’ah Islam, hal tersebut
dilakukan untuk membangun generasi Islam yang beriman dan bertaqwa memiliki kepribadian yang berakhlaq
Deskripsi Singkat MK mulia, bertanggung jawab dan berdedikasi tinggi terhadap kemajuan umat dan bangsa. Dengan demikian,
materi pendidikan agama Islam diharapkan dapat mencetak generasi Islam di Indonesia yang menjadi ilmuwan
Islami dan berjiwa nasionalis.
1. Tuhan Yang Maha Esa dan Ketuhanan
2. Manusia Perspektif Islam
3. Agama Islam
4. Sumber Ajaran Agama Islam
5. Hukum Islam (Syari’ah)
Materi Pembelajaran/pokok
Bahasan
6. Akhlak *)
7. Islam dan Tasawuf
8. Agama dan Masyarakat
9. Agama dan Kebudayaan
10. Agama Islam dan Ekonomi *)
11. Agama Islam dan Politik *)
1. (1). Azyumardi A., Toto Suryana, Ishak A., Didin H., Buku Teks Pendidikan Agama Islam pada Perguruan
Tinggi Umum, Penerbit : Direktorat Perguruan Tinggi Agama Islam Departemen Agama RI, Cetakan
Keempat September 2005, Jakarta.
2. (2). Tim Dirjen Pendidikan Agama, Pengembangan Kepribadian Pendidikan Agama Islam pada Perguruan
Pustaka Tinggi, Penerbit: Direktorat Jendral Pendidikan Islam & Direktorat Pendidikan Agama Islam, September

Rencana pembelajaran semester 2


2009, Jakarta.
3. (3) Tim Penyusun. 2016. Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Direktorat Jenderal
Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nasution, Harun.
1973. Filsafat Agama. Jakarta: Bulan Bintang.
4. (4).Mustaq, Ahmad. 2005. Etika Bisnis Dalam Islam. Jakarta: Pustaka Al-Kautsar.
Media Pembelajaran Power Point, Mentoring
Team Teaching
Matakuliah syarat

CAPAIAN INDIKATOR
PERT PEMBELAJARAN KEBERHASILAN MATERI POKOK MEDIA EVALUASI WAKTU
PERKULIAHAN CAPAIAN
1 - Ketepatan
menjelaskan tentang
iman kepada Allah;
Ketepatan
Pengertian tentang Ceramah
- menjelaskan
keimanan dan dan
Mampu menjelaskan keimanan dan Lulus jika: 100 menit/
implikasi tauhid Diskusi
tentang iman dan implikasinya dalam D, C, B dan A. kuliah
dalam Islam serta Ceramah
taqwa kepada Allah tauhid; Tidak Lulus 120 menit/
ketaqwaan dan dan
SWT - Ketepatan Jika: E responsi
implikasinya dlm Diskusi
menjelaskan taqwa kpd
kehidupan Diskusi
Allah;
Ketepatan menjelaskan
implikasi taqwa dlm
kehidupan
2 Mampu menjelaskan Penjelasan tentang • Ketepatan Ceramah Lulus jika: 100 menit/
manusia perspektif hakekat dan menjelaskan tentang dan D, C, B dan A. kuliah
Islam martabat manusia hakekat dan martabat Diskusi - Tidak Lulus 120 menit/
dalam Islam serta manusia dalam Islam; Ceramah Jika: E responsi
kelebihan manusia • Ketepatan dan
dibanding makhluk menjelaskan tentang Diskusi
lainnya dalam Islam kelebihan manusia dari Diskusi
makhluk lainnya
berdasarkan ajaran
agama Islam;
• Ketepatan
menjelaskan fungsi dan
tanggung jawab manusia
dalam Islam;
• Ketepatan
menganalisa kewajiban
muslim terhadap agama &
negara termasuk kesadaran
membayar pajak.
3 • Ketepatan
menjelaskan tentang
pengertian agama Islam;
Ceramah
• Ketepatan
Penjelasan tentang dan
menjelaskan klasifikasi Lulus jika: 100 menit/
pengertian agama Diskusi
Mampu menjelaskan agama&agama Islam; D, C, B dan A. kuliah
dan agama Islam Ceramah
agama Islam • Ketepatan - Tidak Lulus 1. 120 menit/
serta ruang lingkup dan
menjelaskan ruang Jika: E responsi
ajaran agama Islam. Diskusi
lingkup ajaran agama
Diskusi
Islam;
• Sistematika dan
gaya presentasi.
4-6 Mampu menjelaskan Penjelasan tentang • Ketepatan Lulus jika: 100 menit/
agama Islam pengertian agama menjelaskan sumber ajaran Ceramah D, C, B dan A. kuliah
Mampu menjelaskan dan agama Islam agama Islam; Ketepatan dan - Tidak Lulus 1. 120 menit/
hukum Islam (Syari’at serta ruang lingkup menjelaskan pengertian, Diskusi Jika: E responsi
Islam) I ajaran agama Islam. sejarah, isi dan sistematika Ceramah
Mampu menjelaskan Penjelasan tentang tafsir alqur’an; dan
hukum Islam (Syari’at • Ketepatan
pengertian dan Diskusi
Islam) II membaca qur’an dgn baik
ruang lingkup &benar berdasarkan tajwid;
Diskusi
hukum Islam serta • Ketepatan
kewajiban menjelaskan
menjalankan ibadah. pengertian,makna&fungsi
hadist;
Penjelasan tentang • Ketepatan
pelaksanaan rukun menjelaskan pengertian,
Islam mencakup makna & fungsi ra’yu;
syahadat, sholat, • Sistematika dan
puasa, zakat dan gaya presentasi
• Ketepatan
haji
menjelaskan tentang
pengertian &ruang lingkup
hukum Islam;
• Ketepatan
menjelaskan kewajiban
menjalankan ibadah
• Ketepatan
menjelaskan kewajiban
thaharah sebelum
menjalankan ibadah;
• Sistematika dan
gaya presentasi.
7 QUIZ
8 UJIAN TENGAH SEMESTER
9-12 Mampu menjelaskan Penjelasan dan • Ketepatan
tentang akhlaq II analisa tentang menjelaskan &menganalisa
Mampu menjelaskan perbandingan akhlak tentang akhlak buruk dalam
tentang akhlaq III baik dan buruk Islam;
Mampu menjelaskan perspektif agama • Ketepatan
Islam dan tasawuf Islam. menjelaskan dan
Mampu menjelaskan Penjelasan ttg menganalisa perbandingan
tentang agama dan pengertian & tentang akhlak baik dan
masyarakat pandangan umat buruk dalam Islam;
Islam terhdp tasawuf • Ketepatan
serta tahapan dlm menjelaskan tahapan
tasawuf. tahapan dalam tasawuf; ;
Penjelasan tentang • Ketepatan Ceramah
dasar pembentukkan menjelaskan tentang dan Lulus jika: 100 menit/
keluarga dalam Islam, pandangan umat Islam Diskusi D, C, B dan A. kuliah
hukum mawarist dan terhadap tasawuf; Ceramah Tidak Lulus 120 menit/
pembentukkan • Ketepatan dan Jika: E responsi
masyarakat dalam menjelaskan hukum Diskusi
Islam. mawarist; Diskusi
• Ketepatan
menjelaskan tentang
pembentukkan masyarakat
Islam mencakup pengertian
masyarakat, masy. madani,
ciri& sistem masyarakat
Islam;
• Ketepatan
menjelaskan ttg dasar
pembentukkan keluarga
dalam Islam;
12-15 Mampu menjelaskan Penjelasan ttg • Ketepatan Lulus jika: 100 menit/
tentang agama dan pengertian menjelaskan tentang Ceramah D, C, B dan A. kuliah
kebudayaan agama&kebudayaan pengertian agama dan dan Tidak Lulus 120 menit/
Mampu menjelaskan serta kebudayaan kebudayaan; Diskusi Jika: E responsi
tentang agama dan perspektif agama • Ketepatan Ceramah
ekonomi Islam. menjelaskan tentang dan
Mampu menjelaskan Penjelasan tentang nilaii dasar kebudayaan Diskusi
tentang agama dan pengertian ekonomi Islami; Diskusi
politik perspektif agama • Ketepatan
Islam, ruang menjelaskan tentang jual
lingkup ekonomi beli dalam Islam;
dalam Islam • Ketepatan
mencakup jualbeli, menjelaskan tentang
syirkah, bank dan syirkah di dalam islam
pajak. • Ketepatan
• Analisa menjelaskan tentang
konstribusi umat pandangan ulama dan
Islam dalam umat Islam terhadap
kehidupan bank;
bernegara. • Ketepatan
• Analisa menjelaskan,menganalisa
tentangpengertian kewajiban &manfaat
politik dan politik membayar pajak bagi
dalam Islam. umat Islam sbg warga
negara yang taat.
• Ketepatan
menjelaskan pengertian
politik dan politik Islam;
Ketepatan menganalisa
konstribusi umat Islam
dlm kehidupan bernegara
(kewajiban warga
negara);
• Ketepatan
menganalisa kewajiban
umat Islam dlm
menjalankan aturan
negara unk mencapai
kemaslahatan kehidupan
masy. yg adil dan
sejahtera.
15
16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Anda mungkin juga menyukai