Anda di halaman 1dari 2

TUGAS II

METODE PENELITIAN (IDIK 4007)


(Dikerjakan secara bersambungan dengan tugas I)

NAMA : MARIA GORETI SAIMAH


NIM : 825728632

1. Identifikasi masalah “Rendahnya hasil belajar siswa kelas III SDI 92 Bean terhadap mata
pelajaran IPA khusunya materi tentang lingkungan sehat”
2. Latar Belakang
Pendidikan merupakan hal yang sangat penting dari kehidupan manusia. Dalam

proses pendidikan tidak terlepas dari peran penting seorang guru. Guru sebagai tenaga

pendidik dan motivator kegiatan di kelas pada dasarnya merupakan salah satu kunci

utama dari proses pembelajaran. Oleh karena Keberhasilan proses pembelajaran tidak

terlepas dari peran sorang guru, maka guru dituntut untuk memiliki kemampuan yang

profesional termasuk kemampuan memilih dan menggunakan metode dan model dalam

proses pembelajaran.

Metode dan model pembelajaran lebih penting dari materi pembelajaran. Karena

cara penyampaian yang komunikatif lebih disenangi oleh peserta didik walau pun

sebenarnya materi yang disampaikan tidak menarik. Sebaliknya, materi yang menarik

tetapi tidak disempaikan dengan cara yang tidak menarik maka materi itu sulit diterima

dan dicerna dengan baik oleh peserta didik. Kondisi yang demikian inilah yang kemudian

memberikan dampak terhadap pemahaman peserta didik terhadap materi yang dipelajari.

Di tengah situasi pandemi Covid 19 yang memberikan dampak yang besar

terhadap dunia pendidikan, munculnya sistem pembelajaran berbasis daring dan

kunjungan rumah bagi sekolah yang sulit dari akses jarimgan internet memberikan
gangguan dalam proses belajar langsung antara siswa dan guru di sekolah.

Kondisi yang demikian juga dirasakan secara langsung oleh elemen yang ada di

satuan pendidikan SD Inpres 92 Bean salah satu sekolah yang berada di lokasi terpencil

Lembata-NTT dengan situasi sekolah yang sulit dari jangkauan jaringan internet,

keterbatasan sarana dan prasarana serta penguasaan teknologi yang juga masih rendah.

Kondisi-kondisi inilah yang sangat berpengaruh terhadap perkembangan prestasi

peserta didik SD Inpres 92 Bean khususnya siswa kelas III yang masih sangat rendah

terutama pada mata pelajaran IPA materi Lingkungan Sehtan yang rata-rata nilai

pengetahuannya masih dibawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) maka saya

sebagai guru perlu mengambil langkah yang strategis dalam menerpakan sistem

pembelajaran termasuk memilih model dan metode pembelajaran.

Duskusi adalah salah satu metode pembelajaran yang efektif dimana proses

pembelajarannya siswa diarahkan untuk menemukan secara sendiri guna mengumpulkan

pendapat hingga pada akhirnya bisa membuat sebuah kesimpulan

3. Rumusan masalah
Dari latar belakang yang telah diuraikan, dirumuskan permasalahan-permasalahan
penelitian sebagai berikut. Apakah dengan menggunakan metode pembelajaran
Diskusi dapat meningkatkan Prestasi belajar Siswa kelas III SD Inpres 92 Bean ?

Anda mungkin juga menyukai