Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENULISAN SOAL

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP(PTS)


MTs AL KHOIRIYAH PUGER KULON
Tahun Pelajaran 2020/2021
Mata Pelajaran : Matematika
Kurikulum : K13
Kelas : VII (Tujuh)
Jumlah Soal : 25
Bentuk Soal : 25 Pilihan Ganda (PG)

Level
No Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Kogniti
soal Soal
f
1. 3.4 Menjelaskan rasio dua Perbandingan Diberikan permasalahn kontekstual rasio dua besaran dan
besaran ( satuan sama jumlah kedua besaran,pesera didik dapat menentukan nilai C2 1 PG
dan berbeda ) dengan salah satu dari besaran.
fokus pada faktor skala Perbandingan senilai Diberikan rasio dua besaran, peserta didik dapat
dan proporsi , kecepatan menentukan rasio dua besaran lain yang senilai.
C1 2 PG
dan debit.
Skala dan peta Diberikan skala dan ukuran pada gambar, peserta didik
dapat menentukan jarak sebenarnya.
C2 3 PG
4.4 Menyelesaikan masalah Skala dan peta Diberikan Skala dan ukuran sebenarnya , peserta didik dapat C2 4 PG
yang berkaitan dengan menentukan ukuran pada gambar.
1
1PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
rasio dua besaran ( satuan Skala dan peta Diberikan ukuran pada gambar dan ukuran sebenarnya,
C2 5 PG
sama dan berbeda ) peserta didik dapat menentukan skalanya.
dengan fokus pada faktor Skala dan peta Diberikan masalah kontekstual besar skala dan ukuran pada
skala dan proporsi , gambar,peserta didik dapat menentukan luas sebenarnya
C3 6 PG
kecepatan dan debit.
Perbandingan senilai Diberikan masalah kontekstual perbandingan senilai ,peserta
didik dapat menentukan penyelesaiannya.
C2 7,8 PG
Perbandingan Diberikan masalah kontekstual perbandingan berbalik
berbalik nilai nilai ,peserta didik dapat menentukan penyelesaiannya.
C2 9,10 PG
2 3.5 Mengenal dan Menghitung Nilai Diberikan masalah kontekstual pembelian dari beberapa unit
menganalisis berbagai Keseluruhan, Nilai barang dengan kembalian tertentu ,peserta didik dapat
C2 11 PG
situasi terkait aritmatika Per Unit, dan Nilai menentukan harga pembelian keseluruhan.
sosial ( penjualan , Sebagian
pembelian , potongan, Menghitung Nilai Diberikan masalah kontekstual pembelian dari beberapa unit
keuntungan, kerugian , Keseluruhan, Nilai barang dengan kembalian tertentu , peserta didik dapat
bunga tunggal, C2 12 PG
Per Unit, dan Nilai menentukan harga per unit.
persentase, Sebagian
bruto,netto,tara )
Harga Pembelian, Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit
Harga Penjualan, barang dengan harga tertentu, peserta didik dapat C2 13 PG
Untung, dan Rugi menghitung total harga pembelian
4.4 Menyelesaikan masalah Harga Pembelian, Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit
yang berkaitan dengan Harga Penjualan, barang dengan harga tertentu, kemudian dijual dengan harga
C2 14 PG
aritmatika sosial Untung, dan Rugi tertentu pula peserta didik dapat menghitung total harga
( penjualan , pembelian , penjualan yg diperoleh.
potongan, keuntungan, Harga Pembelian, Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit
kerugian , bunga tunggal, Harga Penjualan, barang dengan harga tertentu, kemudian dijual dengan harga
persentase, C2 15 PG
Untung, dan Rugi tertentu pula peserta didik dapat menentukan pedagang
bruto,netto,tara ) memperoleh untung atau rugi ( untung )
Harga Pembelian, Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit
Harga Penjualan, barang dengan harga tertentu, kemudian dijual dengan harga
Untung, dan Rugi tertentu pula peserta didik dapat menentukan pedagang
C2 16 PG
memperoleh untung atau rugi ( rugi )
Persentase Untung Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit C2 17 PG
atau Rugi barang dengan harga tertentu, kemudian dijual dengan harga

2
2PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
tertentu pula peserta didik dapat menentukan besar
persentase untung atau rugi ( untung )
Persentase Untung Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa unit
atau Rugi barang dengan harga tertentu, kemudian dijual dengan harga
C2 18 PG
tertentu pula peserta didik dapat menentukan besar
persentase untung atau rugi ( Rugi)
Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian barang dengan
Bruto, Tara, Dan harga dan diskon tertentu, peserta didik dapat menentukan C2 19 PG
Neto besarnya diskon.
Rabat (Diskon), Bruto, Diberikan masalah kontekstual pembelian barang dengan
Tara, Dan Neto harga dan diskon tertentu, peserta didik dapat menentukan C2 20 PG
besarnya harga yang harus dibayar.
Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian beberapa barang
Bruto, Tara, Dan dengan harga dan diskon yang berbeda, peserta didik dapat C3 21 PG
Neto menentukan besarnya total harga yang harus dibayar.
Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian dengan netto dan
Bruto, Tara, Dan bruto tertentu ,peserta didik dapat menentukan besar tara. C2 22 PG
Neto
Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian dengan bruto dan
Bruto, Tara, Dan Neto tara tertentu ,peserta didik dapat menentukan besar netto.
C1 23 PG

Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian dengan bruto dan


Bruto, Tara, Dan Neto tara tertentu ,peserta didik dapat menentukan berapa besar
harga yang harus dibayar. C3 24 PG

Rabat (Diskon), Diberikan masalah kontekstual pembelian dengan bruto dan


Bruto, Tara, Dan Neto tara tertentu ,peserta didik dapat menentukan untung atau
rugi. C3 25 PG

3
3PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
4
4PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP(PTS)
MTs AL KHOIRIYAH PUGER KULON
Tahun Pelajaran 2020/2021

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas : VII (Tujuh)
Tahun Ajaran / Semester : 2020 / 2021
Nama : .....................................................
No Ujian : ...................................................................

Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan memberi tanda silang pada A,B.C atau D !

1. Perbandingan siswa laki - laki dan perempuan adalah 5 : 4 .Jika jumlah seluruh siswa dalam
kelas terebut adalah 45 orang,maka jumlah siswa perempuan adalah ....
A. 10 orang B. 15 orang C. 20 orang D. 25 orang
2. Perbandingan berikut yang senilai dengan 2 : 7 adalah ...
A. 2 minggu : 49 hari C. 4 lusin : 84 buah
B. 2 kg : 140 ons D. 6 menit : 120 detik
3. Suatu peta dibuat dengan skala 1 : 5.000 ,jika jarak pada peta adalah 2,5 cm maka jarak
sebenarnya adalah ....
A. 1.250 cm B. 1250 m C. 125 cm D. 125 m
4. Jarak antara Kota A dan Kota B adalah 350 km. Jika skala 1 : 5000.000 , maka jarak kedua
kota tersebut pada peta adalah ....
A. 14 cm B. 11 cm C. 9 cm D. 7 cm
5. Sebuah peta dibuat sehingga jarak 4 cm mewakili 60 km ,maka skala peta tersebut adalah ....
A. 1 : 300.000 B. 1 ; 3000.000 C. 1 : 150.000 D. 1 ; 1500.000
6. Suatu peta sekolah digambar dengan skala 1 : 800. Lapangan olahraga berbentuk persegi
panjang tergambar dalam peta dengan ukuran 20 cm x 15 cm, luas sebenarnya lapangan
olahraga tersebut adalah ....
A. 19,2 m² B. 192 m² C.1920 m² D. 19.200 m²
7. Sebuah mobil memerlukan 3 liter bensin untuk menempuh jarak 24 km. Maka jarak yang
ditempuh mobil itu jika menghabiskan 15 liter bensin adalah ....
A. 360 km B. 300 km C. 180 km D. 120 km
8. Setiap 10 gram kuning telur ayam mengandung kolesterol 2.000 mg. Maka kolesterol yang
terkandung dalam 150 gram kuning telur ayam adalah ....
A. 600.000 mg B. 60.000 mg C.300.000 mg D.30.000 mg
9. Seorang peternak mempunyai persediaan makanan untuk 30 ekor kambing selama 15 hari.
Jika peternak itu menjual 5 ekor kambing, maka persediaan makanan itu akan habis
dalam ....
A. 20 hari B. 18 hari C. 16 hari D. 12 hari
10. Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 25 orang dalam waktu 60 hari. Jika banyaknya
pekerja ditambah 5 orang, maka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan
tersebut adalah ....
5
5PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
A. 30 hari B. 35 hari C.40 hari D. 50 hari
11. Seorang pedagang buah membeli 12 buah durian. Ia membayar dengan 3 lembar uang
seratus ribuan dan mendapat uang kembalian sebesar Rp30.000,00. harga pembelian
seluruhnya adalah ....
A. Rp 270.000 B. Rp 210.000 C.Rp 180.000 D.Rp 160.000
12. Harga satu kardus mi instan yang berisi 35 buah Rp33.250.00.harga perbuah mie instan
tersebut adalah ....
A. Rp 975,00. B.Rp 950,00. C.Rp 925,00. D.Rp915,00.
13. Ibu berbelanja 5 kardus susu 800 g dengan harga per kardus Rp87.000,00. Ibu juga membeli
15 bungkus mi instan dengan harga per bungkus Rp2.500,00.maka total pembelian
belanjaan Ibu adalah ....
A. Rp 572.500 B.Rp 527.500 C.Rp 472.500 D.Rp. 427.500
14. Seorang pedagang membeli jeruk sebanyak 40 kg dengan harga Rp6.500,00 per kg.
Kemudian 30 kg di antaranya dijual dengan harga Rp7.000,00 per kg, dan sisanya dijual
dengan harga Rp6.000,00 per kg,maka total uang yang diperoleh dari penjualan adalah ....
A. Rp 270.000 B. Rp 260.000 C.Rp 250.000 D.Rp 240.000
15. Seorang pedagang mempunyai modal Rp500.000,00. Uang itu ia gunakan untuk membeli
dua lusin pakaian anak. Jika pedagang tersebut menjual pakaian anak dengan harga
Rp22.500,00 per buah, maka yang dialami pedagang tersebut adalah ....
A. Untung sebesar Rp. 80.000,00. C. Rugi sebesar Rp. 80.000,00
B. Untung sebesar Rp. 40.000,00. D. Rugi sebesar Rp. 40.000,00.
16. Seorang pedagang membeli 2 kodi pakaian dengan harga Rp325.000,00 per kodi,Jika
pedagang tersebut menjual baju tersebut dengan harga Rp.30.000 per buah, maka besar
kerugian yang dialami pedagang tersebut adalah ....
A. Rp.100.000 B.Rp.75.000 C.Rp.50.000 D.Rp.25.000
17. Seorang pedagang membeli 1 kuintal beras dengan harga Rp6.000,00 per kg. Pedagang itu
menjual beras tersebut dan memperoleh uang sebanyak Rp720.000,00. persentase untung
yang diperoleh pedagang itu adalah ....
A. 27,5 % B. 25 % C. 22,5 % D.20 %
18. Andi membeli sepeda motor bekas seharga Rp 4.750.000 , kemudian membawa motor
tersebut untuk diperbaiki dan menghabiskan biaya sebesar Rp.250.000 .jika Andi menjual
kembali motor tersebut seharga Rp.4800.000, maka persentase kerugian yang ia derita
adalah sebesar ....
A. 4 % B. 8 % C.12 % D. 16 %
19. Seseorang membeli baju di Toko Anugerah seharga Rp85.000,00. Toko tersebut
memberikan diskon 20% untuk setiap pembelian. Besar diskon yang ia terima adalah
sebesar ....
A. Rp.8.500 B.Rp. 8.550 C.Rp.17.000 D.Rp.17.500
20. Setiap pembelian sebuah buku matematika di Toko Arum diberikan rabat 5% dari harga
patokan penerbit .Ahmad membeli buku matematika kelas 7 seharga Rp.50.000 maka
jumlah uang yang harus dibayar jika membeli 60 buku matematika adalah ....
A. Rp. 4.100.000 B.Rp.3.990.000 C.Rp.3.900.000 D.Rp.3.890 .000
21. Ibu dan Sakinah berbelanja baju di Matahari untuk persiapan lebaran, untuk pembelian baju
atasan wanita Matahari memberi diskon sebesar 20 % sedangan untuk Celana mendapat
diskon 25 %. Jika Ibu dan Sakinah membeli 2 baju atasan wanita masing- masing seharga

6
6PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021
Rp. 150.000 dan 2 celana seharga Rp. 200.000 , maka total harga yang harus mereka bayar
adalah sebesar ....
A. Rp. 680.000 B.Rp.640.000 C.Rp.580.000 D.Rp.540.000
22. Ibu membeli 5 kaleng susu. Di setiap kaleng itu tertulis neto 1 kg. Setelah ditimbang
ternyata berat seluruh kaleng susu tersebut 6 kg. maka tara setiap kaleng susu adalah ....
A. 120 gram B.100 gram C.180 gram D.200 gram
23. Koperasi “Usaha Tani” membeli pupuk sebanyak 10 karung dengan bruto 7 kuintal. Setiap
karung pupuk mempunyai berat yang sama. Jika taranya 3%, neto setiap karung pupuk
adalah ....
A. 0,12 kg B. 0,21 kg C. 1,2 kg D.2,1 kg
24. Seorang pedagang membeli 2 karung beras dengan bruto masing-masing 75 kg dan tara 2%.
Jika harga tiap kg beras Rp10.000,00, maka harga yang harus dibayar pedagang itu
adalah ....
A. Rp 1.740.000 B.Rp.1.704.000 C.Rp. 1.470.000 D.Rp.1.407.000
25. Seorang pedagang membeli 5 karung kedelai dengan bruto masing-masing 80 kg dan tara
3%. Jika harga pembelian kedelai tiap kg Rp4.000,00, dan dijual kembali dengan harga
Rp4.300,00 per kg.maka keuntungan yang diperoleh pedagang tersebut adalah ....
A. Rp.611.400 B.Rp.614.100 C.Rp.116.400 D.Rp. 114.600

7
7PTS Matematika VII (Tujuh ) TP. 2020/2021

Anda mungkin juga menyukai