Anda di halaman 1dari 6

DAFTAR TILIK

KOMPRESI BIMANUAL INTERNA (KBI) DAN


KOMPRESI BIMNUAL EKSTERNA (KBE)

Nama keterampilan : Kompresi Bimanual Interna (KBI) dan Kompresi


Bimanual Ekterna (KBE)
Nama :
Nim :
Tanggal penilaian :

Petunjuk penilaian
Nilai setiap langkah yang diamati dengan menggunakan skala sebagai berikut:
1 : Tidak dilaksanakan
2 : Dilaksanakan tapi tidak sempurna
3 : Dilaksanakan dengan sempurna
Beri tanda dibawah (√) dalam kolom yang tersedia disebelah kanan dengan
tindakan yang dilakukan oleh mahasiswa
N BUTIR YANG DINILAI
O
A. SIKAP
1. Menyapa klien dengan ramah dan sopan
0 Tidak dikerjakan
1 Menyapa ibu saja
2 Menyapa dan memberikan salam dengan sopan dan ramah
2. Menjelaskan tujuan dan prosedur yang akan dilakukan
0 Tidak dilakukan
1 Menjelaskan prosedur dan tujuan kurang lengkap
2 Menjelaskan prosedur dan tujuan secara lengkap
3. Merespon terhadap reaksi pasien
0 Tidak merespon
1 Merespon terhadap reaksi pasien tapi tidak ditanggapi dengan tepat
2 Memberikan respon dengan tepat kepada pasien
4. Percaya diri
0 Terlihat gugup, tidak melakukan kontak mata dan suara kurang jelas
1 Tergesa-gesa dan terlihat ragu-ragu
2 Terlihat tenang dan melakukan dengan percaya diri
5. Teruji menjaga privasi klien
0 Tidak dilakukan
1 Memberi kesempatan kepada klien untuk menyampaikan keluhan tapi
tidak direspon dengan baik
2 Memberikan kesempatan klien untuk menyampaikan keluhan dan
segera memberi tanggapan dengan baik
TOTAL SCORE:

B. CONTENT
6. Mempersiapkan alat
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
7. Membantu mengatur posisi pasien dengan posisi dorsal rektumben
0 Tidak dilakukan
1 Hanya menganjurkan tanpa membantu
2 Dilakukan dengan menganjurkan tanpa membantu
8. Mencuci tangan dengan tehnik 7 langkan dan mengeringkan dengan
handuk
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
KOMPRESI BIMANUAL INTERNA (KBI)
9. Memakai sarung tangan (dengan menggunakan prinsip steril)
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
10. Melakukan massase uterus
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
Melakukan vulva hygiene
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
11. Mengosongkan kandung kemih
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
12. Membersihkan bekuan darah dari jalan lahir
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
13. Membersihkan sarung tangan dengan mencelup ke dalam larutan klorin
0,5% kemudian melepaskan secara terbalik
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
14. Memakai sarung tangan panjang sampai siku
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan kurang tepat
2 Dilakukan dengan benar
15. Mengoleskan atiseptik pada sarung tangan kanan
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
16. Memasukan tangan kanan kedalam vagina secara obstetric
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
17. Mengepalkan tangan kanan pada forniks anterior
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
18. Telapak tangan kiri menekan bagian belakang korpus uteri (pastikan terasa
denyutan)
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
19. Melakukan kompresi dengan cara mendekatkan telapak tangan kiri dengan
kepalan tangan kanan pada forniks anterior (lakukan selama 5 menit dan
perhatikan perdarahan dan kontraksi)
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
20. Mengevaluasi keberhasilan (bila perdarahan berhenti pertahankan posisi
selama 2 menit), Bila perdarahan belum berhenti lanjutkan ke tindakan KBE
(kompresi bimanual eksterna)
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
21. Mengeluarkan tangan kanan secara perlahan
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan dengan kurang tepat
2 Dilakukan dengan tepat
22. Membersihkan sarung tangan dan rendam dalam larutan klorin 0,5%
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
23. Mencuci tangan dan mengeringkan dengan handuk kering.
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan tidak tepat
2 Dilakukan dengan tepat
KOMPRESI BIMANUAL EKSTERNA (KBE)
24. Memakai sarungan DTT baru
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan dengan kurang benar
2 Dilakukan dengan benar dan tepat
25. Menekan dinding perut bawah untuk menaikkan fundus uteri (pastikan
telapak tangan kiri mencakup dinding belakang uterus)
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan dengan kurang benar
2 Dilakukan dengan benar dan tepat
26. Mengepalkan tangan kanan sehingga tangan kanan dapat menekan korpus
uteri bagian depan (menekan dengan kuat dinding depan uterus kearah
kepalan tangan dalam)
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
27. Menekan korpus uteri dengan jalan mendekatkan telapak tangan kiri dan
kanan (perhatikan perarahan yang terjadi).
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
28. Mengevaluasi kebehasilan
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
29. Mendekontaminasi sarung tangan dan rendam ke dalam larutan klorin 0,5%
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
30. Mencuci tangan dengan tehnik 7 langkah dan mengeringkan dengan
handuk bersih.
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
31. Memperhatikan tanda vital, kontraksi uterus, TFU, kandung kemih dan
perdarahan.
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan kurang benar
2 Melakukan tindakan dengan benar
TOTAL SCORE:
C. TEHNIK
32. Teruji melakukan prosedur secara sistematis
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan prosedur tetapi tidak secara urut
2 Melakukan prosedur secara urut atau runtun
33. Teruji menerapkan teknik pencegahan infeksi
0 Tidak dilakukan
1 Menerapkan teknik pencegahan infeksi kurang tepat
2 Menerapkan teknik pencegahan infeksi dengan benar
34. Teruji melaksanakan komunikasi selama tindakan
0 Tidak dilakukan
1 Melaksanakan komunikasi tetapi menggunakan bahasa yang sulit
dimengerti oleh pasien
2 Melaksanakan komunikasi dengan bahasa yang mudah dipahami oleh
pasien
35. Teruji mendokumentasikan hasil tindakan dengan baik
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan hasil tindakan tanpa identitas pelaksana
2 Mendokumentasikan seluruh hasil tindakan dengan tanggal, jam, nama
dan tanda tangan pelaksana
TOTAL SCORE:
TOTAL SELURUHNYA:

Nilai akhir : total seluruhnya =

Bau-Bau,.......................20

Penguji:

(........................)

Anda mungkin juga menyukai