Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH

ASKEB PERSALINAN DAN BBL


ASUHAN KEBIDANAN IBU BERSALIN KALA 1
Dosen Pengampu : DEFFI UPRIANTI BAKRI, SST

Disusun Oleh Kelompok 3 :


1. Tea Efti Febrianti
2. Resi Dwi Jayanti
3. PutriYani
4. Indah Nurpen
5. Kurnia Jamiah
6. Chindy P.L
7. Ika Yuliani
8. Novita Putri P
9. Wisa Andriani

DIPLOMA III KEBIDANAN


SEMESTER 3

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MERANGIN


TAHUN AJARAN 2019/ 2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan atas kehadirat Allah SWT. Karena atas berkat rahmat-
Nya kami dapat menyelesaikan tugas ini tepat pada waktunya.
Keberhasilan kami dalam menyelesaikan makalah ini tentunya tidak lepas dari
bantuan berbagai pihak. Untuk itu, saya menyampaikan terima kasih pada semua
pihak yang telah membantu dalam penyelesaian makalah ini. Terutama kami
ucapkan terima kasih kepada dosen pengampu Ibu Deffi Uprianti Bakri, SST yang
telah memberikan tugas kepada kami, sebagai upaya untuk menjadikan kami
manusia yang berilmu dan berpengetahuan.
Kami menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini masih jauh dari
kesempurnaan dan masih banyak kekurangan yang perlu diperbaiki, untuk itu, kami
mengharapkan saran yang membangun demi kesempurnaan makalah ini, sehingga
dapat bermanfaat bagi siapapun yang membacanya.

Bangko, 7 Desember 2019

Penulis
DAFTAR ISI

Kata Pengantar……………………………………………………………………i
Daftar Isi………………………………………………………………….……….ii
BAB I : PENDAHULUAN……………………………………………….…1
1.1 Latar Belakang……………………………………………..……1
1.2 Rumusan Masalah………………………………………..……...1
1.3 Tujuan…………………………………………………….……..1

BAB II : PEMBAHASAN……………………………………………………2
2.1 Perubahan fisiologis dan psikologi kala 1………………………2
2.2 Memberikan Dukungan Emosional……………………………..
2.3 Mengurangi rasa sakit…………………………………………...

BAB III : PENUTUP………………………………………………………….


3.1 Kesimpulan……………………………………………………...
3.2 Saran…………………………………………………………….

Daftar pustaka…………………………………………………………………….
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Mortalitas dan morbiditas pada wanita hamil dan bersalin adalah masalah besar di negara
berkembang. Kematian papa saat melahirkan biasanya menjadi faktor utama mortalitas wanita
muda pada puncak produktivitasnya. Menurut Organisasi Dunia atau world health
Organization (WHO) menjelaskan bahwa angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi
(AKB) di Indonesia masih tinggi dibandingkan dengan Negara asean lainnya.
Persallinan dan kelahiran merupakan kejadian fisiologis yang normal dalam kehidupan.
Persalinan adalah proses membuka dan menipisnya serviks dan janin turun kejalan lahir.
Proses persalinan terbagi menjadi empat kala dan psikologis ibu juga dilihat selama
persallinan untuk menhindari dari keadaan yang tidak diinginkan.

1.2 Rumusan Masalah


1. Apa perubahan fisiologis dan psikologis pada persalinan kala 1?
2. Apa yang memberikan dukungan pada saat persalinan kal 1?
3. Bagaimana cara mengurangi rasa sakit pada persalinan kala 1?

1.3 Tujuan
1. Untuk mengetahui perubahan fisiologis dan psikologis yang dialami pada saat persalinan
kala 1.
2. Untuk mengetahui fartor apa yang memberikan dukungan persalinan kala 1.
3. Untuk mengetahui cara mengurangi rasa sakit yang dialami pada persalinan kala 1.
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Perubahan Fisiologis Dan Psikologis Pada Persalinan


1. Perubahan fisiologis pada persalinan
Sejumlah perubahan-perubahan fisiologis yang normal akan terjadi selama persalinan
yang bertujuan untuk mengetahui perubahan-perubahan yang dapat dilihat secara klinis
yang mempunyai tujuan dapat dilihat menginterpretasikan tanda, gejala dan penumu
perubahan fisik dan lanoratorium apakah normal atau tidak selama persalinan kala 1.
A. Perubahan tekanan darah
B. Perubahan metabolisme
C. Perubahan suhu badan
D. Denyut jantung
E. Pernafasan
F. Perubahan renal
G. Perubahan gastriointestinal
H. Perubahan hematologis
I. Kontraksi uterus
J. Pembentukan segmen atas Rahim dan segmen bawah Rahim
K. Perkembangan rektraksi ring
L. Penarikan serviks
M. Pembukaan ostium uteri interna dan ostium uteri eksterna
N. Show
Show adalah pengeluaran dari vagina yang terdiri dari sedikit lendir yang bercampur
darah, lender ini berasal dari ekstruksi lender yang menyumbat canalis servikalis
sepanjang kehamilan sedangkan darah berasal dari desidua vera yang lepas.

O. Tonjolan kantung ketuban


P. Pemecahan kantong ketuban
Pada akhir kala 1 bila pembukaan sudah lengkap dan tidak ada tahanan lagi, ditambah
dengan kontraksi yang kuat serta desakan janin yang menyebabkan kantong ketuban
pecah dan diikuti proses kelahiran bayi.

2. Perubahan psikologis pada persalinan


Pada ibu bersalin, perubahan psikologis pada ibu bersalin wajar terjadi pada setiap orang
namun memerlukan bimbingan dari keluarga dan penolong penolong persalinan dan
dapat menerima keadaan yang terjadi selama persalinan dan dapat memahami sehingga
ia dapat beradaptasi terhadap perubahan yang terjadi pada dirinya sehingga perubahan
psikologis selama persalinan perlu diketahui selama persalinan dalam melaksanakan
tugasnya sebagai pendamping atau penolong persalinan.

Perubahan psikologis pada kala 1


Beberapa keadaan dapat terjadi pada ibu dalam persalinan, terutama bagi ibu yang
pertama kali melahirkan, perubahan yang dimaksud adalah :
a. Perasaan tidak enak.
b. Takut dan ragu-ragu akan persalinan yang akan dihadapi.
c. Ibu dalam menghadapi persalinan sering memikirkan antara lain apakah persalinan
akan berjalan normal.
d. Menganggap persalinan sebagai cobaan.
e. Apakah penolong persalinan dapat sabar dan bijaksana dalam menolongnya.
f. Apakah bayinya normal atau tidak.
g. Apakah ia sanggup merawat bayinya.
h. Ibu merasa cemas.

2.2 Memberikan Dukungan Persalinan


Dukungan selama persalinan meliputi :
a) Lingkungan
b) Teman yang mendukung
c) Mobilitas
d) Memberi informasi
e) Tehnik relaksasi
f) Percakapan
g) Dorongan semangat

2.3 Mengurangi Rasa Sakit


Factor-faktor yang mempengaruhi rasa sakit :
a) Rasa takut dan cemas
b) Kepribadian
Kepribadian memainkan peranan dan wanita secara alamiah tegang dan cemas akan
lebih lemah dalam mengatasi stress dibandingkan wanita yang rileks dan percaya
diri.

c) Kelelahan
Wanita yang lelah selama beberapa jam pesalinan, didahului oleh periode ketika
tidurnya terganggu oleh ketidaknyamanan dan akhir kehamilannya akan kurang
mampu dalam mentolerir rasa sakitnya.

d) Badaya dan social


e) Pengharapan

Anda mungkin juga menyukai