Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN

PENYAKIT ISPA

OLEH KELOMPOK: 8
1. NURIZKHY P. LESTARI PO.530320118385
2. PATRICKSIUS A.D DAY PO.530320118386
3. RAINELDY L.V LAMAWITAK PO.530320118387
4. RINIATI V.A PELLO PO.530320118388
5. NI PUTU NOVA SUSANTI PO.530320118439
6. PAULUS L.N TANI PO.530320118441
7. VERONIKA Y.L LENGARY PO.530320118450
8. IE DIMA PO.530320118367

TINGKAT 3 REGULER A dan B

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KUPANG

JURUSAN KEPERAWATAN
2021
SATUAN ACARA PENYULUHAN

Topik : Penyakit ISPA


Waktu : 30 menit
Sasaran : Masyarakat
Tempat : Puskesmas Oepoi
Hari/ tanggal : Jumat, 23 April 2021
Metode : Penyuluhan
Media : Poster dan Lifleat

A. TUJUAN
1. Tujuan instruksional umum  :
Setelah dilakukan pendidikan kesehatan selama 30 menit, Masyarakat mampu mengerti dan
memahami tentang penyakit ISPA.
B. MATERI :
(Terlampir)
C. METODE dan MEDIA
1. Metode              : Penyuluhan
2. Media                : Poster dan Lifleat
D. PENGORGANISASIAN
Pembimbing Institusi : 1. Dr. Rafael Paun, SKM. M.Kes
2. Agustina Rifa, S.Kep. Ns
Pembimbing Klinik : Selvy M. Talahatu, A.Md. Kep
Moderator :
Pemateri :
Observer :
Fasilitator :
Dokumentasi :
E. SETTING TEMPAT

PEMATERI DAN MODERATOR

PEMBIMBING

MEJA

PESERTA PESERTA PESERTA

F F
A A
S S
PESERTA PESERTA PESERTA
I I
L L
I I
T T PESERTA
PESERTA PESERTA
A A
T T
O O
R PESERTA R PESERTA
PESERTA

OBSERVER
KEGIATAN PENYULUHAN
TAHAP KEGIATAN PEYULUHAN KEGIATAN
MASYARAKAT
Pendahuluan 1. Memberi salam 1. Menjawab salam
( 5 menit ) 2. Memperkenalakan diri 2. Memperhatikan
3. Menjelaskan tujuan 3. Memperhatikan dan
penyuluhan mencatat
4. Kontrak waktu untuk 4. Memperhatikan dan
kesepakatan pelaksaan menjawab
penyuluhan
Penyajian Materi 1. Mengkaji ulang pengetahuan 1. Memperhatikan
( 20 menit ) masyarakat tentang materi penjelasan pemateri
penyuluhan dan mencatat
2. Menjelaskan tentang penyakit
ISPA yaitu :
a) Pengertian ISPA
b) Penyebab ISPA
c) Tanda dan Gejala
d) Pencegahan ISPA
e) Pengoobatan ISPA
3. Diskusi dan evaluasi
Penutup 1. Memberikan pertanyaan kepada 1. Menjawab pertanyaan
(5 menit) sasaran tentang materi yang sudah yang diajukan
disampaikan penyuluh penyuluh
2. Menyimpulkan materi penyuluhan 2. Mendengarkan
yang telah disampaikan kepada 3. penyampaian
sasaran kesimpulan
3. Menutup acara dengan 4. Mendengarkan
mengucapkan salam serta terima- penyuluh menutup
kasih kepada sasaran acara dan menjawab
salam
KRITERIA EVALUASI        :
1) Evaluasi struktur
 Peserta hadir di tempat penyuluhan
 Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di ruang penyuluhan
 Pengorganisasian penyelenggaraan penyuluhan dilakukan sebelumnya
2) Evaluasi proses
 Peserta antusias terhadap materi penyuluhan
 Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan sebelum kegiatan
penyuluhan selesai
3) Evaluasi hasil
 Peserta penyuluhan dapat mengetahui tentang pengertian ISPA, Penyebab, tanda dan
gejala, pencegahan, serta Pengobatan pada penyalit ISPA
 Jumlah peserta yang hadir minimal 20 orang
Pertanyaan untuk sasaran
a) Jelaskan pengertian ISPA ?
b) Jelsakan penyebab penyakit ISPA ?
c) Sebutkan tanda dan gejala penyakit ISPA ?
d) Sebutkan cara pencegahan penyakit ISPA ?
e) Sebutkan Pengobatan ISPA ?
Lampiran :
ISPA

1. Pengertian ISPA
ISPA adalah radang akut saluran pernapasan atas maupun bawah yang disebabkan oleh
infeksi jasad renik atau bakteri, virus, maupun riketsia, tanpa atau disertai radang parenkim
paru.

2. Penyebab ISPA
ISPA dapat disebabkan oleh virus, bakteria, maupun riketsia, sedangkan infeksi bakterial
sering merupakan penyulit ISPA yang disebbkan oleh virus terutama bila ada epidemi atau
pandemi. Penyulit bakterial umumnya disertai peradangan perenkim.

3. Tanda dan gejala


Ada 3 tanda dan gejala ISPA
a. ISPA Ringan
1) Batuk
2) Serak, yaitu anak bersuara parau pada waktu mengeluarkan suara (misal pada
waktu berbicara atau menangis).
3) Pilek, yaitu mengeluarkan lendir atau ingus dari hidung.
4) Panas atau demam, suhu badan lebih dari 37 ºC atau jika dahi anak diraba.
b. ISPA sedang
1) Suhu lebih dari 38 ºC (diukur dengan termogun).
2) Nyeri tenggorokan
3) Timbul bercak-bercak merah pada kulit menyerupai bercak campak.
4) Telinga sakit atau mengeluarkan nanah dari lubang telinga.
5) Pernafasan berbunyi seperti mengorok (mendengkur).
6) Pernafasan berbunyi menciut-ciut.
c. ISPA berat
1) Bibir atau kulit membiru.
2) Lubang hidung kembang kempis (dengan cukup lebar) pada waktu bernafas.
3) Anak tidak sadar atau kesadaran menurun.
4) Pernafasan berbunyi seperti orang mengorok
5) Gelisah.

4. Pengobatan ISPA
a. Pengobatan ISPA dirumah sebagai berikut:
 Menjaga kelembapan udara
 Banyak mengonsumsi air putih
 Hindari asap rokok
 Cuci tangan
 Kurangi kontak denga orang lain
 Perasan jeruk nipis sebanyak ½ sendok teh dan campur dengan sedikit
kecap atau madu sebanyak ½ sendok teh. Berikan secara ruti tiga kali
sehari
b. Pengobatan dengan resep dokter
 Ibuprofen atau paracetamol
 Diphenhydramine dan pseudoephedrine
 Glyceryl Guaiacolate (GG)

5. Pencegahan ISPA
 Cuci tangan secara teratur, terutama setelah beraktivitas di tempat umum
 Hindari menyentuh wajah, terutama bagian mulut, hidung dan mata, untuk
menghindari penularan virus dan bakteri
 Gunakan sapu tangan atau tisu untuk menutup mulut ketika bersin atau batuk.
 Perbanyak mengonsumsi makanan kaya vitamin C, terutama vitamin C, untuk
meningkatkan daya tahan tubuh
 Olahraga secara teratur
 Berhenti merokok
DAFTAR PUSTAKA

Thomas, M. & Bomar,P.A. Rak. 2018. Buku NCBI. Infeksi saluran pernapasan Atas.

Lights, V. Healthline. 2018. Infeksi Saluran Pernapasan Akut.

Allodokter.ispa pada anak.

Anda mungkin juga menyukai