Anda di halaman 1dari 4

HASIL TES AKHIR SISWA PADA KELAS EKSPERIMEN DAN KELAS

KONTROL
Model Pembelajaran
Statistik
Learning Together Konvensional
N 27 27
Rata-rata 77,37 68,96
Standar Deviasi 11,89 10,58

Dari tabel di atas menunjukan bahwa nilai rata- rata hasil tes akhir pada

kelas eksperimen yang diberi perlakuan dengan model pembelajaran Learning

Together lebih tinggi dibandingkan dengan nilai rata- rata hasil tes akhir pada

kelas kontrol yang diberi perlakuan dengan pembelajaran konvensional. Dari tes

yang diberikan tersebut, jawaban dianalisis untuk menghitung nilai rata-rata tiap

indikator kemampuan pemahaman konsep matematis siswa. Adapun

perbandingan nilai rata-rata tiap indikator kemampuan pemahaman konsep

matematis siswa dapat dilihat pada tabel berikut:

NILAI RATA-RATA PRESENTASE SKOR KEMAMPUAN


PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA PERINDIKATOR PADA
SOAL TES AKHIR

No Indikator Kelas Eksperimen Kelas Kontrol

1 Menyatakan ulang sebuah


konsep 87,04 78,24

2 Mengklasifikasikan objek-objek
menurut sifat-sifat tertentu 85,60 76,13
(sesuai dengan konsepnya)

3 Memberi contoh dan non contoh


dari konsep 86 69

4 Menyajikan konsep dalam


berbagai bentuk representasi 74 67
matematis

5 Mengembangkan syarat perlu


atau syarat cukup suatu konsep 88,89 75,93

6 Menggunakan, memanfaatkan,
dan memilih prosedur atau 79,42 70,37
operasi tertentu

7 Mengaplikasikan konsep atau

algoritma pemecahan masalah 83,33 72,84

Rata-rata 83,54 72,76

UJI NORMALITAS

Hasil Uji Normalitas Data


Tests of Normality
Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk
Statistic df Sig. Statistic df Sig.
Kemampuan
,092 52 ,200* ,975 52 ,348
Pemahaman Konsep
*. This is a lower bound of the true significance.
a. Lilliefors Significance Correction

Berdasarkan tabel di atas nilai signifikan di dapat sebesar 0,200 dengan

nilai α = 0,05 karena 0,200 > 0,05 sehingga nilai kemampuan pemahaman konsep

matematis siswa pada kelas kontrol juga diambil dari populasi yang berdistribusi

normal. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa data yang diambil untuk

kelas eksperimen dan kontrol berdistribusi normal.


UJI HOMOGENITAS

Hasil Uji Homogenitas Data


Test of Homogeneity of Variances
Kemampuan Pemahaman Konsep

Levene Statistic df1 df2 Sig.


,273 1 52 ,604

Berdasarkan tabel di atas nilai signifikan adalah 0,604 dengan α = 0,05

karena 0,604 > 0,05 maka varians dari dua kelas adalah homogen. Oleh karena

itu, dapat disimpulkan bahwa data hasil tes kemampuan pemahaman konsep

matematis kelompok siswa yang diberi perlakuan model pembelajaran Learning

Together dan kelompok siswa yang diberi perlakuan pembelajaran konvensional

dapat dilanjutkan analisisnya.

UJI T

Independent Samples Test

Levene's Test
for Equality of
Variances t-test for Equality of Means

Std. 95% Confidence

Mean Error Interval of the

Sig. (2- Differen Differen Difference

F Sig. t df tailed) ce ce Lower Upper


Kemampuan Equal
Pemahaman variances ,273 ,604 2,748 52 ,008 4,630 1,685 1,249 8,010
Konsep assumed

Equal
51,3
variances not 2,748 ,008 4,630 1,685 1,248 8,011
00
assumed

Berdasarkan hasil perhitungan pada tabel di atas diperoleh hasil nilai sig.

(2-tailed) sebesar 0,008. Karena nilai signifikan lebih kecil dari 0,025 (0,008 <

0,025) sehingga Ho ditolak, artinya Ha diterima maka dapat disimpulkan bahwa

terdapat pengaruh model pembelajaran Learning Together terhadap kemampuan

pemahaman konsep matematis.

Anda mungkin juga menyukai