Anda di halaman 1dari 30

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING

(RPP DARING)
“RPP ini ditunjukan untuk memenuhi tugas administrasi supervise”

Di Susun Oleh :
Guru Kelas 2

Fitri Ertiana Saldini, S.Pd ( Kelas 2A)


Hj. Ati Badriati, S.Pd (Kelas 2B)
Arif Kustaman (Kelas 2B)
Rizky Saepul, S.Pd (Kelas 2C)

SEKOLAH DASAR NEGERI 168 CIPADUNG


KOTA BANDUNG
Jl. Mbah Jaksa 145B – Cipadung Terakreditasi "A" - Email : Cipadung_Tiga@yahoo.com
2021
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas / Semester : II/ 1
Tema : 1. Hidup Rukun
Subtema : 1. Hidup Rukun di Rumah
Fokus Pelajaran : Bahasa Indonesia
Materi Pokok : Kalimat ungkapan
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
Waktu Pelaksanaan : 21 Juli 2021

KOMPETENSI DASAR
Bahsa Indonesia
3.1. Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu yang
menggambarkan sikap hidup rukun
4.1. Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak dengan
bahasa yang santun

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui kegiatan membaca teks cerita tentang hidup rukun yang mengandung ungkapan, siswa
dapat menyebutkan ungkapan yang terdapat pada teks cerita tersebut dengan tepat.
 Melalui kegiatan membaca teks percakapan tentang hidup rukun yang mengandung ungkapan,
siswa dapat mengucapkan ungkapan yang terdapat pada teks percakapan tersebut dengan
tepat.
 Melalui kegiatan penugasan, siswa dapat menyebutkan kalimat ungkapan ajakan, perintah,
dan penolakan dengan tepat.

II. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Mengecek kehadiran, melaksanakan pembiasaan, melaksanakan literasi.
 Apersepsi
Guru melaksanakn apesepsi, misalnya : “Apakah kalian pernah mengajak orang
tua/adik/kakak liburan atau bermain ?”
 Motivasi
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta didik.

Kegiatan Inti
 Stimulus
Siswa menyimak teks bacaan yang dikirim oleh guru melalui whatsapp group.
 Identifikasi Masalah

2
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal.
 Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
 Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
 Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM.

Kegiatan Penutup
 Kesimpulan
Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan
Merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

Model, Metode dan media


Model : Discovery Learning
Metode : Diskusi
Media : Video Pembelajaran, Whatsapp Group

III. PENILAIAN
Pengetahuan : Macam-macam kalimat ungkapan, lambang bilangan sampai 999, pola
irama.
Keterampilan : Menyebutkan kalimat ungkapan, Membaca bilangan sampai 999,
membedakan panjang pendek irama.
Jenis Tes : tes
Teknik Tes : tulis
Bentuk Tes : Isian/uraian

Mengetahui Bandung, Juli 2021


Kepala Sekolah Guru Kelas

Elistiani, S.Pd, M.M.Pd Wali Kelas 2


NIP. 196309121982042002

3
LAMPIRAN

A. Teknik Penilaian
Penilaian Pengetahuan : Tes
Skor maksimal : 100
Skor yang diperoleh
Penilaian : 𝑥 100
Skor Maksimal

No. Nama Siswa Nilai Konversi Nilai


1.
2.
3.
Dst.

Panduan Konversi Nilai:


Konversi Nilai Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)

B. Lembar Kerja Siswa (LKS)

4
5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas / Semester : II/ 1
Tema : 2. Bermain di Lingkunganku
Subtema : 1. Bermain di Lingkungan Rumah
Fokus Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Perkalian dan Penjumlahan Berulang
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
Waktu Pelaksanaan : 18 Agustus 2021

KOMPETENSI DASAR
Matematika
3.4. Menjelaskan perkalian dan pembagian yang melibatkan bilangan cacah dengan hasil kali sampai
dengan 100 dalam kehidupan seharihari serta mengaitkan perkalian dan pembagian.
4.4. Menyelesaikan masalah perkalian dan pembagian yang melibatkan bilangan cacah dengan hasil
kali sampai dengan 100 dalam kehidupan seharihari serta mengaitkan perkalian dan pembagian

IV. TUJUAN PEMBELAJARAN


 Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran matematika, siswa dapat menyatakan
kalimat matematika yang berkaitan dengan perkalian dengan benar.
 Melalui kegiatan penugasan, siswa menyatakan perkalian dua bilangan sebagai penjumlahan
berulang dengan benar.

V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Mengecek kehadiran, melaksanakan pembiasaan, melaksanakan literasi.
 Apersepsi
Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
 Motivasi
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta didik.

Kegiatan Inti
 Stimulus
Siswa menyimak materi yang dikirim oleh guru melalui whatsapp group, menyaksikan video
pembelajaran matematika dengan membuka aplikasi youtube
https://youtu.be/p8Fu19XMyq4.
 Identifikasi Masalah
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal.

6
 Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
 Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
 Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM.

Kegiatan Penutup
 Kesimpulan
Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan
Merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

Model, Metode dan media


Model : Discovery Learning
Metode : Diskusi
Media : Video Pembelajaran, Whatsapp Group

VI. PENILAIAN
Pengetahuan : Perkalian dan penjumlahan berulang.
Keterampilan : Menyetakan perkalian dua bilingan sebagai penjumlah berulang.
Jenis Tes : tes
Teknik Tes : tulis
Bentuk Tes : Isian/uraian

Mengetahui Bandung, Agustus 2021


Kepala Sekolah Guru Kelas

Elistiani, S.Pd, M.M.Pd Wali Kelas 2


NIP. 196309121982042002

7
LAMPIRAN

A. Teknik Penilaian
Penilaian Pengetahuan : Tes
Skor maksimal : 100
Skor yang diperoleh
Penilaian : 𝑥 100
Skor Maksimal

No. Nama Siswa Nilai Konversi Nilai


1.
2.
3.
Dst.

Panduan Konversi Nilai:


Konversi Nilai Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)

B. Video Pembelajaran Matematika

8
C. Lembar Kerja Siswa (LKS)

9
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas / Semester : II/ 1
Tema : 3. Tugasku Sehari-hari
Subtema : 4. Tugasku dalam Kehidupan Sosial
Fokus Pelajaran : PPKn
Materi Pokok : Memahami perbedaan berdasarkan jenis kelamin
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
Waktu Pelaksanaan : 25 Oktober 2021

KOMPETENSI DASAR
PPKn
3.3. Mengidentifikasi jenis-jenis keberagaman karakteristik individu di sekolah.
4.3. Mengelompokkan jenis-jenis keberagaman karakteristik individu di sekolah.

TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui mencermati isi teks bacaan serta penjelasan dari guru, siswa dapat memahami
perbedaan jenis kelamin di sekolah dengan benar.
 Melalui penugasan dan disukusi kelompok, siswa dapat mengelompokkan jenis kelamin di
sekolah dengan benar.

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Mengecek kehadiran, melaksanakan pembiasaan, melaksanakan literasi.
 Apersepsi
Guru melaksanakn apesepsi, misalnya : “Apa saja perbedaan yang kamu ketahui antara laki-
laki dan perempuan”?
 Motivasi
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta didik.
Kegiatan Inti
 Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran dengan membuka aplikasi youtube
https://youtu.be/7wDZ0LYc6Xc
 Identifikasi Masalah
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal (LKS)
 Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
 Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.

10
 Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM.

Kegiatan Penutup
 Kesimpulan
Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan
Merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

Model, Metode dan media


Model : Discovery Learning
Metode : Diskusi
Media : Video Pembelajaran, Wa Grop

VII.PENILAIAN
Pengetahuan : Mengidentifikasi jenis kelamin
Keterampilan : Membedakan dan mengelompokan siswa berdasarkan jenis kelamin
Jenis Tes : tes
Teknik Tes : tulis
Bentuk Tes : Isian

Mengetahui Bandung, Agustus 2021


Kepala Sekolah Guru Kelas

Elistiani, S.Pd, M.M.Pd


NIP. 196309121982042002

11
LAMPIRAN

C. Teknik Penilaian
Penilaian Pengetahuan : Tes
Skor maksimal : 100
Skor yang diperoleh
Penilaian : 𝑥 100
Skor Maksimal

No. Nama Siswa Nilai Konversi Nilai


1.
2.
3.
Dst.

Panduan Konversi Nilai:


Konversi Nilai Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)

Penilaian Sikap : Jurnal


Penilaian sikap dilihat dari sikap yang muncul ketika pembalajaran sedang berlangsung.
Contoh : Keterlambatan/tidak mengirimkan tugas tanpa konfirmasi kepada wali kelas.

D. Video Pembelajaran PPKn

12
E. Lembar Kerja Siswa (LKS)

13
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas / Semester : II/ 1
Tema : 4. Hidup Bersih dan Sehat
Subtema : 1. Hidup Bersih dan Sehat di Rumah
Fokus Pelajaran : SBdP
Materi Pokok : Pola Irama Sederhana
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
Waktu Pelaksanaan : 4 November 2021

KOMPETENSI DASAR
SBdP
3.6. Memahami pola irama sederhana melalui lagu anakanak.
4.6. Menampilkan pola irama sederhana melalui lagu anakanak.

TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melalui kegiatan mengamati video lagu Anak, siswa dapat membedakan pola irama keras dan
lembut pada lagu anak menggunakan symbol dengan benar.
 Melalui kegiatan penugasan dan presentasi, siswa dapat memainkan/menyuarakan pola irama
keras dan lembut pada lagu anak dengan benar.

VIII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Mengecek kehadiran, melaksanakan pembiasaan, melaksanakan literasi.
 Apersepsi
Guru melaksanakn apesepsi dengan bernyanyi bersama .
 Motivasi
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada peserta didik.

Kegiatan Inti
 Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran lagu anak “Membuang Sampah” dengan
membuka aplikasi youtube https://youtu.be/_Opfi0lv_3w.
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal (LKS)
 Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
 Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
 Pembuktian

14
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM.

Kegiatan Penutup
 Kesimpulan
Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan
Merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

Model, Metode dan media


Model : Discovery Learning
Metode : Diskusi
Media : Video Pembelajaran, Wa Grop

IX. PENILAIAN
Pengetahuan : Pola irama keras dan lembut
Keterampilan : Membedakan pola irama keras dan lembut
Jenis Tes : tes
Teknik Tes : tes dan presentasi
Bentuk Tes : tulis dan lisan

Mengetahui Bandung, Agustus 2021


Kepala Sekolah Guru Kelas

Elistiani, S.Pd, M.M.Pd


NIP. 196309121982042002

15
LAMPIRAN

F. Teknik Penilaian
Penilaian Pengetahuan : Tes
Skor maksimal : 100
Skor yang diperoleh
Penilaian : 𝑥 100
Skor Maksimal

No. Nama Siswa Nilai Konversi Nilai


1.
2.
3.
Dst.

Panduan Konversi Nilai:


Konversi Nilai Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)

Penilaian Keterampilan : Presentasi


Menyanyi dengan memperhatikan keras dan lembut bunyi pada lagu.
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1 Lagu Hafal seluruh Hafal Hafal Belum mampu
penguasaan syair lagu, irama seluruh sebagian menghafal
tepat syair lagu, kecil syair syair lagu
tetapi irama lagu
kurang tepat
dan
sebaliknya
2 Kepercayaan Tidak terlihat Terlihat Memerlukan Belum
Diri ragu-ragu raguragu bantuan guru menunjukkan
kepercayaan
diri

G. Video Pembelajaran SBdP


16
H. Lembar Kerja Siswa (LKS)

Nama : ………………………………….

Kelas : ………………………………….

Salinlah kembali lagu di atas dengan memperhatikan symbol keras dan lembut pada
buku tugasmu!

………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………….

17
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas/ Semester : 2/II
Tema : 5. Pengalamanku
Sub Tema : 1. Pengalamanku di Rumah
Muatan Pelajaran : Matematika
Pembelajarab ke : 1
Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (13 Januari 2022)

Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran Matematika
3.6 Menjelaskan dan menentukan panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam
satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.
4.6 Melakukan pengukuran panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan
baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan membaca teks , mengamati tayangan video, berdiskusi serta mengerjakan tugas,
siswa dapat mengubah satuan baku untuk mengukur panjang.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Menyapa siswa di WA Group, kemudian berdoa, dan melaksanakan pembiasaan.
 Apersepsi
Guru menstimulus pengetahuan dan daya analisis siswa dengan mengajukan beberapa
pertanyaan di WA Group
1. Apa yang kalian tahu tentang alat ukur ?
 Motivasi
1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yakni siswa setelah belajar dapat
menyebutkan mengenai alat ukur panjang.
2. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
Kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa adalah mengamati tayangan
video, membaca teks, berdiskusi, serta mengisi tugas di akhir kegiatan.
Kegiatan Inti
1. Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran matematika dengan membuka aplikasi
youtube https://www.youtube.com/watch?v=xKwmhIvMovs
2. Identifikasi Masalah

18
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal
(LKS)
3. Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
4. Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
5. Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM (Verification).
Kegiatan Penutup
1. Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan merefleksi
kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.Merefleksi kegiatan pembelajaran
Model, Metode dan Media
Model Metode Media
Discovery Learning Diskusi Video Pembelajaran, WA Group

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Sikap
Keberanian dalam mengemukakan pendapat, serta kedisiplinan dalam ketepatan waktu
mengerjakan tugas
Pengetahuan
Mengenal satuan baku untuk mengukur panjang.
Keterampilan
Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur.
Jenis, Teknik, Bentuk Penilaian
Jenis Teknik Penilaian
Penilaian
Sikap Observasi
Pengetahuan Tes tulis
Keterampilan Tes tulis
Penskoran Penilaian
Penilaian Sikap : menggunakan acuan kriteria
Skor Kondisi
4 sering menjawab dan tepat
3 menjawab dan kurang tepat
2 jarang menjawab dan tepat
1 jarang menjawab dan kurang tepat

19
LAMPIRAN

Penilaian Sikap Keaktifan dalam Belajar

Skor
No Nama Siswa
4 3 2 1

20
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas/ Semester : 2/II
Tema : 6. Merawat Hewan dan Tumbuhan
Sub Tema : 1. Hewan di sekitarku
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia
Pembelajarab ke : 3
Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (4 Februari 2022)

Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
3.7 Mencermati tulisan tegak bersambung dalam cerita dengan memperhatikan
penggunaan huruf kapital (awal kalimat, nama bulan dan hari, nama orang) serta
mengenal tanda titik pada kalimat berita dan tanda tanya pada kalimat tanya
4.7 Menulis dengan tulisan tegak bersambung menggunakan huruf kapital (awal
kalimat, nama bulan, hari, dan nama diri) serta tanda titik pada kalimat berita dan tanda
tanya pada kalimat tanya dengan benar.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan membaca teks , mengamati tayangan video, berdiskusi serta mengerjakan tugas,
siswa dapat mengetahui penggunaan huruf kapital.
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Menyapa siswa di WA Group, kemudian berdoa, dan melaksanakan pembiasaan.
 Apersepsi
Guru menstimulus pengetahuan dan daya analisis siswa dengan mengajukan beberapa
pertanyaan di WA Group
2. Apa yang kalian tahu tentang penggunaan huruf kapital dalam kalimat ?
 Motivasi
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yakni siswa setelah belajar dapat
mengetahui penggunaan huruf kapital dalam kalimat.
4. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
Kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa adalah mengamati tayangan
video, membaca teks, berdiskusi, serta mengisi tugas di akhir kegiatan.
Kegiatan Inti
6. Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran matematika dengan membuka aplikasi
youtube https://www.youtube.com/watch?v=KBTtqO8b3_8

21
7. Identifikasi Masalah
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal
(LKS)
8. Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
9. Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
10. Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM (Verification).
Kegiatan Penutup
2. Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan merefleksi
kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.Merefleksi kegiatan pembelajaran
Model, Metode dan Media
Model Metode Media
Discovery Learning Diskusi Video Pembelajaran, WA Group

F. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Sikap
Keberanian dalam mengemukakan pendapat, serta kedisiplinan dalam ketepatan waktu
mengerjakan tugas
Pengetahuan
Penggunaan huruf kapital dalam kalimat yang ditulis dengan huruf tegak bersambung.
Keterampilan
Menulis teks cerita menggunakan huruf tegak bersambung.
Jenis, Teknik, Bentuk Penilaian
Jenis Teknik Penilaian
Penilaian
Sikap Observasi
Pengetahuan Tes tulis
Keterampilan Tes tulis
Penskoran Penilaian
Penilaian Sikap : menggunakan acuan kriteria
Skor Kondisi
4 sering menjawab dan tepat
3 menjawab dan kurang tepat
2 jarang menjawab dan tepat
1 jarang menjawab dan kurang tepat

22
LAMPIRAN

Penilaian Sikap Keaktifan dalam Belajar

Skor
No Nama Siswa
4 3 2 1

23
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas/ Semester : 2/II
Tema : 7. Kebersamaan
Sub Tema : 1. Kebersamaan di Rumah
Muatan Pelajaran : SBDP
Pembelajarab ke : 1
Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (13 Maret 2022)

Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran Matematika
3.2 Mengenal pola irama sederhana melalui lagu anak-anak.
4.2 Menampilkan pola irama sederhana melalui lagu anak-anak.

G. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan membaca teks , mengamati tayangan video, berdiskusi serta mengerjakan tugas,
siswa dapat mengetahui pola irama sederhana.
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Menyapa siswa di WA Group, kemudian berdoa, dan melaksanakan pembiasaan.
 Apersepsi
Guru menstimulus pengetahuan dan daya analisis siswa dengan mengajukan beberapa
pertanyaan di WA Group
3. Apa yang kalian tahu tentang pola irama ?
 Motivasi
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yakni siswa setelah belajar dapat
mengetahui pola irama sederhana.
6. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
Kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa adalah mengamati tayangan
video, membaca teks, berdiskusi, serta mengisi tugas di akhir kegiatan.
Kegiatan Inti
11. Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran matematika dengan membuka aplikasi
youtube https://www.youtube.com/watch?v=4RX_8wybJHE
12. Identifikasi Masalah
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal
(LKS)
13. Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.

24
14. Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
15. Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM (Verification).
Kegiatan Penutup
3. Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan merefleksi
kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.Merefleksi kegiatan pembelajaran
Model, Metode dan Media
Model Metode Media
Discovery Learning Diskusi Video Pembelajaran, WA Group

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Sikap
Keberanian dalam mengemukakan pendapat, serta kedisiplinan dalam ketepatan waktu
mengerjakan tugas
Pengetahuan
Menentukan kuat dan lemah bunyi.
Keterampilan
Membuat bunyi birama dua.
Jenis, Teknik, Bentuk Penilaian
Jenis Teknik Penilaian
Penilaian
Sikap Observasi
Pengetahuan Tes tulis
Keterampilan Praktek
Penskoran Penilaian
Penilaian Sikap : menggunakan acuan kriteria
Skor Kondisi
4 sering menjawab dan tepat
3 menjawab dan kurang tepat
2 jarang menjawab dan tepat
1 jarang menjawab dan kurang tepat

LAMPIRAN
25
Penilaian Sikap Keaktifan dalam Belajar

Skor
No Nama Siswa
4 3 2 1

26
27
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 168 CIPADUNG


Kelas/ Semester : 2/II
Tema : 8. Keselamatan di Rumah dan Perjalanan
Sub Tema : 1. Aturan Keselamatan di Rumah
Muatan Pelajaran : PPKn
Pembelajarab ke : 1
Alokasi Waktu : 1x Pertemuan (13 Maret 2022)

Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran Matematika
3.2 Memahami tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan di sekolah.
4.2 Melaksanakan tata tertib dan aturan di lingkungan keluarga dan sekolah.

J. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan membaca teks , mengamati tayangan video, berdiskusi serta mengerjakan tugas,
siswa dapat mengetahui tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari.
K. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Orientasi
Menyapa siswa di WA Group, kemudian berdoa, dan melaksanakan pembiasaan.
 Apersepsi
Guru menstimulus pengetahuan dan daya analisis siswa dengan mengajukan beberapa
pertanyaan di WA Group
4. Apa yang kalian tahu tentang tata tertib?
 Motivasi
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yakni siswa setelah belajar dapat
mengetahui tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari.
8. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
Kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa adalah mengamati tayangan
video, membaca teks, berdiskusi, serta mengisi tugas di akhir kegiatan.
Kegiatan Inti
16. Stimulus
Peserta didik menyaksikan video pembelajaran matematika dengan membuka aplikasi
youtube https://www.youtube.com/watch?v=EomJsswkMhQ
17. Identifikasi Masalah
Peserta didik berdiskusi dengan anggota keluarga untuk menyelesaikan latihan soal
(LKS)

28
18. Pengumpulan data
Peserta didik melaporkan hasil diskusinya.
19. Pengolahan Data
Guru bersama peserta didik membahas hasil LKS.
20. Pembuktian
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menyampaikan hasil temuan
selama KBM (Verification).
Kegiatan Penutup
4. Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran, dan merefleksi
kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.Merefleksi kegiatan pembelajaran
Model, Metode dan Media
Model Metode Media
Discovery Learning Diskusi Video Pembelajaran, WA Group

L. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Sikap
Keberanian dalam mengemukakan pendapat, serta kedisiplinan dalam ketepatan waktu
mengerjakan tugas
Pengetahuan
Menyebutkan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah.
Keterampilan
Menunjukkan sikap melaksanakan aturan di lingkungan rumah..
Jenis, Teknik, Bentuk Penilaian
Jenis Teknik Penilaian
Penilaian
Sikap Observasi
Pengetahuan Tes tulis
Keterampilan Praktek
Penskoran Penilaian
Penilaian Sikap : menggunakan acuan kriteria
Skor Kondisi
4 sering menjawab dan tepat
3 menjawab dan kurang tepat
2 jarang menjawab dan tepat
1 jarang menjawab dan kurang tepat

29
LAMPIRAN

Penilaian Sikap Keaktifan dalam Belajar

Skor
No Nama Siswa
4 3 2 1

30

Anda mungkin juga menyukai