Anda di halaman 1dari 7

3 LANGKAH KONSELING

Penyegaran PMBA Kader


Jakarta Timur 24 – 25 Juni 2020
Perbedaan PENYULUHAN DAN KONSELING

PENYULUHAN KONSELING

Sasaran banyak orang Individu

Target peningkatan pengetahuan Perubahan perilaku

Fokus pada masalah umum Fokus pada masalah yang dihadapi ibu

Tidak ada solusi pemecahan masalah Ada alternative pemecahan masalah

Pesan dan alternative pemecahan masalah Alternatif pemecahan masalah disepakati antara ibu
disediakan oleh penyuluh dan konselor
Tidak ada follow up untuk memantau Ada follow up dengan janji temu setelah sesi konseling
perubahan perilaku
Langkah 1 : Menilai/bertanya

• Gunakan formulir konseling untuk menilai praktik


pemberian makan sesuai dengan usia anak
• Ucapkan salam
• Tanyakan identitas
• Pelajari buku KIA
• Baca grafik pertumbuhan berikan pujian dan dorongan
• Tanyakan apa yang dimakan kemarin seharian
• Apakah ada susu lain yang diberikan selain ASI
• Siapa yang memberi makan
• Ingat tangga perubahan perilaku sesuaikan
informasi dan intervensi sesuai dimana tangga ibu
berada
Langkah 2 : Berpikir/Analisa

• Gunakan formulir konseling untuk menilai praktik pemberian makan


sesuai dengan usia anak
• Temukan hal baik dan kurang baik dari praktik pemberian makan
pada anak
• Tentukan kesulitan pemberian makan yang dihadapi ibu dan
tentukan prioritasnya jika ada lebih dari satu kesulitan
Langkah 3 : Melakukan atau Bertindak

• Gunakan formulir konseling untuk menilai praktik pemberian makan sesuai dengan usia anak
• Berikan pujian untuk hal – hal baik yang sudah dilakukan
• Jika ditemukan kesulitan diskusikan dengan ibu bagaimana mengatasi kesulitan tersebut
• Berikan pilihan perilaku dan bantu ibu ibu memilih perilaku mana yang akan dilakukan
• Tunjukkan kartu konseling yang relevan untuk mendukung pilihan – pilihan yang diberikan
• Sampaikan pada ibu bahwa akan dilakukan pertemuan lanjutan untuk
• Informasikan kemana ibu bisa mencari pertolongan lanjutan jika dibutuhkan seperti Puskesmas
• Berikan rujukan jika dibutuhkan
• Ucapkan terima kasih
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai