Anda di halaman 1dari 5

SOAL ANALISA KASUS SOAP

PKPA RS
Petunjuk Pengerjaan:
Soal kelompok : 1 kelompok terdiri dari 5 mahasiswa
Soal nomor 1 : Kelompok 1, 2, 3
Soal nomor 2 : Kelompok 4, 5, 6
Soal nomor 3 : Kelompok 7, 8, 9
Soal nomor 4 : Kelompok 10, 11, 12
Kasus dikerjakan berdasarkan analisa SOAP dan hasil analisa dilampirkan (jurnal,
pustaka, texbook) dan dikerjakan dalam bentuk power point

1. Pasien a.n Ny. H,usia 50 thn, BB 55 kg, 6 Mei 2016 di datang dengan keluhan
nyeri kepala belakang , mata kanan bengkak,luka pada bagian kanan kepala
depan, telinga kanan keluar darah, mual,muntah. Pasien mengalami
kecelakaan lalu lintas tertabrak sepeda motor, pingsan. Riwayat penyakit
hipertensi 5 thn yang lalu. Riwayat pemakaian obat kaptopril. Pasien
terdiagnosis cedera otak sedang.
a. Data klinik
Vital sign

TANDA TANGGAL
VITAL 6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
TD 120/70 130/80 140/90 160/90 150/90
RR 20 18 20 20 20
Nadi 80 80 80 80 80
Suhu (oC) 36 36 36,5 36,5 36

Kondisi klinik

TANGGAL
Kondisi klinik
6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
Skala nyeri 4 3 4 3 3
Pus,nekrotik ( luka kepala ) - - + ++ ++
Demam - - - - -
GCS 334 335 456 456 456
Mual +++ ++ ++ + -

a. Data laboratorik
PARAMETER TANGGAL
LAB 6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
Leukosit ( /l) 6.000 8.300
Hb ( mg/dl ) 11,5
GDP ( mg/dl) 261
GD2JPP 150
c. Terapi
TANGGAL
NAMA OBAT
6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
NaCl 0,9% 20 tts/mnt √ √ √ √ √
Ceftriaxone inj 2x1 g √ √ √ √ √
Metoklopramida inj (sprn) 3x1 √ √ √ √
Asam mefenamat 500 mg 3x1 3x1 3x1 3x1 3x1
(sprn) 3x1
Rantidin inj 2x 1 √ √ √ √ √
Novorapid 3x8 IU sc √ √ √ √ √
Piracetam inj 3x3000 mg √ √ √ 3x1000 √
(po)

- Dilakukan rawat luka sehari sekali


2. Pasian a.n Tn. B, usia 71 thn, BB 60 kg, tgl 23 Mei 2016 dengan keluhan kaki
kanan melepuh sekitar paha hingga betis,nyeri dan cekot – cekot akibat
tersiram air panas. Riwayat penyakit DM, dislipidemia, hiperurisemia.Riwayat
obat metformin. Px didiagnosis Combustio grade II.
a. Data klinik
- Vital sign
TANDA TANGGAL
VITAL 24/5 25/5 26/5 27/5 28/5 29/5
TD 100/70 120/90 150/90 120/90 120/90 110/90
RR 20 20 20 20 20 20
Nadi 95 95 93 92 95 95
Suhu (oC) 38 38 37,5 37,8 38 37

Kondisi klinik

TANGGAL
Kondisi klinik
24/5 25/5 26/5 27/5 28/5 29/5
Skala nyeri 8 7 7 6 6 6
Luka ++ ++ ++ pus pus pus
Demam + + + + + +
GCS 456 456 456 456 456 456

b. Data laboratorik
PARAMETER TANGGAL
LAB 24/5 25/5 26/5 27/5 28/5 29/5
Leukosit ( /l) 13.00 12.000
0
Hb ( mg/dl ) 11,5 9.5
GDP ( mg/dl) 320 230 385
GD2JPP 350 250 390
Albumin 2,8 2,3
K (mEq/l) 3,5 2,5
d. Terapi
TANGGAL
NAMA OBAT
6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
NaCl 0,9% : RL ( 1:1) 20 tts/mnt √ √ √ √ √
Ceftriaxone inj 2x1 g √ √ √ √ √
Novalgin inj 3 x1 √ √ √ √ √
Rantidin inj 2x 1 √ √ √ √ √
Novorapid 3x8 IU sc √ √ √ √ √

3. Pasien a.n. Tn. TN, usia 31 thn, BB 70 kg, tanggal 30 Mei 2016, dengan
keluhan lemas selama dua hari, nafsu makan turun, kemerahan pada kaki
sebelah kiri. Riwayat penyakit DM, kaki diamputasi sebelah kiri. Riwayat obat
metformin, glimepirida, novorapid. Pasien didiagnosis selulitis + DM
Hiperglikemia + anemia.
a. Data klinik
- Vital sign
TANDA TANGGAL
VITAL 30/5 31/5 1/6 2/6 3/6 4/6 5/6
TD 120/90 120/70
RR 20 20
Nadi 94 80
Suhu (oC) 37 37

Kondisi klinik

TANGGAL
Kondisi klinik
30/5 31/5 1/6 2/6 3/6 4/6 5/6
Nyeri 4 4 4
Kemerahan kaki +++ +++ +++

b. Data laboratorik
PARAMETER TANGGAL
LAB 30/5 31/5 1/6 2/6 3/6 4/6 5/6
Leukosit ( /l) 12,0 12,5
Hb ( mg/dl ) 7,1 6,9
GDA 301 525 405 415
K 4,07 2,8
SGOT 27
SGPT 102
TG 266
c. Terapi
TANGGAL
NAMA OBAT
30/5 31/5 1/6 2/6 3/6 4/6 5/6
NaCl 0,9% 10 tts/mnt √ √ √
Cefoperazone 2 x 1 g √ √ √ √
Novorapid 3x8 IU s.c √
Novorapid IV bolus 4x4 IU 3x4 IU
Tranfusi PRC √
Cylostazol 2 x 1 √
Futrolit : aminofusin (1:1) √
Levofloxasin inf 1x750 mg √ √ √
Nucral sir 3x1 √

4. Pasien a.n. Ny. CM, usia 64 thn, BB 52 kg, tanggal 2 Mei 2016 datang dengan
keluhan mual, badan terasa lemas, nyeri perut, sebah, perut bengkak selama
satu minggu, kencing berwarna sepeti teh, gelisah, BAB 2-3 hari sekali.
a. Data klinik
- Vital sign
TAND TANGGAL
A 2/5 3/5 4/5 5/5 6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
VITAL
TD 120/7 120/7 120/70 120/8 120/8 120/70 120/7 120/7 120/70
0 0 0 0 0 0
RR 20 20 20 20 20 20 20 20 20
Nadi 80 80 80 80 80 80 80 80 80
Suhu 36 36,2 36 36 36 36,4 36 36,2 36

Kondisi klinik

TANGGAL
Kondisi klinik
2/5 3/5 4/5 5/5 6/5 7/5 8/5 9/5 10/5
Mual + + + - - - - - -
Nyeri perut + + + - - - - - -
Sebah + + + - - - - - -
Ascites ++ ++ + + + + + + +
Gelisah + + + - - - - - -

b. Data laboratorik
PARAMETER TANGGAL
LAB 2/5 3/5 4/5 5/5 6/5 7/5 8/5 9/5
Leukosit ( /l) 5.500 5.000
Hb ( mg/dl ) 9,5
Trombosit 90.00
0
Albumin 2,83
Globulin 4,5
Bil total 1,7
SGPT (0-37) 42
SGOT (0-35) 105

c. Terapi
TANGGAL
NAMA OBAT
2/5 3/5 4/5 5/5 6/5 7/5 8/5 9/5
Renosan 1 kolf √ √ √
Antasida sir 3xC1 √ √ √
Omeprazole inj 2x1 √ √ √
Furosemida inj 1x1 √ √ √
Spironolakton 100 mg 1-0-0 √ √ √ √ √ √ √ √
Ampi-sulbactam 3x1,5 g √ √ √ √ √ √ √
Kanamycin kaps 3x500 mg √ √ √
Laktulosa sir 3xC1 √ √ √ 1x1 √ √ √ √
Ondansetron inj 2x8 mg √ √ √
Furosemid tab 1-0-0 √ √ √ √ √

Anda mungkin juga menyukai