Anda di halaman 1dari 1

Tanggung Jawab

Diri Sendiri Orang Lain


1. Melakukan pekerjaan yang menjadi 1. Bertanggung jawab kepada pemilik
tugas dan kewajibannya secara tuntas perusahaan
2. Bertanggung jawab atas pengawasan
terhadap tanggung jawab bawahan

Konsekuensi
Diri Sendiri Orang Lain
1. Mengerjakan tugas dan kewajibannya 1. Melakukan training terhadap bawahan
hingga selesai walaupun diluar jam kerja

2. Membuat Improvement agar pekerjaan 2. Jika pengawasan terhadap pekerjaan


lebih efektif dan efisien bawahan tidak dilakukan dengan baik atau
dalam hal ini melakukan pembiaran maka
konsekuensinya sama dengan yang
diterima oleh bawahan

Pendelegasian Tugas dan Wewenang


Pendelegasian Fungsi Kontrol

1. Mendelegasikan tugas dan wewenang 1. Melakukan cek & balances terhadap


secara jelas dan terperinci kepada setiap setiap tugas yang didelegasikan kepada
karyawan karyawan
2. Memetakan letak tanggung jawab 2. Melakukan kontroling apakah tugas dan
sehingga akan mempermudah menentukan wewenang sudah diberikan kepada orang
siapa yang akan bertanggung jawab yang tepat
terhadap tugas tersebut

3. Menganalisa dan mengevaluasi terhadap


setiap pendelegasian tugas secara berkala
agar selalu dapat melakukan improvement

Anda mungkin juga menyukai