Anda di halaman 1dari 2

Gingivostomatitis herpetika primer adalah suatu penyakit yang ditandai dengan lesi ulserasi

pada lidah, bibir, mukosa gingiva, palatum durum dan molle. Gingivostomatitis herpetika
primer merupakan bentuk tersering dari infeksi HSV tipe 1 pada rongga mulut.

Primary Herpetic Gingivostomatitis (PHG) adalah infeksi oral yang disebabkan oleh herpes
simplex tipe 1. PHG adalah wabah virus yang inital. Virus ini ditularkan dari orang ke orang
melalui sekresi atau lesi yang terkontaminasi. Perilaku potensial penularan terlihat pada
anak-anak kecil seperti menyentuh mulut, berbagi peralatan, gelas, dan botol; mengisap
jempol dan mainan mulut membuat anak-anak lebih rentan. Anak-anak usia 2 hingga 4
paling rentan terhadap virus herpes simpleks ini. PHG adalah penyakit melepuh yang mudah
ditularkan ketika virus herpes shedding bersentuhan langsung dengan selaput lendir atau
kulit yang rusak.
Dapus

Blevins, J. (2004). Primary herpetic gingivostomatitis in young children... this article originally
appeared in Pediatric Nursing, 2003, Volume 29, Number 3, pp. 199-201 and is reprinted here with
permission of the publisher. Dermatology Nursing, 16(4), 341-344.

Anda mungkin juga menyukai