Anda di halaman 1dari 133

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN

RA AL-MA/RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku (Fungsi rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin / 6 September 2021
KD : PAI(0.4.7), NAM(1.1), FM(2.1), KOG(3.5-4.5), BHS(3.10-
4.10), SE(2.12), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melaksanakan perintah yang lebih komplek untuk menggunting gambar
rumah dan menempelkannya dengan sesuai (BHS 4.3.2)
 Mampu memecahkan masalahnya sendiri menyusun potongan gambar rumah
sehingga menjadi bentuk rumah(KOG 3.4.1)
 Menirukan membaca doa masuk rumah (PAI)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Terbiasa memelihara kebersihan lingkungan (FM 2.1.3)
 Mengucapkan doa-doa pendek (masuk rumah) (NAM 1.5.1)
 Membereskan gunting dan lem setelah menggunting dan menempel (SE 5.8.4)
 Membersihkan sampah guntingna kertas (SN 6.1.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, Gunting, lem
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Menirukan membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus (menirukan membaca surat Al-Fatiha-An-Nasr)
 Berdiskusi tentang fungsi-fungsi rumah
 Menirukan membaca doa masuk rumah (NAM) (PAI)
 Berdiskusi tentang tata cara menjaga kebersihan rumah (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar rumah dan bagian-bagiannya
 Anak menanya
 Tentang nama dan fungsi bagian-bagian rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak mengetahui nama dan fungsi bagian-bagian
rumah
 anak menalar
 ketika anak menyusun gambar rumah anak akan mengungkapkan
pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menggunting gambar rumah dan menyusunnya
(BHS) (KOG)
 Membersihkan sampah potongan kertas dari menggunting (SE) (SN)
Recalling
 Tanya jawab tentang fungsi rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Pengembangan Teknik B M BS BS
Perkembanga Penilaian B B H B
n
PAI 0.4.7 Doa keluar masuk Unjuk
rumah
kerja
NAM 1.5.1 Mengucapkan doa- Unjuk
doa pendek kerja
melakukan ibadah
sehari-hari,berdoa
sebelum dan sesudah
kegiatan
FM 2.1.3 Terbiasa Percakapa
memelihara
n
kebersihan
lingkungan
KOG 3.4.1 Mampu Unjuk
memecahkan
kerja
sendiri masalah
sederhana yang
dihadapi
BHS 4.3.2 Melaksanakan Hasil
perintah yang lebik
karya
komplek sesuai
dengan aturan yang
sesuai dengan
aturan yang
disampaikan
SE 5.8.4 Unjuk
Merapihkan/membe
kerja
reskan mainan pada
tempat semula
SN 6.1.4 Merawat kerapihan, Unjuk
kebersihan, dan
kerja
keutuhan benda
mainan atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku (Fungsi Rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa / 7 September 2021
KD : PAI(0.1.5), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.12), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Mampu mengurutkan lima seriasi atau lebih berdasarkan warna, bentuk,
ukuran atau jumlah (KOG 3.6.6)
 Menyebutkan lambang-lambang huruf yang dikenal (BHS 4.7.2)
 Senang menjalankan kegiatan yang jadi tugasnya (SE 5.8.6)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Tanggung jawab atas tugas yang diberikan (NAM 1.7.9)
 Menjaga kerapihan diri (SN 6.1.2)
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus (membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun) (PAI)
 Berdiskusi tentang rumah dan fungsinya
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replica rumah
 Anak menanya
 Fungsi rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui tanya jawab dan pengamatan anak akan mengetahui tentang
fungsi rumah
 anak menalar
 ketika mengurutkan angka anak akan menuangkan pikirannya untuk
mencari urutan angka
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menebali gambar rumah dengan mengurutkan
angka dari 1-5 (KOG)
 Kelompok 2 : Menyebutklambang – lambang huruf sesuai bunyinya
(BHS),bk.Berlian:28
 Bertanggung jawab dengan tugasdari guru (NAM)
 Terampil menebali garis (FM)
 Senang melaksanakan tugas (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)

Recalling
 Menanykan tentang rumah dan fungsinya
 Menanyakan tentang angka 1-5
 Menanyakan huruf-huruf abjad
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.9 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Maauun
NAM 1.7.9 Tanggung Unjuk kerja
jawab atas tugas
yang diberikan
FM 2.3.4 Terampil Observasi
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.6 Mampu Hasil karya
mengurutkan
lima seriasi
atau lebih
BHS 4.7.2 Menyebutkan Unjuk kerja
lambang-
lambang huruf
yang dikenal
SE 5.8.6 Senang Observasi
menjalankan
kegiatan yang
jadi tugasnya
SN 6.1.2 Menjaga Observasi
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA/RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku (Bagian-bagian Rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu / 8 September 2021
KD : PAI(0.1.5), NAM(1.2), FM(2.1), KOG(3.6-4.6), BHS(3.10-
4.10), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG 3.6.10)
 Mengulang kalimat yang lebih komplek (BHS 4.3.3)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Sikap sopan santun saat berbicara (NAM 1.2.1)
 Terbiasa makan makanan bergizi dan seimbang (FM 2.1.2)
 Berani menyampaikan keinginan (SE 5.1.4)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan
lingkungan sekitar (S.N 6.1.1 )
 Berani menyampaikan keinginan (SE 5.1.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, miniature rumah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun) (PAI)
 Berdiskusi tentang empat sehat lima sempurna (FM)
 Menghargai hasil karya sendiri (SN)
 Mendengarkan pesan untuk selalu bersikap santun saat berbicara (NAM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika rumah
 Anak menanya
 Fungsi bagian-bagian rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan mengamati anak mengetahui tentang fungsi
bagian-bagian rumah
 anak menalar
 anak menuangkan ide dan gagasannya ketika menghitung banyaknya
gambar rumah
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menghitung banyaknya rumah (KOG)
 Kelompok 2 : Mengulang kalimat ‘rumahku surgaku’ (BHS)
 Menghargai hasil karya sendiri dan teman (SN)

Recalling
 Menanyakan tentang fungsi rumah
 Menghitung
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari iniBercerita
pendek berisi pesan-pesan untuk selalu Berani menyampaikan
keinginannya (SE)
3. Menginformasikan kegiatan untuk besok
4. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.9 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Maauun
NAM 1.2.1 Sikap sopan Percakapan
santun saat
berbicara
FM 2.1.2 Terbiasa Percakapan
makan
makanan
bergizi dan
seimbang
KOG 3.6.10 Hasil karya
Menggunakan
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.3.3 Mengulang Hasil karya
kalimat yang
lebih komplek
SE 5.1.4 Berani Percakapan
menyampaika
n keinginan
SN 6.1.1 Menghargai Observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain,
alam dan
lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA Al-MA/RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku (Bagian-bagian Rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis / 9 September 2021
KD : PAI(0.4.7), NAM(2.13), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan berbagai gerakan terkordinasi secara terkontrol,seimbang dan
lincah. (FM 2.3.1)
 Menghubungkan atau menjodohkan nama benda dengan tulisan sederhana
melalui berbagai aktifitas (KOG 3.6.3)
 Memahami aturan dalam suatu permainan (BHS 4.3.4)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa keluar masuk rumah (PAI)
 Terbiasa menghargai kepemilikan orang lain (NAM 1.3.2)
 Berusaha tidak menyakiti atau membalas kekerasan (SE 5.3.8)
 Menjaga kerapihan diri (SN 6.1.2)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Berlian hal 18
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al- Maauun)
 Meniru membaca doa masuk rumah (PAI)
 Mendengarkan pesan untuk tidak mengambil barang yang bukan miliknya
(NAM)
 Mendengarkan cerita tentang anak yang sabar dan pemaaf (SE)
 Berdiskusi tentang bagian-bagian rumah
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Huruf-huruf yang menyusun tulisan bagian-bagian rumah
 Anak menanya
 Nama huruf yang menyusun tulisan tentang bagian-bagian rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang bagian-bagian rumah dan tulisannya
 anak menalar
 ketika anak mengerjakan tugas anak akan menuangkan pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menghubungkan gambar bagian-bagian rumah
dengan tulisannya (KOG)
 Kelompok 2 : Berjalan diatas papan titian (FM)
 Memahami aturan dalam bermain papan titian (BHS)

Recalling
 Menanykan tentang bagian-bagian rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan Menjaga kerapihan meja dan kursi
(SN)
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.4.7 Menghafal doa Unjuk kerja
keluar masuk
rumah
NAM 1.3.2 Terbiasa Percakapan
menghargai
kepemilikan
orang lain
FM 2.3.1 Melakukan Unjuk kerja
berbagai
gerakan
terkordinasi
secara
terkontrol,seimb
ang dan lincah.
KOG 3.6.3 Hasil karya
Menghubungka
n atau
menjodohkan
nama benda
dengan tulisan
sederhana
BHS 4.3.4 Memahami Observasi
aturan dalam
suatu permainan
SE 5.3.8 Berusaha tidak Percakapan
menyakiti atau
membalas
kekerasan
SN 6.1.2 Menjaga Percakapan
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA/RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( Fungsi Bagian-bagian Rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat / 10 September 2021
KD : PAI(0.1.9), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.12-4.12), SE(2.12), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG 3.8.2)
 Membuat gambar dengan beberapa coretan /tulisan yang berbentuk hurup/
kata (BHS 4.7.9)
 Mampu melindungi diri dari percobaan kekerasan, kekerasan seksual dan
bullying (misal : berteriak berlari) (FM 2.5.2)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Menghapal beberapa doa harian (NAM 1.1.33)
 Mengerjakan sesuatu hingga tuntas (SE 5.8.5)
 Bertindak /berbuat yang mencerminkan sikap estetis (SN 6.1.3)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun)
 Menghafal surat Al-Maauun satu persatu (PAI)
 Menghafal doa masuk rumah (NAM)
 Menyebut jalan dari sekolah ke rumah (KOG)
 Rapi dalam berpakaian (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar bagian-bagian rumah
 Anak menanya
 Huruf-huruf yang menyusun nama bagian-bagian rumah serta
fungsinya
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang Fungsi bagian-bagian rumah
 anak menalar
 ketika mencontoh huruf anak akan menuangkan pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Meniru membuat tulisan nama bagian-bagian
rumah dan fungsinya (BHS),Bk. Berlian:29
 Menulis dengan tuntas (SE)
Recalling
 Menanyakan tentang fungsi dari bagian-bagian rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan untuk selalu berhati-hati (FM)
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Pengembangan Teknik Penilaian BB MB BSH BSB
Perkembanga
n
PAI 0.1.9 Menghafal surat Al- Unjuk kerja
Maauun
NAM 1.1.33 Menghapal Unjuk kerja
beberapa doa harian
FM 2.5.2 Mampu melindungi Percakapan
diri dari percobaan
kekerasan,
kekerasan seksual
dan bullying
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya secara
sederhana
BHS 4.7.9 Membuat gambar Hasil kerja
dengan beberapa
coretan /tulisan yang
berbentuk hurup/
kata
SE 5.8.5 Mengerjakan sesuatu Observasi
hingga tuntas
SN 6.1.3 Bertindak /berbuat Observasi
yang mencerminkan
sikap estetis

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA,RUF BEYAN.
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Semester / Minggu ke : 1 / 9
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( Fungsi Bagian-bagian Rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu /11 September 2020
KD : PAI(0.4.7), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.9-4.9),
BHS(3.11-4.11), SE(2.5), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM 2.3.3)
 Membuat alat-alat tekhnologi sederhana (KOG 3.12.2)
 Mengungkapkan perasaan, ide dengan pilihan kata yang sesuai ketika
berkomunikasi (BHS 4.5.3)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN 6.3.1)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Menyebutkan keluarga Nabi (NAM 1.1.8)
 Senang ikut serta dalam kegiatan bersama (SE 5.1.7)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Bola, tali rafia dan kayu
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun)
 Berdiskusi tentang keluarga nabi (NAM)
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Berdiskusi tentang fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga
kebersihannya
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Alat dan bahan membuat kemucing
 Anak menanya
 Guna alat dan bahan
 Anak mengumpulkan informasi
 Cara membuat kemucing
 anak menalar
 anak menggunakan gagasan dan idenya untuk membuat kemucing
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Bermain tangkap bola (FM)
 Kelompok 2 : Membuat kemucing bersama-sama (KOG)
 Senang bekerja sama (SE)
 Membuat kemucing (SN)
 Mengungkapkan ide dan perasaan setelah membuat kemucing (BHS)

Recalling
 Menanyakan fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga kebersihannya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.7 Menghafal doa Unjuk kerja
masuk rumah
NAM 1.1.8 Menyebutkan Percakapan
keluarga Nabi
FM 2.3.3 Melakukan Unjuk kerja
permainan
fisik dengan
aturan
KOG 3.12.2 Membuat Hasil karya
alat-alat
tekhnologi
sederhana
BHS 4.5.3 Percakapan
Mengungkapka
n perasaan, ide
dengan pilihan
kata yang
sesuai ketika
berkomunikasi
SE 5.1.7 Senang ikut Observasi
serta dalam
kegiatan
bersama
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA,RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( Perabot Rumah di ruang tamu
dan kamar)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin / 13 September 2021
KD : PAI(0.1.5), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.7), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Mengenal konsep besar kecil, banyak sedikit, panjang pendek, berat ringan,
tinggi rendah (KOG 3.6.4)
 Menunjukkan bentuk-bentuk simbol ( pola Menulis ) (BHS 4.7.1)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Sikap mengagungkan Allah melalui Do’a-do’a secara tertib (Adab doa)
(NAM 1.1.2)
 Tidak tergesa-gesa (SE 5.3.6)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan
lingkungan sekitar(SN 6.1.1)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Replika perabot rumah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – al-quraisy) (PAI)
 Menghafal doa keluar dari rumah (NAM)
 Berdiskusi tentang huruf-huruf yang menyusun nama perabot rumah (BHS)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika perabot rumah dan huruf-huruf
 Anak menanya
 Nama dan fungsi perabot rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan pengamatan anak akan mengetahui nama
dan fungsi perabot rumah
 anak menalar
 anak menuangkan ide dan gagasannya ketika menyusun potongan
puzzle
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menggunting puzzle teko (FM)
 Kelompok 2 : Mengurutkan gambar perabot rumah dari yang besar
sampai yang kecil (KOG),bk,Berlian:28
 Tidak tergesa-gesa saat menggunting (SE)
 Menghargai hasil karya diri sendiri dan teman (SN)
Recalling
 Menanyakan huruf-huruf yang menyusun tulisan perabot rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.10 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Maauun
NAM 1.1.2 Sikap Unjuk kerja
mengagungka
n Allah
melalui Do’a-
do’a secara
tertib (Adab
doa)
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.4 Mengenal Hasil karya
konsep besar
kecil, banyak
sedikit,
panjang
pendek, berat
ringan, tinggi
rendah
BHS 4.7.1 Menunjukkan Percakapan
bentuk-bentuk
simbol ( pola
Menulis )
SE 5.3.6 Tidak tergesa- Observasi
gesa
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain,
alam dan
lingkungan
sekitar
Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( Perabot Rumah di kamar mandi
dan dapur)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa /15 September 2020
KD : PAI(0.1.5), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.7), SN(3.15-4.15)
A. Materi dalam Kegiatan
 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya
berdasarkan ukuran,sifat, suara, tekstur, fungsi (KOG 3.6.1)
 Menulis hurup- hurup dari namanya sendiri (BHS 4.7.3)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN 6.3.1)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Menyebutkan nama-nama shalat lima waktu (NAM 1.120)
 Tidak mudah mengeluh (SE 5.3.5)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Replika perabot rumah LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha)
 Berdiskusi tentang nama-nama sholat (NAM)
 Berdiskusi tentang benda-benda ayau perabot yang ada di dapur dan kamar
mandi (KOG)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika perabot rumah tangga
 Anak menanya
 Fungsi perabot rumsh
 Anak mengumpulkan informasi
 Melaui Tanya jawab anak akan mengetahui tentang perabot rumah dan
huruf dari nama benda
 anak menalar
 ketika menulis huruf dari nama-nama benda anak akan menuangkan
ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Mencocok perabot rumah (FM)
 Kelompok 2 : Menulis huruf dari nama-nama benda (BHS)
 Tidak mudah mengeluh saat mencocok gambar (SE)
 Hasil karya mencocok gambar (SN)

Recalling
 Huruf-huruf yang menyusun nama perabot rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.10 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Maauun
NAM 1.1.20 Menyebutkan Percakapan
nama-nama shalat
lima waktu
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.1 Mengenal Percakapan
benda dengan
mengelompokk
an berbagai
benda
dilingkunganny
a berdasarkan
ukuran,sifat,
suara, tekstur,
fungsi
BHS 4.7.3 Menulis hurup- Hasil karya
hurup dari
namanya
sendiri
SE 5.3.5 Tidak mudah Observasi
mengeluh
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( fungsi atau kegunaan perabot
rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu / 15 September 2021
KD : PAI(0.1.5), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.9-4.9),
BHS(3.10-4.10), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Membuat alat-alat tekhnologi sederhana (KOG 3.12.2)
 Melaksanakan perintah yang lebik komplek sesuai dengan aturan yang sesuai
dengan aturan yang disampaikan (BHS 4.3.2)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Menyebutkan jumlah rakaat shalat lima waktu (NAM 1.1.21)
 Senang menawarkan bantuan pada teman atau guru peka untuk membantu
orang lain yang membutuhkan (SE 5.5.6)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Kertas, lem, lidi
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – al-Quraisy) (PAI)
 Berdiskusi tentang jumlah rokaat sholat (NAM)
 Berdiskusi tentang kegunaan perabot rumah
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Alat dan bahan yang dipakai untuk membuat kemucing
 Anak menanya
 Kegunaan kemucing
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan demonstrasi guru anak akan mengetahui cara
membuat kemucing dari kertas
 anak menalar
 ketika membuat kemucing anak akan mencari cara untuk membuat
kemucing
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Membuat kemucing dari kertas (KOG)
 keterampilan tangan Membuat kemoceng dari kertas (FM)
 Melaksanakan perintah membuat kemoceng dengan aturan yang sesuai
(BHS)
 Menawarkan bantuan pada teman ketika membuat kemoceng (SE)
 Hasil karya membuat kemoceng (SN)
 Recalling
 Menanyakan tentang jumlah rokaat sholat
 Menanyakan tentang guna perabot rumah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.10 menghafal surat Unjuk kerja
Al-Maauun
NAM 1.1.21 Menyebutkan Percakapan
jumlah rakaat
shalat lima
waktu
FM 2.3.4Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalm berbagai
aktivitas
KOG 3.12.2 Membuat alat- Hasil karya
alat tekhnologi
sederhana
BHS 4.3.2 Melaksanakan Observasi
perintah yang
lebik komplek
sesuai dengan
aturan yang
sesuai dengan
aturan yang
disampaikan
SE 5.5.6Senang menawarkn Observasi
bantuan pada
teman atau guru
peka untuk
membantu orang
lain yang
membutuhkan
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni musik,
visual, gerak, tari
yang
dihasilkannya
Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( fungsi atau kegunaan perabot
rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : kamis / 16 September 2021
KD : PAI(0.3.1), NAM(3.3-4.3), FM(2.1), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(3.14-4.14), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menirukan gerakan shalat (NAM 1.1.22)
 Mengenal benda dengan menghubungkan satu benda dengan benda yang lain
(KOG 3.6.2)
 Menunjukkan bentuk-bentuk simbol ( pola Menulis ) (BHS 4.7.1)
 Memilih kegiatan/ benda yang paling sesuai dengan yang dibutuhkan dari
beberapa pilihan yang ada (SE 5.12.1)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang salam (PAI)
 Terbiasa memelihara kebersihan lingkungan (FM 2.1.3)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik
pribadinya (SN 6.1.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 MUKENAH, PECI, LKS, KARTU HURUF
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha-Al-Quraisy)
 Menghafal hadis tentang salam (PAI)
 Berdiskusi tentang huruf-huruf yang menyusun nama perabot rumah (BHS)
 Menjaga kebersihan lingkungan (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Peraga gerakan sholat dan perabot rumah tangga
 Anak menanya
 Nama gerakan sholat dan nama perabot serta fungsinya
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui praktek sholat anak akan mengetahui gerakan sholat dan
bacaanya serta mengetahui perabot yang dibutuhkan
 anak menalar
 ketika memilih perabot yang dibutuhkan anak akan menuangkan
pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Praktek sholat sebagai kegiatan dirumah
keluarga muslim (NAM)
 Kelompok 2 : Memberi tanda (√) pada tindakan yang harus dilakukan
(FM),bk.Aku Hamba Allah:15
 Kelompok 3: Memasangkan benda sesuai pasangannya
(KOG),bk.Berlian:17
 Memilih benda yang sesuai dengan yang dibutuhkan (SE)

Recalling

F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.1 Menghafal Unjuk kerja
hadis tentang salam
NAM 1.1.22 Menirukan Unjuk kerja
gerakan shalat
FM 2.1.3 Terbiasa Hasil karya
memelihara
kebersihan
lingkungan
KOG 3.6.2 Mengenal Hasil karya
benda dengan
menghubungka
n satu benda
dengan benda
yang lain
BHS 4.7.1 Menunjukkan Percakapan
bentuk-bentuk
simbol ( pola
Menulis )
SE 5.12.1 Memilih Observasi
kegiatan/
benda yang
paling sesuai
dengan yang
dibutuhkan
dari beberapa
pilihan yang
ada
SN 6.1.4 Merawat Observasi
kerapihan,
kebersihan,
dan keutuhan
benda mainan
atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi .

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( cara menggunakan perabot
rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat / 17 September 2021
KD : PAI(0.1.5), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.9-4.9),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengenal kebiasaan buruk bagi kesehatan (FM 2.5.5)
 Melakukan kegiatan dengan menggunakan alat tekhnologi sederhana sesuai
fungsinya secara aman dan bertanggung jawab (KOG 3.12.10
 Memahami aturan dalam suatu permainan (BHS 4.3.4)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Maauun (PAI)
 Melafalkan bacaan shalat (NAM 1.1.23)
 Bersikap tenang tidak lekas marah dan dapat menunda keinginan (SE 5.3.2)
 Menjaga kerapihan diri (SN 6.1.2)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Teflon, roti tawar, kompor, selai, dll
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha-AL-Quraisy)
 Melafalkan bacaan doa iftitah (NAM)
 Berdiskusi tentang makanan yang buruk bagi kesehatan (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Cara membuat roti bakar dan cara menggunakan perabotnya
 Anak menanya
 Urutan membuat roti bakar
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui demonstrasi yang dilakukan oleh guru
 anak menalar
 ketika praktek membuat roti bakar anak akan mengingat cara membuat
roti bakar
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Praktek membuat roti bakar dengan alat yang
sesuai (KOG)
 Memahami aturan dalam proses membuat roti bakar (antri) (BHS)
 Mau bersabar untuk membuat roti bakar (SE)
 Menjaga kebersihan ketika praktek membuat roti bakar (SN)
Recalling
 Cara menggunakan perabot rumah tangga
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.10 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Maauun
NAM 1.1.23 Melafalkan Unjuk kerja
bacaan shalat
FM 2.5.5 Mengenal Percakapan
kebiasaan
buruk bagi
kesehatan
KOG 3.12.1 Melakukan Penugasan
kegiatan
dengan
menggunakan
alat tekhnologi
sederhana
sesuai
fungsinya
secara aman
dan
bertanggung
jawab
BHS 4.3.4 Memahami Observasi
aturan dalam
suatu
permainan
SE 5.3.2 Bersikap Observasi
tenang tidak
lekas marah
dan dapat
menunda
keinginan
SN 6.1.2 Menjaga observasi
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 10
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( lingkungan sekitar rumah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu / 18 September 2021
KD : PAI(0.3.10), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.7-4.7),
BHS(2.14), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Berprilaku sopan dan peduli (NAM 1.7.1)
 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG 3.8.2)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN 6.3.3)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang salam (PAI)
 Terbiasa ramah menyapa siapapun (BHS 4.1.1)
 Terbiasa mengindahkan dan memperhatikan kondisi teman (SE 5.5.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar rumah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – AL-Quraisy)
 Menghafal hadis tentang kebersihan (PAI)
 Mendengarkan cerita tentang anak yang peduli dan peka terhadap kondisi
teman (SE)
 Berdiskusi tentang lingkungan atau tempat-tempat yang ada di sekitar rumah
(KOG)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar rumah dan detai bagian-bagiannya
 Anak menanya
 Bentuk gambar rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang bagian-bagian rumah dan lingungan sekitarnya
 anak menalar
 anak menuangkan idenya tentang lingkungan sekitar rumahnya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memberi tanda (√) pada sikap terpuji
(NAM),Bk.Aku Hamba Allah:21
 Keterampilan menggambar rumah dan tempat-pempat disekitar rumah
(FM)
 Menghargai hasil karya teman (SN)
Recalling
 Lingkungan tetangga disekitar rumahnya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan Mendengarkan pesan untuk selalu
bersikap ramah dan sopan pada siapapun (BHS)
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.10 Menghafal Unjuk kerja
hadis tentang
salam
NAM 1.7.1 Berprilaku Hasil karya
sopan dan peduli
FM 2.3.4 Terampil Observasi
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.1.1 Terbiasa ramah Percakapan
menyapa
siapapun
SE 5.5.4 Terbiasa Observasi
mengindahkan
dan
memperhatika
n kondisi
teman
SN 6.3.3 Menghargai Observasi
hasil karya
baik dalam
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru Kekas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku(Fungsi sekolah dan ruangan yang
ada di sekolah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 20 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.11), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengenal kebiasaan buruk bagi kesehatan (FM 2.5.5)
 Membuat pola ABCD –ABCD (KOG 3.6.5)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan membaca,menulis dan berhitung
(BHS 4.7.14)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN 6.3.3)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-QURAISY (PAI)
 Menyebut beberapa asmaul husna (NAM 1.1.4)
 Bersikap kooperatif dengan teman (SE 5.7.3)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gedung dan ruangan di sekolah, pola huruf, lem
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha- Al-Fiil) (PAI)
 Bersenandung asmaul husna (NAM)
 Berdiskusi tentang jajanan yang kurang baik untuk kesehatan (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Sekolah dan ruangannya
 Anak menanya
 Tentang nama ruamg kelas
 Anak mengumpulkan informasi
 Fungsi sekolah dan ruangan-ruangannya
 anak menalar
 ketika memasang pola huruf anak akan menuangkan pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Membuat pola nama kelas (KOG)
 Kelompok 2 : Melengkapi huruf (BHS)
 Bekerjasama dengan teman dalam membuat nama kelas (SE)
 Menghargai hasil karya papan nama kelas yang sudah dibuat bersama
(SN)

Recalling
 Nama ruang di sekolah dan fungsinya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.11 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.1.4 Menyebut Unjuk kerja
beberapa
asmaul husna
FM 2.5.5 Mengenal Percakapan
kebiasaan
buruk bagi
kesehatan
KOG 3.6.5 Membuat pola Hasil kerja
ABCD -ABCD
BHS 4.7.14 Mengenal Hasil karya
simbol-simbol
untuk persiapan
membaca,menu
lis dan
berhitung
SE 5.7.3 Bersikap Observasi
kooperatif
dengan teman
SN 6.3.3 Menghargai observasi
hasil karya baik
dalam bentuk
gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku(warga di lingkungan sekolah
kepsek, guru, murid, walmur)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : SELASA/ 21 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam
menirukan berbagai gerakan yang teratur (FM 2.3.2)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG 3.6.10)
 Menulis hurup- hurup dari namanya sendiri (BHS 4.7.3)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy(PAI)
 Menyebutkan beberapa nama malaikat (NAM 1.1.5)
 Bangga menunjukkan hasil karya (SE 5.1.6)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik
pribadinya (SN 6.1.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Fiil) (PAI)
 Berdiskusi tentang nama-nama malaikat dan tugasnya (NAM)
 Berdiskusi tentang warga di lingkungan sekolah
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Cara bermain dan menulis huruf
 Anak menanya
 Aturan bermain petak umpet dan huruf-huruf dari namanya
 Anak mengumpulkan informasi
 Anggota warga di lingkungan sekolah dan huruf-huruf dari namanya
 anak menalar
 ketika menulis namanya anak akan mengingat huruf-huruf yang
menyusun namanya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Brmain petak umpet dengan teman-teman (FM)
 Kelompok 2 : Menghitung jumlah anak laki-laki dan perempuan
(KOG)
 Kelompok 3: Menulis huruf-huruf dari namanya sendiri untuk papan
absen (BHS)
 Bangga dengan hasil karya menulis (SE)
 membereskan peralatan menulis (SN)

Recalling
 menanyakan tentang anggota warga sekolah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.11 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.1.5 Menyebutkan Percakapan
beberapa nama
malaikat
FM 2.3.2 Melakukan Unjuk kerja
gerakan mata,
tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi
dalam
menirukan
berbagai
gerakan yang
teratur
KOG 3.6.10 Hasil karya
Menggunakan
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.7.3 Menulis Hasil karya
hurup- hurup
dari namanya
sendiri
SE 5.1.6 Bangga Observasi
menunjukkan
hasil karya
SN 6.1.4 Merawat Observasi
kerapihan,
kebersihan,
dan keutuhan
benda mainan
atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku(APE dalam)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 22 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Mencocokkan bilangan dengan lambang bilangan (KOG)
 Menyebutkan angka bila diperlihatkan lambang bilangannya (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN)
 Menghafal QS.Al-Quraisy(PAI)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menyebutkan beberapa nama Nabi dan Rosul ALLAH (NAM 1.1.7)
 Sikap mau menunggu giliran , mau mendengarkan ketika orang lain bicara
(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar-gambar kesukaan anak, stik es krim, lem dll.
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha)
 Berdiskusi tentang nama-nama nabi (NAM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar dan bahan untuk membuat APE dalam
 Anak menanya
 Bagaimana cara membuat puzzle
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak akan mengetahui APE yang ada di dalam
kelas
 anak menalar
 ketika membuat puzzle anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: membuat puzzle dari stik es krim (SN)
 Kelompok 2 : Memberi no urut pada puzzle yang dibuat (KOG)
 Kelompok 3: Menyebutkan angka pada urutan puzlle (BHS)
 Terampil dalam membuat puzzle (FM)
 Mau antri saat membuat puzzle (SE)
Recalling
 Menanyakan nama-nama APE dalam
 Menanyakan angka
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.11 menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.1.7 Menyebutkan Percakapan
beberapa nama Nabi
dan Rosul ALLAH
FM 2.3.4 Terampil Observasi
menggunakan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.11 Hasil karya
Mencocokkan
bilangan
dengan
lambang
bilangan
BHS 4.7.10 Menyebutkan Pecakapan
angka bila
diperlihatkan
lambang
bilangannya
SE 5.3.3 Sikap mau Observasi
menunggu
giliran , mau
mendengarkan
ketika orang
lain bicara
SN 6.3.1 Membuat Hasil karya
karya seni
sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku(APE luar)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 23 September 2021
KD : PAI(0.3.3), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(2.3), BHS(3.10-
4.10), SE(2.8), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM)
 Memahami aturan dalam suatu permainan (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang kebersihan (PAI)
 Menyebutkan beberapa hadits Nabi (NAM)
 Kreatif dalam menyelesaikan masalah (KOG)
 Merencanakan, memilih, memiliki inisiatif untuk belajar atau melakukan
sesuatu (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Permainan APE luar
D. Pembukaan (30 menit)
 Senam (FM)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Fiil)
 Menghafalkan hadis tentang kebersihan (NAM)
 Berdiskusi tentang peraturan-peraturan saat bermain APE di luar (BHS)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Berbagai jenis APE luar
 Anak menanya
 Nama APE luar
 Anak mengumpulkan informasi
 Anak mengetahui nama dan cara bermain APE luar
 anak menalar
 ketika bermain anak akan mengingat nama dan cara main APE luar
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Kreatif dalam meniru gambar APE (KOG)
 Kelompok 2 : Memilih permainan yang disukai (SE)
 Menjaga kerapihan dan kebersihan diri saat bermain (SN)
Recalling
 Menanyakan nama permainan APE luar
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.3 Menghafal Unjuk kerja
hadis tentang
kebersihan
NAM 1.1.10 Menyebutkan Unjuk kerja
beberapa
hadits Nabi
FM 2.3.3 Melakukan Unjuk kerja
permainan
fisik dengan
aturan
KOG 3.2.1 Kreatif dalam Hasil karya
menyelesaikan
masalah
BHS 4.3.4 Memahami Percakapan
aturan dalam
suatu
permainan
SE 5.4.3 Merencanakan, Percakapan
memilih,
memiliki
inisiatif untuk
belajar atau
melakukan
sesuatu
SN 6.1.2 Menjaga Observasi
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku( aturan-aturan sekolah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat/ 24 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.3-4.3), FM(3.2-4..2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.10-4.10), SE(2.6), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Tepat waktu saat berangkat dan pulang sekolah (NAM)
 Mampu melindungi diri dari percobaan kekerasan, kekerasan seksual dan
bullying (FM)
 Membuat dan mengikuti aturan (KOG)
 Memahami aturan dalam suatu permainan (BHS)
 Menghafal QS.Al-Quraisy
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Mentaati aturan kelas (kegiatan, aturan) (SE)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar sekolah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha)
 Mematuhi peraturan sekolah dan memilih adab yang baik di sekolah (NAM)
 Mendengarkan pesan untuk selalu berhati-hati jika bertemu orang asing
dijalan (FM)
 Berdiskusi tentang peraturan sekolah (KOG)
 berdiskusi tentang peraturan sekolah (BHS)
 Mau mentaati aturan sekolah (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar sekolah
 Anak menanya
 Peraturan sekolah
 Anak mengumpulkan informasi
 Hal-hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan
 anak menalar
 anak akan menuangkan ide dan gagasannya ketika membuat peratura
bersama
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: mewarna gambar jungkat-jungkit
(SN),bk.Berlian:34
Recalling
 Menanyakan tentang peraturan sekolah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.7.6 Tepat waktu Observasi
saat berangkat dan
pulang sekolah
FM 2.5.2 Mampu Percakapan
melindungi
diri dari
percobaan
kekerasan,
kekerasan
seksual dan
bullying
KOG 3.8.5 Membuat dan Percakapan
mengikuti
aturan
BHS 4.3.4 Memahami Percakapan
aturan dalam
suatu
permainan
SE 5.2.2 Mentaati observasi
aturan kelas
(kegiatan,
aturan)
SN 6.3.3 Menghargai Hasil karya
hasil karya
baik dalam
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 11
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Sekolahku(lingkungan sekitar sekolah)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 25 September 2021
KD : PAI(0.3.3), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.10-4.10), SE(2.10), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan kebiasaan hidup bersih dan sehat (FM)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG)
 Melaksanakan perintah yang lebik komplek sesuai dengan aturan yang sesuai
dengan aturan yang disampaikan (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menirukan gerakan wudhu (NAM)
 Senang berteman dengan semuanya (SE)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan
lingkungan sekitar (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Tempat-tempat sekitar sekolah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha-Al-Fiil)
 Mengulang hadis tentang kebersihan agar anak mau menjaga kebersihan
selama di luar (PAI)
 Berdiskusi tentang cara menjaga kebersihan sebelum melaksanakan sholat dan
hal-hal yang membatalkan wudlu (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Lingkungan sekitar sekolah
 Anak menanya
 Nama tempat dan benda-benda di lingkungan sekitar
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui pengamatan langsung anak akan mengetahui tempat-tempat di
lingkungan sekolah
 anak menalar
 anak akan mengingattempat-tempat dilingkungan sekitar sekolah
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Praktek wudhu (NAM)
 Berkarya wisata di sekitar lingkungan sekolah (KOG)
 Melaksanakan perintah wudlu dengan urut (BHS)
 Tidak bertengkar saat praktek wudlu (SE)
 Menghargai lingkungan sekitar dengan mengambil sampah di
lingkungan sekolah (SN)

Recalling
 Menanyakan tentang tempat-tempat di lingkungan sekolah
 Menanyakan tentang wudhu
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.3 hadis tentang Unjuk kerja
kebersihan
NAM 1.1.24 Menirukan Penugasan
gerakan
wudhu
FM 2.5.1 Melakukan Percakapan
kebiasaan
hidup bersih
dan sehat
KOG 3.8.2 Menjelaskan Unjuk kerja
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.3.2 Melaksanakan Observasi
perintah yang
lebik komplek
sesuai dengan
aturan yang
sesuai dengan
aturan yang
disampaikan
SE 5.6.6 Senang Observasi
berteman
dengan
semuanya
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain,
alam dan
lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Fungsi Masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 27 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.1-4.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.10-4.10), SE(2.6), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menyebutkan tempat ibadah (NAM)
 Mampu menjaga keamanan diri (FM)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG)
 Mengulang kalimat yang lebih komplek (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Mentaati aturan kelas ( kegiatan, aturan) (SE)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik
pribadinya (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Miniatur tempat ibadah
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Mengulang syair lagu masjid (BHS)
 Berdiskusi tentang lingkungan sekitar masjid dan fungsi masjid (KOG)
 Berdiskusi tentang cara menjaga kesucian diri sebelum sholat (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar tempat-tempat ibadah atau miniature tempat ibadah
 Anak menanya
 Nama tempat-tempat ibadah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang tempat ibadah sesuai agamanya
 anak menalar
 ketika memilih tempat ibadah sesuai agamanya anak akan
menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memilih tempat-tempat ibadah sesuai
agamanya masing-masing (NAM)
 Kelompok 2 :Berdiskusi tentang benda-benda yang berbahaya yang
ada di masjid seperti (colokan listrik dll) (FM)
 Kelompok 3 : Berdiskusi tentang aturan-aturan selama di masjid
dengan bermain peran(SE)

Recalling
 Menanyakan tentang tempat-tempat ibadah sesuai agamanya

F. Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat al-
Quraisy
NAM 1.5.4 Menyebutkan Hasil karya
tempat ibadah
FM 2.5.3 Mampu Percakapan
menjaga
keamanan diri
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.3.3 Mengulang Unjuk kerja
kalimat yang
lebih komplek
SE 5.2.2 Mentaati Percakapan
aturan kelas
( kegiatan,
aturan)
SN 6.1.4 Merawat percakapan
kerapihan,
kebersihan,
dan keutuhan
benda mainan
atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Bagian-bagian Masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 28 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.3-4.3), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(2.14), SE(2.11), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terbiasa berhenti bermain pada waktunya (NAM)
 Mampu melindungi diri dari percobaan kekerasan, (FM)
 Menyebutkan arah ketempat masjid (KOG)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 menghafal surat al-Quraisy (PAI)
 Bersikap kooperatif dengan teman(SE)
 Terbiasa berkata lembut dan santun (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Balok masjid
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy) (PAI)
 Berdiskusi tentang lingkungan sekitar masjiddan bagian-bagian masjid(KOG)
 Berdiskusi tentang adab di dalam masjid (tidak boleh berteriak) (BHS)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Balok-balok geometri
 Anak menanya
 Bentuk-bentuk balok geometri
 Anak mengumpulkan informasi
 Nama bagian-bagian masjid
 anak menalar
 ketika bermain balok masjid anak akan menuangkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Membuat bangunan masjid dari balok
bersama-sama (SN)
 Bersikap kooperatif dengan teman ketika membangun balok masjid
(SE)
 Berhenti bermain balok masjid pada waktunya (NAM)
 Kegiatan kelompok 2 : Mengerjakan maze(KOG).Bk,Berlian:35

Recalling
 Menanyakan bagian-bagian masjid
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesanMemberikan pesan untuk selalu
berhati-hati (FM
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat al-
Quraisy
NAM 1.7.7 Terbiasa Observasi
berhenti bermain
pada waktunya
FM 2.5.2 Mampu Percakapan
melindungi
diri dari
percobaan
kekerasan,
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.1.2 Terbiasa Percakapan
berkata lembut
dan santun
SE 5.7.3 Bersikap Observasi
kooperatif
dengan teman
SN 6.3.1 Membuat Penugasan
karya seni
sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang
sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Bagian-bagian Masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu / 29 September 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.12), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Menggunakan toilet dengan benar tanpa bantuan (FM)
 Menghubungkan atau menjodohkan nama benda dengan tulisan sederhana
melalui berbagai aktifitas (KOG)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan calistung (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Menyebutkan beberapa kalimah toyyibah (NAM)
 Mengerjakan sesuatu hingga tuntas (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Miniature masjid
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Berdiskusi tentang kalimat subhanallah dan waktu membacanya (NAM)
 Berdiskusi tentang kesucian setelah BAB dan BAK (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Miniature tempat ibadah dan tilisannya
 Anak menanya
 Nama-nama tempat ibadah dan huruf-huruf yang menyusun namanya
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang huruf-huruf yang menyusun nama tempat ibadah
 anak menalar
 ketika menulis kata anak akan mengingat huruf—huruf
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memasangkan gambar sesuai dengan
asangannya (KOG),bk.Berlian:31
 Kelompok 2 : Mengurutkan kata acak menjadi kata yang padu
(BHS),bk.Berlian:36
 Menulis hingga tuntas (SE)
 Menjaga kerapihan saat menulis (SN)
Recalling
 Menanyakan bagian-bagian masjid dan huruf abjad
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.1.34 Menyebutkan Percakapan
beberapa
kalimah
toyyibah
FM 2.5.4 Menggunakan Percakapan
toilet dengan
benar tanpa
bantuan
KOG 3.6.3 Hasil karya
Menghubungk
an atau
menjodohkan
nama benda
dengan tulisan
sederhana
melalui
berbagai
aktifitas
BHS 4.7.14 Mengenal Hasil karya
simbol-simbol
untuk
persiapan
calistung
SE 5.8.5 Mengerjakan Observasi
sesuatu hingga
tuntas
SN 6.1.2 Menjaga Observasi
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(kegiatan yang dilakukan di masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : kamis/ 30 September 2021
KD : PAI(0.3.7), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.5-4.5),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan kebiasaan hidup bersih dan sehat (FM)
 Menyelesaikan tugas meskipun menghadapi kesulitan (KOG)
 Membuat gambar dengan beberapa coretan /tulisan yang berbentuk hurup/ kata (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang ketaatan (PAI)
 Menyebutkan hurup hijaiyah(NAM)
 Berani mengemukakan pendapat (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, video kegiatan di masjid, laptop
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – aL-humazah)
 Meniru membaca hadis tentang ketaatan (PAI)
 Berdiskusi tentang hal-hal yang tidak boleh dilakukan di masjid (membuang sampah
sembarangan dan menjaga kesucian masjid) (FM)
 Berani mengungkapkan pendapat ketika berdiskusi (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Video kegiatan yang dilakukan di masjid
 Anak menanya
 Nama kegiatan di masjid
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang hal-hal yang boleh dilakukan di masjid dan yang tidak boleh
 anak menalar
 ketika melihat video anak akan mengingat hal-hal yang boleh dan
tidak boleh dilakukan di masjid
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menulis huruf hijaiyah (BHS)(NAM)
 Kelompok 2 : Mewarna masjid (SN),bk.Berlian:37
 Menyelesaikan tugas mewarnai masjid (KOG)

Recalling
 Menanyakan huruf hijaiyah
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.7 Ketaatan Unjuk kerja
NAM 1.1.12 Menyebutkan Hasil karya
hurup hijaiyah
FM 2.5.1 Melakukan Percakapan
kebiasaan hidup
bersih dan sehat
KOG 3.4.5 Menyelesaikan Observasi
tugas meskipun
menghadapi
kesulitan
BHS 4.7.9 Membuat gambar Hasil karya
dengan beberapa
coretan /tulisan
yang berbentuk
hurup/ kata
SE 5.1.3 Berani Observasi
mengemukakan
pendapat
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni musik,
visual, gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Kegiatan yang dilakukan di
Masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat / 1 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.10-4.10), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam menirukan
berbagai gerakan yang teratur (FM)
 Menyebutkan nama anggota keluarga danteman serta ciri-ciri husus mereka secara
lebih rinci (KOG)
 Melaksanakan perintah yang lebik komplek sesuai dengan aturan yang sesuai dengan
aturan yang disampaikan (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang mendirikan sholat (PAI
 Melafalkan bacaan shalat(NAM)
 Senang ikut serta dalam kegiatan bersama(SE)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik pribadinya
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Perlengkapan sholat, video kegiatan di masjid
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Meniru membaca hadis tentang mendirikan sholat (PAI)
 Menyebutkan nama-nama petugas di masjid (bilal, imam, makmum) (KOG)
 Berdiskusi tentang cara menjaga kesucian diri sebelum sholat (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Video kegiatan di masjid
 Anak menanya
 Nama kegiatan di masjid dan tugas-tugas di masjid
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui video anak akan mengetahui kegiatan yang dilakukan di masjid
 anak menalar
 ketika mempraktekkan sholat anak akan mengingat urutan gerakan sholat dan
bacaannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Praktek sholat (NAM)
 Praktek gerakan-gerakan dalam sholat (FM)
 Melaksanakan praktek sholat sesuai dengan aturan (BHS)
 Senang ikut serta dalam kegiatan sholat berjamaah (SE)

Recalling
 Menanyakan kegiatan-kegiatan yang dilakukan di masjid
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.6 Hadits Unjuk kerja
Mendirikan solat
NAM 1.1.23 Melafalkan Unjuk kerja
bacaan shalat
FM 2.3.2 Melakukan Unjuk kerja
gerakan mata,
tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi
dalam
menirukan
berbagai
gerakan yang
teratur
KOG 3.8.1 Menyebutkan Percakapan
nama anggota
keluarga
danteman serta
ciri-ciri husus
mereka secara
lebih rinci
BHS 4.3.2 Melaksanakan Unjuk kerja
perintah yang
lebik komplek
sesuai dengan
aturan yang
sesuai dengan
aturan yang
disampaikan
SE 5.1.7 Senang ikut serta Observasi
dalam kegiatan
bersama
SN 6.1.4 Merawat percakapan
kerapihan,
kebersihan,
dankeutuhan
benda mainan
atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 12
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(tata tertib di Masjid)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 2 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.6), NAM(1.1), FM(2.1), KOG(3.9-4.9), BHS(3.10-
4.10), SE(2.9), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan kegiatan dengan menggunakan alat tekhnologi sederhana sesuai fungsinya (KOG)
 Mengulang kalimat yang lebih komplek (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menyebutkan beberapa hadis nabi (NAM)
 Terbiasa melakukan kegiatan-kegiatan sendiri (FM)
 Mau menemani teman melakukan kegiatan bersama(SE)
 Menghargai keindahan lingkungan sekitar (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Masjid . musholla
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha)
 Menghafal hadis tentang mendirikan shholat (NAM)
 Mandiri (FM)
 Berdiskusi tentang alat-alat yang ada di masjid (Bedug, speker) (KOG)
 Mengulang syair lagu masjid (BHS)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 masjid
 Anak menanya
 Tata tertib di masjid
 Anak mengumpulkan informasi
 Hal-hal yang tidak boleh dilakukan di lingkungan masjid
 anak menalar
 anak mampu menjaga kebersihan lingkungan sekitar masjid
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Mau menemani teman bersih-bersih sampah di lingungan
sekitar (SE)

 Menghargai keindahan dari lingkungan sekitar (bersih-bersih lingkungan sekitar)


(SN)
Recalling
 Menanyakan tentang tata tertib di masjid
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.6 Menghafal Unjuk kerja
hadis tentang
mendirikan
sholat
NAM 1.1.10 Menyebutkan Unjuk kerja
beberapa hadits
Nabi
FM 2.1.1 Terbiasa Observasi
melakukan
kegiatan-kegiatan
sendiri
KOG 3.12.1 Melakukan Percakapan
kegiatan dengan
menggunakan
alat tekhnologi
sederhana sesuai
fungsinya
BHS 4.3.3 Mengulang kalimat Unjuk kerja
yang lebih
komplek
SE 5.5.5 Mau menemani Observasi
teman melakukan
kegiatan bersama
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan
lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (Binatang berkaki 2,4 dan lebih
dari 4)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 4 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Memahami arti kata dalam cerita (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai(SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaanNya (NAM)
 Bangga menunjukkan hasil karya(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, kapas, lem, boneka binatang
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – al-Quraisy)
 Berdiskusi tentang binatang ciptaan Allah (NAM)
 Mendengarkan cerita kancil (BHS)
 Berdiskusi tentang binatang berkaki 2, 4, dan lebih dari 4
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Boneka binatang
 Anak menanya
 Bagian-bagian tubuh binatang dan kakinya
 Anak mengumpulkan informasi
 Nama binatang, bagian tubuh dan ciri binatang
 anak menalar
 ketika anak mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Tempel kapas pada gambar domba (FM)
 Kelompok 2 : Menghitung gambar hewan (KOG)
 Bangga menunjukkan hasil karyanya (SE)

 Hasil karya Mozaik domba dengan kapas(SN)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang berkaki 2,4 dan lebih dari 4
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Quraisy
NAM 1.1.1 Mempercayai Percakapan
adanya Tuhan
melalui ciptaan
Nya
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam
berbagai aktivitas
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang bilangan
untuk
menghitung
BHS 4.7.12 Memahami arti Percakapan
kata dalam cerita
SE 5.1.6 Bangga Obsevasi
menunjukkan
hasil karya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni musik,
visual, gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (bagian-bagian tubuh binatang)
Kelompok / Usia : B /5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 5 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.13), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.10), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Membuat pola ABCD –ABCD (KOG)
 Menulis hurup- hurup dari namanya sendiri (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai(SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis doa adalah ibadah (PAI),bk.Anak Sholeh:18
 Menyebutkan beberapa nama Nabi dan Rosul ALLAH (NAM)
 Menerima perbedaan teman dengan dirinya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Replica binatang, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-quraisy)
 Membaca hadis doa adalah ibadah (PAI)
 Berdiskusi tentang nama bagian-bagian tubuh binatang dan tulisannya
 Berdiskusi tentang nama nabi dan rosul (NAM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replica binatang
 Anak menanya
 Nama bagian dan tulisannya
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak akan mengetahui huruf-huuruf yang
menyusun nama binatang
 anak menalar
 ketika melengkapi huuruf pada nama bagian-bagian tubuh binatang
anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Mewarna gambar (FM)(SN),bk.Berlian:38
 Kelompok 2 :Meneulis huruf bagian-bagian tubuh hewan (BHS)
 Kelompok 3 : Melengkapi huruf pada nama-nama hewan (KOG)

Recalling
 Menanyakan nama bagian-bagian tubuh binatang dan huruf yang
menyusunnya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan Menyampaikan pesan untuk tidak saling
membenci dengan teman (SE)
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.13 hadis doa adalah Unjuk kerja
ibadah
NAM 1.1.7 Menyebutkan percakapan
beberapa nama
Nabi dan Rosul
ALLAH
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam
berbagai aktivitas
KOG 3.6.5 Membuat pola Hasil karya
ABCD -ABCD
BHS 4.7.3 Menulis hurup- Hasil karya
hurup dari
namanya sendiri
SE 5.6.2 Menerima Observasi
perbedaan teman
dengan dirinya
SN 6.3.3 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni musik,
visual, gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (binatang pemakan daging)
Kelompok / Usia : B / 5 -6Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 5 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.13), NAM(3.1-4.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.11), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengucapkan doa-doa pendek melakukan ibadah sehari-hari,berdoa sebelum dan sesudah
kegiatan (NAM)
 Mampu menjaga keamanan diri dari benda-benda berbahaya (FM)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya berdasarkan
ukuran,sifat, suara, (KOG)
 Menunjukkan perilaku senang membaca buku terhadap buku-buku yang dikenali (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis doa adalah ibadah (PAI)
 Memperlihatkan kehati-hatian kepada orang yang belum dikenal (SE)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan lingkungan sekitar
(SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar binatang pemakan daging, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis doa adalah ibadah (PAI)
 Membaca doa sebelum menyembelih hewan (NAM)
 Berdiskusi tentang jenis bintang pemakan daging
 Berdiskusi tentang hal-hal yang tidak boleh dilakukan terhadap binatang (FM)
 Berdiskusi untuk berhati-hati di tempat baru (SE)
 Menghargai hasil karya teman (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar hewan pemakan daging
 Anak menanya
 Nama hewan pemakan daging
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak akan mengenal hewan pemakan daging
 anak menalar
 ketika memilih makanan hewan anak akan menuangkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menarik garis gambar binatang dengan namanya (KOG),
 Kelompok 2 :Membaca buku bersama-sama (BHS)

Recalling
 Menanyakan tentang jenis hewan pemakan daging
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.13 hadis doa Unjuk kerja
adalah ibadah
NAM 1.5.1Mengucapkan doa- Unjuk kerja
doa pendek
melakukan ibadah
sehari-hari,berdoa
sebelum dan
sesudah kegiatan
FM 2.5.3 Mampu menjaga Percakapan
keamanan diri
dari benda-benda
berbahaya
KOG 3.6.1 Mengenal benda Hasil karya
dengan
mengelompokkan
berbagai benda
dilingkungannya
berdasarkan
ukuran,sifat,
suara,
BHS 4.5.2 Menunjukkan Unjuk kerja
perilaku senang
membaca buku
terhadap buku-
buku yang
dikenali
SE 5.7.2 Memperlihatkan Percakapan
kehati-hatian
kepada orang
yang belum
dikenal
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau orang
lain, alam dan
lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (binatang pemakan tumbuhan dan
pemakan daging dan tumbuhan)
Kelompok / Usia : B / 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 7 Oktober 2021
KD : PAI(0.6.1), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.11), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan berbagai gerakan terkordinasi secara terkontrol,seimbang dan lincah.(FM)
 Mengenal benda dengan menghubungkan satu benda dengan benda yang lain (KOG)
 Menjawab pertanyaan yang lebik kompleks (BHS)
 Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Bersenandung asmaul husna (PAI)
 Menyebutkan arti shodaqoh (NAM)
 Memperlihatkan diri untuk menyesuaikan dengan situasi(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar binatang pemakan tumbuhan dan pemakan keduanya
D. Pembukaan (30 menit)
 Senam (FM)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Bersenandung asmaul husna (PAI)
 Berdiskusi tentang keutamaan shodaqoh (NAM)
 Berdiskusi dan menjawab pertanyaan tentang hewan pemakan tanaman (BHS)
 Dapat menyesuaikan diri dalam berbagai situasi (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang pemakan tumbuhan dan pemakan daging dan
tumbuhan
 Anak menanya
 Nama hewan pemakan tumbuhan
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak akan mampu membedakan antara hewan
pemakan daging dan pemakan tumbuhan
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Menarik garis binatang dengan makanannya
(KOG),bk.Berlian :43
 Kelompok 2 : Mewarna gambar hewan (SN),BK,BERLIAN:44

Recalling
 Menanyakan hewan pemakan tumbuhan dan pemakan keduanya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.6.1 Bersenandung Unjuk kerja
asmaul husna
NAM 1.1.26 Menyebutkan arti Berdiskusi
shodaqoh
FM 2.3.1 Melakukan Unjuk kerja
berbagai gerakan
terkordinasi
secara
terkontrol,seimba
ng dan lincah.
KOG 3.6.2 Mengenal benda Hasil karya
dengan
menghubungkan
satu benda dengan
benda yang lain
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebik kompleks
SE 5.7.1 Memperlihatkan Observasi
diri untuk
menyesuaikan
dengan situasi
SN 6.3.2 Menampilkan hasil Hasil karya
karya seni baik
dalam bentuk
gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (binatang berdasarkan tempat
hidupnya darat,udara)
Kelompok / Usia : B / 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Jum’at/ 8 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.13), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.12), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam menirukan berbagai
gerakan yang teratur (FM)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan membaca,menulis dan berhitung (BHS)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 menghafal hadits doa adalah ibadah (PAI)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah(NAM)
 Menghubungkan atau menjodohkan nama benda dengan tulisan sederhana melalui berbagai
aktifitas (KOG)
 Mengerjakan sesuatu hingga tuntas (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 APE hewan dan tempat hidupnya
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Berdiskusi tentang hewan dan tempat hidupnya (darat dan udara)
 Menirukan gerakan burung (FM)
 Mengerjakan tugas hingga tuntas (SE)
 Menghargai hasil karya sendiri dan teman (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Maket hewan dan tempat hidupnya
 Anak menanya
 Ciri-ciri hewan yang hidup di darat dan udara
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan pengamatan anak akan mengetahui jenis
hewan berdasarkan tempat hidupnya
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menarik garis suku kata awal dari nama hewan dengan
kata berikutnya (BHS) , bk.Berlian:42;kemudian Menghubungkan gambar hewan
dengan tulisannya (KOG)

 Kelompok 2 ; Menulis huruf hijaiyah lalu membacanya(NAM)

Recalling
 Menanyakan tentang hewan yang hidup di air dan udara
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.13 Menghafal Unjuk kerja
hadits doa
adalah ibadah
NAM 1.1.17 Membaca Hasil karya
rangkaian huruf
hijaiyah

FM 2.3.2 Melakukan gerakan Unjuk kerja


mata, tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi
dalam menirukan
berbagai gerakan
yang teratur
KOG 3.6.3 Menghubungkan Hasil karya
atau menjodohkan
nama benda
dengan tulisan
sederhana melalui
berbagai aktifitas
BHS 4.7.14 Mengenal simbol- Hasil karya
simbol untuk
persiapan
membaca,menulis
dan berhitung
SE 5.8.5 Mengerjakan Observasi
sesuatu hingga
tuntas
SN 6.3.3 Menghargai hasil observasi
karya baik dalam
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 13
Tema / Sub Tema : Binatang / Jenis Binatang (binatang berdasarkan tempat
hidupnya di air)
Kelompok / Usia : B/ 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 9 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.13), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(3.14-4.14), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Tanggung jawab atas tugas yang diberikan (NAM)
 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Mencocokkan bilangan dengan lambang bilangan (KOG)
 Menyebutkan angka bila diperlihatkan lambang bilangannya (BHS)
 Menggunakan sesuatu sesuai kebutuhan (SE)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis doa adalah ibadah (PAI)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Maket hewan air
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis doa adalah ibadah (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang yang hidup di air
 Bertanggung jawab melaksanakan tugas (NAM)
 Mengambil makanan sesuai kebutuhan (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Maket hewan air
 Anak menanya
 Ciri binatang yang hidup di air
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab anak akan mengetahui hewan yang hidup di air
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan mengungkapkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Mewarna gambar ikan (FM)
 Kelompok 2 : Menghitung gambar hewan dan menarik garis dengan lambang
bilangannya (KOG)

 Menghitung gambar hewan dengan menyebutkan angkanya (BHS)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang yang hidup di air
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.13 hadis doa adalah Unjuk kerja
ibadah
NAM 1.7.9 Tanggung jawab Observasi
atas tugas yang
diberikan
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam
berbagai aktivitas
KOG 3.6.11 Mencocokkan Hasil karya
bilangan dengan
lambang bilangan
BHS 4.7.10 Menyebutkan Percakapan
angka bila
diperlihatkan
lambang
bilangannya
SE 5.12.3 Menggunakan Observasi
sesuatu sesuai
kebutuhan
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni musik,
visual, gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (binatang darat yang boleh
dimakan)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : senin/ 11 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.1-4.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.6), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Berprilaku sesuai dengan ajaran agama,tidak sombong (NAM)
 Melakukan kebiasaan hidup bersih dan sehat (FM)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya
berdasarkan ukuran,sifat, suara, tekstur, fungsi dan ciri-ciri (KOG)
 Menunjukkan bentuk-bentuk simbol ( pola Menulis ) (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Mentaati aturan kelas ( kegiatan, aturan) (SE)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan
lingkungan sekitar (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy) (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang darat yang boleh dimakan
 Berdiskusi tentang cara membersihkan hewan sebelum dimakan (FM)
 Mentaati aturan kelas (SE)
 Menghargai karya teman (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar-gambar binatang yang boleh dimakan
 Anak menanya
 Sebab binatang boleh dimakan
 Anak mengumpulkan informasi
 Binatang-binatang yang boleh dimakan
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menulis nama binatang (BHS)
 Kelompok 2 : Melingkari gambar hewan yang boleh dimakan (KOG)
Recalling
 Menanyakan tentang binatang yang halal dimakan dan huruf-huruf yang
menyusunnya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan agar selalu menghormati teman dan tidak
sombong (NAM)
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 menghafl Al- Unjuk kerja
Quraisy

NAM 1.5.2Berprilaku Percakapan


sesuai dengan
ajaran
agama,tidak
sombong
FM 2.5.1 Melakukan Percakapan
kebiasaan
hidup bersih
dan sehat
KOG 3.6.1 Mengenal Hasil karya
benda dengan
mengelompokk
an berbagai
benda
dilingkunganny
a berdasarkan
ukuran,sifat,
suara, tekstur,
fungsi dan ciri-
ciri
BHS 4.7.1 Menunjukkan Hasil karya
bentuk-bentuk
simbol ( pola
Menulis )
SE 5.2.2 Mentaati aturan Observasi
kelas
( kegiatan,
aturan)
SN 6.1.1 Menghargai Observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain,
alam dan
lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (binatang udara / unggas yang
boleh dimakan)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 12 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(3.13-4.13), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Berprilaku sopan dan peduli (NAM)
 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM)
 Menyebutkan lambingbilangan 1-10 (KOG)
 Mengenal berbagai macam lambang huruf fokal dan konsonan (BHS)
 Berprilaku yang membuat orang lain nyaman (SE)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-quraisy (PAI)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik
pribadinya(SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy) (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang udara dan ungags yang bias dimakan dan
manfaatnya
 Menirukan gerakan hewan (FM)
 Menjaga kebersihan kelas (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar unggas
 Anak menanya
 Jenis binatang udara yang bias dimakan dan tidak bias dimakan
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan pengamatan anak akan mengetahui jenis
binatang yang bias dimakan-dan manfaatnya
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anka akan enuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menghitung gambar ungags (KOG)
 Kelompok 2 : Memberi lingkaran pada huruf vocal (BHS)
 Kelompok 3 : Memberi tanda x untuk hal yang tidak boleh dilakukan
terhadap binatang (NAM)Mencentang perilaku baik (SE)
Recalling
 Menanyakan jenis binatang udara dan ungags yang dapat dimakan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
6. Menanyakan perasaan hari ini
7. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
8. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
9. Menginformasikan kegiatan untuk besok
10. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal surat Unjuk kerja
Al-Quraisy
NAM 1.7.1 Berprilaku Hasil karya
sopan dan
peduli
FM 2.3.3 Melakukan Unjuk kerja
permainan fisik
dengan aturan
KOG 3.6.9 Menyebutkan Hasil karya
lambingbilanga
n 1-10
BHS 4.7.6 Mengenal Hasil karya
berbagai
macam
lambang huruf
fokal dan
konsonan
SE 5.10.3 Berprilaku Hasil karya
yang membuat
orang lain
nyaman
SN 6.1.4 Merawat observasi
kerapihan,
kebersihan, dan
keutuhan benda
mainan atau
milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (binatang air yang boleh dimakan)
Kelompok / Usia : B / 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 13 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.8), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya
berdasarkan ukuran,sifat, suara, tekstur, fungsi dan ciri-ciri (KOG)
 Menyebutkan kelompok gambar yang memiliki bunyi yang sama (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya dengan menggunakan alat yang
sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal Hadis tentang kasih sayang(PAI),bk.Anak Sholeh:20
 Menyebutkan beberapa hadits Nabi (NAM)
 Berbagi dengan orang lain (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar binatang air, LKS, kertas lipat, lem
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Ashr)
 Menghafal Hadis tentang kasih sayang(PAI)(NAM)
 Berbagi dengan orang lain (SE)
 Berdiskusi tentang binatang air yang boleh dimakan
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar-gambar binatang air
 Anak menanya
 Binatang air yang boleh dimakan
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui Tanya jawab dan pengamatan anak akan mengetahui binatang
air yang boleh dimakan
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Mozaik ikan (FM)
 Kelompok 2 : Menarik garis gambar binatang darat, air dan udara
(KOG)
 Kelompok 3: Melingkari gambar yang memiliki suku awal yang sama
(BHS)
 Kelompok 4 : Kolase ikan (SN)

Recalling
 Menanyakan binatang air yang halal dimakan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.8 Menghafal Unjuk kerja
Hadis tentang
kasih sayang
NAM 1.1.10 Menyebutkan Unjuk kerja
beberapa hadits
Nabi
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.1 Mengenal Hasil karya
benda dengan
mengelompokk
an berbagai
benda
dilingkunganny
a berdasarkan
ukuran,sifat,
suara, tekstur,
fungsi dan ciri-
ciri
BHS 4.5.6 Menyebutkan Hasil karya
kelompok
gambar yang
memiliki bunyi
yang sama
SE 5.5.2 Berbagi dengan Observasi
orang lain
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (bangkai binatang) (ikan dan
belalang)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 14 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.8), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.10), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Membuat pola ABCD –ABCD (KOG)
 Menyebutkan lambang-lambang huruf yang dikenal (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya dengan menggunakan alat yang
sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadits tentang kasih sayang (PAI)
 Menyebut beberapa asmaul husna(NAM)
 Menghargai karya teman(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, gambar serangga
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-ashr)
 Menghafal doa sujud (PAI)
 Bersenandung asmaul Husna (NAM)
 Menyebutkan huruf-huruf yang ada pada nama binatang (BHS)
 Menghargai karya teman (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar serangga
 Anak menanya
 Nama-nama serangga
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui pengamatan dan Tanya jawab anak akan mengetahui bahwa
bangkai ikan dan belalang boleh dimakan
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Finger painting capung (FM) (SN)
 Kelompok 2 : Menyusun huruf menjadi nama hewan (KOG)

Recalling
 Menanyakan tentang huruf abjad
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.8 hadits tentang Unjuk kerja
kasih sayang
NAM 1.1.4 Menyebut Unjuk kerja
beberapa
asmaul husna
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.5 Membuat pola Hasil karya
ABCD
-ABCD
BHS 4.7.2 Menyebutkan Percakapan
lambang-
lambang huruf
yang dikenal
SE 5.6.3 Menghargai Observasi
karya teman
SN 6.3.1 Membuat Hasil karya
karya seni
sesuai
kreativitasnya
dengan
menggunakan
alat yang
sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (binatang kurban)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat/ 15 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.9), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengenal kebiasaan buruk bagi kesehatan (FM)
 Mengklasifikasikan benda berdasarkan tiga pariabel warna, bentuk dan ukuran
(KOG)
 Senang dan menghargai bacaan (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Menyebut tokoh ibadah qurban (NAM)
 Terbiasa mengindahkan dan memperhatikan kondisi teman (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Buku cerita, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy) (PAI)
 Bercerita tentang nabi ismail (NAM)
 Berdiskusi tentang binatang yang boleh dikurbankan
 Memberi pesan untuk selalu makan-makanan yang sehat (FM)
 Berempati dengan teman (SE)

 Menjaga kerapihan diri (SN)


E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Cerita yang disampaikan guru
 Anak menanya
 Tentang cerita yang disampaikan guru
 Anak mengumpulkan informasi
 Kisah nabi ismail
 anak menalar
 ketika memilih hewan yang bisa dikurbankan anak akan menuangkan
ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memilih binatang yang dapat diqurbankan
(KOG)
 Kelompok 2 : Membaca buku cerita (BHS)
Recalling
 Menanyakan tentang hewan yang dikurbankan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal surat Unjuk kerja
Al-quraisy
NAM 1.1.32 Menyebut Percakapan
tokoh ibadah
qurban
FM 2.5.5 Mengenal Percakapan
kebiasaan buruk
bagi kesehatan
KOG 3.6.8 Hasil karya
Mengklasifikasi
kan benda
berdasarkan tiga
pariabel warna,
bentuk dan
ukuran
BHS 4.7.11 Senang dan Observasi
menghargai
bacaan
SE 5.5.4 Terbiasa Observasi
mengindahkan
dan
memperhatikan
kondisi teman
SN 6.1.2 Menjaga observasi
kerapihan diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 14
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Halal (untuk ibadah haji)
Kelompok / Usia : B / 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 16 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(3.13-4.13), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan berbagai gerakan terkordinasi secara terkontrol,seimbang dan
lincah (FM)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya
berdasarkan ukuran,sifat, suara, tekstur, fungsi dan ciri-ciri (KOG)
 Mengenal suara hurup awal dari nama-nama benda disekitarnya (BHS)
 Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat al-Quraisy (PAI)
 Menyebutkan tatacara haji secara sederhana (NAM)
 Mengenal perasaan sendiri dan orang lain (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Video haji
D. Pembukaan (30 menit)
 Senam (FM)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy)
 Menghafal surat al-Quraisy (PAI)
 Berdiskusi tentang tata cara haji dan qurban (NAM)
 Menunjukkan perasaan hari ini (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Video haji
 Anak menanya
 Hal-hal yang dilakukan ketika ibadah haji
 Anak mengumpulkan informasi
 Nama-nama kegiatan haji
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memilih binatang yang bisa dikurbankan (KOG)
 Kelompok 2 ; Menarik garis gambar hewan dan suaranya (BHS)
 Kelompok 3 : Mewarnai kambing (SN)
Recalling
 Menanyakan tentang kegiatan yang dilakukan ketika haji
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
suratAl-Quraisy
NAM 1.1.31 Menyebutkan Percakapan
tatacara haji
secara
sederhana
FM 2.3.1 Melakukan Unjuk kerja
berbagai
gerakan
terkordinasi
secara
terkontrol,seimb
ang dan lincah
KOG 3.6.1 Mengenal benda Hasil karya
dengan
mengelompokk
an berbagai
benda
dilingkunganny
a berdasarkan
ukuran,sifat,
suara, tekstur,
fungsi dan ciri-
ciri
BHS 4.7.4 Mengenal suara Hasil karya
hurup awal dari
nama-nama
benda
disekitarnya
SE 5.10.1 Mengenal Percakapan
perasaan sendiri
dan orang lain
SN 6.3.2 Menampilkan Hasil karya
hasil karya seni
baik dalam
bentuk gambar
Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani ,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (bertaring)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin / 18 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.7), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6), BHS(3.10-
4.10), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Mengenal konsep besar kecil, banyak sedikit, panjang pendek, berat ringan,
tinggirendah, dengan mengukur menggunakan alat ukur tidak baku (KOG)
 Melaksanakan perintah yang lebik komplek sesuai dengan aturan yang sesuai dengan
aturan yang disampaikan (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Fiil (PAI)
 Menghafalkan beberapa surat pendek dalam Al-qur’an (NAM)
 Mau menemani teman melakukan kegiatan bersama (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Garpu, pasta, buku gambar
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha- Al-Fiil) (PAI) (NAM)
 Berdiskusi tentang binatang bertaring yang haram dimakan
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Alat dan bahan yang digunakan untuk mengecap singa
 Anak menanya
 Bagian tubuh singa
 Anak mengumpulkan informasi
 Cara mengecap singa
 anak menalar
 menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Membuat singa dengan mengecap cuttonbad (SN)
 Terampil mengecap gambar singa dengan cuttonbad (FM)
 Kelompok 2 :Menyebutkan binatang yang berukuran besar sampai
kecil(KOG)
 Melaksanakan perintah untuk mengecap singa (BHS)
 Bermain membuat singa bersama (SE)

Recalling
 Menanyakan binatang-binatang yang haram dimakan karena bertaring
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.1.7 Menghafal surat Unjuk kerja
al-Fiil
NAM 1.1.13 Menghafalkan Unjuk kerja
beberapa surat
pendek dalam
Al-qur’an
FM 2.3.4 Terampil Observasi
menggunakan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.4 Mengenal konsep Hasil karya
besar kecil,
banyak sedikit,
panjang pendek,
berat ringan,
tinggirendah,
dengan
mengukur
menggunakan
alat ukur tidak
baku
BHS 4.3.2 Melaksanakan Observasi
perintah yang
lebik komplek
sesuai dengan
aturan yang sesuai
dengan aturan
yang disampaikan
SE 5.5.5 Mau menemani Observasi
teman melakukan
kegiatan bersama
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (menjijikkan)
Kelompok / Usia : B/ 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 19 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.7), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.11), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menyebutkan lambang bilangan 1-10 (KOG)
 Menceritakan kembali isi cerita secara sederhana (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat al-Fiil (PAI)
 Dapat membedakan milik sendiri dan sekolah(NAM)
 Menggunakan cara yang diterima secara sosial dalam menyelesaikan masalah
(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Alat mencocok, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Fiil) (PAI)
 Tidak membawa pulang benda milik sekolah (NAM)
 Menceritakan tentang siput berlomba lari dengan kelinci (BHS)
 Berdiskusi tentang binatang yang menjijikkan yang haram dimakan
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Alat mencocok dan cara menggunakannya
 Anak menanya
 Cara menggunakan alat mencocok dan mengjumlah gambar
 Anak mengumpulkan informasi
 Binatang menjijikkan yang haram dimakan
 anak menalar
 ketika menjumlah anak akan menuangkan pikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Mencocok siput (SN) Terampil mencocok siput
(FM)
 Tidak berebut saat mencocok (SE)
 Kelompok 2 :Menjumlah gambar hewan (KOG),BK.Berlian 41

Recalling
 Menanyakan tentang binatang menjijikkan yang haram dimakan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.7 Menghafal surat Unjuk kerja
al-Fiil
NAM 1.7.11 Dapat Observasi
membedakan
milik sendiri
dan sekolah
FM 2.3.4 Terampil Observasi
menggunakan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.9 Menyebutkan Hasil karya
lambang
bilangan 1-10
BHS 4.5.4Menceritakan Unjuk kerja
kembali isi cerita
secara sederhana
SE 5.7.4 Menggunakan Observasi
cara yang
diterima secara
sosial dalam
menyelesaikan
masalah
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (hidup di dua alam)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 20 Oktober 2021
KD : PAI(0.4.5), NAM(3.1-4.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6), BHS(3.12-
4.12), SE(3.13-4.13), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengucapkan doa-doa pendek melakukan ibadah sehari-hari,berdoa sebelum dan
sesudah kegiatan (NAM)
 Mampu melindungi diri dari percobaan kekerasan, kekerasan seksual (FM)
 Menghubungkan atau menjodohkan nama benda dengan tulisan sederhana melalui
berbagai aktifitas (KOG)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan membaca,menulis dan berhitung (BHS)
 Mengekspresikan emosi yang sesuai dengan kondisi yang ada ( senang-sedih-
antusias dsb ) (SE)
 Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa Kebahagiaan dunia akhirat(PAI),bk.Anak Sholeh:30
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Crayon, keru binatang LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – At-takatsur)
 Menghafal doa kebahagiaan dunia akhirat (NAM) (PAI)
 Bercerita tentang bahaya buaya (FM)
 Mengungkapkan perasaan hari ini dengan boneka emoji (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar buaya, katak, kura-kura dan huruf yang menyusunnya
 Anak menanya
 Huruf-huruf yang menyusun nama binatang
 Anak mengumpulkan informasi
 Tilisan atau huruf-huruf yang menyusun nama binatang
 anak menalar
 anak mengungkapkan ide da gagasannya saat mengerjakan tugas
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menarik garis gambar hewan dengan tulisannya
(KOG)
 Menarik garis gambar hewan dengan tulisannya serta menyebutkan
hurufnya (BHS)
 Kelompok 2 :Mewarna gambar hewan (buaya) (SN)

Recalling
 Menanyakan tentang huuruf abjad dan binatang yang hidup di dua alam
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.4.9 doa kebahagiaan Unjuk kerja
dunia akhirat
NAM 1.5.1Mengucapkan doa- Unjuk kerja
doa pendek
melakukan
ibadah sehari-
hari,berdoa
sebelum dan
sesudah
kegiatan
FM 2.5.2Mampu melindungi Percakapan
diri dari
percobaan
kekerasan,
kekerasan seksual
KOG 3.6.3 Menghubungkan Hasil karya
atau menjodohkan
nama benda
dengan tulisan
sederhana melalui
berbagai aktifitas
BHS 4.7.14 Mengenal Percakapan
simbol-simbol
untuk persiapan
membaca,menuli
s dan berhitung
SE 5.10.4 Mengekspresikan Observasi
emosi yang
sesuai dengan
kondisi yang ada
( senang-sedih-
antusias dsb )
SN 6.3.2 Menampilkan hasil Hasil karya
karya seni baik
dalam bentuk
gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas


Sri indayani S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (binatang buas)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 21 Oktober 2021
KD : PAI(0.4.5), NAM(3.3-4.3), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terbiasa mengembalikan mainan ke tempatnya (NAM)
 Mengenal kebiasaan buruk bagi kesehatan (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Mengulang kalimat yang lebih komplek (BHS)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doaKebahagiaan dunia akhirat(PAI)
 Sikap mau menunggu giliran , mau mendengarkan ketika orang lain bicara
(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Puzzle, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – At-takatsur)
 Menghafal doa kebaihagiaan dunia akhirat (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang buas yang haram dimakan
 Mengulang kalimat binatang buas haram dimakan (BHS)
 Memberikan pesan untuk selalu makan makanan sehat (FM)
 Tidak mengejek hasil karya teman (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Puzzle dan gambar binatang
 Anak menanya
 Cara bermain puzzle
 Anak mengumpulkan informasi
 Binatang buas haram dimakan
 anak menalar
 ketika bermain puzzle anak akan mengungkapkan hasil pemikirannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menjumlah gambar hewan (KOG),bk.Berlian:45
 Kelompok 2 :Mau menunggu giliran ketika bermain puzzle
(SE)Mengembalikan mainansetelah bermain (NAM)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang buas yang haram dimakan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.4.5 Kebahagiaan Unjuk kerja
dunia akhirat
NAM 1.7.10 Terbiasa Observasi
mengembalik
an mainan ke
tempatnya
FM 2.5.5 Mengenal Percakapan
kebiasaan
buruk bagi
kesehatan
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.3.3 Mengulang Unjuk kerja
kalimat yang
lebih komplek
SE 5.3.3 Sikap mau Unjuk kerja
menunggu
giliran , mau
mendengarkan
ketika orang
lain bicara
SN 6.3.3 Menghargai observasi
hasil karya
baik dalam
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (binatang buas)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat/ 22 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.7), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(3.1..5-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mampu menjaga keamanan diri dari benda-benda berbahaya (FM)
 Membuat dan mengikuti aturan (KOG)
 Senang dan menghargai bacaan (BHS)
 Membuat karya seni (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat al-Fiil (PAI)
 Menyebut beberapa asmaul husna(NAM)
 Berani tambil didepan teman, guru, orang tua dan lingkungan.dan sosial
lainnya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Crayon, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Fiil) (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang buas dan bahayanya
 Berdiskusi tentang cara menjaga keamanan diri (FM)
 Mentaati aturan yang telah disepakati (KOG)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Huruf-huruf yang menyusun al-kholiq
 Anak menanya
 Huruf dan arti al-kholiq
 Anak mengumpulkan informasi
 Binatang buas haram dimakan
 anak menalar
 ketika mewarna anak akan mengungkapkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Hasil karya mewarna asmaul husna (SN)
 Kelompok 2 : Bersenandung asmaul husna (NAM)
 Berani tampi di depan bersenandung asmaul husna (SE)
 Kelompok 3 :Membaca buku cerita yang ada di sudut baca (BHS)

Recalling
 Menanyakan tentang asmaul husna dan binatang buas yang haram dimakan
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.7 Menghafal Unjuk kerja
surat al;Fiil
NAM 1.1.4 Menyebut Unjuk kerja
beberapa
asmaul husna
FM 2.5.3 Mampu Percakapan
menjaga
keamanan
diri dari
benda-benda
berbahaya
KOG 3.8.5Membuat dan Observasi
mengikuti
aturan
BHS 4.7.11 Senang dan Unjuk kerja
menghargai
bacaan
SE 5.1.2 Berani tambil Unjuk kerja
didepan teman,
guru, orang tua
dan
lingkungan.da
n sosial
lainnya
SN 6.3.1 Membuat Hasil karya
karya seni
Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 15
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Haram (disembelih tanpa menyebut
nama Allah)
Kelompok / Usia : B / 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 23 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.4), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(2.2),
BHS(3.12-4.12), SE(2.9), SN()

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengendalikan emosi dengan cara yang wajar (NAM)
 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM)
 Memiliki perbendahaan kata (BHS)
 Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang menjaga lisan(PAI)
 Terbiasa aktif bertanya (KOG)
 Menghargai/hak/pendapat/karya orang lain (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Gambar penyembelihan binatang, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Bermain tangkap bola dengan aturan sebelum masuk kelas (FM)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis tentang menjaga lisan (PAI)
 Tidak lekas marah (NAM)
 Berdiskusi tentang cara menyembelih binatang
 Melakukan Tanya jawab ketika berdiskusi (KOG)
 Berbicara dengan lancar dan susunan kata yang tepat (BHS)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar penyembelihan hewan
 Anak menanya
 Tatacara menyembelih hewa
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui pengamatan dan Tanya jawab anak akan mengetahui
caramenyembelih binatang
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas anak akan mengungkapkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda centang untuk hal yang harus
dilakukan ketika bertemu ibu guru (SE),bk. Aku Hamba Allah:30
 Kelompok 2 :Mewarna gambar penyembelihan hewan
qurban(SN)bk.Berlian :39

Recalling
 Menanyakan tentang tatacara menyembelih binatang
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Pengembangan Teknik B M BS BS
Perkembanga Penilaian B B H B
n
PAI 0.3.4 Menghafal hadis tentang Unjuk
menjaga lisan
kerja
NAM 1.7.18 Mengendalikan emosi Observas
dengan cara yang wajar i
FM 2.3.3 Melakukan permainan Unjuk
fisik dengan aturan kerja
KOG 3.1.2 Terbiasa aktif bertanya Observas
i
BHS 4.7.13 Memiliki Observas
perbendahaan kata i
SE 5.5.3 Hasil
Menghargai/hak/pendap karya
at/karya orang lain
SN 6.3.2 Menampilkan hasil Hasil
karya seni baik dalam karya
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (binatang peliharaan)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 25 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.8), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(3.13-4.13), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan kebiasaan hidup bersih dan sehat (FM)
 Mengenal perbedaan berdasarkan ukuran : “ lebih dari”.,”kurang dari’., dan
“paling/ter” (KOG)
 Mengenal berbagai macam lambang huruf fokal dan konsonan (BHS)
 Mengekspresikan emosi yang sesuai dengan kondisi yang ada ( senang-sedih-
antusias dsb ) (SE)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafalkan beberapa surat pendek dalam Al-qur’an (NAM)
 Menghafal surat Al-Humazah (PAI)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan
lingkungan sekitar (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS, gambar binatang peliharaan
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI) (NAM)
 Berdiskusi tentang binatang peliharaan
 Berdiskusi tentang hal-hal yang menjadi kebiasaan anak di rumah untuk hidup sehat
(FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang peliharaan
 Anak menanya
 Nama-nama binatng peliharaan
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang binatang peliharaan, manfaat, cara merawat
 anak menalar
 ketika mengerjakan tugas
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda >/< pada gambar binatang
(KOG)
 Kelompok 2 :Mencari huruf vocal pada nama binatang (BHS)
 Menunjukkan ekpresi selama hari ini (SE)
 Menghargai hasil karya sendiri (SN)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang peliharaan dan huruf abjad
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.1.8 Menghafal surat Unjuk kerja
Al-Humazah
NAM 1.1.13 Menghafalkan Unjuk kerja
beberapa surat
pendek dalam
Al-qur’an
FM 2.5.1 Melakukan percakapan
kebiasaan hidup
bersih dan sehat
KOG 3.6.7 Mengenal Hasil karya
perbedaan
berdasarkan
ukuran : “ lebih
dari”.,”kurang
dari’., dan
“paling/ter”
BHS 4.7.6 Mengenal Hasil karya
berbagai macam
lambang huruf
fokal dan
konsonan
SE 5.10.4 Observasi
Mengekspresikan
emosi yang
sesuai dengan
kondisi yang ada
( senang-sedih-
antusias dsb )
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain, alam
dan lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (binatang ternak)
Kelompok / Usia : B / 5 - 6 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 26 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.8), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(3.14-4.14), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan berbagai gerakan terkordinasi secara terkontrol,seimbang dan lincah. (FM)
 Mengenal benda dengan menghubungkan satu benda dengan benda yang lain (KOG)
 Mengenal suara hurup awal dari nama-nama benda disekitarnya (BHS)
 Memilih kegiatan/ benda yang paling sesuai dengan yang dibutuhkan (SE)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal Al-Humazah(PAI)
 Menyebutkan jumlah rakaat shalat lima waktu (NAM)
 Menghargai keindahan diri sendiri, karya sendiri atau orang lain, alam dan lingkungan sekitar
(SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Berdiskusi tentang jumlah rakaat sholat (NAM)
 Menirukan berbagai macam gerakan hewan (FM)
 Berdiskusi tentang binatang ternak
 Memilih kegiatan yang disukai (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang ternak dengan anaknya
 Anak menanya
 Nama binatang ternak dan anaknya
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang binatang ternak, nama anak, cara berkembang biak dll
 anak menalar
 mengerjakan tugas
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Tarik garis gambar hewan dengan anaknya (KOG)
 Kelompok 2 :Mencari huruf awal pada nama binatang (BHS)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang ternak dan huruf abjad
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.8 Menghafal sratt al- Unjuk kerja
Humazah
NAM 1.1.21 Menyebutkan Percakapan
jumlah rakaat
shalat lima waktu
FM 2.3.1 Melakukan Unjuk kerja
berbagai gerakan
terkordinasi secara
terkontrol,seimbang
dan lincah.
KOG 3.6.2 Mengenal benda Hasil karya
dengan
menghubungkan
satu benda dengan
benda yang lain
BHS 4.7.4Mengenal suara Hasil karya
hurup awal dari
nama-nama benda
disekitarnya
SE 5.12.1 Memilih kegiatan/ Observasi
benda yang paling
sesuai dengan
yang dibutuhkan
SN 6.1.1 Menghargai Observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau orang
lain, alam dan
lingkungan sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (manfaat binatang)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 27 Oktober 2021
KD : PAI(0.5.2), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM)
 Mengenal perbedaan berdasarkan ukuran : “ lebih dari”.,”kurang dari’., dan “paling/ter” (KOG)
 Menceritakan kembali apa yang didengar dengan kosa kata yang lebih banyak (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Tahmid (PAI)
 Menyebutkan beberapa kalimah toyyibah (NAM)
 Sikap mau menunggu giliran , mau mendengarkan ketika orang lain bicara (SE)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik pribadinya (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Berdiskusi tentang waktu mengucapkan tahmid dan pembiasaanya (PAI) (NAM)
 Menceritakan kembali kisah nabi Ismail (BHS)
 Berdiskusi tentang manfaat binatang
 Mau menunggu giliran (SE)
 Ikut menjaga kerapihan kelas (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Penjelasan gru tentang tanda ≠ =
 Anak menanya
 Arti tanda tanda ≠ =
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang cara menggunakan tanda tanda ≠ =
 anak menalar
 mengerjakan tugas
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda ≠/ = pada gambar binatang (KOG)
 Kelompok 2 :Melakukan permainan tebak gerak binatang dan menarik garis gambar
hewan dengan manfaatnya (FM)

Recalling
 Menanyakan tentang manfaat binatang
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.5.2 Tahmid Unjuk kerja
NAM 1.1.34Menyebutkan Observasi
beberapa
kalimah toyyibah
FM 2.3.3 Melakukan Unjuk kerja
permainan fisik
dengan aturan
KOG 3.6.7 Mengenal Hasil karya
perbedaan
berdasarkan
ukuran : “ lebih
dari”.,”kurang
dari’., dan
“paling/ter”
BHS 4.3.1 Menceritakan Percakapan
kembali apa yang
didengar dengan
kosa kata yang
lebih banyak
SE 5.3.3 Sikap mau Observasi
menunggu
giliran , mau
mendengarkan
ketika orang lain
bicara
SN 6.1.4 Merawat kerapihan, observasi
kebersihan, dan
keutuhan benda
mainan atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S,Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (cara berkembang biak)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 28 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.12), NAM(1.2), FM(3.4-4.4), KOG(3.8-4.8),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menceritakan perkembang biakan makhluk hidup (KOG)
 Membuat gambar dengan beberapa coretan /tulisan yang berbentuk hurup/ kata (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Hadis Tidak boleh bersedih (PAI)
 Sikap meminta maaf dan memaafkan orang lain (NAM)
 Berani tambil didepan teman, guru, orang tua dan lingkungan.dan sosial lainnya (SE)
 Bertindak /berbuat yang mencerminkan sikap estetis (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 APE perkembang biakan ayam dari kardus dan stik es krim, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadisTidak boleh bersedih (PAI)
 Bercerita tentang anak yang pemaaf (NAM)
 Berdiskusi tentang cara berkembangbiak binatang
 Berani tampil di depan untuk menjelaskan perkembangbiakan ayam (SE)
 Peduli terhadap keindahan diri sendiri dan lingkungan (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Urutan perkembangbiakan ayam
 Anak menanya
 Cara berkembangbiak berbagai macam binatang
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang cara berkembangbiak binatang
 anak menalar
 mengingat urutan perkembangbiakan ayam
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Tarik garis gambar binatang dengan cara
berkembangbiaknya (FM)
 Kelompok 2 : Menebali huruf cara berkembangbiak binatang (BHS)
 Kelompok 3 : Mengurutkan perkembangbiakan ayam (KOG)

Recalling
 Menanyakan tentang perkembangbiakan binatang
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.12 Hadis Unjuk kerja
larangan
bersedih
NAM 1.2.2 Sikap meminta Percakapan
maaf dan
memaafkan orang
lain
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.10.3 Menceritakan Hasil karya
perkembang
biakan makhluk
hidup
BHS 4.7.9 Membuat gambar Hasil karya
dengan beberapa
coretan /tulisan
yang berbentuk
hurup/ kata
SE 5.1.2 Berani tambil Observasi
didepan teman,
guru, orang tua
dan
lingkungan.dan
sosial lainnya
SN 6.1.3 Bertindak /berbuat observasi
yang
mencerminkan
sikap estetis

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (keistimewaan binatang
dalam Al-Quran)
Kelompok / Usia : B / 5 – 6 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat/ 29 Oktober 2021
KD : PAI(0.3.12), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam menirukan berbagai
gerakan yang teratur (FM)
 Menghubungkan atau menjodohkan nama benda dengan tulisan sederhana (KOG)
 Menyebutkan lambang-lambang huruf yang dikenal (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Hadis larangan bersedih(PAI)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah (NAM)
 Senang ikut serta dalam kegiatan bersama (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis larangan bersedih (PAI)
 Berdiskusi tentang keistimewaan binatnag dalam al-quran
 Membaca nama hewan dengan huruf hijaiyah (NAM)
 Menyebutkan lambang huruf yang menyusun nama-nama binatang (BHS)
 Senang bermain bersama teman (SE)
 Menjaga kerapihan lingkungan (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Kartu nama hewan dengan Bahasa arab
 Anak menanya
 Cara membaca huruf hijaiyah
 Anak mengumpulkan informasi
 nama-nama binatang dengan Bahasa arab
 anak menalar
 mengerjakan tugas
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menulis huruf hijaiyah (FM)
 Kelompok 2 :Tarik garis nama hewan dengan tulisannya (KOG)

Recalling
 Menanyakan tentang huruf hijaiyah dan keistimewaan binatang dalam Al-
Quran
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.12 Hadis Unjuk kerja
larangan
bersedih
NAM 1.1.17 Membaca Unjuk kerja
rangkaian huruf
hijaiyah
FM 2.3.2 Melakukan gerakan Hasil karya
mata, tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi dalam
menirukan berbagai
gerakan yang
teratur
KOG 3.6.3 Menghubungkan Hasil karya
atau
menjodohkan
nama benda
dengan tulisan
sederhana
BHS 4.7.2 Menyebutkan Percakapan
lambang-lambang
huruf yang
dikenal
SE 5.1.7 Senang ikut serta Observasi
dalam kegiatan
bersama
SN 6.1.2 Menjaga kerapihan observasi
diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Semester / Minggu ke : 1 / 16
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Peliharaan (bahaya Biinatang)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 30 Oktober 2021
KD : PAI(0.1.8), NAM(2.13), FM(2.1), KOG(3.8-4.8), BHS(3.12-
4.12), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Mengenal sebab akibat tentang lingkungannya (KOG)
 Menunjukkan bentuk-bentuk simbol ( pola Menulis ) (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Humazah (PAI)
 Terbiasa tidak sombong(NAM)
 Terbiasa makan makanan bergizi dan seimbang (FM)
 Tidak berpengaruh penilaan orang tentang dirinya (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Bercerita tentang kelinci yang sombong (NAM)
 Berdiskusi tentang sebab binatang berbahaya (KOG)
 Berpesan untuk selalu menjadi diri sendiri (SE)
 Menjaga kerapihan diri (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang
 Anak menanya
 Bahaya binatang
 Anak mengumpulkan informasi
 Bagian tubuh binatang yang berbahaya
 anak menalar
 memilih nama binatang dan bahayanya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menebali binatang buas dengan bahayanya (BHS)
 Tebiasa Makan makanan sehat (FM),bk.Berlian:11

Recalling
 Menanyakan binatang buas dan bahayanya
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.8 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Humazah
NAM 1.3.1 Terbiasa tidak Percakapan
sombong
FM 2.1.2 Terbiasa makan Unjuk kerja
makanan bergizi
dan seimbang
KOG 3.10.4 Mengenal sebab Percakapan
akibat tentang
lingkungannya
BHS 4.7.1 Menunjukkan Hasil karya
bentuk-bentuk
simbol ( pola
Menulis )
SE 5.1.8 Tidak berpengaruh Percakapan
penilaan orang
tentang dirinya
SN 6.1.2 Menjaga kerapihan Observasi
diri

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (berkuku tajam)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 1 November 2021
KD : PAI(0.1.8), NAM(3.3-4.3), FM(3.2-4.2), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(2.4)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terbiasa mengikuti tata tertib dan aturan sekolah (NAM)
 Mampu menjaga keamanan diri dari benda-benda berbahaya (FM)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya berdasarkan
ukuran,sifat, suara, tekstur, fungsi dan ciri-ciri lainnya (KOG)
 Menyebutkan angka bila diperlihatkan lambang bilangannya (BHS)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Humazah(PAI)
 Terbiasa menyapa guru saat penyambutan(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Menyapa guru saat penyambutan (SE)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang buas yang berkuku tajam
 Mentaati peraturan sekolah (NAM)
 Berdiskusi tentang cara menjaga diri dari binatang buas (FM)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar kuku binatang buas
 Anak menanya
 Binatang yang memiliki kuku tajam
 Anak mengumpulkan informasi
 Binatang yang berkuku tajam
 anak menalar
 ketika memilih gambar binatang yang berkuku tajam anak akan
mengungkapkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Melingkari gambar binatang yang berkuku tajam (KOG)
 Kelompok 2 :menghitung dan Menyebutkan angka hasil pengurangan
(BHS),bk.Berlian:47
Recalling
 Menanyakan tentang binatang yang berkuku tajam
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.8 Menghafal Unjuk kerja
surat Al-
Humazah
NAM 1.7.5 Terbiasa mengikuti Observasi
tata tertib dan
aturan sekolah
FM 2.5.3 Mampu menjaga Percakapan
keamanan diri
dari benda-benda
berbahaya
KOG 3.6.1 Mengenal benda Hasil karya
dengan
mengelompokka
n berbagai benda
dilingkungannya
berdasarkan
ukuran,sifat,
suara, tekstur,
fungsi dan ciri-
ciri lainnya
BHS 4.7.10 Menyebutkan Hasil karya
angka bila
diperlihatkan
lambang
bilangannya
SE 5.1.1 Terbiasa menyapa Observasi
guru saat
penyambutan
SN 6.1.1 Menghargai observasi
keindahan diri
sendiri, karya
sendiri atau
orang lain, alam
dan lingkungan
sekitar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (pemakan daging)
Kelompok / Usia : B / 5 – 6 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa/ 2 November 2021
KD : PAI(0.3.5), NAM(3.3-4.3), FM(3.3-4.3), KOG(3.8-4.8),
BHS(3.12-4.12), SE(2.5), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Tanggung jawab atas tugas yang diberikan (NAM)
 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Melakukan proses kerja sesuai dengan prosedurnya (misal: membuat teh dimulai dari
menyediakan air panas (KOG)
 Mengenal suara hurup awal dari nama-nama benda disekitarnya (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Hadis larangan marah(PAI)
 Bangga menunjukkan hasil karya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Kertas lipat, LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis tentang larangan marah (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang buas pemakan daging
 Bertanggung jawab dengan tugasnya(NAM)
 Bangga dengan hasil karyanya (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Cara membuat harimau
 Anak menanya
 Urutan melipat harimau
 Anak mengumpulkan informasi
 Melalui pengamatan anak akan mengetahi cara melipat harimau
 anak menalar
 melipat harimau
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Melipat harimau (FM)Melakukan proses kerja melipat
harimau (KOG)Membuat harimau dengan kertas lipat (SN)
 Kelompok 2 :Mencari huruf awal/suku awal (BHS)
Recalling
 Menanyakan tentang binatang buas pemakan daging
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.5 Hadis larangan Unjuk kerja
marah
NAM 1.7.9 Tanggung jawab Observasi
atas tugas yang
diberikan
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam
berbagai aktivitas
KOG 3.12.3 Melakukan proses Observasi
kerja sesuai
dengan
prosedurnya
(misal: membuat
teh dimulai dari
menyediakan air
panas
BHS 4.7.4 Mengenal suara Hasil karya
hurup awal dari
nama-nama
benda
disekitarnya
SE 5.1.6 Bangga Observasi
menunjukkan
hasil karya
SN 6.3.1 Membuat karya seni Hasil karya
sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani ,S.Psi


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (bergigi tajam)
Kelompok / Usia : B/ 5-6 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 3 November 2021
KD : PAI(0.3.5), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.1-4.1), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Terbiasa mengambil makanan secukupnya dan makan sendiri (NAM)
 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Menyebutkan kelompok gambar yang memiliki bunyi yang sama (BHS)
 Menampilkan hasil karya seni baik dalam bentuk gambar (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis larangan marah (PAI)
 Bersikap tenang tidak lekas marah dan dapat menunda keinginan (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Menghafal hadis larangan marah )PAI
 Membaca hadis larangan marah (SE)
 Makan seperlunya (NAM)
 Berdiskusi tentang binatang yangbergigi tajam
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Demonstrasi guru cara mewarna
 Anak menanya
 Warna harimau
 Anak mengumpulkan informasi
 Cara mewarnai harimau dan berhitung
 anak menalar
 anak menghitung harimau dan memilih warna
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Mewarna harimau (FM) (SN),bk.Berlian:48
 Kelompok 2 :Menghitung gambar binatang (KOG)
 Kelompok 3 : Mencari suku awal (BHS)
Recalling
 Menanyakan tentang binatang bergigi tajam
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.3.5 Hadis larangan Unjuk kerja
marah
NAM 1.7.12 Terbiasa Observasi
mengambil
makanan
secukupnya dan
makan sendiri
FM 2.3.4 Terampil Hasil karya
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam
berbagai aktivitas
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang bilangan
untuk
menghitung

BHS 4.5.6 Menyebutkan Hasil karya


kelompok gambar
yang memiliki
bunyi yang sama
SE 5.3.2 Bersikap tenang Observasi
tidak lekas marah
dan dapat
menunda
keinginan
SN 6.3.2 Menampilkan hasil Hasil karya
karya seni baik
dalam bentuk
gambar

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (Binatang liar)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 4 November 2021
KD : PAI(0.4.12), NAM(1.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3..12-4.12), SE(2.9), SN()

A. Materi dalam Kegiatan


 Mampu melindungi diri dari percobaan kekerasan, kekerasan seksual dan bullying (FM)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG)
 Mengenal berbagai macam lambang huruf fokal dan konsonan (BHS)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik pribadinya (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa solat (duduk diantara dua sujud (PAI)
 Melafalkan bacaan shalat (NAM)
 Senang menawarkan bantuan pada teman atau guru peka untuk membantu orang lain yang
membutuhkan(SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Video solat dan video kehidupan binatang liar
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-humazah)
 Menghafalkan doa duduk diantara dua sujud (NAM) (PAI)
 Berdiskusi tentang binatang liar
 Berdiskusi untuk selalu menjaga diri (FM)
 Menawarkan bantuan pada teman dan guru (SE)
 Merawat kebersihan lingkungan sekitar (SN)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 video
 Anak menanya
 Cara hidup binatang liar
 Anak mengumpulkan informasi
 Cara bertahan hidup binatang liar
 anak menalar
 menarik garis dan memberi huruf vokal
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menarik garis gambar binatang dengan tempat hidupnya
liar/di rumah (KOG)
 Kelompok 2 :Memberi huruf vocal pada nama binatang (BHS)
Recalling
 Menanyakan tentang binatang liar
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.12 Doa solat Unjuk kerja
NAM 1.1.23 Melafalkan Unjuk kerja
bacaan shalat
FM 2.5.2 Mampu melindungi Percakapan
diri dari
percobaan
kekerasan,
kekerasan
seksual dan
bullying
KOG 3.8.2 Menjelaskan Hasil karya
lingkungan
sekitarnya secara
sederhana
BHS 4.7.6 Mengenal berbagai Hasil karya
macam lambang
huruf fokal dan
konsonan
SE 5.5.6 Senang Observasi
menawarkan
bantuan pada
teman atau guru
peka untuk
membantu orang
lain yang
membutuhkan
SN 6.1.4 Merawat kerapihan, observasi
kebersihan, dan
keutuhan benda
mainan atau
milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (berbisa/beracun)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jumat/ 5 November 2021
KD : PAI(0.4.12), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.1-4.1), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam menirukan berbagai
gerakan yang teratur ( misal: senam dan tarian). (FM)
 Mengungkapkan hasil karya yang dibuatnya secara lengkap/utuh yang berhubungan dengan
benda-benda yang ada dilingkungan alam (KOG)
 Mengungkapkan perasaan, ide dengan pilihan kata yang sesuai ketika berkomunikasi (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari yang
dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa sholat (PAI)
 Menirukan gerakan shalat(NAM)
 Tidak mudah mengeluh (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 Plastisin, perlengkapan sholst
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-humazah)
 Praktek sholat (NAM) (PAI)
 Gerakan sholat (FM)
 Berdiskusi tentang binatang berbisa atau beracun
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Berbagai bentuk replica binatang
 Anak menanya
 Cara membuat binatang dengan plastisin
 Anak mengumpulkan informasi
 Proses membuat binatang dengan plastisin
 anak menalar
 menuangkan ide dan gagasannya dalam membuat plastisin
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Membuat bentuk binatang dengan plastisin (SN)
 Mengungkapkan hasil karya membuat bentuk binatang dengan plastisin (KOG)
 Mengungkapkan perasaan selama hari ini (BHS)
 Tidak mengeluh (SE)

Recalling
 Menanyakan tentang binatang berbisa atau beracun
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.12 Doa solat Unjuk kerja
NAM 1.1.22 Menirukan Unjuk kerja
gerakan shalat
FM 2.3.2 Melakukan gerakan Unjuk kerja
mata,
tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi
dalam menirukan
berbagai gerakan
yang teratur
( misal: senam
dan tarian).
KOG 3.10.2 Mengungkapkan Percakapan
hasil karya yang
dibuatnya secara
lengkap/utuh
yang
berhubungan
dengan benda-
benda yang ada
dilingkungan
alam
BHS 4.5.3 Mengungkapkan Percakapan
perasaan, ide
dengan pilihan
kata yang sesuai
ketika
berkomunikasi
SE 5.3.5 Tidak mudah Observasi
mengeluh
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 17
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (bertanduk)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 6 November 2021
KD : PAI(0.1.8), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A. Materi dalam Kegiatan


 Melakukan gerakan mata, tangan,kaki, kepala secara terkordinasi dalam
menirukan berbagai gerakan yang teratur ( misal: senam dan tarian). (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Membaca nama sendiri (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Humazah( PAI)
 Menyebutkan beberapa kalimah toyyibah(NAM)
 Senang mengajak temannya untuk berkomunikasi,beraksi positif kepada
semua temannya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C. Alat dan Bahan
 LKS
D. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Mengucapkan kalimat thoyyibah (NAM), bk.Anak Sholeh:34
 Berdiskusi tentang binatang yang bertanduk
 Menirukan gerakan banteng (FM)
 Membaca nama banteng (BHS)
 Bermain dan berkomunikasi dengan teman (SE)
E. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang yang bertanduk
 Anak menanya
 nama bagian-bagian tubh binatang (tanduk)
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang binatang yang bertanduk
 anak menalar
 menghitung dan memilih warna
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menjumlah gambar bagian-bagian tubuh
binatang (KOG)
 Kelompok 2 :Mewarna banteng (SN)

Recalling
 Menanya binatang yang bertanduk
F. Penutup (30 Menit)
 SOP Kepulangan
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4. Menginformasikan kegiatan untuk besok
5. Berdoa sesudah belajar
G. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.8 menghafal Al- Unjuk kerja
Humazah
NAM 1.1.34 Menyebutkan Percakapan
beberapa
kalimah
toyyibah
FM 2.3.2 Melakukan Unjuk kerja
gerakan mata,
tangan,kaki,
kepala secara
terkordinasi
dalam
menirukan
berbagai gerakan
yang teratur
( misal: senam
dan tarian).
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.7.8 Membaca nama Percakapan
sendiri
SE 5.5.8 Senang mengajak Observasi
temannya untuk
berkomunikasi,b
eraksi positif
kepada semua
temannya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri indayanii,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 18
Tema / Sub Tema : Binatang / Binatang Buas (singa)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Senin/ 8 November 2021
KD : PAI(0.1.3), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

H. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Membaca nama sendiri (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
I. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-kAAFIRUUN( PAI)
 Menyebutkan beberapa kalimah toyyibah(NAM)
 Senang mengajak temannya untuk berkomunikasi,beraksi positif kepada
semua temannya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
J. Alat dan Bahan
 LKS
K. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah)
 Mengucapkan kalimat thoyyibah (NAM), bk.Anak Sholeh:
 Berdiskusi tentang binatang yang mengaung
 Trampil memegang pensil atau krayon (FM)
 Membaca nama singa (BHS)
 Bermain dan berkomunikasi dengan teman (SE)
L. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar binatang yang mengaum
 Anak menanya
 nama bagian-bagian tubh binatang singa
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang binatang yang mengaum
 anak menalar
 menghitung dan memilih warna
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menjumlah gambar binatang yang tersedia
(KOG)
 Kelompok 2 :Mewarna singa (SN)

Recalling
 Menanya binatang yang mengaum

M.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
6. Menanyakan perasaan hari ini
7. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
8. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
9. Menginformasikan kegiatan untuk besok
10. Berdoa sesudah belajar
N. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.3 menghafal Al- Unjuk kerja
Kaafiruun
NAM 1.1.34 Menyebutkan Percakapan
beberapa
kalimah
toyyibah
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.7.8 Membaca nama Percakapan
sendiri
SE 5.5.8 Senang mengajak Observasi
temannya untuk
berkomunikasi,b
eraksi positif
kepada semua
temannya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 18
Tema / Sub Tema : Keluarga sakinah/anggota keluargaku
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 19 November 2021
KD : PAI(0.31.3), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

O. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menggunakan lambang bilangan untuk menghitung (KOG)
 Menjawab pertanyaan yang lebih kompleks (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
P. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadits do’a adalah ibadah( PAI)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah(NAM)
 Senang mengajak temannya untuk berkomunikasi,beraksi positif kepada
semua temannya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
Q. Alat dan Bahan
 LKS
R. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maa’uun)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah (NAM),
 Berdiskusi tentang binatang yang mengaung
 Trampil memegang pensil atau krayon (FM)
 Menjawab pertanyaan tentang keluarga inti (BHS)
 Bermain dan berkomunikasi dengan teman (SE)
S. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar keluarga inti
 Anak menanya
 nama keluarga inti
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang keluarga inti
 anak menalar
 menghitung anggota keluarga inti dan memilih warna untuk mewarnai
gambar keluarga inti
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menjumlah keluarga inti yang tersedia
(KOG),buku berlian:15
 Kelompok 2 :Mewarnai (SN)

Recalling
 Menanya tentang keluarga inti

T. Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
U. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.13 menghafal Unjuk kerja
hadits do’a
adalah ibadah
NAM 1.1.17 Membaca Percakapan
rangkaian huruf
hijaiyah
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.6.10 Menggunakan Hasil karya
lambang
bilangan untuk
menghitung
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebih komplek
SE 5.5.8 Senang mengajak Observasi
temannya untuk
berkomunikasi,b
eraksi positif
kepada semua
temannya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 18
Tema / Sub Tema : Keluarga sakinah/profesi anggota keluarga(evaluasi)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Kamis/ 20 November 2021
KD : PAI(0.3.14), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

V. Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Mengenal perbedaan berdasarkan ukuran ‘lebih dari’,kurang dari’ dan paling /
ter (KOG)
 Menjawab pertanyaan yang lebih kompleks (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
W. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadits tentang ibu( PAI)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah(NAM)
 Senang mengajak temannya untuk berkomunikasi,beraksi positif kepada
semua temannya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
X. Alat dan Bahan
 LKS
Y. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maa’uun)
 Membaca rangkaian huruf hijaiyah (NAM),
 Trampil memegang pensil atau krayon (FM)
 Menjawab pertanyaan tentang pekerjaan anggota keluarga (BHS)
 Bermain dan berkomunikasi dengan teman (SE)
Z. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar pekerjaan anggota keluarga
 Anak menanya
 nama pekerjaan anggota keluarga
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang pekerjaan anggota keluarga
 anak menalar
 menghitung gambar pekerjaan anggota keluarga inti dan memilih
tanda </>
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda </> pada gambar yang tersedia
(KOG),buku berlian:20
 Kelompok 2 : menjiplak dan mewarnai (SN),buku gunting tempel:5

Recalling
 Menanya tentang pekerjaan anggota keluarga

AA. Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
BB. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.14 menghafal Unjuk kerja
hadits tentang
ibu
NAM 1.1.17 Membaca Percakapan
rangkaian huruf
hijaiyah
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.6.7 Mengenal Hasil karya
perbedaan
berdasarkan
ukuran :’lebih
dari’, “kurang
dari” dan
“paling/ter”
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebih komplek
SE 5.5.8 Senang mengajak Observasi
temannya untuk
berkomunikasi,b
eraksi positif
kepada semua
temannya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 18
Tema / Sub Tema : Diri sendiri(evaluasi)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Jum’at/ 21 November 2021
KD : PAI(0.3.14), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(5.1), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Mengenal perbedaan berdasarkan ukuran ‘lebih dari’,kurang dari’ dan paling /
ter (KOG)
 Menjawab pertanyaan yang lebih kompleks (BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadits tentang ibu( PAI)
 Menyebutkan nama malaikat(NAM)
 Berani tampil di depan teman,guru, orang tua ,lingkungan dan sosialnya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 LKS
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maa’uun)
 Berdiskusi tentang nama-nama malaikat dan tugasnya (NAM),
 Trampil menggunting (FM)
 Menjawab pertanyaan tentang nama-nama malaikat (BHS)
 Berani tampil di depan orang lain (SE)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar mainan kesukaan
 Anak menanya
 nama mainan kesukaan
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang jenis mainan kesukaan
 anak menalar
 memberi tanda =/=
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda =/= (KOG)
 Kelompok 2 : menggunting gambar mainan kesukaan (SN),buku
gunting tempel:1
 Kelompok 3 : Menghubungkan nama-nama malikat dan tugasnya,bk
tema binatang:5

Recalling
 Menanya tentang mainan kesukaan

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.1.14 menghafal Unjuk kerja
hadits tentang
ibu
NAM 1.1.5 Menyebutkan Percakapan
nama malaikat
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.6.7 Mengenal Hasil karya
perbedaan
berdasarkan
ukuran :’lebih
dari’, “kurang
dari” dan
“paling/ter”
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebih komplek
SE 5.1.2 Berani tampil di Observasi
depan
teman,guru,
orang tua
,lingkungan dan
sosialnya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai
Kepala Sekolah Guru Pendamping Guru Inti

Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 18
Tema / Sub Tema : Lingkunganku(evaluasi)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu/ 22 November 2021
KD : PAI(0.4.9), NAM(3.1-4.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.12-4.12), SE(5.1), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Membuat pola ABCD-ABCD (KOG)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan membaca ,menghitung dan berhitung
(BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal do’a kebaikan dunia akhirat( PAI)
 Mengucapkan doa –doa pendek ,melakukan ibadah sehari-hari(NAM)
 Berani tampil di depan teman,guru, orang tua ,lingkungan dan sosialnya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 LKS
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maa’uun)
 Menghafal doa kebaikan dunia akhirat (NAM),
 Trampil menggunting (FM)
 Menjawab pertanyaan tentang nama-nama malaikat (BHS)
 Berani tampil di depan orang lain (SE)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar RUMAH
 Anak menanya
 Nnama bagian rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang fungsibagia-bagian rumah
 anak menalar
 anak menuangkan idenya ketika membuat pola atap rumah
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Menghubungkan pola atap rumah (KOG),buku
lingkunganku:14,dan mewarnainya (SN)
 Kelompok 2 : Menghubungkan GAMBAR DENGAN TULISAN
YANG SESUAI(BHS),Buku lingkunganku:17

Recalling
 Menanya tentang bagian-bagian rumah dan fungsinya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.9 Menghafal do’a Unjuk kerja
kebaikan dunia
akhirat
NAM 1.5.1 Mengucapkan Percakapan
doa –doa pendek
,melakukan
ibadah sehari-
hari
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.6.5 Membuat pola Hasil karya
ABCD-ABCD
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebih komplek
SE 5.1.2 Berani tampil di Observasi
depan
teman,guru,
orang tua
,lingkungan dan
sosialnya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Klas A


Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 19
Tema / Sub Tema : Lingkunganku(evaluasi)
Kelompok / Usia : B / 5 -6 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu / 26 November 2021
KD : PAI(0.4.9), NAM(3.4-4.4), FM(3.4-4.4), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.12-4.12), SE(5.1), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG)
 Mengenal simbol-simbol untuk persiapan membaca ,menghitung dan berhitung
(BHS)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik, visual, gerak, tari
yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal do’a kebaikan dunia akhirat( PAI)
 Berlaku sopan dan peduli(NAM)
 Berani tampil di depan teman,guru, orang tua ,lingkungan dan sosialnya (SE)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 LKS
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maa’uun)
 Menjawab pertanyaan tentang nama-nama malaikat (BHS)
 Berani tampil di depan orang lain (SE)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar RUMAH
 Anak menanya
 Nnama bagian rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang fungsibagia-bagian rumah
 anak menalar
 anak menuangkan idenya ketika membuat pola atap rumah
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1:Memberi tanda (v)pada sikap terpuji dan
(NAM),lalu mewarnai gambarnya (SN)
 Kelompok 2 : Menghubungkan GAMBAR DENGAN TULISAN
YANG SESUAI(BHS),Buku lingkunganku

Recalling
 Menanya tentang bagian-bagian rumah dan fungsinya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.9 Menghafal do’a Unjuk kerja
kebaikan dunia
akhirat
NAM 175.Berprilaku sopan Percakapan
dan peduli
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
menggunakan
tangan kanan dan
kiri dalam berbagai
aktivitas
KOG 3.8.2 Menjelaskan Hasil karya
lingkungan
sekitarnya secara
sederhana
BHS 4.5.5 Menjawab Percakapan
pertanyaan yang
lebih komplek
SE 5.1.2 Berani tampil di Observasi
depan
teman,guru,
orang tua
,lingkungan dan
sosialnya
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya
misal seni
musik, visual,
gerak, tari yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang sesuai

Kepala Sekolah Guru Kelas A

Sri Indayani,S.Psi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
RA AK-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 19
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Jum’at / 28 November 2021
KD : PAI(0.3.10), NAM(3.3-4.3), FM(3.4-4.4), KOG(3.7-4.7),
BHS(2.14), SE(2.9), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Berprilaku sopan dan peduli (NAM 1.7.1)
 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG 3.8.2)
 Menghargai hasil karya baik dalam bentuk gambar (SN 6.3.3)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal hadis tentang salam (PAI)
 Terbiasa ramah menyapa siapapun (BHS 4.1.1)
 Terbiasa mengindahkan dan memperhatikan kondisi teman (SE 5.5.4)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 Gambar rumah
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – AL-Quraisy)
 Menghafal hadis tentang kebersihan (PAI)
 Mendengarkan cerita tentang anak yang peduli dan peka terhadap kondisi
teman (SE)
 Berdiskusi tentang lingkungan atau tempat-tempat yang ada di sekitar rumah
(KOG)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar rumah dan detai bagian-bagiannya
 Anak menanya
 Bentuk gambar rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang bagian-bagian rumah dan lingungan sekitarnya
 anak menalar
 anak menuangkan idenya tentang lingkungan sekitar rumahnya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memberi tanda (√) pada sikap terpuji
(NAM),Bk.Lingkunganku
 Keterampilan menggambar rumah dan tempat-pempat disekitar rumah
(FM)
 Menghargai hasil karya teman (SN)

Recalling
 Lingkungan tetangga disekitar rumahnya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
6. Menanyakan perasaan hari ini
7. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
8. Bercerita pendek berisi pesan-pesan Mendengarkan pesan untuk selalu
bersikap ramah dan sopan pada siapapun (BHS)
9. Menginformasikan kegiatan untuk besok
10. Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.3.10 Menghafal Unjuk kerja
hadis tentang
salam
NAM 1.7.1 Berprilaku Hasil karya
sopan dan peduli
FM 2.3.4 Terampil Observasi
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.1.1 Terbiasa ramah Percakapan
menyapa
siapapun
SE 5.5.4 Terbiasa Observasi
mengindahkan
dan
memperhatika
n kondisi
teman
SN 6.3.3 Menghargai Observasi
hasil karya
baik dalam
bentuk gambar

Kepala Sekolah Guru kelas A


Sri indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN.
TAHUN PELAJARAN 2021/202`
Semester / Minggu ke : 1 / 19
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Sabtu /29 November 2021
KD : PAI(0.4.7), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.11-4.11), SE(2.5), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Melakukan permainan fisik dengan aturan (FM 2.3.3)
 Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda dilingkungannya
berdasarka ukuran, sifat, suara ,tekstur dan fungsi (KOG 3.6.1)
 Menulis huruf-huruif dari namanya sendiri (BHS 4.7.3)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN 6.3.1)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Menyebutkan keluarga Nabi (NAM 1.1.8)
 Senang ikut serta dalam kegiatan bersama (SE 5.1.7)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 BUKU LKS
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun)
 Berdiskusi tentang keluarga nabi (NAM)
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Berdiskusi tentang fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga
kebersihannya (KOG)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika perabot rumah
 Anak menanya
 Guna dan bahan perabot rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang perabot rumah dan huruf dari nama benda
 anak menalar
 anak menggunakan gagasan dan idenya ketika menulis huruf dari
nama benda.
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Jalan-jalan di sekitar lingkungan sekolah (FM)
 Kelompok 2 : Menulis huruf-huruf dari nama-nama benda (BHS)
 Senang ikut kegiatan jalan-jalan (SE)
 Mewarnai gambar (SN)

Recalling
 Menanyakan fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga kebersihannya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
6. Menanyakan perasaan hari ini
7. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
8. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
9. Menginformasikan kegiatan untuk besok
10. Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.7 Menghafal doa Unjuk kerja
masuk rumah
NAM 1.1.8 Menyebutkan Percakapan
keluarga Nabi
FM 2.3.3 Melakukan Unjuk kerja
permainan fisik
dengan aturan
KOG 3.6.1 Mengenal Hasil karya
benda dengan
mengelompokk
an berbagai
benda
dilingkunganny
a berdasarka
ukuran, sifat,
suara ,tekstur
dan fungsi
BHS 4.7.3. Menulis huruf- Percakapan
huruif dari
namanya
sendiri
SE 5.1.7 Senang ikut Observasi
serta dalam
kegiatan
bersama
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN.
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 20
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : SENIN /6 Desember 2021
KD : PAI(0.4.7), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 MengGUNAKAN LAMBANG BILANGAN untuk menghitungi (KOG
3.6.10)
 Mengulang kalimat yang lebih kompleks(BHS 4.3.3)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN 6.3.1)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Menyebutkan kalimat thoyyibah (NAM 1.1. )
 Tidak mudah mengeluh (SE 5.3.5)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 Buku LKS
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun)
 Berdiskusi tentang keluarga nabi (NAM)
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika perabot rumah
 Anak menanya
 Guna dan bahan perabot rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang perabot rumah dan huruf dari nama benda
 anak menalar
 anak menggunakan gagasan dan idenya ketika menulis huruf dari
nama benda.
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memilih kalimat thoyyibah yang sesuai dengan
gambar (NAM),bk. Lingkunganku:
 Kelompok 2 : MenGHITUNG JUMLAH JENDELA YANG ADA,bu .
lingkunganku:
 Mengulang kalimat yang kompleks(BHS)
 Tidak mudah mengeluh (SE 5.3.5)
 Mewarnai gambar (SN)

Recalling
 Menanyakan fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga kebersihannya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
11. Menanyakan perasaan hari ini
12. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
13. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
14. Menginformasikan kegiatan untuk besok
15. Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.7 Menghafal doa Unjuk kerja
masuk rumah
NAM 1.1. Menyebutkan Percakapan
kalimat
thoyyibah
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.10 Hasil karya
MengGUNAK
AN
LAMBANG
BILANGAN
untuk
menghitung
BHS 4.3.3. Mengulang Percakapan
kalimat yang
lebih kompleks
SE 5.3.5. Tidak mudah Observasi
mengeluh
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Pendamping Guru Inti


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN.
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Semester / Minggu ke : 1 / 20
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Rumahku ( evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Selasa /7 Desember 2021
KD : PAI(0.4.7), NAM(3.2-4.2), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(3.10-4.10), SE(2.7), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Terampil mengguna kan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 MengGUNAKAN LAMBANG BILANGAN untuk menghitungi (KOG
3.6.10)
 Mengulang kalimat yang lebih kompleks(BHS 4.3.3)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya (SN 6.3.1)
B.Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
 Berprilaku sopan dan peduli (NAM 1.7.1)
 Tidak mudah mengeluh (SE 5.3.5)
 SOP kedatangan dan kepulangan
C.Alat dan Bahan
 Bola, tali rafia dan kayu
D.Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Maauun)
 Berdiskusi tentang PRILAKU SOPAN DAN PEDULI (NAM)
 Menghafal doa masuk rumah (PAI)
E.Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Replika perabot rumah
 Anak menanya
 Guna dan bahan perabot rumah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang perabot rumah dan huruf dari nama benda
 anak menalar
 anak menggunakan gagasan dan idenya ketika menulis huruf dari
nama benda.
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Membedakan gambar prilaku sopan (NAM),bk.
Lingkunganku:
 Kelompok 2 : Menghitung jumlah gambar yang ada,bu .
lingkunganku:
 Mengulang kalimat yang kompleks(BHS)
 Tidak mudah mengeluh (SE 5.3.5)
 Mewarnai gambar (SN)

Recalling
 Menanyakan fungsi bagian-bagian rumah dan cara menjaga kebersihannya

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
16. Menanyakan perasaan hari ini
17. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
18. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
19. Menginformasikan kegiatan untuk besok
20. Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembanga Pengembangan Penilaian
n
PAI 0.4.7 Menghafal doa Unjuk kerja
masuk rumah
NAM 1.7.1 Berprilaku Percakapan
sopan dan
peduli
FM 2.3.4 Terampil Unjuk kerja
mengguna kan
tangan kanan
dan kiri dalam
berbagai
aktivitas
KOG 3.6.10 Hasil karya
MengGUNAK
AN
LAMBANG
BILANGAN
untuk
menghitung
BHS 4.3.3. Mengulang Percakapan
kalimat yang
lebih kompleks
SE 5.3.5. Tidak mudah Observasi
mengeluh
SN 6.3.1 Membuat karya Hasil karya
seni sesuai
kreativitasnya

Kepala Sekolah Guru Kela A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA Al-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 20
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : Rabu/ 8 Desember 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(3.1-4.1), FM(3.2-4.2), KOG(3.7-4.7),
BHS(3.10-4.10), SE(2.6), SN(2.4)

H. Materi dalam Kegiatan


 Menyebutkan tempat ibadah (NAM)
 Mampu menjaga keamanan diri (FM)
 Menjelaskan lingkungan sekitarnya secara sederhana (KOG)
 Mengulang kalimat yang lebih komplek (BHS)
I. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Mentaati aturan kelas ( kegiatan, aturan) (SE)
 Merawat kerapihan, kebersihan, dan keutuhan benda mainan atau milik
pribadinya (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
J. Alat dan Bahan
 Gambar masjid dan buku LKS
K. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Humazah) (PAI)
 Mengulang syair lagu masjid (BHS)
 Berdiskusi tentang lingkungan sekitar masjid dan fungsi masjid (KOG)
 Berdiskusi tentang cara menjaga kesucian diri sebelum sholat (SN)
 Berdiskusi tentang macam-macam tempat ibadah (NAM)
L. Inti (60 Menit)
 Anak mengamati
 Gambar tempat-tempat ibadah atau miniature tempat ibadah
 Anak menanya
 Nama tempat-tempat ibadah
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang tempat ibadah sesuai agamanya
 anak menalar
 ketika memilih tempat ibadah sesuai agamanya anak akan
menuangkan ide dan gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kelompok 1 :Berdiskusi tentang benda-benda yang berbahaya yang
ada di masjid seperti (colokan listrik dll) (FM)
 Kelompok 2 : Berdiskusi tentang aturan-aturan selama di masjid
dengan bermain peran(SE)

Recalling
 Menanyakan tentang tempat-tempat ibadah sesuai agamanya

M.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
6. Menanyakan perasaan hari ini
7. Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
8. Bercerita pendek berisi pesan-pesan
9. Menginformasikan kegiatan untuk besok
10. Berdoa sesudah belajar
N. Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BSB
Perkembangan Pengembangan Penilaian
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat al-
Quraisy
NAM 1.5.4 Menyebutkan Hasil karya
tempat ibadah
FM 2.5.3 Mampu Percakapan
menjaga
keamanan diri
KOG 3.8.2 Menjelaskan Percakapan
lingkungan
sekitarnya
secara
sederhana
BHS 4.3.3 Mengulang Unjuk kerja
kalimat yang
lebih komplek
SE 5.2.2 Mentaati Percakapan
aturan kelas
( kegiatan,
aturan)
SN 6.1.4 Merawat percakapan
kerapihan,
kebersihan,
dan keutuhan
benda mainan
atau milik
pribadinya

Kepala Sekolah Guru Kelas A


Sri Indayani,S.Psi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


RA AL-MA’RUF BEYAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Semester / Minggu ke : 1 / 20
Tema / Sub Tema : Lingkunganku / Masjidku(Evaluasi)
Kelompok / Usia : A / 4 - 5 Tahun
Hari / Tanggal : KAMIS/ 9 Desember 2021
KD : PAI(0.1.6), NAM(1.1), FM(3.4-4.4), KOG(3.6-4.6),
BHS(2.14), SE(2.12), SN(3.15-4.15)

A.Materi dalam Kegiatan


 Trampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (FM
2.3.4)
 Menyebutkan huruf hijaiyah (NAM 1.1.12)
 Menggenal perbedaan berdasarkan ukuran “lebih dar”, “kurang dari” dan
“paling/ter”(KOG 3.6.7)
 Terbiasa berkata lembut dan santun (BHS 4.1.2)
O. Materi yang masuk dalam pembiasaan
 Menghafal surat Al-Quraisy (PAI)
 Mengerjakan sesuatu hingga tuntas (SE)
 Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misalnya seni musik, visual, gerak,
tari yang dihasilkannya dengan menggunakan alat yang sesuai (SN)
 SOP kedatangan dan kepulangan
P. Alat dan Bahan
 Miniatur tempat ibadah
Q. Pembukaan (30 menit)
 Doa sebelum belajar
 Membaca dua kalimat syahadat
 RA Bertadarrus ( membaca surat Al-Fatiha – Al-Quraisy) (PAI)
 Menyanyi lagu masjid
 Berdiskusi tentang lingkungan sekitar dan bagian-bagian masjid
 Berdiskusi tentang adab di dalam masjid (BHS)

E.Inti (60 Menit)


 Anak mengamati
 Gambar MASJID
 Anak menanya
 Nama bagian-bagian masjid
 Anak mengumpulkan informasi
 Tentang kegiatan yang dilakukan di dalam masjid
 anak menalar
 ketika mengolase gambar masjid anak akan menuangkan ide dan
gagasannya
 Anak mengkomunikasikan
 Kegiatan kelompok 1: Memberi tanda < / > (KOG)
 Kelompok 2 : Menempel potongan- potongan kertas pada gambar
masjid (FM)
 Mengerjakan sesuatu dengan tuntas(SE)

Recalling
 Menanyakan tentang bagian-bagian dan kegiatan yang dilakukan di dalam
masjid

F.Penutup (30 Menit)


 SOP Kepulangan
1.Menanyakan perasaan hari ini
2.Berdiskusi tentang kegiatan apa yang telah dilakukan hari ini
3.Bercerita pendek berisi pesan-pesan
4.Menginformasikan kegiatan untuk besok
5.Berdoa sesudah belajar
G.Rencana Penilaian
Aspek Indikator Teknik BB MB BSH BS
Perkembanga Pengembangan Penilaian B
n
PAI 0.1.6 Menghafal Unjuk kerja
surat al-
Quraisy
NAM 1.1.12 Menyebutkan Hasil karya
huruf hijaiyah
FM 2.5.3 Trampil Percakapan
menggunakan tangan
kanan dan kiri dalam
Berbagai aktivitas
KOG 3.6.7 Menggenal Percakapan
perbedaan
berdasarkan
ukuran “lebih
dar”, “kurang
dari” dan
“paling/ter”
BHS 4.1.2 Terbiasa Unjuk kerja
berkata lembut
dan santun
SE 5.2.2 Mentaati Percakapan
aturan kelas
( kegiatan,
aturan)
SN 6.3.1 Membuat percakapan
karya seni
sesuai
kreativitasnya
misalnya seni
musik, visual,
gerak, tari
yang
dihasilkannya
dengan
menggunakan
alat yang
sesuai

Kepala Sekolah Guru Pendamping Guru Inti

Sri Indayani,S.Psi

Anda mungkin juga menyukai