Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ( LKPD )

CARA PEMISAHKAN CAMPURAN

Mata pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA)


Kelas / semester : VII/( Ganjil)
Sekolah : SMP Banau Kota Ternate

Kelompok :

Angota : 1.

2.

3.

4.

5.

PERCOBAAN FILTRASI (PENYARINGAN)


 KOMPETENSI DASAR
Memahami konsep campuran dan zat tunggal (unsur dan senyawa), sifat fisika dan
kimia, perubahan fisika dan kimia dalam kehidupan sehari-hari

 TUJUAN
Melalui pengamatan ini peserta didik mampu melakukan percobaan teknik pemisahan
campuran dengan metode filtrasi ( penyaringan )

 ALAT DAN BAHAN


1. Gelas
2. Sendok
3. Air
4. Pasir
5. Gula
6. Kertas saring

 CARA KERJA
1. Siapkan Alat Dan Bahan
2. Ambil Masing- Masing satu Gelas
3. Kemudian di isi dan Juga Pasir , Begitu Pula Air Dengan Gula
4. Campurkan
5. Diaduk Hingga Merata
6. Di Saring Dengan Mengunakan Kertas Saring
7. Catat hasil yang di peroleh
 DATA PENGAMATAN
1. Percobaan air dengan pasir

Pengamatan Hasil

2. Percobaan air dengan pasir

Pengamatan Hasil

Nilai :

Anda mungkin juga menyukai