Anda di halaman 1dari 10

SKRIPSI

Perlindungan Hukum Terhadap Hak Anak Adopsi


Selaku Ahli Waris Dalam Pespektif Hukum Perdata
(Studi Kasus Penetapan Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)

Oleh

MOHAMMAD FIKRI MUJADDIED


NIM 17002050

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM


FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS BONDOWOSO
2021
Perlindungan Hukum Terhadap Hak Anak Adopsi
Selaku Ahli Waris Dalam Pespektif Hukum Perdata
(Studi Kasus Penetapan Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)

SKRIPSI

Untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Hukum (S1) dalam
Program Studi Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Bondowoso

Oleh

MOHAMMAD FIKRI MUJADDIED


NIM 17002050

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM


FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS BONDOWOSO
2021

ii
MOTTO

“Sukses adalah guru yang buruk. Sukses menggoda orang yang tekun
ke dalam pemikiran bahwa mereka tidak dapat gagal”
~ Bill Gates ~

“Jangan pergi mengikuti kemana jalan akan berujung. Buat jalanmu sendiri
dan tinggalkanlah jejak”
~ Ralph Waldo Emerson ~

iii
PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan untuk :


1. Ayah dan Ibunda tercinta, yang telah menjadi motivator terbesar dalam hidup
saya yang tidak pernah bosan mendo’akan dan menyayangi saya dengan
sepenuh hati yang ikhlas dan juga pengorbanan yang luar biasa dan kesabaran
untuk membimbing saya menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
2. Kakaku tersayang yang telah mendukung dan mendo’akan saya dengan tulus
dan penuh kasih sayang.
3. Sahabat-sahabat saya yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.
4. Almamaterku tercinta Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Bondowoso.

iv
PERSETUJUAN PEMBIMBING

Skripsi dengan judul “Perlindungan Hukum Terhadap Hak Anak Adopsi


Selaku Ahli Waris Dalam Perspektif Hukum Perdata (Studi Kasus Penetapan
Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)” disusun oleh Mohammad Fikri Mujaddied
(NIM 17002050) telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan sidang ujian
skripsi Fakultas Hukum Universitas Bondowoso, pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 9 September 2021

Pembimbing Utama Pembimbing Anggota

Lilik Puja Rahayu S.H., M.Si Achmad Nauval Kawakib, S.H.M.H


NIDN 07. 1802.6501 NIDN 0710067903

Mengetahui
Dekan Fakultas Hukum
Universitas Bondowoso

Lilik Puja Rahayu S.H., M.Si


NIDN 07. 1802.6501

v
PENGESAHAN

Skripsi dengan judul “Perlindungan Hukum Terhadap Hak Anak Adopsi


Selaku Ahli Waris Dalam Perspektif Hukum Perdata (Studi Kasus Penetapan
Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)” disusun oleh Mohammad Fikri Mujaddied
(NIM 17002050) telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan sidang ujian
skripsi Fakultas Hukum Universitas Bondowoso, pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 9 September 2021

Tim Penguji
Ketua

……………………………
NIP

Sekretaris

…………………………….

Anggota Penguji I Anggota Penguji II

………………….. ……………………

Mengetahui
Dekan Fakultas Hukum
Universitas Bondowoso

LILIK PUJA RAHAYU, S.H,M.Si.


NIDN 07-1802-6501

vi
PERNYATAAN ORISIONALITAS

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Mohammad Fikri Mujaddied
NPM : 17002050
Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul: “Perlindungan Hukum
Terhadap Hak Anak Adopsi Selaku Ahli Waris Dalam Perspektif Hukum Perdata
(Studi Kasus Penetapan Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)” adalah benar – benar
hasil karya sendiri, dan semua sumber baik yang dikutip maupun yang dirujuk
telah saya nyatakan dengan benar. Apabila dikemudian hari diketahui adanya
plagiasi maka saya siap mempertanggungjawabkan secara hukum.

Bondowoso, Maret 2021


Yang Menyatakan,

Mohammad Fikri Mujaddied


NIM 17002050

vii
KATA PENGANTAR

Pertama-tama saya panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, atas


rahmat dan petunjuk-Nya semata penyusun dapat menyelesaikan skripsi dengan
judul : “Perlindungan Hukum Terhadap Hak Anak Adopsi Selaku Ahli Waris
Dalam Perspektif Hukum Perdata (Studi Kasus Penetapan Nomor
0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.)”.
Penyusunan skripsi ini dapat diselesaikan berkat bantuan berbagai pihak
terutama Civitas akademika Fakultas Hukum Universitas Bondowoso, untuk itu
dalam kesempatan ini penyusun menyampaikan terima kasih dan penghargaan
yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat :
1. Para Pimpinan Fakultas Hukum Universitas Bondowoso, yang telah banyak
memberikan fasilitas dan dorongan demi terselesainya penulisan skripsi ini;
2. Ibu Lilik Puja Rahayu, S.H. M.Si. selaku pembimbing utama dan Bapak
Achmad Nauval Kawakib, S.H.M.H. selaku pembimbing anggota yang telah
banyak membantu memberikan masukan demi sempurnanya skripsi ini;
3. Bapak dan Ibu Dosen dan Staf Tata Usaha Fakultas Hukum yang telah
banyak memberikan bekal ilmu dan sarana belajar ilmu hukum sampai akhir
perkuliahan;
4. Pimpinan Pengadilan Agama beserta Staf yang telah banyak membantu dan
memberikan ijin melakukan penelitian serta memberikan data demi
sempurnanya penulisan skripsi ini;
5. Teman-temanku seperjuangan yang dengan suka rela membantu demi
terselesainya perkuliahan dan meraih gelar Sarjana Hukum secara bersama-
sama.
Penyusun menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk
itu kritik dan saran sangat diharapkan demi kesempurnaan penulisan skripsi
selanjutnya. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua, amin.
Bondowoso, Maret 2021

Penyusun

viii
DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN SAMPUL.......................................................................................... i
HALAMAN JUDUL ............................................................................................ii
PERSEMBAHAN................................................................................................iii
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING...................................................iv
HALAMAN PENGESAHAN.............................................................................. v
HALAMAN PERNYATAAN............................................................................. vi
KATA PENGANTAR.........................................................................................vii
DAFTAR ISI....................................................................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ................................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah .............................................................................. 6
1.3 Tujuan Penelitian ................................................................................7
1.4 Kegunaan Penelitian .......................................................................... 7
1.5 Metode Penelitian ...............................................................................7
1.6 Sistematika Pembahasan ...................................................................11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Pengertian Perlindungan Hukum ..................................................... 10
2.2 Pengertian Pengangkatan Anak atau Adopsi ................................... 11
2.2.1 Syarat Adopsi Anak ................................................................ 13
2.2.2 Alasan dan Tujuan Pengangkatan Anak ..................................19
2.3 Perlindungan Anak dan Perlindungan Hukum Anak ....................... 22
2.3.1 Perlindungan Anak ..................................................................22
2.3.2 Perlindungan Hukum Terhadap Anak .....................................31
2.4 Dasar Hukum.................................................................................... 33
2.4.1 Dasar Hukum Pengangkatan Anak atau Adopsi ......................33
2.4.2 Dasar Hukum Perlindungan Anak ...........................................34
BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN

ix
3.1 Penetapan Pengadilan Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw. .............. 37
3.2 Proses Pengangkatan Anak Sebagimana Penetapan Nomor
0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw. ...............................................................45
3.3 Pertimbangan Hakim dalam Mengabulkan Permohonan Penetapan
Pengangkatan Anak dalam Penetapan Nomor
0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw53 ............................................................48
3.4 Akibat Hukum Pengangkatan anak terkait dengan hubungan hukum
anak angkat dengan orang tua angkat dan bidang pewarisan berdasarkan
Penetapan Nomor 0051/Pdt.P/2020/PA.Bdw.....................................51

BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan ....................................................................................... 57
B. Saran .................................................................................................. 58

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................60


LAMPIRAN ......................................................................................................61

Anda mungkin juga menyukai