Anda di halaman 1dari 4

CONTOH

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : Sekolah asal masing-masing Mahasiswa


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XII / Genap
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit ( 4 pertemuan )
Standar Kompetensi : 14. Menerapkan Konsep Irisan Kerucut dalam Pemecahan
masalah
Kompetensi Dasar : 14.2.menerapkan Konsep Parabola
Indikator : 14.2.1. Mengidentifikasi unsur-unsur parabola
Kode : D .33

A. Kompetensi Inti

KI. 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2    : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong  royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3   : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4    : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak  terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi dasar :
Siswa dapat :
1. Menjelaskan pengertian parabola dan bentuknya
2. Menentukan unsur-unsur parabola, deriktriks, koordinat titik puncak, koordinat
titik fokus, dan persamaan sumbu simetri
3. Menentukan persamaan parabola
4. Melukis grafik persamaan parabola
5. Menerapkan konsep parabola dalam menyelesaikan masalah program keahlian

C. Metode/Pendekatan :
a. Saintifik
b. Tanya jawab
c. Diskusi
d. Penugasan
D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran :
Prasyarat Pengetahuan :
Jarak antara dua titik
1. Pertemuan 1 : 2 x 45 menit
Tahapan Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Pembelajaran Waktu

A. Kegiatan Awal.  Salam pembuka dan berdoa dengan tujuan 15”


penanaman pembiasaan pada diri peserta
didik bahwa pengembangan diri hendaknya
selaras antara imtaq dan iptek.
 Presensi
 Memotivasi siswa
 5. Penyampaian tujuan pembelajaran dan
model evaluasi yang akan diterapkan.
 Pre test sampel
 Membagi kelompok diskusi

B. Kegiatan Inti. 1. Mengamati 65”

 Siswa mengamati gambar tentang kerucut


pada buku tentang parabola
2. Menanya

 Siswa memperhatikan tentang pengertian


parabola
 Dengan diskusi masing-masing kelompok
siswa memberi pengertian mengenai parabola
 Mempresentasikan hasil diskusi tentang
parabola
3. Mengumpulkan informasi

 Kelompok lain menanggapi pengertian


parabola.
 Siswa bersama guru menyimpulkan hasil
diskusi tentang pengertian parabola
4. Mengolah Informasi
 Menjelaskan kembali tentang parabola
5. Mengkomunikasikan
 Menjelaskan unsur dari parabola
C. Kegiatan Akhir.  Pos tes 10”
 Informasi pembelajaran lebih lanjut
 Penutup
E. Sumber dan Media Pembelajaran :
1. Ridwan Amirullah, dkk , 2006 , Matematika Ib untuk SMK Teknologi,
Yogyakarta, LP2IP
2. Kasmina,dkk , 2008 , Matematika 2 untuk SMK dan MAK , Jakarta , Erlangga
3. Kasmina,dkk , 2009 , SPM Matematika untuk SMK dan MAK , Jakarta ,
Erlangga
4. Laptop dan LCD
F. Penilaian :
1. Tes tertulis bentuk essay
2. Tugas berupa hasil diskusi kelompok
3. Aspek yang dinilai:
a. Hasil diskusi
b. Hasil Tes Formatif
c. Kecakapan sosial :
POST TES

Pertemuan 1

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan jelas !


1. Sebutkan unsur-unsur parabola
2. Berikan contoh-contoh nya.
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar dan teliti !
Tentukan persamaan parabola yang diketahui :

1. Puncak O(0, 0)
2. Puncak Q(a, b)

Kerjakan soal berikut dengan teliti


1. Tentukan persamaan parabola yang puncaknya di titik (0, 0) menyinggung sumbu y dan
melaui titik (6, -6)
2. Tentukan puncak dan fokus dari parabola dengan persamaan y2= 6x
3. Tentukan persamaan parabola yang puncaknya di titik (2, 3) dan melalui titik(0, 7)
dengan sumbu simetri sejajar sumbu Y
4. Tentukan persamaan parabola yang puncaknya di titik P(2, 4) dan fokusnya (5, 4)
Kunci jawaban :
2
1. y =6 x
3
2. Puncak (0, 0) dan fokusnya
( )
2
,0

2 2
3. y=x −4 x +7 atau ( x−2 ) =( y−3 )
2
4. y −8 y−12 x−40=0

KRITERIA PENILAIAN

PROSES KERJA
NO NAMA SISWA NILAI
KELOMPOK AKHIR

Skor (100)
Nilai tes
sikap
1 2 3 ( 70)
(30)
Keterangan:

1. Kemampuan kerja sama


2. Kemampuan komunikasi
3. Kemampuan menganggapi masalah

Dengan kreteria: baik. = 70 s.d 100


sedang = 60 s.d < 70
kurang = 0 s.d < 60

Pacitan ,
Mengetahui Guru Praktikan
Guru Pamong

Mujiono, M.Pd Nama mahsiswa


NIDN- NIM.

Anda mungkin juga menyukai