Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/ 2022

Mata Kuliah : Manajemen Koperasi dan UMKM


Hari/Tanggal : Sabtu, 30 Oktober 2021
Jur/Smt/Kls. : Man//VII/E5
Waktu : 21.00 – 22.30 Wita
Dosen : Drs. I Made Jamin Yasa, MM
Peserta : 31 Orang
Ruang : C 306

Soal :

1. Jelaskan pendapat saudara, mengapa UMKM sangat berperan dalam


perekonomian Indonesia ?

2. Menurut UU Nomor 25 tahun 1992 tentang perkoperasian, dijelaskan bahwa


didalam pembentukan/mendirikan koperasi salah satu syaratnya harus
menyertakan Anggaran Dasar Koperasi. Jelaskan memuat apa saja anggaran dasar
koerasi tersebut !.

3. Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang seorang atau badan
hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi
sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan atas asas
kekeluargaan. Jelaskan pendapat saudara mengapa Koperasi dikatakan dapat
membebaskan diri dari kemiskinan dan kesengsaraan !

4. Roda perekonomian Republik Indonesia sebenarnya dikendalikan oleh tiga badan


usaha antara lain, Koperasi, Badan Usaha Milik Negara(BUMN), dan Badan
Usaha Milik Suasta(BUMS). Jelaskan seberapa besar peran koperasi dalam
kehidupan ekonomi bangsa Indonesia di masa Covid -19 ini.!.

5. Jelaskan uraian-uraian apa saja yang terdapat dalam akuntansi UMKM !.

Selamat Bekerja

Anda mungkin juga menyukai