Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS PENDAPAT FILSUF

TENTANG KONSEP SEKOLAH


Nama : Eka Santi Sinamo & PENDIDIKAN

NIM. : 1213313046
Prodi. : PG PAUD B 21

MARIA MONTESSORI KI HAJAR DEWANTARA


Ciri khas dari metode montessori adalah adanya penekanan Bagi Ki Hajar Dewantara, pendidikan tidak boleh
terhadap aktivitas pengarahan diri pada anak, dan pengamatan
dimaknai sebagai paksaan. Ia menginginkan peserta didik
klinis dari guru yang berfungsi sebagai fasilitator atau
pendamping. Metode ini juga menekankan pentingnya
harus mengunakan dasar tertib dan damai, tata
penyesuaian dari lingkungan belajar dengan tingkat tenteram dan kelangsungan kehidupan batin, kecintaan
perkembangan anak dan peran aktivitas fisik dalam menyerap pada tanah air menjadi prioritas. Karena ketetapan
mata pelajaran secara akademis maupun keterampilan pikiran dan batin itulah yang akan menentukan kualitas
praktik secara langsung. Pada dasarnya, metode seseorang.
pendidikan montessori hampir serupa dengan sistem
reguler karena masih melibatkan peran murid dan guru.

HOWARD GARDNER
JOHN BOWBLY
Gardner menyatakan ada sembilan tipe kecerdasan.
Bowbly mengemukakan bahwa anak usia
Biasanya seorang anak memiliki satu atau lebih
dini ( 3-4 tahun ) sudah bisa terpisah dengan
kecerdasan, tetapi amat jarang yang memiliki secara
orang tuanya untuk waktu yang tidak terlalu
sempurna sembilan kecerdasan tersebut. PAUD
lama. Dan mengerti mengapa harus terpisah.
bertujuan untuk membimbing dan mengembangkan
Pendidikan menurut bowbly adalah melatih
potensi anak agar dapat berkembang secara optimal
anak untuk bekerja sama dengan orang
sesuai dengan kecerdasannya. Oleh karena itu, guru
orang di sekitar anak.
harus memahami kebutuhan khusus dan kebutuhan
individual anak.

Anda mungkin juga menyukai