Anda di halaman 1dari 2

Port de Entry Infeksi Odontogen

Infeksi pada rongga


rongga mulut
mulut biasanya
biasanya disebabkan
disebabkan karena berbagai macam
mikroorganisme. Mikroorganisme
Mikroorganisme dapat masuk ke jaringan keras maupun jaringan
 periapikal melalui karies, jaringan periodontal, dan jaringan perikoronal. Bakteri
masuk
asuk mela
melalu
luii kari
karies
es ke dala
dalam
m pulp
pulpa.
a. Resp
Respon
on imun
imun tubu
tubuh
h tida
tidak
k dapa
dapatt
mengkompensasi virulensi maka terjadirespon pertahanan berupa inflamasi dan
 jika virulensi berlanjut akan menjadi nekrosis pulpa. Nekrosis pulpa adalah
mekanisme yang disebabkan oleh karena vaskularisasi pada ruang pulpa sangat
kecil berikutnya akan terjadi vasokonstriksi sesaat kemudian vasodiatasi, terjadi
 peningkatan tekanan cairan plasma terhadap dinding pulpa yang berupa jaringan
keras yang dilanjutkan eksudasi yang menyebabkan edema intrapulpa. Edema ini
meye
meyeba
babk
bkan
an peny
penyemp
empita
itan
nko
kong
nges
esti
ti pemb
pembul
uluh
uh darah
darah dika
dikaren
renak
akan
an resp
respon
on
 peningkatan tekanan terhadap jaringan keras pulpa dan menyebabkan iskemia
 pembuluh darah yang terlibat !Marsh "hillip et al, #$$%&.
#$$%&.

Bila
Bila kondis
kondisii terjadi
terjadi berlar
berlarut'l
ut'laru
arutt maka
maka akan
akan terjadi
terjadi nekrosi
nekrosiss pulpa.
pulpa.
(arena jaringan yang nekrosis merupakan media yang baik untuk pertumbuhan
 bakteri, bila bakteri terus berkembang biak maka infeksi akan menjalar melalui
 jalur masuk yang kedua yaitu jaringan periodontal melalui foramen apikalis
menuju jaringan apikal, maka terjadilah periodontitis !Marsh "hillip et al, #$$%&.

)alur infeksi yang ketiga adalah jaringan perikoronal. Mahkota gigi sehat
yang erupsi sempurna dikelilingi oleh jaringan gingival. "ada gigi yang erupsi
sebagian, mahkota gigi diliputi oleh jaringan lunak !yang disebut operkulum&.
*perkulum
*perkulum tidak dapat dibersihkan
dibersihkan secara sempurna
sempurna sehingga
sehingga sering mengalami
infeksi. Infeksi tersebut dapat bersifat local atau dapat meluas ke jaringan yang
lebih dlaam dan melibatkan jaringan lunak !spasium&.
!spasium&. +ntara operculum dengan
mahkota gigi yang erupsi sebagian terdapat spasium, bagian dari dental follicle
!sisa dari jaringan enamel yang terdapat pada gigi yang sedang erupsi&, yang
 berhubungan dengan rogga mulut melalui celah !pseudopoket&.Berbagai macam
flora
flora normal
normal rongga
rongga mulut
mulut,, terutam
terutamaa mikrofl
mikroflora
ora subgin
subgingiv
givaa dapat
dapat mebent
mebentuk 
uk 
koloni di celah tersebut. (ebersihan rongga mulut yang kurang sehingga terdapat
akumulasi plak dapat mendukung berkembangnya koloni bakteri !Marsh "hillip et
al, #$$%&.
Gambar 1.  Port de Entre melalui karies (Marsh Phillip et al, 2!".

Gambar 2.  Port de Entre melalui #aringan perikoronal (Marsh Phillip et al, 2!".

+-+R "/0+(+
Marsh ", Martin 1M. #$$%. Oral Microbiology 2 Orofacial Bacterial Infections. 3th
ed. oronto 2 4hurchill 5ivingstone Elsevier. p 678'67%.

Anda mungkin juga menyukai