Anda di halaman 1dari 2

Tugas 2

Untuk memperdalam pemahaman Anda mengenai materi Keberagaman dan


Kesetaraan kerjakanlah tugas berikut ini:

Soal:

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan multikulturalisme dalam era Globalisasi!


Berikan contoh konkret!
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan stereotipe, berikan contohnya!
3. Jelaskan arti kesetaraan menurut Bikhu Parekh, berikan contohnya?
4. Tugas dikerjakan dalam format Word atau PDF
5. Tambahkan sumber referensinya

1.multikulturalisme dalam era globalisasi bersifat terbuka dan melihat


keluar,multikulturalisme tidak hanya beragamnya kelompoketis dalam sebuah
negara,tetapi juga seluruh kelompok etnis yang beragam diluar batas-batas
negara,termaksud didalam perkembangan agama,isu gender,dan kesadaran kaum
marjinal.bagaimana seseorang dapat memiliki kesadaran kultikulturalsme adalah
hasil dari perkembangan pribadi seseorang yang bangga erhadap budayanya
,namun dapat menghargai budaya lain dalam ikatan komunitas yang lebih luas.

Contohnya:budaya music DJ ,yang berasal dari negara asing atau negara lain,yang
masuk negara Indonesia ,sehingga masuk dinegara Indonesia ,maka orang
Indonesia ada yang mengikutinya .maka music DJ di Indonesia ada dan
berkembang sehingga menambah ragam budaya music di Indonesia.

[sumber:MKDU 4109/modul 5]

2.stereotipe adalah penilaian terhadap seseorang hanya berdasarkan persepsi


terhadap kelompok dimana orang tersebut dapat dikategorikan ,stereotipe
merupakan jalan pintas yang dilakukan secara intiutif oleh manusia untuk
menyederhanakan hal-hal yang kompleks dan membantu dalam mengambil
keputusan secara cepat.namun stereotipe dapat berupa prasangka positif dan
negative,dan kadang-kadang dijadikan alasan untuk melakukan Tindakan
diskriminatif.contohnya:orang batak terkenal dengan volume suara yang keras dan
nada suara yang tinggi sehingga terdapat stereotip bahwa karakternya pun demikian
,keras dan kasar.

[sumber:kompasiana.com]
3.kesetaraan menurut bhiku parek adalah suatu persamaan penduduk ,tidak ada
tingkat derajat yang lebih tinggi atau yang lebih rendah ,setara.atau kesetaraan
dalam beragama.contohnya:masyarakat jogja yang termaksud masyarakat
multicultural ,pada masyarakat jokja terdiri dari banyak suku seperti,tioghoa
batak,Minangkabau,daya,bali dll,namun memiliki toleransi yang tinggi.

Dan memiliki latar belakang yang berbeda ,gender,kelas sosial,agama,ras,budaya


dan Bahasa yang beragam juga dijogja.

[sumber:brainly.co.id]

Anda mungkin juga menyukai