Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Program Studi Akuntansi


Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Akuntansi Unmas Denpasar
Matakuliah KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Direvisi
Akuntansi Manajemen MKA 408 Akuntansi Manajemen T=3 P=1 Ganjil/
Genap
OTORISASI Pengembang Koordinator RMK Kaprodi
RP

(Tanda Tangan) (Tanda Tangan) (Tanda Tangan)


Kompetensi Program Studi
Capaian pembelajaran (Learning Outcome) Program Studi S1 Akuntansi berbasis KKNI terdiri dari beberapa komponen diantaranya:
SIKAP
1. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik yang terkandung dalam bidang keahliannya.(S8)
2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri (S9)

KETERAMPILAN UMUM
1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi bidang
Akuntansi yang memperhatikan dan menerapkan nilai-nilai budaya yang sesuai dengan bidang keahliannya.(KU 1)
2. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi bidang Akuntansi yang memperhatikan dan menerapkan nilai-nilai
budaya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah untuk menghasilkan solusi, gagasan, desain dan mengunggahnya dalam laman
perguruan tinggi.(KU 3)
3. Menyusun dan mengomunikasikan ide, hasil pemikiran dan argumen saintifik secara bertanggung jawab dan didasarkan pada etika
akademik, melalui media kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas. (KU 4)
4. Mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi atau seni ber dasarkan
kajian analisis atau eksperimental terhadap informasi dan data.( KU 5)
PENGUASAAN PENGETAHUAN
1. Menguasai konsep teoretis secara mendalam tentang (PU 3)
a. Perhitungan dan pengendalian biaya produk dan jasa
b. Perencanaan dan Penganggaran
c. Manajemen berbasis aktivitas
d. Pengukuran dan pengendalian kinerja
2. Menguasai konsep teoritis secara umum manajemen kualitas (PU 4)
3. Menguasai teknik, prinsip, dan pengetahuan prosedural tentang penggunaan teknologi informasi, aplikasi teknologi informasi, dan
manajemen database (PU 9)
KETERAMPILAN KHUSUS
1. Mampu secara mandiri menyusun dan menganalisis laporan akuntansi manajemen, meliputi perencanaan dan penganggaran,
manajemen biaya, pengendalian kualitas, pengukuran kinerja, dan benchmarking, yang relevan dan andal dalam mendukung
pengambilan keputusan dan pengendalian manajemen dengan menerapkan teknik-teknik akuntansi manajemen (KK 7).

Matakuliah
1. CP-MK
Mampu menyusun laporan akuntansi manajemen, perencanaan dan penganggaran, manajemen biaya, pengendalian kualitas,
pengukuran kinerja yang relevan dan handal dalam mendukung pengambilan keputusan.(C4)
2. Subkompetensi Matakuliah (SK)
2.1 Menghitung komponen biaya tetap, biaya variable dari struktur biaya semi variable (C3)
2.2 Mampu menjelaskan informasi biaya untuk mengukur kinerja.(C2)
2.3 Mampu menjelaskan informasi biaya untuk pengambilan keputusan (C2)
2.4 Mampu menjelaskan informasi biaya untuk pengelolaan biaya(C2)
Peta
Kompetensi
Mampu menyusun laporan akuntansi manajemen, perencanaan dan penganggaran, manajemen biaya, pengendalian
kualitas, pengukuran kinerja yang relevan dan handal dalam mendukung pengambilan keputusan (C4)

Menghitung komponen biaya tetap, biaya variable dari struktur biaya semi variable (C3)

Mampu menjelaskan informasi biaya untuk mengukur kinerja (C2)

Mampu menjelaskan informasi biaya untuk pengambilan keputusan (C2)

Mampu menjelaskan informasi biaya untuk pengelolaan biaya (C2)

Deskripsi
Singkat MK
Pustaka Utama:
Daftar referensi acuan :
1. Horngren, Charles T. Srikant M. Datar. Madhav V. Rajan. 2014. Cost Accounting: A Managerial Emphasis 15 Edition. Pearson
(HDR)
Pendukung:
1. Carter, William K, Milton F. Usry, 2004, Cost Accounting 14th Ed, Thomson Learning (CU)
Komitmen Mengingat sangat pentingnya faktor etika dan kejujuran atas profesi akuntan dalam menjalankan pekerjaan profesionalnya, maka dirasa
Kejujuran perlu bagi mahasiswa untuk selalu menginternalisasikan nilai-nilai kejujuran dan etika selama menempuh perkuliahan di mata kuliah
dan Etika Akuntansi Biaya. Oleh karena itu, segala macam bentuk pelanggaran atasnya seperti kecurangan, plagiarisme, kolusi, peniruan,
Akademik penggunaan alat teknologi informasi yang tidak patut, serta perilaku tidak etis lainnya tidak ditoleransi dalam mata kuliah ini. Jika
mahasiswa melakukan bentuk-bentuk tindakan seperti yang disebutkan sebelumnya, maka mahasiswa akan dikenakan sanksi disiplin
sebagai berikut:
a. Pelanggaran ringan (plagiarisme & peniruan saat mengerjakan tugas): tidak dinilainya setiap bentuk penugasan yang
ditengarai melanggar komitmen
b. Pelanggaran berat (kecurangan, kolusi, dan penggunaan alat teknologi informasi yang tidak patut dalam mengerjakan
tes sumatif): digagalkannya penempuhan mata kuliah terkait.
Oleh karena itu, untuk menghindarkan mahasiswa dari berbagai macam sanksi pelanggaran, mahasiswa sangat dianjurkan untuk
memperhatikan dengan seksama setiap peraturan yang diterbitkan oleh Universitas Brawijaya, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, hingga
Jurusan Akuntansi. (S9, S10, S11)
Media Software: MS. Office (Word, Excel & Power Point) Hardware: Infocus, Komputer,
Pembelajaran Whiteboard,
boardmarker, Borang
Penilaian (Aspek
Kognitif/ C dan Aspek
Afektif)

Team Koordinator: I Dewa Made Endiana.,SE.,MSi.,Ak.,CA


Teaching Anggota:

Matakuliah Pengantar Akuntansi


Prasyarat
Metode/Strategi Assessment
Minggu ke- CP- Materi Pembelajaran
MK Pembelajaran Indikator Bentuk Bobot TTD
(Estimasi Waktu)
1 SK 2.1: Mampu Ruang Lingkup Small Group Dosen
Menjelaskan ruang Akuntansi Discussion:
lingkup akuntansi Manajemen  Dosen Memberikan
manajemen (KK 7: C2, Pengantar Materi Peran
……………
A3): Akuntan dalam
1. Menjelaskan perspektif Organisasi dan ruang
akuntansi manajemen lingkup akuntansi Korma
(C1) manajemen
2. Mendeskripsikan
organisasi dan tujuannya ……………
(C1)
3. Membandingkan serta
membedakan jenis dan
fungsi informasi dalam
akuntansi Biaya dan
Akuntansi Manajemen
dengan pelaporan
keuangan eksternal (C2)
4. Menjelaskan
perkembangan
akuntansi manajemen
dan tantangan yang
dihadapi di masa
akan datang (C2)
2 SK 2.2: Mampu 1. Klasifikasi Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
Menjelaskan klasifikasi, Biaya Discussion: poin-poin diskusi 10
konsep, dan terminologi 2. Konsep Biaya  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
biaya (KK 7: C2, A3): 3. Terminologi Pengantar Materi disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan biaya konsep biaya (45 (KU 1, KU 6:
pengertian biaya dan Menit). C1 & C2) dipresenta
 Kelas dibentuk menjadi si kan Korma
konsep biaya (C1)  Ketepatan
2. Menguraikan beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
klasifikasi klasifikasi kecil. Masing-masing penting yang Penilaia
biaya dalam berbagai kelompok disimpulkan n ……………
perusahaan (C2) mendiskusikan materi (KU 1, KU 6: 
Presenta
3. Menjelaskan pemisahan yang ditentukan oleh C1 & C2)
si
biaya campuran (C2) Dosen (45 menit).  Kemampuan
 Melalui perwakilannya menghargai  Rubrik
masing-masing pendapat Penilai
kelompok memaparkan anggota tim an
simpulan materi yang (S9) Sesama
telah didiskusikan  Kemampuan Anggot
sebelumnya (S9). memberikan a Tim
 Dosen memberikan kontribusi
klarifikasi atas hasil kepada tugas
diskusi kelompok (60 (S6: A3)
menit)  Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)

3 SK 2.3: Mampu Penentuan Harga Small Group  Kelengkapan  Hasil  Tugas:


mengidentifikasi dalam Pokok variabel Discussion: jawaban (KU diskusi 10
penentuan harga pokok  Dosen Memberikan 1, KU 2: C2 kelompok Partisipa
variabel (KK 7: C2, A3): Pengantar Materi & C3)
yang si: 10
1. Menjelaskan konsep konsep harga pokok  Ketepatan
harga pokok variable variabel (45 Menit). dipresentas
(C2)  Kelas dibentuk menjadi i kan
beberapa kelompok
kecil. Masing-masing
kelompok
2. Menjelaskan tujuan mendiskusikan materi poin-poin  Rubrik Dosen
penentuan harga pokok yang ditentukan oleh penting yang Penilaian
variabel (C2) Dosen (45 menit). disimpulkan Presentas
3. Menjelaskan perbedaan  Melalui perwakilannya (KU 1, KU ……………
 Rubrik
variabel costing dengan masing-masing 6: C1 & C2)
full costing (C2) kelompok memaparkan  Kemampuan Penilaian
4. Menjelaskan manfaat simpulan materi yang menghargai Sesama Korma
penentuan harga pokok telah didiskusikan pendapat Anggota
variabel (C2) sebelumnya (S9). anggota tim Tim
5. Menjelaskan kelemahan  Dosen memberikan (S9) ……………
dan kelebihan penentuan klarifikasi atas hasil  Kemampuan
harga pokok variebel diskusi kelompok (60 memberikan
menit) kontribusi
kepada tugas
(S6: A3)
 Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)

4 SK 2.3: Mampu memahami, Analisis biaya Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
menghitung dan analisis volume laba Discussion: poin-poin diskusi 10
biaya volume laba (KK 7:  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
C3): Pengantar Materi konsep disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan definisi BEP dan analisis biaya (KU 1, KU 6:
dan asumsi yang volume laba (45 Menit). C1 & C2) dipresentas
mendasari break even  Kelas dibentuk menjadi  Ketepatan i kan Korma
poin (BEP).(C2) beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
2. Perhitungan BEP, kecil. Masing-masing penting yang Penilaian
perencanaan laba kelompok disimpulkan Presentas ……………
(C3) mendiskusikan materi (KU 1, KU 6: 
i
3. Menjelaskan margin of  Melalui perwakilannya C1 & C2)
safety (C2)  Rubrik
masing-masing
4. Perhitungan BEP pada kelompok memaparkan Penilaia
produksi lebih dari satu simpulan materi yang n
produk (C3) telah didiskusikan Sesama
5. Aplikasi manajerial dari sebelumnya (S9). Anggota
Analisis biaya volume  Dosen memberikan  Kemampuan tim
laba (C3) klarifikasi atas hasil menghargai
diskusi kelompok (60 pendapat
menit) anggota tim
(S9)
 Kemampuan
memberikan
kontribusi
kepada tugas
(S6: A3)
 Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)
5 SK 2.3: Mampu memahami Analisis Biaya Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
dan menghitung konsep Relevan Discussion: poin-poin diskusi 10
analisis biaya relevan (KK  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
7: C3, A3): Pengantar Materi disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan pengertian konsep biaya relevan (KU 1, KU 6:
biaya relevan (C2) (45 Menit). C1 & C2) dipresenta
 Kelas dibentuk menjadi si kan Korma
2. Langkah-langkah dalam  Ketepatan
analisis pengambilan beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
keputusan (C3) kecil. Masing-masing penting yang Penilaia
3. Contoh perhitungan kelompok disimpulkan n ……………
analisis biaya relevan mendiskusikan materi (KU 1, KU 6: 
Presenta
(C3) yang ditentukan oleh C1 & C2)
si
Dosen (45 menit).  Kemampuan
 Melalui perwakilannya menghargai  Rubrik
masing-masing pendapat Penilai
kelompok memaparkan anggota tim an
simpulan materi yang (S9) Sesama
telah didiskusikan  Kemampuan Anggot
sebelumnya (S9). memberikan a Tim
 Dosen memberikan kontribusi
klarifikasi atas hasil kepada tugas
diskusi kelompok (60 (S6: A3)
menit)  Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)
6 SK 2.3: Mampu Analisis Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: 
Menghitung analysis Differensial Discussion: poin-poin diskusi 10
differensial (KK 7: C3, A3):  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
1. Menjelaskan informasi Pengantar Materi disimpulkan
yang si: 10
differensial (C2) analisis differensial (45 (KU 1, KU 6:
2. Menghitung analisis Menit). C1 & C2) dipresentas
differensial (C3)  Kelas dibentuk menjadi  Ketepatan i kan
3. Menganalisis beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
menyewakan atau kecil. Masing-masing penting yang Penilaian
menjual (C3) kelompok disimpulkan Presentas
4. Menganalisis mendiskusikan materi i
menerima yang ditentukan oleh
Dosen (45 menit).
Atau menolak pesanan  Melalui perwakilannya (KU 1, KU 6:  Rubrik Dosen
khusus (C3) masing-masing C1 & C2) Penilaian
5. Menganalisis kelompok  Kemampuan Sesama
mempertahankan atau memaparkan simpulan menghargai Anggota Tim ……………
menutup suatu lini produk materi yang telah pendapat
(C3) didiskusikan anggota tim
6. Menganalisis menjual atau sebelumnya (S9). (S9) Korma
memproses lebih lanjut  Dosen memberikan  Kemampuan
(C3) klarifikasi atas hasil memberikan
diskusi kelompok (60 kontribusi ……………
menit) kepada tugas
(S6: A3)
 Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)
7 SK 2.3: Mampu memahami Kasus Problem Based  Kelengkapan  Laporan Tugas: Dosen
dan mengerjakan kasus Learning: poin-poin essay Studi 10
BEP, biaya relevan, dan  Dosen memberikan penting yang Kasus Partisipa
biaya differensial (KK 7: kasus yang telah ditemukan
 Rubrik si: 10 ……………
C3, A3): disertai dengan metode dalam studi
pengerjaan pada kasus (KU 1, essay
pertemuan sebelumnya. &, KU 5: C1  Rubrik Korma
 Berdasarkan berbagai & C2) Penilaian
informasi yang  Ketepatan Presentasi
diuraikan dalam kasus, poin-poin  Rubrik ……………
mahasiswa secara penting yang
Penilaian 
berkelompok mencari ditemukan
data-data dan informasi dalam studi Sesama
penting atasnya untuk kasus (KU 1 Anggota
memecahkan &, KU 5: C1 Tim
permasalahan yang ada & C2)
dalam kasus dan
mengambil keputusan
atas penyelesaian kasus
(S6 & S10). kelompok
memaparkan simpulan
pembahasan
permasalahan atas
kasus (75 menit).
 Setiap kelompok  Kemampuan
memaparkan simpulan menghargai
pembahasan pendapat
permasalahan atas anggota tim
kasus (75 menit). (S9)
 Dosen memberikan  Kemampuan
klarifikasi hasil kerja memberikan
mahasiswa dan kontribusi
mengaitkannya dengan kepada tugas
pokok bahasan (75 (S6: A3)
menit).  Kemampuan
bekerja sama
dalam tim (S6:
A3)
 Ketepatan
Pengambilan
Keputusan
(KU 5: C3)
8 SK 2.1; SK 2.2; SK 2.3 UJIAN TES SUMATIF  Kelengkapan  Soal UTS 100 Dosen
TENGAH jawaban (KU  Rubrik
SEMESTER 1, KU 2, KU Penilaian
6: C2 & C3) ……………
Soal dan
 Ketepatan
Kasus
jawaban (KU
1, KU 2, KU Korma
5: C2 & C3)

……………
9 SK 2.3: Mampu memahami Activity Based Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
dan menganalisis konsep Costing (ABC) Discussion: poin-poin diskusi 10
ABC (KK 7: C2, A3):  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
1. Menjelaskan Pengantar Materi disimpulkan
yang si: 10 ……………
kelemahan penentuan konsep ABC System (KU 1, KU 6:
harga pokok produk (45 Menit). C1 & C2) dipresenta
 Kelas dibentuk menjadi si kan Korma
konvensional (C2)  Ketepatan
2. Menjelaskan tahapan beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
penentuan harga pokok kecil. Masing-masing penting yang Penilaia
dengan konsep ABC (C2) kelompok disimpulkan n ……………
3. Menjelaskan klasifikasi mendiskusikan materi (KU 1, KU 6: 
Presenta
aktivitas dalam konsep yang ditentukan oleh C1 & C2)
si
ABC (C2) Dosen (45 menit).  Kemampuan
4. Menjelaskan dan  Melalui perwakilannya menghargai  Rubrik
menganalisis faktor masing-masing pendapat Penilai
penentu cost driver kelompok memaparkan anggota tim an
(pemicu biaya) simpulan materi yang (S9) Sesama
telah didiskusikan  Kemampuan Anggot
sebelumnya (S9). memberikan a Tim
 Dosen memberikan kontribusi
klarifikasi atas hasil kepada tugas
diskusi kelompok (60 (S6: A3)
menit)  Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)
10 SK 2.3: Mampu memahami Just In Time (JIT) Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
dan menganalisis konsep Discussion: poin-poin diskusi 10
Just In Time (KK 7: C2,  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
A3): Pengantar Materi disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan konsep konsep Just In Time (KU 1, KU 6:
sistem persediaan JIT (JIT) (45 Menit). C1 & C2) dipresenta
 Kelas dibentuk menjadi si kan Korma
(C2)  Ketepatan
2. Menjelaskan elemen beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
kunci keberhasilan JIT kecil. Masing-masing penting yang Penilaia
(C2) kelompok disimpulkan n ……………
3. Menjelaskan perbedaan mendiskusikan materi (KU 1, KU 6: 
Presenta
JIT dengan yang ditentukan oleh C1 & C2)
si
pemanufakturan JIT (C2) Dosen (45 menit).  Kemampuan
4. Menjelaskan konsep  Melalui perwakilannya menghargai  Rubrik
pembelian dan produksi masing-masing pendapat Penilai
JIT (C2) kelompok memaparkan anggota tim an
simpulan materi yang (S9) Sesama
telah didiskusikan  Kemampuan Anggot
sebelumnya (S9). memberikan a Tim
 Dosen memberikan kontribusi
klarifikasi atas hasil kepada tugas
diskusi kelompok (60 (S6: A3)
menit)  Kemampuan
bekerja sama
dalam tim
(S6: A3)
11 SK 2.3: Mampu Akuntansi Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
menjelaskan sistem Pertanggungjawaban Discussion: poin-poin diskusi 10
akuntansi  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
pertanggungjawaban (KK Pengantar Materi konsep disimpulkan
yang si: 10 ……………
7: C2, A3): Akuntansi (KU 1, KU
1. Menjelaskan perbedaan by- Pertanggungjawaban (45 6: C1 & C2) dipresentas
i kan Korma
product dan joint product Menit).  Ketepatan
(C2)  Kelas dibentuk menjadi poin-poin  Rubrik
2. Menghitung alokasi biaya beberapa kelompok penting Penilaian
bersama (joint cost) ke kecil. Masing-masing yang Presentas ……………
masing-masing produk kelompok disimpulkan 
i
pada posisi titik pisah mendiskusikan materi (KU 1, KU
batas(C3) yang ditentukan oleh  Rubrik
6: C1 & C2)
Dosen (45 menit).  Kemampuan Penilaia
 Melalui perwakilannya menghargai n
masing-masing pendapat Sesama
kelompok memaparkan anggota tim Anggota
simpulan materi yang (S9) Tim
telah didiskusikan  Kemampuan
sebelumnya (S9). memberikan
 Dosen memberikan kontribusi
klarifikasi atas hasil kepada
diskusi kelompok (60 tugas (S6:
menit) A3)
 Kemampuan
bekerja
sama dalam
tim (S6: A3)
12 SK 2.3: Mampu memahami Pengambilan Small Group Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
dan menganalisis cara Keputusan Taktis Discussion: poin-poin diskusi 10
pengambilan keputusan  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
taktis (KK 7: C3, A3): Pengantar Materi konsep disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan model pengambilan keputusan (KU 1, KU
pengambilan keputusan taktis (45 Menit). 6: C1 & C2) dipresentas
 Kelas dibentuk menjadi i kan Korma
taktis (C2) Ketepatan
2. Mampu menganalisis beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
relevansi perilaku biaya kecil. Masing-masing penting Penilaian
dan model penggunaan kelompok mendiskusikan yang Presentas ……………
sumber daya aktivitas (C3) materi yang ditentukan disimpulkan 
i
3. Mampu membuat oleh Dosen (45 menit). (KU 1, KU
 Rubrik
keputusan bauran produk  Melalui perwakilannya 6: C1 & C2)
(C3) masing-masing kelompok  Kemampuan Penilaia
memaparkan simpulan menghargai n
materi yang telah pendapat Sesama
didiskusikan sebelumnya anggota tim Anggota
(S9) (S9) Tim
 Dosen memberikan Kemampuan
klarifikasi atas hasil diskusi memberikan
kelompok (60 menit) kontribusi
kepada
tugas (S6:
A3)
 Kemampuan
bekerja
sama dalam
tim (S6: A3)
13 KA: Mampu menghitung Keputusan Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: Dosen
dan menganalisis cara Penentuan Harga Discussion: poin-poin diskusi 10
penentuan harga jual (KK Jual  Dosen Memberikan penting yang kelompok Partisipa
7: C3, A3): Pengantar Materi konsep disimpulkan
yang si: 10 ……………
1. Menjelaskan factor yang keputusan penentuan (KU 1, KU
mempengaruhi harga jual harga jual (45 Menit). 6: C1 & C2) dipresentas
 Kelas dibentuk menjadi i kan Korma
barang dan jasa (C2)  Ketepatan
2. Menjelaskan metode beberapa kelompok poin-poin  Rubrik
penentuan harga jual (C2) kecil. Masing-masing penting Penilaian
3. Menghitung penentuan kelompok mendiskusikan yang Presentas ……………
harga jual barang dan jasa materi yang ditentukan disimpulkan 
i
(C3) oleh Dosen (45 menit). (KU 1, KU
 Rubrik
 Melalui perwakilannya 6: C1 & C2)
masing-masing kelompok  Kemampuan Penilaia
memaparkan simpulan menghargai n
materi yang telah pendapat Sesama
didiskusikan sebelumnya anggota tim Anggota
(S9) (S9) Tim
 Dosen memberikan  Kemampuan
klarifikasi atas hasil memberikan
diskusi kelompok (60 kontribusi
menit) kepada
tugas (S6:
A3)
 Kemampuan
bekerja
sama dalam
tim (S6: A3)
14 SK 2.3: Mampu Penganggaran Small Group  Kelengkapan  Hasil Tugas: 10 Dosen
memahami dan Discussion: poin-poin diskusi Partisipa si:
menganalisis konsep  Dosen Memberikan penting yang kelompok 10
penganggaran (KK 7: Pengantar Materi disimpulkan
yang ……………
C3): konsep Penganggaran (KU 1, KU 6:
1. Menjelaskan tujuan dan (45 Menit). C1 & C2) dipresentasi
 Kelas dibentuk kan Korma
manfaat penganggaran  Ketepatan
(C2) menjadi beberapa poin-poin  Rubrik
2. Menjelaskan sistem kelompok kecil. penting yang Penilaian
penganggaran untuk Masing-masing disimpulkan Presentasi ……………
operasi bisnis (C2) kelompok (KU 1, KU 6:  Rubrik
3. Menyusun Master mendiskusikan materi C1 & C2)
Penilaian
Budget (C3) yang ditentukan oleh  Kemampuan
Dosen (45 menit). menghargai Sesama
 Melalui perwakilannya pendapat Anggota
masing-masing anggota tim Tim
kelompok memaparkan (S9)
simpulan materi yang  Kemampuan
telah didiskusikan memberikan
sebelumnya (S9) kontribusi
 Dosen memberikan kepada tugas
klarifikasi atas hasil (S6: A3)
diskusi kelompok (60  Kemampuan
menit) bekerja sama
dalam tim (S6:
A3)
15 SK 2.3: Mampu memahami Kasus Problem Based  Kelengkapan  Laporan Tugas: Dosen
dan mengerjakan kasus Learning: poin-poin essay Studi 20
(KK 7: C3, A3):  Dosen memberikan penting yang Kasus Partisipa
kasus yang telah ditemukan
 Rubrik si: 20 ……………
disertai dengan dalam studi
metode pengerjaan kasus (KU 1, essay
pada pertemuan &, KU 5: C1  Rubrik Korma
sebelumnya. & C2) Penilaian
 Berdasarkan berbagai  Ketepatan Presentasi
informasi yang poin-poin Kasus ……………
diuraikan dalam penting yang Besar 
kasus, mahasiswa ditemukan
secara berkelompok dalam studi  Rubrik
mencari data-data dan kasus (KU 1 Penilaian
informasi penting &, KU 5: C1 Sesama
atasnya untuk & C2) Anggota
memecahkan  Kemampuan Tim
permasalahan yang menghargai
ada dalam kasus. pendapat
 Setiap kelompok anggota tim
memaparkan simpulan (S9)
pembahasan  Kemampuan
permasalahan atas memberikan
kasus (75 menit). kontribusi
 Dosen memberikan kepada tugas
klarifikasi hasil kerja (S6: A3)
mahasiswa dan  Kemampuan
mengaitkannya dengan bekerja sama
pokok bahasan (75 dalam tim
menit). (S6: A3)
 Kemampuan
mengemuka-
16 SK 2.3; KA UJIAN TES SUMATIF  Kelengkapan  Soal UAS 100 Dosen
AKHIR jawaban (KU  Rubrik
SEMESTER 1, KU 2, KU Penilai
6: C2 & C3) ……………
an Soal
 Ketepatan
dan
jawaban (KU
1, KU 2, KU Kasus Korma
5: C2 & C3)

……………

Kompilasi Penilaian:
Komponen Nilai Nila Bobot Total Nilai
i (Nilai dikali Bobot)
Partisipasi (Total 6 100 10% 10
kali)
Tugas: 100 25% 25
 Mini Case (2
kali @ 10 poin)
 Case Study (4
@ 20 poin)
Quiz (8 kali Quiz @ 100 15% 15
12,5 poin)
UTS 100 25% 25
UAS 100 25% 25
TOTAL NILAI 100

Anda mungkin juga menyukai