Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI MATEMATIKA


UNIVERSITAS SAN PEDRO
MataKuliah: Kode Mata Kuliah: Semester: Bobot (SKS): Sifat Mata Kuliah: Tanggal Penyusunan
Statistika III 3 Wajib
Otorisasi Dosen Pengampu Ketua Prodi

Dian Grace Ludji, M.Si Dian Grace Ludji, M.Si


Capaian Program Studi
Pembelajaran (CPL Prodi)
 menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri (S9);
 menguasai konsep teoretis matematika meliputi logika matematika, matematika diskret, aljabar, analisis dan geometri, serta teori peluang dan statistika
secara mendalam (P1);
 mampu beradaptasi atau mengembangkan diri, baik dalam bidang matematika maupun bidang lainnya yang relevan (KK5)
 mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur (KU2)
 mampu menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman
perguruan tinggi (KU4)
 mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi dan data
(KU5)
Mata Kuliah (CP MK)
 Mampu menyajikan, mengolah, menganalisis data, dan menguji hipotesis secara teliti dengan menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik
Deskripsi Mata Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang penting pada program studi matematika FMIPA Universitas San Pedro dalam mengolah data atau
Kuliah menganalisis data untuk kebutuhan statistik. Melalui mata kuliah ini membahas tentang Pengertian Statistika dan Peranannya dalam Penelitian,
Penyajian Data, Distribusi Frekuensi, Distribusi Normal, Hipotesis (Uji rata-rata dan uji Proporsi, Analisis Varians, Analisis Regresi dan Korelasi).
Daftar Pustaka Utama
1. Bain, Lee J. & Engelhardt, 1992, Intriduction to Probability and Mathematical Statistics. Belmont: Duxbury Press.
2. Walpole, R.E, Myers, R.H., and Myers, S.I., 1998, Probability and Statistics for Engineers and Scientist,6th Ed, Prentice Hall International, New
Jersey.
Pendukung
1. Hoog, R.V and Craig, A.T, 2004, Introduction to Mathematical Statistics, 5th Ed, Higher Education Press, New Jersey.
Media Software: Hardware:
pembelajaran Daring (Dalam Jaringan) Laptop
Tim Pengajar -
Pengalaman Alokasi
Perte Materi Pembelajaran Penilaian Metode
Sub CPMK (Kemampuan Belajar Waktu
muan (Pokok Bahasan) Indikator
Akhir Tiap Pertemuan)
ke-. Bentuk Bobot

1 - Mampu menaati tata tertib 1. Kontrak 1. Ketepatan menjelaskan 1. Penjelasan Ceramah - Mengingat TM: 150’
perkuliahan mata kuliah Perkuliahan kontrak dan tata tertib dan Diskusi kembali
Metode Statistika perkuliahan Metode kesepakatan tentang tata
- Mampu menjelaskan 2. Statistika dan Statistika perkuliahan tertib
pengertian dan peranan Peranannya dalam 2. Ketepatan menjelaskan 2. Penjelasan perkuliahan
statistika dalam penelitian Penelitian pengertian dan tentang - Mencari
peranan statistika pengertian referensi
dalam penelitian dan peranan tentang
statistika metode
dalam statistika
penelitian
2-3 - Mampu menyajikan data 1. Penyajian Data 1. Ketepatan dalam Penjelasan Ceramah Mencari TM: 300’
dalam berbagai 2. Distribusi mengumpulkan data tentang Diskusi referensi
grafik/diagram dan Frekuensi penelitian pengumpulan Latihan soal tentang
membuat distribusi 2. Ketepatan dalam data penelitian, penyajian
frekuensi Penyajian data dan data dan
berbentuk distribusi Penyajian data distribusi
frekuensi, grafik atau berbentuk frekuensi
diagram. distribusi
frekuensi,
grafik atau
diagram.
4-5 Mampu menghitung ukuran - Ukuran pemusatan Ketepatan menjelaskan Penjelasan 1,5% Ceramah Mencari TM: 300’
pemusatan, ukuran letak, (mean, median, tentang ukuran tentang Diskusi referensi
dan ukuran penyimpangan modus) pemusatan data, tata ukuran Tugas 1 ukuran
untuk melaksanakan - Tata letak (Kuartil, letak dan ukuran pemusatan pemusatan
penelitian Desil, Presentil) penyebaran data, tata letak data, tata
- Ukuran Penyebaran dan ukuran letak dan
(Simpangan Baku, penyebaran ukuran
Varians) penyebaran

6-7 Mampu memahami dan Distribusi Normal Ketepatan menjelaskan Penjelasan 2% Ceramah Mencari dan TM: 300’
mengimplementasikan tentang implementasi tentang Diskusi mendalami
pendistribusian data dalam pendistribusian data implementasi materi
kurva normal dalam dalam kurva normal pendistribusia tentang
pemecahan masalah dalam pemecahan n data dalam implementasi
masalah kurva normal pendistribusi
dalam an data dalam
pemecahan kurva normal
masalah dalam
pemecahan
masalah
8 UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
9-10 Mampu memahami dan Hipotesis Ketepatan menjelaskan Penjelasan 1,5% Ceramah Mempelajari TM: 300’
merumuskan hipotesis untuk memahami dan untuk Diskusi untuk
penelitian merumuskan hipotesis memahami memahami
penelitian dan serta dapat
merumuskan merumuskan
hipotesis hipotesis
penelitian penelitian

11-12 Mampu menguji hipotesis 1. Pengujian hipotesis Ketepatan menjelaskan Penjelasan 1,5% Ceramah Mempelajari TM: 300’
rata-rata dua populasi 2. Uji rata-rata dua tentang pengujian tentang Diskusi tentang
populasi hipotesis rata-rata dua pengujian pengujian
populasi hipotesis rata- hipotesis
rata dua rata-rata dua
populasi populasi
13-14 Mampu menguji hipotesis Analisis Varians Ketepatan menjelaskan Penjelasan Ceramah Mempelajari TM: 300’
dengan analisis Varians tentang analisis tentang Diskusi tentang
Varians Analisis Latihan soal Analisis
Varians Varians
15 Mampu menguji hipotesis Analisis Korelasi dan Ketetapan menjelaskan Penjelasan Ceramah Mempelajari TM: 300’
penelitian Analisis Korelasi Regresi tentang Analisis Korelasi Analisis Diskusi tentang
dan Regresi dan Regresi Korelasi dan Tugas 2 Analisis
Regresi Korelasi dan
Regresi
16 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)
Komponen dan Bobot Penilaian :
1. Kehadiran (a) : 5%
2. Tugas Mandiri dan Terstruktur (b): 25%
3. Ujian Tengah Semester (c) : 30%
4. Ujian Akhir Semester (d) : 30%
5. Keaktifan (e) : 10%
Nilai Akhir = (a x 5%)+(b x 25%)+(c x 30%)+(d x 30%)+(e x 30%)

Kupang,
Dosen Pengampu,

Dian Grace Ludji, M.Si

Anda mungkin juga menyukai